Anda di halaman 1dari 4

Ekonomi Pembangunan untuk Pendidikan EkonomiEkonomi Pembangunan untuk Pendidikan Ekonomi

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN


UNIVERSITAS ISLAM NEGERI
SULTAN SYARIF KASIM RIAU

Mata Kuliah : Ekonomi Pembangunan


Fakultas : Tarbiyah dan Keguruan UIN
Jurusan / Prodi : Pendidikan Ekonomi
Jumlah SKS : 2 SKS
Elemen : Mata Kuliah Komponen Utama
Alokasi Waktu : 100 Menit
Semester : V (Lima) Ganjil
Dosen Pengampu : Ansharullah, SP, Mec, Salmiah,S.Pd.,M.Pd.E.
Kompetensi
: Setelah mempelajari mata Kuliah ini Mahasiswa diharapkan
dapat mengetahui dan memahami teori-teori ekonomi
Pembangunan, Permasalahan dalam Ekonomi Pembangunan serta
Mampu memberikan solusi yang dihadapai dalam pembangunan
bangsa ini

Indikator 1. Mahasiswa Mampu Menjelaskan Pengantar Ilmu Ekonomi


Pembangunan
2. Mahasiswa Mampu Menjelaskan Perspektif pembangunan
ekonomi global
3. Mahasiswa Mampu Menjelaskan Teori pembanguan ekonomi
4. Mahasiswa Mampu Menjelaskan Syarat- syarat pembangunan
ekonomi
5. Mahasiswa Mampu Menjelaskan Indikator pembangunan
ekonomi
6. Mahasiswa Mampu Menjelaskan Permasalahan pembangunan
7. Mahasiswa Mampu Menjelaskan Kebijakan pembangunan di
Indonesia
8. Mahasiswa Mampu Menjelaskan Pradigma pembangunan
ekonomi daerah
9. Mahasiswa Mampu Menjelaskan Pembangunan pendidikan di
indonesia
10. Mahasiswa Mampu Menjelaskan Lingkungan dan
Pembangunan
11. Mahasiswa Mampu Menjelaskan Ekonomi pembangun dalam
islam
Ekonomi Pembangunan untuk Pendidikan EkonomiEkonomi Pembangunan untuk Pendidikan Ekonomi

Penjelasan Silabus Mata kuliah, Buku Rujukan dan kontra Belajar


Pertemuan 1
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
PERKENALAN 1. Ekonomi Pembangunan
2. Ilmu Ekonomi Pembangunan adalah Ilmu
yang Berdiri Sendiri
3. Perkembangan Ekonomi dan Pertumbuhan Ekonomi
4. Pertumbuhan Ekonomi dan Pembangunan
Ekonomi
Pertemuan 2
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
PERSPEKTIF 1. Kehidupan Umat Manusia
PEMBANGUNAN 2. Perekonomian Sebagai Sistim Sosial
EKONOMI GLOBAL 3. Karakteristik Umum Negara Berkembang
Pertemuan 3
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
TEORI PEMBANGUNAN 1. Teori Pertumbuhan Linear
EKONOMI BAGIAN 1 2. Teori Perubahan Struktural
Pertemuan 4
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
TEORI PEMBANGUNAN 1. Teori Depedensia
EKONOMI BAGIAN 2 2. Teori Neoklasik Penentang Revolusi
3. Teori Pertumbuhan Baru
Pertemuan 5
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
SYARAT-SYARAT 1. Atas Dasar Kekuatan Sendiri
PEMBANGUNAN EKONOMI 2. Menghilangkan Ketidaksempurnaan Pasar
3. Perubahan Struktural
4. Pembentukan Modal
5. Kriteria Investasi yang Tepat
6. Pesyaratan Sosial Budaya
7. Administrasi
Pertemuan 6
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
INDIKATOR PEMBANGUNAN 1. Indikator ekonomi
EKONOMI 2. Indikator Sosial
Pertemuan 7
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
PERMASALAHAN 1. Masalah Kemiskinan
PEMBANGUNAN 2. Masalah Distribusi Pendapatan
3. Pertumbuhan Penduduk dan Permasalahannya
4. Migrasi dan Pembangunan
5. Modal Manusia dan Permasalahannya
Pertemuan 8
Ujian Tengah Semester
Pertemuan 9
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
KEBIJAKAN PEMBANGUNAN 1. Pembangunan Industri
DI INDONESIA 2. Revitalisasi Sektor Pertanian di Indonesia
Pertemuan 10
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
PARADIGMA 1. Pembangunan dari Perpektif Otonomi Daerah
Ekonomi Pembangunan untuk Pendidikan EkonomiEkonomi Pembangunan untuk Pendidikan Ekonomi

PEMBANGUNAN 2. Strategi dan Pendekatan Pembangunan


EKONOMI DAERAH Ekonomi Daerah
3. Permasalahan Pelaksanaan Otonomi Daerah
Pertemuan 11
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
PEMBANGUNAN 1. Keterkaitan Pembangunan dengan Pendidikan
PENDIDIKAN DI INDONESIA 2. Pendidikan Merupakan Pintu Pembangunan
BAGIAN 1
Pertemuan 12
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
PEMBANGUNAN 1. Sistim Pendidikan dan Pembangunan
PENDIDIKAN DI INDONESIA 2. Peranan Pranata Pendidikan dalam Pembangunan
BAGIAN 2 3. Strategi Pembangunan Pendidikan Nasional
Pertemuan 13
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
PEMBANGUNAN 1. Ilmu Ekonomi dan Lingkungan
BERWAWASAN 2. Lingkungan Hidup dan Pembangunan
LINGKUNGAN
Pertemuan 14
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
EKONOMI PEMBANGUNAN 1. Al-quran Tentang Ekonomi Pembangunan
DALAM ISLAM 2. Tujuan Pembangunan Dalam Islam
Pertemuan 15
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
Presentasi Karya Tulis / Makalah dan Diskusi
(Menelaah Keunggulan dan Kekurangan Jurnal, Makalah, Karya Ilmiah yang Berhubungan dengan
Ekonomi Pembangunan)
Pertemuan 16
Pokok Pembahasan Sub Pokok Pembahasan
Ujian Akhir Semester
Evaluasi 1. Tugas Mandiri15 %
2. Tugas Terstruktur 15 %
3. Ujian Tengah Semester 35 %
4. Ujian Akhir Semester 35 %
Sumber :
1. Frank, Charles. R. Dan Richad C. Webb, Income Distribusion and Growth in The Less
Developed Countries
2. Jhingan, ML, Ekonomi Pembangunan dan Perencanaan
3. Gemmel, Norman (ed), Ilmu Ekonomi Pembangunan : Beberapa Survei
4. Todaro, Michael, Pembangunan Ekonomi di dunia Ketiga
5. Mudrajat Kuncoro, Ekonomi Pembangunan : Teori, Masalah dan Kebijakan

Pekanbaru, Oktober 2020


Dosen Pengampu,
Ekonomi Pembangunan untuk Pendidikan EkonomiEkonomi Pembangunan untuk Pendidikan Ekonomi

Ansharullah,SP,M.Ec
NIP. 197907072008011017

memahami dampak adanya UU CiPTA Kerja terhadap pembangunan Ekonomi Indonesia

diharapkan setelah mahasiswa menonton video ini bisa memberikan kesimpulan apakah
pembuatan UU Cipta kerja menjadi solusi atau masalah. tugas ini di ketik dengan membuat
kesimpulan paling banyak 200 kata saja.

Anda mungkin juga menyukai