Anda di halaman 1dari 1

PELAYANAN KLINIS MENGHINDARI

PENGULANGAN YANG TIDAK PERLU


No Dokumen : SOP-NGK II -LKBP-30

SOP No. Revisi : 01


Tanggal Terbit : 20 - 01 -2018
Halaman : 1/1

PUSKESMAS drg. Nurhastiani Sp.KGA


NGAGLIK II NIP 19680312 199312 2 001

PENGERTIAN Pelayanan Klinis menghindari pengulangan yang tidak perlu adalah


tindakan yang dilakukan untuk meminimalkan terjadinya intervensi
yang sama pada satu kasus penyakit

TUJUAN Sebagai acuan untuk menghindari pengulangan yang tidak perlu

KEBIJAKAN SK Kepala Puskesmas No.188/07 tentang Kebijakan Pelayanan Klinis

REFERENSI Buku Standar Akreditasi Puskesmas, Dirjen Bina Upaya Kesehatan,


Dirjen Bina Upaya Kesehatan Dasar Tahun 2015

PROSEDUR 1. Mengidentifikasi diagnosa.

2. Memeriksa catatan rekam medis tentang pemeriksaan penunjang,


tindakan atau pengobatan yang telah diberikan sebelumnya

3. Menilai tingkat keberhasilan pengobatan atau tindakan


sebelumnya secara klinis.

4. Menentukan pemeriksaan penunjang ,pengobatan atau tindakan


selanjutnya berdasarkan diagnosis klinis.

5. Melakukan dokumentasi pada rekam medis

6. Perawat dan petugas kesehatan lain wajib untuk mengingatkan


dokter jika terjadi pengulangan pemeriksaan penunjang tindakan
atau pengobatan.

UNIT TERKAIT 1. BP umum dan tindakan


2. KIA
3. BP Gigi

Anda mungkin juga menyukai