Anda di halaman 1dari 22

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI

DI SUMBER BIMA TEPAT

DK. Mayungan Ngawen Klaten

Di tulis dan Diajukan guna Memenuhi Sebagian Persyaratan untuk Mengikuti


Ujian Praktik Kerja Lapangan pada Kompetensi Keahlian Teknik Kendaraan
Ringan SMK Muhammadiyah 2 Jatinom Tahun 2022/2023

Disusun Oleh :

Nama : DESTA SAKTIAWAN

NISN : 9331

Kelas : XII TKR 6

MAJLIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

SMK MUHAMMADIYAH 2 JATINOM

Jl.Raya Krajan No.2, Dusun 2, Krajan, Kec.Jatinom, Kabupaten Klaten, Jawa


Tengah 57481 Telp.0272-337456 E-mail: smkm2jtn@gemail.com Tahun
2022/2023
KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirabbil’alamiin, segala puji dan syukur kepada Allah SWT


yang telah memberikan rahmat atas segala limpahan karunia ruang dan waktu
sehingga penulis mampu untuk menyelesaikan Laporan Praktik
Kerja Lapangan di Bengkel Bima Tepat dengan baik.

Penulis yakin keberhasilan ini tidak akan lepas dari bantuan dan bimbingan
serta saran-saran dari bengkel pihak.Untuk ini perkenalkanlah pada kesempatan
ini kami mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada yang terhormatSaya 
ucapkan terimakasih kepada:

1. Allah SWT, yang telah memberi kemudahan bagi saya selama


melaksanakan PKL serta penyelesaian penulisan laporan ini.
2. Kedua orang tua saya, yang telah,memberi semangat serta doanya
3. Bapak Arif Muhamadi,S.Pd sebagai Kepala SMK Muhammadiyah 2
Jatinom.
4. Bapak Indra Jamal P.S.Pd.T selaku Koordinator Praktek Kerja Lapangan.
5. Bapak Sri Yanto selaku kepala Bengkel Bima Tepat.
6. Bapak Mustarom ,S.Pd. selaku pembimbing penyusunan laporan
7. Seluruh staf dan karyawan Bengkel Bima Tepat telah memberikan
dukungan dan kesempatan dalam pelaksanan PKL
Akhir kata, semoga Laporan ini dapat bermanfaat bagi para pembaca dan
saya harap Laporan ini dapat menambah wawasan serta pengetahuan bagi kita
semua.

Jatinom, Oktober 2022

Desta Saktiawan

i
HALAMAN PENGESAHAN

Kami yang bertanda tangan dibawah ini menerangkan bahwa


Nama : DESTA SAKTIAWAN
NIS : 9331
Kelas : XII TKR 6
Program Keahlian : TEKNIK KENDARAAN RINGAN

Benar-benar telah melaksanakan Praktik Kerja Lapangan DI BENGKEL Bima

Tepat Mayungan Ngawen Klaten Mulai Tanggal 20 Juni 2022 S/D 20 Agustus
2022

Kepala Jurusan Guru Pembimbing Laporan


Teknik Kendaraan Ringan Otomotif Teknik Kendaraan Ringan Otomotif

Indra Jamal Pamilih S.Pd T Mustarom S.Pd.

Pembimbing Industri Kepala


SMK Muhammadiyah 2 jatinom

Sri Yanto Arif Muhamadi S.Pd

ii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ....................................................................................................................


HALAMAN KATA PENGANTAR ...........................................................................................
HALAMAN PENGESAHAN ....................................................................................................
HALAMAN DAFTAR ISI .........................................................................................................
BAB    I     PENDAHULUAN ...................................................................................................
A.    Latar Belakang Praktek Kerja Lapangan ..................................................................
B.     Tujuan Praktek Kerja Lapangan ...............................................................................
C.     Tempat Waktu Praktek Kerja Lapangan ..................................................................
BAB    II      KEGIATAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN ................................................
A.  Kegiatan Praktek / Pekerjaan di Industri ....................................................................
B.  Pembelajaran Selama Mengikuti PKL ......................................................................
C.  Penilaian Pekerjaan dari IDUKA ..............................................................................
D.  Rencana Peserta didik ...............................................................................................
BAB III    PENUTUP ...............................................................................................................
A.    Kesimpulan ..............................................................................................................
B.     Saran-saran ..............................................................................................................
Daftar Pustaka ..........................................................................................................................

iii
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1.1 Busi............................................................................................... 1

1
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah salah satu penyelenggaraan
pendidikan keahlian profesional yang memadukan sistematik dan sinkron
antara program pendidikan di sekolah dan penguasaan keahlian yang
diperoleh melalui kegiatan bekerja secara langsung dengan dunia kerja secara
terarah untuk membentuk keahlian dan  mental siswa agar pada saat lulus
dari SMK siap terjun dalam dunia kerja.
Dunia kerja yang sekarang tengal berkembang adalah dunia industri di
bidang otomotif seperti bidang jasa perbaikan, dan perawatan ( servis ) pada
kendaraan. Oleh karena itu, siswa – siswa  lulusan Jurusan Teknik Kendaraan
Ringan ( TKR ) di SMK sangatlah dibutuhkan oleh dunia industri. Salah
satunya di bidang otomotif adalah bengkel Sumber Mulia sebagai salah satu
tempat dilaksankannya Praktik Kerja Lapangan. Hal ini dilaksanakan dalam
rangka peningkatan mutu dari tamatan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
dalam mencapai tujuan yang relevan antara dunia pendidikan dengan
tuntutan kebutuhan tenaga kerja, sekaligus sebagai syarat untuk mengikuti
UN (Ujian Nasional).
Saya memilih bengkel Bima Tepat karena bengkelnya cukup lengkap,
besar dan modern, juga akses transportasi yang mudah.
Kegiatan penyelenggaraan PKL ini diharapkan dapat meningkatkan
keahlian dan etos kerja siswa yang meliputi: kemampuan bekerja, motivasi
kerja, inisiatif, kreativitas, disiplin dan kerajinan dalam bekerja.

B. Tujuan Praktik Kerja Lapangan


1. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki pengetahuan,keterampilan dan
etos kerja yang sesuai dengan tuntutan lapangan kerja.

2
2. Dapat mengetahui perbedaan antara lingkungan Dunia Usaha/Industri
dengan lingkungan Sekolah.
3. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang
berkualitas.
4. Memperoleh pengalaman bekerja langsung di tempat kerja sesuai
kompetensi dasar jurusan.
5. Memberi pengetahuan terhadap pengalaman kerja sebagai bagian proses
pendidikan.

C. Tempat dan Waktu Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan


1. Tempat Praktik Kerja Lapangan
Waktu Pelaksanaan Pelaksanaan Praktek Kerja Industri Prakerin
untuk Program Keahlian Otomotif pada tahun 2022 dilaksanakan mulai
tanggal 20 Juni 2022 sampai dengan 20 Agustus 2022, sesuai dengan tempat
yang telah ditentukan. Dalam melaksanakan Praktek Kerja Industri Prakerin
di Bengkel Bima Tepat yang beralamatkan Dk. Mayungan Ngawen Klaten.

Jam Kerja di Bengkel Bima Tepat

a. Hari Senin-Kamis dimulai pukul 08.00-16.00 WIB.


b. Hari jum’at dimulai pukul 08.00-16.00 WIB.
c. Hari sabtu dimulai pukul 08.00-16.00 WIB

2. Tempat Pelaksanaan Kegiatan Prakerin ini dilaksanakan di BENGKEL


Bima Tepat yang beralamatkan Dk. Mayungan Ngawen Klaten.

3
BAB II

KEGIATAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

A. Kegiatan Praktek/Pekerjaan di Industri

1. Pengecekan Busi

a. Penjelasan singkat
Busi adalah suatu suku cadang yang di pasang pada mesin
pembakaran dalam ujung elektroda pada ruang bakar.
Fungsinya untuk membakar bensin yang telah di kompresi
oleh piston.
b. Alat dan Bahan yang digunakan

1. Racket
2. Sambungan Shock
3. Kunci Shock 16 MM
4. Busi baru

c. Langkah Kerja

1. Buka kap mesin. Lepaskan kotak filter udara di atas


mesin. Kotaknya berwarna hitam dan ada tulisan
EFI dan VVTi di atasnya. Ada 3 baut penahan kotak
yang harus dilepas dengan kunci 10, kemudian 1
baut dengan obeng plus yang menahan klem pipa
saluran udara. Masih ada 3 soket kabel sensor yang
menempel di kotak yang hams dilepas juga. Soket
kabel dilepas dengan memencet klip pengunci dan
tank, jika agak susah, goyang sedikit sambil ditarik.
2. Setelah kotak filter udara dilepas, akan terlihat 4
buah plug busi. Kita harus melepas soket kabel plug
satu-persatu. Caranya sama persis seperti mencabut

4
soket pada langkah 1: pencet klip pengunci dan
tank, jika agak susah, goyang sedikit sambil ditanik.
Kemudian lepaskan baut penahan plug
menggunakan kunci 10. Lalu tank plug busi.
Kemudian buka busi setelah itu pasang busi yang
baru

d. Gambar Kerja

Gambar 1.1 Busi

e. Kalkulasi Biaya

Harga Busi : Rp. 25.000

Biaya Pemasangan : Rp. 15.000

Total : Rp. 40.000,-

2 Mengganti Oli Mobil dan Filter Oli

a. Penjelasan singkat

Penjelasan singkatOli mesin mobil adalah salah satu


cairan pada ruang mesin yang berfungsi untuk
memberikan pelumasan untuk meminimalisir
gesekan antar komponen. Pada saat mesin
dihidupkan, oli akan langsung disirkulasikan ke
seluruh komponen mesin oleh komponen pompa oli.

5
b. Alat dan Bahan

1. Oli mesin mobil

2. Mangkuk penampung oli bekas

3 Filter oli baru

4. Kunci filter oli

5. Kunci pembuka filter

6. Sarung tangan

7. Seperangkat kunci baut

8. Lap

9. Corong

10. Dua buah jack stands atau penyangga body


mobil

11. Dongkrak Mengganti Oli

c. Langkah kerja

1. Dongkrak mobih hingga bisa untuk di tap

2. Buka filter atau saringan oli

3. Tap Oli

4. Tutup Baut Oli

5. Tuang oli baru

6. Hidupkan Mesin Mobil

d. Gambar Kerja

6
Gambar 1.2 Mengganti Oli

e. Kalkulasi Biaya

Harga Oli : Rp. 200.000

Biaya Mengganti Oli : Rp. 20.000

Total : Rp. 220.000

3. Mengganti Kampas Rem

a. Alat dan Bahan

1. Dongkrak untuk mengangkat roda depan

2. Kunci Roda

3. Kunci Pas,Ring atau kunci shock 12mm atau


14mm untuk buka baut pen caliper

4. Track atau sst untuk mendorong Piston Rem

5. Rubber Grease atau Pasta Caliper

b. Langkah Kerja

1. Siapkan kampas rem baru atau brake pads


dan kendorkan semua mur roda yang mau di
bongkar brake pad atau kampas rem nya

2. Dongkrak mobil bagian depan, di belakang


roda yang

mau di buka kampas rem nya

7
3. Lepas semua mur roda dengan kunci roda,
mobil ada yang menggunakan 4 atau 5 mur
roda5

4. Buka roda,lepaskan dari hub.

5. Gunakan kunci 12 atau 14 untuk buka pen


caliper bagian bawah dan buka pegangan
slang minyak

6. Tarik Caliper ke atas setelah baut pen caliper


terbuka,

7. Buka dengan tarik kampas rem keluar ke


arah samping dan jangan lupa cek kondisi
pelumasan pen caliper, pen caliper harus
dengan mudah bisa ditarik atau didorong.
Jika pen caliper terasa keras saat di tarik atau
di dorong kemungkinan pelumasnya kering
dan bisa menjadi penyebab rem bunyi. Buka
pen caliper bersihkan dengan kain dan beri
pelumasan yang tipis menggunakan pasta
caliper atau rubber grease.

8. Penggunaan rubber grease untuk mencegah


kerusakan pada boot atau karet pada pen
caliper, akibat lebih lanjut jika boot rusak
atau robek karena pemakaian grase akan
membuat debu masuk ke pen caliper dan
membuat pen caliper macet yang pada
akhirnya membuat rem bunyi atau getar
ketika melakukan pengereman

9. Perhatikan posisi plat yang ada di belakang


kampas rem, kampas rem ada yang
menggunakan wear limit tertanam pada

8
brake pads tetapi ada juga yang
menggunakan plat di belakang kampas rem
untuk indikator wear limit atau indikator
ketebalan kampas rem.

10. Setelah kampas rem di buka, biar tidak lupa


pindahkan plat yang ada di kampas rem
lama ke kampas rem baru.

11. Dorong piston kaliper ke belakang, hal ini


untuk menyesuaikan dengan ketebalan
kampas rem baru, saat mendorong piston
jangan lupa perhatikan minyak rem yang ada
di reservoir minyak rem. Karena minyak
rem akan naik ketika piston rem di dorong
ke belakang, ini bertujuan agar tidak sampai
tumpah supaya tidak

12. Pasang Brake pad yang baru, langkahnya


kebalikan dari saat melepas pada point no 7
diatas, catatan jika brake pad menggunakan
indikator jadi satu dengan kampas rem, taruh
kampas rem dengan indikator ketebalan ini
di bagian dalam.merusak cat yang ada di
bawah reservoir minyak rem.

c. Gambar Kerja

Gambar 1.3 Mengganti Kampas Rem

9
e. Kalkulasi Biaya

Harga Kampas Rem : Rp. 170.000

Biaya Pemasangan : Rp. 20.000

Total : RP. 180.000

4. Mengganti Ban Mobil

a. Penjelasan Singkat

Setiap kendaraan pastinya memiliki berbagai


komponen penyusun yang saling terintegrasi dan
memiliki fungsinya masing-masing.Salah satu
komponen utama yang hampir selalu kita jumpai

adalah ban. Selain untuk menopang bobot


kendaraan, ban juga memiliki fungsi menjaga
kestabilan laju kendaraan. Oleh karenanya sebagai
pemilik kendaraan, baik itu kendaraan roda dua
maupun roda empat, kita harus memberi perhatian
ekstra pada kondisi ban demi keselamatan dalam
berkendara

b. Alat dan Bahan

1. Kunci roda

2. Dongkrak

3. Ban baru

c. Langkah Kerja

1. Kendurkan baut roda ban

2. Pasang dongkrak dan di posisikan dengan


benar

3. Copot ban yang lama

10
4. Pasang ban baru yang akan di gunakan

5. Kencangkan baut roda

6. Lepaskan dongkrak

d. Gambar Kerja

Gambar 1.4 Mengganti Ban

e. Kalkulasi Biaya

Harga Ban : Rp. 520.000

Biaya Pemasangan : Rp. 50.000

Total : Rp. 570.000

5. Mendempul Body Mobil

a. Penjelasan Singkat

Dempul adalah lapisan dasar (under coat) yang


digunakan untuk mengisi bagian yang penyok
dalam dan besar atau cacat-cacat pada permukaan
panel/body kendaraan

b. Alat dan Bahan

1. Dempul,
2. Cat dasar (meni), menggunakan 2 tipe yaitu
cat basic merah dan abu-abu.
3. Thinner

11
4. Pengeras dempul
5. Lap/Kain

6. Kertas Amplas (Kertas Pasir) besi.

7. Sarung tangan & masker.

c. Langkah Kerja

1. Persiapkan body part fiber dan Kertas


Amplas (Kertas Pasir) halus sebelum
mengaplikasikan dempul di atasnya.

2. Pastikan permukaan sudah bersih dari segala


debu dan kotoran, gunakan kain pembersih.

3. Siapkan tatakan rata untuk proses


pencampuran.

4. Saatnya Anda mencampur dempul dan


pengeras (untuk takarannya,

5. silakan baca petunjuk penggunaan pada


kemasan dempul).

6. Setelah dicampur, dempul akan berubah


warna tergantung mereknya (biasanya
kuning atau hijau).

7. Dempul yang sudah tercampur dengan


pengeras untuk digunakan kurang lebih 25
menit.

d. Gambar Kerja

12
Gambar 1.5 Mendempul Body Mobil

e. Kalkulasi Biaya

Harga Dempul Mobil : Rp. 35.000

Biaya Pendempulan : Rp. 10.000

Total : Rp. 45.000

B. Pembelajaran Selama Mengikuti PKL

1. Pembelajaran Praktik Yang Diperoleh Selama PKL

Saya jadi mengerti pengalaman pekerjaan kerja langsung dan


menambah wawasan mengenai dunia kerja secara langsung, bisa
meningkatkan kompetensi serta menanamkan etos kerja tinggi
sesuai budaya industri

2. Tantangan dan Hambatan untuk memenuhi etos kerja selama PKL

 Hambatan

Di karenakan siswa belum mempunyai keahlian


atau kemampuan untuk bekerja di bengkel

 Tantangan

Harus bekerja dengan cepat dalam melakukan


pekerjaan agar bisa cepat selesai dan bisa mengerjakan
yang lainya

C. Penilaian Pekerjaan Nilai Positif atau Negatif Dari Bengkel

1. Penilaian positif

a. Mengganti roda

b. Mengganti busi

c. Memasang body

13
d. Menyuci mobil

2. Penilaian negatif

a. Memasang rangkaian kabel body

b. Menyetel kopling

c. Menyetel klep

D. Rencana Peserta Didik Rencana Peserta Didik Setelah Mengikuti


PKL

1. Rencana peserta didik setelah mengikuti PKL

Rencana saya setelah PKL atau prakerin akan belajar lagi tentang
ilmu otomotif biar kedepanya bisa kerja di industri.

2. Rencana karier peserta didik setelah kedepan setelah


melaksanakaan PKL

Rencana karier saya kedepan setelah mengikuti PKL saya ingin


sekolah sambil bekerja atau saya besok setelah lulus bisa langsung
dipanggil di PKL tersebut

14
BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan

Dari pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan sampai selesainya penyusunan


laporan ini,maka dapat disimpulkan hal-hal sebagai berikut :

1. Praktik Kerja Lapangan merupakan kegiatan nyata bagi para siswa


didalam menerapkan pengetahuan teori kedalam pengetahuan praktik yang
sesuai dengan bidangnya.

2. Setelah melaksanakan Praktik Kerja Lapangan di bengkel maka


siswa dapat mengetahui gambaran suatu perusahaan atau bengkel sehingga
bisa menghubungkan dan membandingkan perkembangan industry
pemesinan dengan pendidikan.

B. Saran – Saran

1. Untuk Peserta Didik :

a. Dalam melaksanakan Praktik Kerja Lapangan


hendaknya disiplin,tekun dan aktif agar dapat
mendapatkan masukan yang sebanyak-banyaknya.

b. Siswa harus benar-benar mempersiapkan diri


sebaik-baiknya karena permasalahan yang dihadapai
didunia industri sangat kompleks.

15
c. Siswa harus mampu memberikan kesan yang baik
kepada perusahaan tempat praktik dan menjaga
nama baik almamater sekolah.

2. Untuk Sekolah :

a. Mengingat begitu pesatnya perkembangan dunia


pemesinan maka diharapkan pengetahuan yang
diperoleh dapat mengikuti perkembangan yang ada
dilapangan.

b. Diharapkan sekolah menjalin kerja sama dengan


perusahaan atau bengkel untuk mendapatkan tempat
praktik

3. Untuk Perusahaan

a. Sebaiknya kerja sama yang baik dengan lembaga


pendidikan dapat ditingkatkan.

b. Perlunya dipelihara hubungan yang sudah baik antar


semua karyawan.

16
DAFTAR PUSTAKA

1. Astuti, P. (2021). Laporan Praktik Kerja Lapangan Sistem Informasi


Jaringan Dan Aplikasi. Klaten: SMK Negeri 2 Klaten.

2. Ikhlashul'Amal, M. F. (2020). Laporan Kerja Lapangan Teknik Kendaraan

Ringan. Klaten: SMK Muhammadiyah 2 Jatinom.

3. Ikhsan, M. R. (2021). Laporan Kerja Industri Teknik Otomotif. Klaten:


SMK Negeri 1 Gantiwarno.

4. Prasetyadi, J. (2017, Desember). Fungsi dan Tujuan Balancing Roda


Kendaraan Retrieved from http://otomotif.com/2017/12/fungsi-dan-tujuan
balancingroda.html&usg=AOvVaw2foQ6WG5JVYAtYe0kLzLC3

5. Torik. (2016, November Selasa). Cara Mengoperasikan Spooring 3

17
18

Anda mungkin juga menyukai