Anda di halaman 1dari 1

LAKUKAN PEMERIKSAAN INI DI AWAL SHIFT

SEBAGAI PERSYARATAN IZIN (PERMIT) BEKERJA DI RUANG TERBATAS

DAFTAR PEMERIKSAAN AKSES KE RUANG TERBATAS

Lantai kerja dalam kondisi baik dan bebas dari bahaya terpeleset dan tersandung  Ya  Tidak

Jalur ke pintu dan koridor bebas dari penghalang (termasuk gangguan dari furniture dan peralatan)  Ya  Tidak

Barang-barang disimpan dalam keadaan stabil  Ya  Tidak

Terdapat barrier dan handrail yang memadai untuk mencegah orang jatuh dari tangga, tepian, dll  Ya  Tidak

Pintu dalam keadaan baik dan dapat membuka dan menutup dengan mudah  Ya  Tidak

Terdapat akses yang bebas hambatan untuk alat kedaruratan, saklar isolasi dan peralatan elektrik  Ya  Tidak

Kondisi fisik (sambungan las, kekuatan) akses tangga telah diinspeksi dan dipastikan aman digunakan  Ya  Tidak

Catatan:

Diperiksa oleh, Diverifikasi oleh HSE

____________________ ____________________

DAFTAR PEMERIKSAAN KELISTRIKAN DI RUANG TERBATAS

Pencahayaan yang memadai dan sesuai harus disediakan untuk masuk dan bekerja di ruang terbatas.  Ya  Tidak

Akses dan jalan masuk ke dalam ruang terbatas harus dilengkapi dengan penerangan tidak kurang dari 50 lux.  Ya  Tidak

Semua penerangan portabel tangan yang disediakan di ruang terbatas harus dioperasikan pada tegangan tidak
 Ya  Tidak
melebihi arus AC 55 volt antara konduktor dan grounding atau arus searah (DC) 110 volt.

Lampu non-permanen harus dilengkapi dengan pelindung untuk mencegah kontak yang tidak disengaja dengan
 Ya  Tidak
bohlam, kecuali jika konstruksi reflektor sedemikian rupa sehingga bohlam sangat tersembunyi.

Lampu non-permanen harus dilengkapi dengan kabel listrik heavy-duty dengan koneksi dan insulasi yang dijaga
 Ya  Tidak
dalam kondisi aman.

Lampu non-permanen tidak boleh digantungkan dengan kabel listriknya kecuali kabel dan lampu dirancang untuk
 Ya  Tidak
alat penggantung ini.

Sambungan harus memiliki insulasi yang sama dengan kabel.  Ya  Tidak

Jalur perkabelan aman, rapi dan terproteksi dari potensi terjadinya sengatan listrik  Ya  Tidak

Kondisi kabel tidak ada yang terkelupas, terendam air, menempel langsung ke bahan konduktor (besi, dll.)  Ya  Tidak

Catatan:

Diperiksa oleh, Diverifikasi oleh HSE

____________________ ____________________

Anda mungkin juga menyukai