Anda di halaman 1dari 6

PROGRAM PENDIDIKAN DAN

PELATIHAN PADA PASIEN,


KELUARGA & PENGUNJUNG PPI
TAHUN 2022

RUMAH SAKIT BUDI AGUNG PALU


JL. MALUKU NO. 44
PALU
DAFTAR ISI
DAFTAR ISI........................................................................................................................1
I. PENDAHULUAN........................................................................................................2
II. LATAR BELAKANG....................................................................................................2
III. TUJUAN UMUM DAN TUJUAN KHUSUS................................................................2
3.1 Tujuan Umum.....................................................................................................2
3.2 Tujuan Khusus....................................................................................................2
IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN.........................................................2
4.1 Kegiatan Pokok..................................................................................................2
4.2 Rincian Kegiatan................................................................................................2
V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN.........................................................................3
VI. SASARAN...................................................................................................................3
6.1 Tercapainya pelaksanaan edukasi dan pelatihan PPI pada semua pasien
(70 %) di tahun 2022........................................................................................3
6.2 Tercapainya pelaksanaan pendidikan dan pelatihan PPI 70 % bagi
keluarga dan pengunjung di tahun 2022......................................................4
VII. JADWAL KEGIATAN PELAKSANAAN KEGIATAN....................................................4
VIII. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN & PELAPORANNYA...................................4
8.1. Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan.......................................................................4
8.2. Pelaporan..........................................................................................................4
IX. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN.....................................5
9.1. Pencatatan........................................................................................................5
9.2. Pelaporan..........................................................................................................5
9.3. Evaluasi Kegiatan 5

1
I. PENDAHULUAN
Infeksi rumah sakit (Hospital Aquired Infection) saat ini disebut sebagai
Healthcara Associated Infections (HAIs) atau infeksi yang berhubungan dengan
pelayanan kesehatan dan merupakan masalah serius bagi semua sarana
pelayanan kesehatan di seluruh dunia, termasuk Indonesia.

II. LATAR BELAKANG


Menurut data WHO kejadian infeksi sekitar 3-21% atau rata-rata 9%. Data
Surveilans RS. Budi Agung Palu Tri Wulan I tahun 2021 Phlebitis Bulan Januari
berjumlah 2.6‰, Februari berjumlah 0.8‰, Maret berjumlah 2.05‰. ILO 0%,
ISK 0%₀, sedangkan VAP dan IADP tidak ada kejadian.
Kejadian infeksi ini dapat menghambat proses penyembuhan dan pemulihan
pasien, dan memperpanjang hari rawat pasien sehingga biaya meningkat bahkan
dapat meningkatkan mordibitas dan mortalitas yang pada akhirnya mutu
pelayanan di sarana kesehatan akan menurun.
Untuk membantu pasien dan keluarga dalam memahami dan melaksanakan
pencegahan dan pengendalian infeksi di rumah sakit, serta menerapkan
pelaksanaan pencegahan infeksi, PPIRS RS. Budi Agung Palu mempunyai program
pendidikan dan pelatihan PPI kepada semua pasien pengunjung dan keluarga.

III. TUJUAN UMUM DAN TUJUAN KHUSUS


3.1 Tujuan Umum
Terlaksana program edukasi dan Pelatihan PPI pada pasien, pengunjung dan
keluarga
3.2 Tujuan Khusus
1. Terlaksana edukasi dan Pelatihan PPI bagi semua pasien dengan target
sebesar 70%
2. Terlaksana edukasi dan Pelatihan PPI bagi keluarga pasien sebesar 70 % RS.
Budi Agung Palu.
3. Terlaksananya edukasi dan Pelatihan PPI bagi pengunjung di RS. Budi Agung
Palu.

IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


4.1 Kegiatan Pokok
Melaksanakan Program edukasi dan Pelatihan PPI
4.2 Rincian Kegiatan
1. Melaksanakan identifikasi kebutuhan edukasi dan pelatihan PPI bagi pasien,
keluarga dan pengunjung.
2. Melaksanakan Pendidikan dan Pelatihan PPI bagi pasien dan keluarga di RS.
Budi Agung Palu.
3. Melaksanakan Pendidikan dan Pelatihan PPI bagi semua pasien baru di RS.
Budi Agung Palu.

2
V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

KEGIATAN
CARA
POKOK INDIKATOR  TARGET ANGGARAN/
NO MELAKSANAKAN PIC
/RINCIAN KEBERHASILAN WAKTU TAHUN
KEGIATAN
KEGIATAN
Cuci tangan  70% pasien  Setiap ada IPCN dan Rp.1.000.000
Edukasi dan
baru pasien baru IPCLN
Pelatihan
pasien secara
 70%  Pasien yang
Internal
pengunjung berkunjung
dan keluarga di Poliklinik
Etika batuk  70% pasien  Setiap ada IPCN dan
baru pasien Baru IPCLN
Perawat
 70% pasien Ruangan
yang  Pasien yang
berkunjung berkunjung
dipoliklinik di Poliklinik
Limbah Medis 70% pasien Setiap ada IPCLN
dan non Medis pasien Baru Perawat
Ruangan
Cuci tangan 70 % area Setiap Bulan IPCN Rp.2.000.000
Evaluasi
Pengunjung
Poster
pasien
Etika Batuk 70 % area Setiap BULAN IPCN -
Pengunjung
pasien
Stiker Limbah : 70 % tempat Setiap BULAN IPCN -
Medis dan non limbah
Medis
TOTAL Rp 3.000.000

VI. SASARAN
6.1 Tercapainya pelaksanaan edukasi dan pelatihan PPI pada semua pasien
(70 %) di tahun 2022

6.2 Tercapainya pelaksanaan pendidikan dan pelatihan PPI 70 % bagi keluarga


dan pengunjung di tahun 2022

3
VII. JADWAL KEGIATAN PELAKSANAAN KEGIATAN

Bulan
No. Kegiatan Ket
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 Edukasi dan
pelatihan cuci
2 tangan
3 Etika batuk
Limbah Medis
dan non Medis
Evaluasi
4. Poster Cuci
tangan ,Etika
Batuk dan
Limbah
Pembuatan
laporan
pelaksanaan
pendidikan
dan pelatihan

VIII. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN & PELAPORANNYA


8.1. Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan
1. Evaluasi pelaksanaan program pelatihan dan pendidikan PPI pada pasien dan
keluarga dilakukan setiap 3 bulan oleh IPCN.
2. Evaluasi bila pelaksanaan program tidak dapat dilakukan sesuai jadwal yang
sudah ditentukan dan menuliskan kendala yang ditemukan.

8.2. Pelaporan
1. Membuat laporan program pelatihan dan pendidikan PPI pada pasien,
keluarga dan pengunjung yang sudah dilakukan maupun yang belum
dilaksanakan sesuai jadwal yang sudah dibuat pada ahir trimester I.II.III ke
Komite Mutu dan diumpan balikkan ke unit kerja.
2. Laporan dibuat oleh IPCN kepada Komite PPI dan dilaporkan kepada
direktur setiap,6 bulan dan 1 tahun sekali

IX. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN


9.1. Pencatatan
Pelaksanaan program pendidikan Pencegahan dan pengendalian Infeksi
dilakukan dengan membuat Materi Pendidikan dan pelatihan, Daftar hadir atau
tanda tangan pasien, keluraga dan pengunjung, juga melakukan pencatatan dari
setiap tanya jawab dari pemateri ataupun pasien, keluarga dan pengunjung.

4
Sebagai bukti diadakan Edukasi dilakukan pendokumentasian dengan
pengambilan gambar.

9.2. Pelaporan
Kegiatan yang sudah dilaksanakan dan disertai bukti dokumentasi
dilaporkan setiap selesai kegiatan Kepada Komite ppi, tim PKRS, dan kepada
direktur setiap 6 bulan dan 1 tahun sekali.

9.3. Evaluasi Kegiatan


Evaluasi pelaksanaan kegiatan dilakukan secara berkala (bulan, semester,
tahunan) dengan tujuan untuk perbaikan berkesinambungan.Evaluasi dialkukan
berdasarkan hasil pecapaian yang ditetapkan. Jika tidak sesuai target, maka pihak
yang berwenang (Komite Pencegahan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi),
untuk mengambil tindakan yang diperlukan termasuk didalamnya melakukan
perubahan terhadap program yang ada.

Anda mungkin juga menyukai