Anda di halaman 1dari 50

KARTU SOAL

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal :1

KompetensiDasar : 3.1 Menganalisis Level Kognitif:


Marzipan C1 Mengingat

Lingkup Materi : Alat yang digunakan dalam Indikator Soal :


pembuatan marzipan Disajikan soal tentang alat yang digunakan
untuk pembuatan marzipan. Siswa mampu
menyebutkan alat yang digunakan dalam
pembuatan marzipan.
SOAL:
1. Di bawah ini, yang tidak termasuk ke dalam alat-alat dalam pembuatan marzipan adalah?
A. Plastik wrap
B. Scraper
C. Pan
D. Chopper
E. Rolling Pin
Kunci Jawaban:
C
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal :2

KompetensiDasar : 3.1 Menganalisis Level Kognitif:


Marzipan C1 Mengingat

Lingkup Materi : Alat yang digunakan dalam Indikator Soal :


pembuatan marzipan Disajikan teks soal tentang alat yang digunakan
pembuatan marzipan. Siswa mampu
menyebutkan alat yang digunakan dalam
pembuatan marzipan.
SOAL:
2. Dalam pembuatan marzipan ada beberapa tahapan. Alat yang digunakan dalam tahapan
memotong adonan marzipan adalah…
A. Spatula
B. Rolling pin
C. Scale
D. Scraper
E. Knife

Kunci Jawaban:
D
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal :3

KompetensiDasar : 3.1 Menganalisis Level Kognitif:


Marzipan C1 Mengingat

Lingkup Materi : Bahan yang digunakan Indikator Soal :


dalam pembuatan marzipan Disajikan soal tentang bahan yang digunakan
pembuatan marzipan. Siswa mampu
menyebutkan bahan - bahan yang digunakan
dalam pembuatan marzipan
SOAL:
3. Bahan yang berfungsi untuk memberi body dan mempengaruhi tekstur marzipan adalah…
A. Terigu
B. Almond
C. Gula halus
D. Putih telur
E. Kuning Telur
Kunci Jawaban:
D
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal :4

KompetensiDasar : 3.1 Menganalisis Level Kognitif:


Marzipan C1 Mengingat

Lingkup Materi : Fungsi dari salah satu bahan Indikator Soal :


yang digunakan dalam pembuatan marzipan Disajikan teks soal tentang salah satu bahan
yang digunakan pembuatan marzipan. Siswa
mampu menyebutkan fungsi dari salah satu
bahan yang digunakan dalam pembuatan
marzipan
SOAL:
4. Pada pembuatan marzipan, menambahkan glukosa dan softener ke dalam adonan marzipan
bertujuan untuk…
A. Memperpanjang umur simpan adonan
B. Menambah rasa manis pada adonan
C. Memperkeras tekstur adonan
D. Meratakan warna adonan
E. Menambah aroma marzipan
Kunci Jawaban:
A
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal :5

KompetensiDasar : 3.1 Menganalisis Level Kognitif:


Marzipan C2 Memahami

Lingkup Materi : Kriteria marzipan yang baik Indikator Soal :


Disajikan teks soal tentang kriteria marzipan.
Siswa mampu mengidentifikasi kriteria
marzipan yang baik dengan benar
SOAL:
5. Marzipan memiliki beberapa kriteria. Dalam menggunakan marzipan kita harus mengetahui
kriteria marzipan yang baik. Yang merupakan kriteria dari marzipan yang baik adalah…
A. Mudah sobek, tekstur kasar, mudah dibentuk
B. Elastis, mudah dibentuk, tekstur halus
C. Mudah sobek, tekstur halus, mudah dibentuk
D. Elastis, tekstur kasar, mudah dibentuk
E. Elastis, mudah sobek, kasar
Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal :6

KompetensiDasar : 3.1 Menganalisis Level Kognitif:


Marzipan C4 Menganalisis

Lingkup Materi : Tahapan pada pembuatan Indikator Soal :


marzipan Disajikan teks soal tentang tahapan pembuatan
marzipan. Siswa mampu menganalisis tahapan
dalam pembuatan marzipan
SOAL:
6. Urutkan tahapan pembuatan marzipan di bawah ini dengan benar!
1. Uleni marzipan seperlunya. Taburi gula halus jika dirasa lengket.

2. Haluskan almond sampai menjadi tepung.

3. Tambahkan gula halus dan vanilla bubuk (selera), aduk kemudian masukkan putih telur, aduk
kembali hingga rata.

4. Bungkus dengan plastik wrap dan simpan dalam kulkas supaya tahan lama.

A. 3-2-1-4
B. 2-3-1-4
C. 4-2-3-1
D. 2-1-3-4
E. 3-1-2-4

Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal :7

KompetensiDasar : 3.2 Menganalisis Petit Level Kognitif:


Fours C2 Mengidentifikasi

Lingkup Materi : Bahan utama yang Indikator Soal :


digunakan untuk pembuatan petit fours Disajikan teks soal tentang bahan – bahan dalam
pembuatan petit fours. Siswa mampu
mengidentifikasi bahan utama dalam pembuatan
petit fours.
SOAL:
7. Petit Fours merupakan kue kecil yang biasa disajikan pada saat pesta. Bahan utama yang
digunakan untuk membuat petit fours adalah . . . 
A. Tepung terigu serbaguna, Coklat, Gula, Margarine
B. Tepung terigu serbaguna, Tepung terigu protein tinggi, Maizena, Coklat
C. Tepung terigu serbaguna, Maizena, Coklat, Gula
D. Tepung terigu serbaguna, Maizena, Gula, Margarine
E. Tepung terigu serbaguna, Mentega, Tepung Roti

Kunci Jawaban:
D
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal :8

KompetensiDasar : 3.2 Menganalisis Petit Level Kognitif:


Fours C1 Mengingat

Lingkup Materi : Fungsi petit fours Indikator Soal :


Disajikan teks soal fungsi dari petit fours. Siswa
mampu menyebutkan fungsi dari petit fours
dengan benar
SOAL:
8. Petit Fours merupakan kue kecil yang memiliki tampilan menarik. Petit fours dalam dunia
kuliner biasanya disajikan pada saat...
A. Acara ulang tahun
B. Acara kenegaraan
C. Acara pernikahan
D. Acara keagamaan
E. Semua benar
Kunci Jawaban:
E
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal :9

KompetensiDasar : 3.2 Menganalisis Petit Level Kognitif:


Fours C4 Menganalisis

Lingkup Materi : Jenis – Jenis Petit Fours Indikator Soal :


Disajikan teks soal jenis dari petit fours. Siswa
mampu menganalisis jenis dari petit fours
dengan benar
SOAL:
9. Petit Fours memiliki beberapa jenis. Salah satu jenis petit fours yang hasil akhirnya dipoles
dengan coating sehingga sajian cake lebih mengkilap merupakan pengertian dari...
A. Petit fours sec
B. Petit fours glace
C. Petit fours sale
D. Petit fours me
E. Petit fours frais
Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 10

Kompetensi Dasar : Level Kognitif:


3.2 Menganalisis Petit Fours C1 = Mengingat

Lingkup Materi : Indikator Soal :


3.2.1 Menjelaskan tentang Petit Fours Disajikan teks soal tentang macam – macam
produk Petit Fours. Peserta didik dapat
menyebutkan produk petit fours dengan benar

SOAL:
10. Petit fours memiliki berbagai jenis dan contoh kue nya. Yang merupakan produk dari petit
fours, kecuali …
A. Petit fours cookies
B. Macaron
C. Meringue panggang
D. Chicken pie
E. Pie dough

Kunci Jawaban:
D

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI BOGA/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 11

KompetensiDasar : 3.2 Menganalisis Petit Level Kognitif:


Fours C4 Menganalisis

Lingkup Materi : Jenis – Jenis Petit Fours Indikator Soal :


Disajikan teks soal jenis dari petit fours. Siswa
mampu menganalisis jenis dari petit fours
dengan benar
SOAL:
11. Petit fours memiliki beberapa jenis. Jenis petit fours sale merupakan petit fours yang...
A. Memiliki rasa gurih
B. Tidak bertahan lama
C. Disajikan sebagai hidangan appetizer
D. Bentuknya mini
E. Semua benar
Kunci Jawaban:
E
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 12

Kompetensi Dasar : Level Kognitif:


3.3 Menganalisis Coklat dan Permen Coklat C2 Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menjelaskan cokelat dan permen cokelat Disajikan teks soal tentang penjelasan cokelat
dan permen cokelat. Peserta didik dapat
mengidentifikasi cokelat dan permen cokelat
dengan benar
SOAL:
12. Cokelat yang dapat dicairkan pada suhu tinggi (melebihi 45°C), tanpa mengurangi cita rasa
dan teksturnya, disebut…
A. Cooking chocolate
B. Couverture
C. Milk chocolate
D. Plain chocolate
E. White chocolate
Kunci Jawaban:
A

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 13
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.3 Menganalisis Coklat dan Permen Coklat C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menjelaskan cokelat dan permen cokelat Disajikan teks soal tentang penjelasan cokelat
dan permen cokelat. Peserta didik dapat
mengidentifikasi cokelat dan permen cokelat
dengan benar
SOAL:
13. Disebut apakah cokelat yang merupakan campuran gula, cocoa butter, cokelat cair, susu dan
vanilla, massa kakaonya cukup rendah hanya 20% dan rasanya lebih manis dibandingkan plain
cokelat. Cokelat ini juga disukai anak-anak karena dapat langsung disantap dengan rasanya yang
manis dan lembut karena mengandung susu?..
A. Cooking chocolate
B. Couverture
C. Milk chocolate
D. Plain chocolate
E. White chocolate
Kunci Jawaban:
C

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 14
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.3 Menganalisis Cokkat dan Permen Coklat C4 Menganalisis

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menentukan prosedur pembuatan cokelat dan Disajikan teks soal tentang prosedur pembuatan
permen cokelat cokelat dan permen cokelat. Siswa mampu
menganalisis prosedur pembuatan cokelat dan
permen cokelat dengan benar

SOAL:
14. Dalam mencairkan coklat ada beberapa teknik. Salah satu teknik mencairkan cokelat yang
juga disebut dengan istilah mengetim adalah…
A. Tablier
B. Tempering using microwave
C. Cold water method
D. Bain marie
E. Boiling
Kunci Jawaban:
D

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 15
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.3 Menganalisis Coklat dan Permen Coklat C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menentukan alat yang digunakan pembuatan Disajikan teks soal tentang alat yang digunakan
cokelat dan permen cokelat pembuatan cokelat dan permen cokelat. Siswa
mampu menerangkan alat yang digunakan
pembuatan cokelat dan permen cokelat dengan
benar

SOAL:
15. Dalam pembuatan permen coklat, ada proses pengocokan. Alat yang digunakan untuk
mencampur dan mengocok adonan cokelat atau permen cokelat disebut …
A. Balloon whisk
B. Whisking bowl
C. Thermometer
D. Pastry brusher
E. Rubber Spatula
Kunci Jawaban:
A
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 16
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.3 Menganalisis Coklat dan Permen Coklat C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menjelaskan cokelat dan permen cokelat Disajikan teks soal tentang penjelasan cokelat
dan permen cokelat. Peserta didik dapat
menerangkan tentang penjelasan cokelat dan
permen cokelat dengan benar

SOAL:
16. Biji cocoa pada zaman dahulu dikalangan suku aztec lebih dikenal sebagai “makanan para
dewa”. Kata coklat juga disebut sebagai Xocolatl. Arti kata Xocolatl sendiri merupakan......
A. Air pahit
B. Air manis
C. Biji pahit
D. Biji manis
E. Buah pahit

Kunci Jawaban:
A

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 17
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.3 Menganalisis Cokkat dan Permen Coklat C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


3.3.1 Menjelaskan cokelat dan permen Disajikan teks soal tentang menjelaskan cokelat
cokelat dan permen cokelat. Siswa mampu
menerangkan dan menjelaskan cokelat dan
permen cokelat dengan benar

SOAL:
17. Coklat yang telah melalui tahapan pembuatan yang siap dinikmati dibagi menjadi beberapa
jenis yang berbeda. Coklat ini merupakan jenis cokelat terbaik, memiliki persentase lemak kakao
nya yang tinggi dan sebaiknya disimpan pada suhu 20ºC. Jenis coklat ini adalah.....
A. Couverture
B. Plain chocolate
C. Dark chocolate
D. Cocoa butter
E. White chocolate
Kunci Jawaban:
A

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 18
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.3 Menganalisis Coklat dan Permen Coklat C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menjelaskan cokelat dan permen cokelat Disajikan teks soal tentang penjelasan cokelat
dan permen cokelat. Siswa mampu
menerangkan dan menjelaskan cokelat dan
permen cokelat dengan benar

SOAL:
18. Sebelum cokelat digunakan sebaiknya ditemper (dilelehkan) terlebih dahulu agar
mempermudah proses selanjutnya. Salah satu teknik mencairkan cokelat yang juga disebut
dengan istilah mengetim adalah.....
A. Sandwich bag
B. Slow Cooker
C. Cold water method
D. Au Bain Marie
E. Microwave
Kunci Jawaban:
D

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 19
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.4 Menganalisis Cokelat Praline C2 = Menganalisis

Lingkup Materi : Karakteristik jenis cokelat Indikator Soal :


Disajikan teks soal tentang karakteristik jenis
cokelat. Siswa mampu menentukan jenis cokelat
dengan benar
SOAL:
19. Terbuat dari bubuk coklat dan lemak nabati. Harga nya lebih terjangkau, lebih mudah
mengolah nya, serta dapat disimpan dalam suhu ruang. Merupakan cokelat….
A. Couverture
B. Compound
C. White chocolate
D. Milk chocolate
E. Dark chocolate
Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 20
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.4 Menganalisis Cokelat Praline C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Ciri – ciri/karakteristik jenis cokelat Disajikan teks soal tentang ciri – ciri dari
cokelat. Siswa mampu menentukan ciri dari
cokelat dengan benar
SOAL:
20. Berwarna lebih terang dari coklat masak, teksturnya lebih halus, dan rasanya lebih manis
karena mengandung banyak susu dan gula. Merupakan ciri – ciri dari cokelat…
A. Dark chocolate
B. White chocolate
C. Milk chocolate
D. Couverture
E. Compound
Kunci Jawaban:
C

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
3. ...................
4. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 21
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.4 Menganalisis Cokelat Praline C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Fungsi dari bahan tambahan cokelat Disajikan teks soal tentang fungsi dari bahan
tambahan cokelat praline. Siswa mampu
menentukan fungsi dari bahan tambahan cokelat
praline dengan benar
SOAL:
21. Coklat praline dalam proses pembuatannya memiliki beberapa bahan tambahan. Fungsi dari
bahan tambahan coklat praline colouring candy adalah…
A. Sebagai isian coklat
B. Sebagai bahan pewarna
C. Sebagai penambah aroma
D. Sebagai bahan perasa
E. Sebagai bahan penghalus
Kunci Jawaban:
B

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
5. ...................
6. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 22
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.4 Menganalisis Cokelat Praline C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menjelaskan cokelat Disajikan teks soal tentang penjelasan cokelat.
Siswa dapat menerangkan tentang penjelasan
cokelat dengan benar
SOAL:
22. Dalam proses pembuatan coklat praline, air yang masuk mengenai cokelat pada saat
melelehkan menyebabkan cokelat akan…
A. Terlalu cair
B. Tidak mudah dibentuk
C. Menggumpal dan tidak mengkilat
D. Terpisah antara lemak cokelat dan cair
E. Coklat berubah warna
Kunci Jawaban:
C

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
7. ...................
8. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 23
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.4 Menganalisis Cokelat Praline C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Karaktertistik cokelat praline yang baik dan Disajikan teks soal tentang karakteristik cokelat
benar praline. Siswa mampu mengindetifikasi
karakteristik cokelat praline yang baik dan benar

SOAL:
23. Coklat praline memiliki kriteria hasil yang baik dan yang gagal. Salah satu contoh
karakteristik dari cokelat praline yang baik dan benar adalah…
A. Bentuk kecil – kecil
B. Warna mengkilat
C. Memiliki berbagai macam isian
D. Lebih manis dari cokelat biasa
E. Lebih pahit dari cokelat biasa

Kunci Jawaban:
C

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
9. ...................
10. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 24
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.4 Menganalisis Cokelat Praline C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menjelaskan cokelat Disajikan teks soal tentang penjelasan cokelat.
Siswa dapat menerangkan tentang penjelasan
cokelat dengan benar
SOAL:
24. Pada saat mencetak cokelat, hal apa yang harus dilakukan supaya cokelat saat dibuka dari
cetakan tidak hancur?
A. Menuang cokelat dengan penuh
B. Mengisi isian praline sangat tipis
C. Menuang cokelat sangat tipis
D. Menuang cokelat dengan rata bagian atas dan bawah
E. Menuang cokelat dengan terburu-buru
Kunci Jawaban:
D

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
11. ...................
12. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 25
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.5 Menganalisis kue dari adonan cair (batter) C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


3.5.1 Menjelaskan kue dari adonan cair Disajikan teks soal tentang menjelaskan kue dari
(batter) adonan cair (batter). Peserta didik dapat
menerangkan tentang penjelasan kue dari
adonan cair (batter) dengan benar

SOAL:
25. Adonan cair yang memiliki konsistensi kental dan encer, biasanya proses pengolahannya
seringkali dicetak atau sebagai bahan pelapis (coating) disebut dengan adonan.......
A. Sugar dough
B. Batter
C. Choux paste
D. Pralline
E. Marzipan
Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI BOGA/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 26
KompetensiDasar : 3.5 Menganalisis Kue dari Level Kognitif:
Adonan Cair (batter) C2 Memahami

Lingkup Materi : Jenis adonan cair Indikator Soal :


Disajikan teks soal tentang jenis adonan cair.
Siswa mampu menentukan jenis adonan cair
dengan benar
SOAL:
26. Adonan cair yang dibuat dari flour dan liquid dengan perbandingan 1:1 merupakan adonan
cair jenis…
A. Thin batter
B. Thick batter
C. Thick and thin batter
D. Liquid batter
E. Salah semua
Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI BOGA/GANJIL
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 27

KompetensiDasar : 3.5 Menganalisis Adonan Level Kognitif:


Cair (Batter) C4 Menganalisis

Lingkup Materi : Jenis dan contoh Adonan Indikator Soal :


Cair Disajikan teks soal tentang contoh adonan cair.
Siswa mampu menganalisis contoh adonan cair
dengan benar
SOAL:
27. Adonan cair (batter) merupakan adonan campuran terigu, cairan dan lemak yang mengandung
cairan lebih banyak dari bahan kering. Contoh kue dari adonan cair thin batter yang benar di
bawah ini, kecuali…
A. Kulit lumpia
B. Risoles
C. Crepes
D. Pancake
E. Pisang goreng
Kunci Jawaban:
D
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 28
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.5 Menganalisis kue dari adonan cair (batter) C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menjelaskan kue dari adonan cair (batter) Disajikan teks soal tentang penjelasan kue dari
adonan cair (batter). Peserta didik dapat
menerangkan tentang penjelasan kue dari
adonan cair (batter) dengan benar

SOAL:
28. Kue dari adonan cair mempunyai 2 konsistensi adonan yang berbeda. Kedua jenis adonan
cair tersebut yaitu....
A. Thick batter dan solid batter
B. Thin batter dan Pastry batter
C. Solid batter dan Thick batter
D. Thick batter dan Thin batter
E. Liquid batter dan Thin batter
Kunci Jawaban:
D
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 29
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.5 Menganalisis kue dari adonan cair (batter) C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menjelaskan kue dari adonan cair (batter) Disajikan teks soal tentang penjelasan kue dari
adonan cair (batter). Peserta didik dapat
menerangkan tentang penjelasan kue dari
adonan cair (batter) dengan benar

SOAL:
29. Untuk membuat kulit dari hidangan creepes dibutuhkan adonan cair dengan konsistensi
yang....
A. Kental
B. Lunak
C. Cair
D. Agak cair
E. Sangat cair
Kunci Jawaban: C

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 30
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.5 Menganalisis kue dari adonan cair (batter) C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menjelaskan kue dari adonan cair (batter) Disajikan teks soal tentang penjelasan kue dari
adonan cair (batter). Peserta didik dapat
menerangkan penjelasan kue dari adonan cair
(batter) dengan benar

SOAL:
30. Pada adonan cair ada jenis hidangan yang bernama banana fritter, adonan banana fritter
yang digunakan dalam pembuatan hidangan tersebut berfungsi sebagai.....
A. Coating
B. Creaming
C. Spreading
D. Glazing
E. Isian
Kunci Jawaban:
A
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 31
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.5 Menganalisis kue dari adonan cair (batter) C2 = Memahami

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menjelaskan fungsi bahan dalam Disajikan teks soal tentang penjelasan kue dari
pembuatan adonan cair (batter) adonan cair (batter). Peserta didik dapat
menganalisis fungsi dari bahan dalam
pembuatan adonan cair

SOAL:
31. Telur merupakan bahan utama dalam pembuatan kue. Fungsi telur dalam pembuatan kue
dari adonan cair adalah....
A. Memberikan rasa manis pada adonan
B. Membantu dalam membentuk warna
C. Mengembangkan kue
D. Sebagai bahan pengawet alami
E. Memberikan aroma pada kue
Kunci Jawaban: C

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 32
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.5 Menganalisis kue dari adonan cair (batter) C3 Mengaplikasikan

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menentukan prosedur pembuatan adonan Disajikan teks soal tentang prosedur pembuatan
batter pembuatan kue dari adonan cair. Peserta didik
dapat menentukan prosedur pengadukan yang
digunakan untuk pembuatan kue dari adonan
cair (batter) dengan benar

SOAL:
32. Pada saat memulai pengadukan adonan sebainya dilakukakan secara konsisten dan cepat.
Pengadukan yang dilakukan secara cepat dan konsisten bertujuan untuk....
A. Menghindari terjadinya gumpalan-gumpalan kecil pada adonan
B. Mencairkan adonan dengan cepat
C. Membuat adonan menjadi lebih renyah
D. Mendapatkan konsistensi yang lebih kental
E. Mendapatkan konsistensi adonan yang cair
Kunci Jawaban: A

Hasil Telaah : Penulis Paraf


Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 33
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.5 Menganalisis kue dari adonan cair (batter) C3

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menentukan prosedur pembuatan adonan Disajikan teks soal tentang prosedur pembuatan
batter pembuatan kue dari adonan cair. Peserta didik
dapat menentukan prosedur pengadukan yang
digunakan untuk pembuatan kue dari adonan
cair (batter) dengan benar

SOAL:
33.Proses pembuatan adonan kue ada beberapa methode. Methode pembuatan kue dengan
mencampurkan bahan kering terlebih dahulu merupakan ….. method
A. Creaming method
B. Blending method
C. All in method
D. Sugar batter method
E. Flour batter method
Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
3. ...................
4. ……………… ....................
KARTU SOAL

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 34
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.5 Menganalisis kue dari adonan cair (batter) C3

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menentukan jenis adonan cair Disajikan teks soal tentang jenis adonan cair.
Siswa mampu menentukan jenis adonan cair
dengan takaran bahan dengan tepat saat
mengaplikasikan adonan cair

SOAL:
34. Jenis adonan cair yang saat diaplikasikan menggunakan 250 gram tepung dan 500 gram air.
Termasuk ke dalam adonan…
A. Thick batter
B. Frying batter
C. Thin batter
D. Liquid batter
E. Thick dan thin
Kunci Jawaban:
C
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
5. ...................
6. ……………… ....................
KARTU SOAL

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 35
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.5 Menganalisis kue dari adonan cair (batter) C3

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menentukan jenis adonan cair Disajikan teks soal tentang jenis adonan cair.
Siswa mampu menentukan jenis adonan cair
dengan takaran bahan dengan tepat saat
mengaplikasikan adonan cair

SOAL:
35. Jenis adonan cair yang saat diaplikasikan menggunakan 250 gram tepung dan 500 gram air.
Termasuk ke dalam adonan…
A. Thick batter
B. Thin batter
C. Frying batter
D. Liquid batter
E. Thick dan thin
Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
KARTU SOAL

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 36
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.6 Menganalisis kue dari adonan Pie C1

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Disajikan soal mengenai pengertian dari adonan
Menjelaskan pengertian pie pie

SOAL:
36. Adonan pastry yang diisi dengan berbagai bahan manis dan gurih merupakan adonan…
A. Sugar Dough
B. Pie
C. Choux Paste
D. Sus
E. Coklat
Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 37
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.6 Menganalisis kue dari adonan Pie C1

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menjelaskan jenis – jenis pie Disajikan pertanyaan siswa dapat menjelaskan


jenis pie

SOAL:
Pie diklasifikasikan ke dalam 2 jenis yaitu Pie manis dan Pie asin. Missipi Mud Pie merupakan
jenis pie…
A. Pie asin
B. Pie manis
C. Pie gurih
D. Pie buah
E. Pie asam
Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
3. ...................
4. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 38
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.6 Menganalisis kue dari adonan Pie C1

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menjelaskan jenis – jenis metode dalam Disajikan pertanyaan siswa dapat menjelaskan
pembuatan adonan pie metode yang digunakan dalam pembuatan
adonan pie

SOAL:
Percampuran antara lemak dan bahan kering (gula) hingga membentuk krim merupakan
metode…
A. All in Method
B. Rub-in Method
C. Creaming Method
D. Blending Method
E. Flour Method
Kunci Jawaban:
C
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
5. ...................
6. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 39
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.5 Menganalisis kue dari adonan Pie C1

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Disajikan soal mengenai pengertian dari adonan


Menjelaskan pengertian adonan pie pie

SOAL:
Merupakan adonan pastry yang diisi dengan berbagai bahan manis dan gurih merupakan
adonan…
A. Sugar Dough
B. Pie Dough
C. Choux Paste
D. Sus
E. Puff Pastry
Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
7. ...................
8. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 40
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.6 Menganalisis kue dari adonan Pie C3

Lingkup Materi : Indikator Soal :


Menentukan tahap – tahap pembuatan adonan
pie Disajikan pertanyaan siswa dapat mengurutkan
tahap-tahap pembuatan adonan pie

SOAL:
1) Oles Loyang Pie degan margarin secara tipis – tipis, kemudian cetak adonan pie
2) Campurkan tepung terigu, garam dan mentega dalam satu wadah
3) Tambahkan telur ke dalam adonan kering
4) Aduk adonan kering sampai tercampur rata menggunakan pastry blended atau pisau pastry
5) Aduk hingga tercampur rata dan memiliki tekstur berpasir
6) Oven dengan suhu 180 derajat selama 20 menit
Berikut tahap – tahap dalam pembuata adonan pie, susunlah tahapannya….
A. 2) – 4) – 3) – 6) – 5) – 4)
B. 2) – 4) – 1) – 3) – 5) – 6)
C. 1) – 2) – 4) – 3) – 5) – 6)
D. 2) – 4) – 3) – 5) – 1) – 6)
E. 1) – 2) – 4) – 5) – 3) – 6)
Kunci Jawaban:
D
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
9. ...................
10. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 41
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.7 Menganalisis kue dari adonan Sugar C1
Dough

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menjelaskan pengertian dari adonan sugar Disajikan pertanyaan siswa dapat menjelaskan
dough pengertian dari sugar dough

SOAL:
Melt in the mouth merupakan karakteristik dari….
A. Sugar Dough
B. Pie Dough
C. Choux Paste
D. Coklat
E. Sus
Kunci Jawaban:
A
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
11. ...................
12. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 42
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.7 Menganalisis kue dari adonan Sugar C1
Dough

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menjelaskan komponen dalam sugar dough Disajikan pertanyaan siswa dapat menjelaskan
komponen dari adonan sugar dough

SOAL:
Ada 5 komponen dari Sugar Dough dan sebutkan salah satunya, Kecuali…
A. Lemak
B. Telur
C. Tepung terigu
D. Garam
E. Gula halus
Kunci Jawaban:
D
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
13. ...................
14. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 43
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.7 Menganalisis kue dari adonan Sugar C3
Dough

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menentukan proses prosedur pembuatan Disajikan pertanyaan siswa dapat menentukan


adonan sugar dough proses prosedur pembuatan sugar dough

SOAL:
Proses prosedur pembuatan Sugar Dough:
1) Penimbangan
2) Seleksi bahan
3) Pembakaran
4) Pencetakan adonan
5) Percampuran adonan
Tentukan urutan prosedur yang sesuai…
A. 1) – 2) - 4) – 5) – 3)
B. 2) – 1) – 4) – 5) – 3)
C. 2) – 1) – 5) – 4) – 3)
D. 1) – 2) – 5) – 4) – 3)
E. 2) – 1) – 3) – 5) – 3)
Kunci Jawaban:
C
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
15. ...................
16. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 44
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.8 Mengevaluasi cookies C1

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menjelaskan jenis tepung yang digunakan Disajikan pertanyaan siswa dapat menjelaskan
dalam pembuatan cookies jenis tepung yang digunakan dalam pembuatan
cookies

SOAL:
Jenis tepung apakah yang cocok digunakan dalam pembuatan cookies?
A. Tepung protein tinggi
B. Tepung protein rendah
C. Tepung meizena
D. Tepung protein sedang
E. Tepung hunkue

Kunci Jawaban:
B
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
17. ...................
18. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 45
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.8 Mengevaluasi cookies C4

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menganalisis jenis cookies Disajikan pertanyaan siswa dapat menganalisis


jenis dari cookies

SOAL:
Di bawah ini yang termasuk kedalam drop cookies adalah...
A. Choco chips cookies
B. Ice box cookies
C. Royal icing cookies
D. Jan hagel cookies
E. Nastar

Kunci Jawaban:
A
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 46
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.8 Mengevaluasi cookies C1

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menjelaskan aturan dalam pengolahan Disajikan pertanyaan siswa dapat menjelaskan


cookies aturan dalam pengolahan cookies

SOAL:
Berapakah suhu yang tepat untuk mengoven cookies?
A. 150’C
B. 170’C
C. 200’C
C. 160’C
E. 180’C

Kunci Jawaban:
A
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 47
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.9 Menganalisis Choux Paste C1

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menjelaskan formula dari choux paste Disajikan pertanyaan siswa dapat menjelaskan
formula dari choux paste

SOAL:
Berikut ini yang merupakan formula dari choux pastry adalah ?
A. Tepung terigu
B. Tepung kelapa
C. Tepung sawit
D. Pasir
E. Tepung terigu

Kunci Jawaban:
A
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

Kompetensi Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 48
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.9 Menganalisis Choux Paste C4

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menganalisis bentuk dari choux paste Disajikan pertanyaan siswa dapat menganalisis
bentuk dari choux paste

SOAL:
Berikut ini yang merupakan bentuk dari choux pastry yaitu ?
A. Segitiga
B. Petak
C. Kotak
D. Lonjong
C. Bulat

Kunci Jawaban:
D
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 49
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.9 Menganalisis Choux Paste C1

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menjelaskan fungsi dari salah satu formula Disajikan pertanyaan siswa dapat menjelaskan
dalam pembuatan choux paste formula dalam pembuatan choux paste

SOAL:
Pada bahan pembuatan choux pastry terdapat tepung terigu. Berikut ini yang merupakan fungsi
dari tepung terigu adalah ?
A. Sebagai struktur kue
B. Sebagai pelengkap kue
C. Sebagai hiasan kue
D. Sebagai cadangan kue
E. Sebagai penutup kue

Kunci Jawaban:
A
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................
Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Produk Pastry dan Bakery
Kelas / Semester : XI/Ganjil
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Nomor Soal : 50
Kompetensi Dasar : Level Kognitif:
3.9 Menganalisis Choux Paste C4

Lingkup Materi : Indikator Soal :

Menganalisis kandungan lemak pada Disajikan pertanyaan siswa dapat menganalisis


choux paste kandungan lemak pada choux paste

SOAL:
Lemak pada choux pastry ada dua macam. Lemak nabati lazim disebut sebagai apa ?
A. Margaret
B. Melanin
C. Miolin
D. Margarin
E. Butter

Kunci Jawaban:
D
Hasil Telaah : Penulis Paraf
Diterima J : 1 ………………..
Perlu Perbaikan : 2. ...................
Tidak Diterima : : Penelaah
1. ...................
2. ……………… ....................

Anda mungkin juga menyukai