Anda di halaman 1dari 1

PENYUSUNAN LAYANAN TERPADU

No Dokumen : SOP-NGK II -LKBP-16

SOP No. Revisi : 01


Tanggal Terbit : 20 - 01 -2018
Halaman : 1/1

PUSKESMAS drg. Nurhastiani Sp.KGA


NGAGLIK II NIP 19680312 199312 2 001

Adalah suatu alur pelayanan terpadu/komprehensif yang melibatkan


PENGERTIAN
antar unit/profesi di dalam puskesmas

TUJUAN Sebagai pedoman untuk menyusun layanan terpadu

KEBIJAKAN SK Kepala Puskesmas No.188/07 tentang Kebijakan Pelayanan Klinis

REFERENSI Buku Standar Akreditasi Puskesmas, Dirjen Bina Upaya Kesehatan,


Bina Upaya Kesehatan Dasar tahun 2017

PROSEDUR 1. Setelah melakukan kajian awal klinis , kemudian dilakukan rencana


awal pelayanan, maka diperlukan rujukan internal ke unit terkait.

2. Menyampaikan resiko yang terjadi bila tidak melakukan rujukan

3. Memberikan rujukan internal.

4. Melakukan dokumentasi

UNIT TERKAIT 1. Poli Umum

2. Poli Gigi

3. KIA

4. Laboratorium

5. Fisioterapi

6. Gizi

7. Psikologi

8. Sanitasi

Anda mungkin juga menyukai