Anda di halaman 1dari 9

KEMENTERIAN KESEHATAN RI

DIREKTORAT JENDERAL PELAYANAN KESEHATAN


RUMAH SAKIT JIWA Prof. Dr. SOEROJO MAGELANG

Dasar Hukum :
1.

Keterkaitan :
PP
PAP

Peringatan : Jika SOP ini tidak dikerjakan akan menyebabkan insiden keselamatan pasien

NO KEGIATAN
1 Identifikasi pasien menggunakan minimal dua identitas( nama lengkap, tanggal lahir,
dan/atau nomor rekam medis)

2 Jelaskan tujuan dan langkah-langkah prosedur


3 Siapkan alat dan bahan yang diperlukan:
a.Sarung tangan bersih
b.Spigmomanometer dan manset
c.Stetoskop
d.Oksimetri nadi
e.Termometer
f.Jam atau pengukur waktu
g.Pulpen dan lembar pemantauan tanda vital

3 Lakukan kebersihan tangan 6 langkah

3 Pasang sarung tangan bersih

3 Periksa tekanan darah dengan spigmomanometer

3 Periksa frekuensi, kekuatan dan irama nadi

3 Periksa frekuensi dan kedalaman napas

3 Periksa suhu tubuh dengan termometer


3 Periksa saturasi oksigen dengan oksimetri nadi

3 Identifikasi penyebab perubahan tanda vital

3 Rapikan pasien dan alat yang digunakan

3 Informasikan hasil pemantauan

3 Lepaskan sarung tangan

3 Lakukan kebersihan tangan 6 langkah

Dokumentasi prosedur yang telah dilakukan dan respon pasien


Nomor SOP-AP

Tanggal Pembuatan

Tanggal Revisi
Tanggal Efektif

AN RI
N KESEHATAN
JO MAGELANG Disahkan Oleh

Nama SOP :
PEMANTAUAN TANDA VITAL
Kualifikasi Pelaksanaan :
pasien rawat inap dewasa dan lansia
dilakukan oleh perawat atau bidan rawat inap

Peralatan Perlengkapan :
1. Komputer ERM
2. Alat pemeriksaan (Spigmomanometer dan manset, Stet
pengukur waktu, Pulpen dan lembar pemantauan tanda vi

n Pencatatan dan pendataan :


1. Pelaporan Komite Mutu dan Keselamatan Pasien

MUTU BAKU
Perawat ranap Kelengkapan Waktu

Gelang Identitas Pasien 0,5 menit

2 menit
Sarung tangan bersih,
Spigmomanometer dan
manset, Stetoskop,
Oksimetri nadi,
2 menit
Termometer, Jam atau
pengukur waktu, Pulpen
dan lembar pemantauan
tanda vital

Handrub 0,5 menit

Sarung tangan bersih 1 menit

spigmomanometer,
2 menit
stetoskop (jika perlu)

jam tangan 1 menit

jam tangan 1 menit

termometer 1 menit
Oksimetri 1 menit

2 menit

2 menit

1 menit

Bak sampah infeksius 1 menit

Handrub 0,5 menit

ERM 0,5 menit


sanaan :
p dewasa dan lansia
erawat atau bidan rawat inap

gkapan :
M
an (Spigmomanometer dan manset, Stetoskop, Oksimetri nadi, Termometer, Jam atau
Pulpen dan lembar pemantauan tanda vital)

pendataan :
mite Mutu dan Keselamatan Pasien

MUTU BAKU
KETERANGAN
Output

Pasien teridentifikasi dengan benar

Pasien mengerti
Alat siap pakai

Kedua tangan higienis

Sarung tangan terpasang dengan baik

tekanan darah teridentifikasi

frekuensi, kekuatan dan irama nadi


teridentifikasi

frekuensi dan kedalaman nafas teridentifikasi

suhu tubuh teridentifikasi


saturasi oksigen teridentifikasi

penyebab perubahan tanda vital teridentifikasi

Pasien dan alat rapi

Pasien mengerti

Sarung tangan bekas masuk bak sampah


infeksius

Kedua tangan higienis

Prosedur tindakan dan respon pasien


terdokumentasi di EMR

Anda mungkin juga menyukai