Anda di halaman 1dari 5

1.

Aspek Umum Media Audio Visual

Skala Penilaian
No Aspek Penilaian
1 2 3 4 5
1 Penampilan yang baik
2 Kejelasan suara
3 Ketepatan media
4 Kesesuaian musik instrument
5 Kemenarikan konten
6 Kekreatipan konten
7 Kekreatifan background
8 Ke up to date an konten
Mencakup pembelajaran siswa dan
9
juga guru
kesesuaian dengan tugas / aktivitas
10
belajar yang diberikan pada siswa
Informasi visual, auditorial, dan
11
taktil (sentuh) benar
Grafik, gambar, atau hal lainnya
12 mempunyai warna, tekstur, simbol
yang baik
Bahan dapat digunakan secara
parsialuntuk suatu segmen, atau
13
menyeluruh sebagai satu kesatuan
utuh
Biaya yang dibutuhkan untuk
pembuatan dan pengembangan
14
media sebanding dengan
manfaatnya
Ketepatan strategi penyampaian
media sehingga memungkinkan
15 kemudahan dan kecepatan
pemahaman dan penguasaan materi,
konsep atau keterampilan
Tingkat kemungkinan mendorong
16 kemampuan siswa berpikir kritis
dan memecahkan masalah
17 Tingkat kontekstualitas dengan
penerapan/aplikasi
dalam kehidupan nyata yang sesuai
dengan
karakteristik audiens (siswa) terkait

2. Aspek Aksesbilitas Media Audiio Visual

Skala Penilaian
No Aspek Penilaian
1 2 3 4 5
1 Komponen audio media mempunyai bentuk
alternatif lain dalam bentuk print out (bahan
cetak)
2 Komponen video diperjelas oleh komponen
audio
3 Media pembelajaran audio visual manipulatif
dapat diakses dengan bantuan teknologi atau
aktivitas lainnya
4 Media pembelajaran aman digunakan oleh
siswa
5 Kemudahan kpleksibelan penggunaan media
pembelajaran
6 Mendukung berbagai perangkat untuk bisa
digunakan
7 Kesetaraan kualitas media dengan jenjang
yang di peuntukan dalam media tersebut
3. Aspek Kebahasaan Pembelajaran

Skala Penilaian
No Aspek Penilaian
1 2 3 4 5
1 Kejelasan audio, narasi serta kesesuaian gaya
bahasa dan komunikasi dengan karakteristik
audiens
2 Ketepatan penggunaan intonasi, tempo dan
irama dengan tujuan dan isi materi
3 Ketepatan penggunaan sound effect dengan
tujuan dan isi mater
4 Kemenarikan pengemasan media audio
5 Ketepatan dan kemenarikan media audio
secara keseluruhan
4. . Panduan dan Informasi

Skala Penilaian
No Aspek Penilaian
1 2 3 4 5
1 Deskripsi tentang produk media audio visual
2 Panduan penggunaan software media audio
visual
3 Rumusan Tujuan
4 Rumusan kompetensi/capaian pembelajaran
(CP)
5 Kesimpulan yang signifikan

5. Konten/Materi Media Audio Visual

Skala Penilaian
No Aspek Penilaian
1 2 3 4 5
1 Kesesuaian tujuan dengan kurikulum
2 Kesesuaian materi dengan tujuan (CP)
3 Kemutakhiran materi
4 Pendeskripsian konsep atau teori
5 Urutan (sintaks) penyajian materi
6 Kesesuaian cakupan materi dengan tujuan
(CP)
7 Kesesusian kedalaman materi dengan tujuan
(CP)
8 Kemudahan memahami istilah dan formulasi
9 Kesesuaian contoh atau ilustrasi dengan
materi
10 Pemberian ringkasan
11 Kesesuaian durasi waktu dengan materi sajian
12 Penggunaan ejaan dan tata Bahasa penyajian
(gaya Bahasa)
13 Volume suara
14 Intonasi Suara
15 Kejelasan Ucapan
16 Tempo ucapan
17 Efek suara mendukung program
18 Ilustrasi musik mendukung program
19 Ilusrasi musik dan efek suara selaras
6. Evaluasi

Skala Penilaian
No Aspek Penilaian
1 2 3 4 5
1 Petunjuk latihan/ujian
2 Kesesuaian cakupan soal dengan tujuan (CP)
3 Kesesuaian domain soal dengan tujuan (CP)
4 Kesesuaian tingkat kesukaran soal dengan
tujuan (CP)
5 Distribusi butir soal berdasarkan domain soal
6 Distribusi butir soal berdasarkan tingkat
kesukaran
7 Kesesuaian soal ujian dengan waktu
disediakan
8 Balikan (ulasan) hasil latihan atau ujian

Teknik Analisis Data


Kriteria validasi produi dapat dilihat pada tabel dibawah
A
Kriteria %= × 100 %
B
Keterangan:
A = Jumlah nilai yang diperoleh
B = Skor mksimal
Tabel Presentase Kelayakan

Presentase Kelayakan Kategori


¿ 20 % Tidak Layak
21 %−40 % Kurang Layak
41 %−60 % Cukup Layak
61 %−80 % Layak
81 %−100 % Sangat Layak

Anda mungkin juga menyukai