Anda di halaman 1dari 1

RSUD

dr. H. L. M. PELAYANAN SESUAI KEBUTUHAN PRIVASI PASIEN


BAHARUDDIN, M. Kes
No. Dokumen
203/SOP/IV/2022
No. Revisi Halaman
1 /1
Jalan Jendral Achmad Yani
Nomor 10 Raha
Dietapkan oleh
Direktur
STANDAR
OPERASIONAL Tanggal Terbit
PROSEDUR (SOP) 10 April 2022
dr.MUHAMMAD MARLIN
NIP 197605222002121004
Privasi pasien penting khususnya pada waktu wawancara
klinis, pemeriksaan, prosedur /tindakan/pengobatan, dan
PENGERTIAN
transportasi. Pasien mungkin menghendaki privasi dari staf
lain dari pasien yang lain bahkan dari keluarganya.
Pelayanan meghormati kebutuhan privasi pasien.
TUJUAN
1. Undang-Undang RI No.36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan
2. Undang-Undang RI No.36 Tahun 2014 Tentang Tenaga
Kesehatan.
3. Undang-Undang RI No.38 Tahun 2014 Tentang
Keperawatan
KEBIJAKAN 4. Undang- Undang Nomor 4 Tahun 2019 Tentang Kebidanan;
5. Peraturan Menteri Kesehatan No 49 Tahun 2013 Tentang
Komite Keperawatan
6. Surat Keputusan Direktur nomor 010.a tentang
Pelaksanaan Standar Operating Procedur (Sop) Rumah
Sakit Umum Daerah Kabupaten Muna

1. Staf mengidentifikasi harapan dan kebutuhan privasi


selama pelayanan dan pengobatan.
2. Keinginan pasien untuk privasi dihormati pada setiap
wawancara klinis, pemeriksaan, prosedur/pengobatan dan
PROSEDUR
transportasi
3. Pelaksanaan yang memperhatikan privasi pasien dalam
anamnesis pemeriksaan fisik, pemberian terapi dan
transportasi

UNIT TERKAIT Seluruh Instalasi Pelayanan

Anda mungkin juga menyukai