Anda di halaman 1dari 1

PROGRAM KERJA DEPARTEMEN INTERNAL ATAU EKSTERNAL (HUMAS)

1. Bidang Internal
a. Mengadakan pertemuan HMJ Se FKIP UHO
Hal ini bertujuan untuk membangun silaturahmi sesama HMJ Se FKIP UHO.
Sehingga HMJ PBSI mempunyai jaringan komunikasi yang luas
Sasaran : HMJ SE FKIP UHO
Waktu : menyesuaikan

b. Mengadakan kelompok diskusi di lingkup HMJ PBSI FKIP UHO


Hal ini bertujuan membangun atau meningkatkan intensitas hubungan kekeluargaan
sesama mahasiswa PBSI FKIP UHO.
Waktu : menyesuaikan
Sasaran : Mahasiswa Aktif PBSI FKIP UHO
2. Bidang Eksternal
a. Mencari Relasi atau Sponsor Kerja Sama
Sasaran dari program kerja ini yaitu menambah dana ketika kegiatan dan
mempermudah jalannya kegiatan.
Waktu : ketika ada kegiatan-kegiatan yang di selenggarakan HMJ PBSI UHO
b. Mengadakan Open Donasi ketika Saudara2 kita terkena Bencana atau Musibah
Sasaran : Masyarakat atau mahasiswa yangTerkena Musibah
Tujuan : untuk meringankan beban masyarakat atau saudara2 kita yang terkena
musibah
Waktu : Menyesuaikan

Divisi Humas EKSTERNAL DAN INTERNAL merupakan divisi yang menjadi fasilisator,
membangun komunikasi yang aktif dan menjalin kerjasama dengan pihak internal maupun eksternal.
Tujuan Divisi
1. Menjalin kerjasama dengan pihak internal maupun eksternal.
2. Sebagai fasilitator atau penghubung dari HMJ PBSI FKIP UHO dengan berbagai pihak,
baik di lingkungan internal maupun eksternal.
3. Memperkenalkan HMJ PBSI FKIP UHO melalui sosialiasi dan jalinan kerjasama.
4. Membangun dan menjaga komunikasi yang aktif antar anggota himpunan demi terciptanya
peningkatan kinerja.
5. Menjadi bidang humas pada setiap kegiatan/acara.

Silaturahmi berarti menyambung, menjalin, atau menghubungkan kasih sayang,


persaudaraan, atau kekerabatan".

Anda mungkin juga menyukai