Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013

Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar


Kelas / Semester : V/ 1 (Ganjil)
Tema : 2. Udara Bersih bagi Kesehatan
Subtema : 2. Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan
Pembelajaran : 4 (Empat)
Alokasi Waktu : 1 × Pertemuan (5×35 Menit)

A. Kompetensi Inti (K.I.)


1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca)
dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


PPKn
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan
tanggung jawab sebagai warga
-
masyarakat dan umat beragama dalam
kehidupan sehari-hari
2.2 Menunjukkan sikap tanggung jawab
dalam memenuhi kewajiban dan hak
-
sebagai warga masyarakat dalam
kehidupan sehari-hari
3.2 Memahami hak, kewajiban dan 3.2.2 Menyebutkan bentuk tanggung jawab
tanggung jawab sebagai warga dalam dalam kegiatan ekonomi.
kehidupan sehari-hari
4.2 Menjelaskan hak, kewajiban, dan 4.2.2 Menjelaskan bentuk tanggung jawab
tanggung jawab sebagai warga dalam kegiatan ekonomi.
masyarakat dalam kehidupan sehari-
hari
Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat 3.2.5 Menentukan informasi yang terdapat
dari buku ke dalam aspek: apa, di dalam teks cerpen.
mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi 4.2.4 Melaporkan informasi yang terdapat
yang didapat dari buku yang dalam teks cerpen.
dikelompokkan dalam aspek: apa, di
mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata
baku

1
IPS
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Menganalisis peran ekonomi dalam 3.3.3 Mengidentifikasi kegiatan-kegiatan
upaya menyejahterakan kehidupan ekonomi.
masyarakat di bidang sosial dan budaya
untuk memperkuat kesatuan dan
persatuan bangsa
4.3 Menyajikan hasil analisis tentang peran 4.3.2 Melaporkan hasil identifikasi
ekonomi dalam upaya menyejahterakan kegiatan-kegiatan ekonomi.
kehidupan masyarakat di bidang sosial
dan budaya untuk memperkuat
kesatuan dan persatuan bangsa

C. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan melakukan tanya jawab, peserta didik dapat menyebutkan 2 bentuk tanggung
jawab dalam kegiatan ekonomi dengan berani.
2. Setelah melakukan permainan dan bertanya jawab, peserta didik dapat menjelaskan
bentuk tanggung jawab dalam kegiatan ekonomi dengan percaya diri.
3. Setelah membaca cerpen “Tanggung Jawab Ade”, peserta didik dapat menentukan
informasi yang terdapat dalam teks cerpen dengan tepat.
4. Setelah membaca cerpen “Tanggung Jawab Ade”, peserta didik dapat melaporkan
informasi yang terdapat dalam teks cerpen dengan percaya diri.
5. Dengan melakukan permainan, peserta didik dapat mengidentifikasi kegiatan-kegiatan
ekonomi dengan tepat.
6. Setelah melakukan permainan, peserta didik dapat melaporkan hasil identifikasi
kegiatan-kegiatan ekonomi dengan berani.

D. Materi Pembelajaran
1. Kata Tanya
2. Kegiatan ekonomi
3. Tanggung jawab

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


Pendekatan Pembelajaran : Saintifik (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi,
menalar dan mengkomunikasikan)
Metode Pembelajaran : Tanya jawab, demonstrasi, permainan, penugasan.
Model Pembelajaran : Cooperative Learning tipe Two Stay Two Stray

F. Media/Alat, Bahan dan Sumber Belajar


Media/Alat : 1. Buku Siswa SD/MI Kelas IV Tema 1 (Indahnya
Kebersaman).
2. Teks cerpen “Tanggung Jawab Ade”
3. Video bentuk tanggung jawab dalam kegiatan ekonomi
4. Kotak ajaib (berisi pertanyaan)
5. Pop art kegiatan ekonomi yang terpisah (kegiatan produksi,
distribusi, konsumsi)
Bahan : 1. Styrofoam
2. Kertas
3. Hiasan pohon dan pagar
Sumber Belajar : Bahan ajar tema 2 subtema 2 pembelajaran 4.

2
Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Buku Guru SD/MI
Kelas V (Edisi Revisi 2017). Jakarta: Kementerian Heny
Kusumawati. (2017). Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan
Pendidikan dan Kebudayaan. Halaman 66—69.

Heny Kusumawati. (2017). Tema 2 Udara Bersih bagi


Kesehatan Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Buku
Siswa SD/MI Kelas V (Edisi Revisi 2017). Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Halaman 72—78.

Miftahul Huda. (2014). Model-model Pengajaran dan


Pembelajaran: Isu-isu Metodis dan Paradigmatis.
Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Halaman 207—208.

G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Kelas dibuka dengan salam, melakukan yel-yel untuk berdo’a,
menanyakan kabar, dan mengecek kehadiran peserta didik.
YELYEL
Tangan kanan dan kiri
Lipat di atas meja
Tundukkan kepalamu
Yuk kita do’a
(Lirik lagu : Guruku Tersayang)
2. Menyanyikan lagu kebangsaan “Indonesia Raya”
3. Peserta didik dibimbing memeriksa kerapian diri dan
kebersihan kelas.
4. Apersepsi :
Peserta didik diberikan pertanyaan penggiring mengenai
kerjasama di sekolah.
G : Siapa disini yang memiliki hobi membaca? Apa saja yang
kalian baca? Apakah kalian pernah membaca cerpen?
15 menit
Ada yang tahu apa itu cerpen? Disini Ibu punya sebuah
cerpen menarik untuk kalian.
5. Guru menyampaikan informasi tema, subtema, dan
pembelajaran.
G : Hari ini kita akan mempelajari :
Tema : 2. Udara Bersih bagi Kesehatan
Subtema : 2. Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan
Pembelajaran : 4
6. Peserta didik memperhatikan penjelasan guru tentang tujuan,
manfaat, dan aktivitas pembelajaran yang akan dilakukan.
G : Setelah pembelajaran kita hari ini, diharapkan yang
pertama kalian dapat menentukan informasi dari
pertanyaan sesuai cerpen, yang kedua kita akan bermain
untuk mengidentifikasi kegiatan-kegiatan ekonomi dan
menyebutkan pengaruh kegiatan ekonomi terhadap
tanggung jawab warga masyarakat.
Inti 1. Peserta didik dibentuk dalam kelompok beranggotakan 4 140

3
orang. menit
2. Peserta didik ditugaskan membuka buku halaman 72—74.
(mengamati)
3. Peserta didik ditugaskan membacakan cerpen “Tanggung
Jawab Ade” secara bergiliran. (mengamati)
4. Peserta didik perwakilan masing-masing kelompok
mengambil hadiah di dalam kotak ajaib yang berisi berbagai
pertanyaan berkaitan dengan cerpen yang telah dibaca.
5. Hadiah di dalam kotak ajaib berisi pertanyaan tentang apa,
siapa, dimana, kapan, megapa, dan bagaimana.
6. Peserta didik mendiskusikan hadiah yang diambil dari kotak
ajaib yang berisi pertanyaan.(mengumpulkan informasi)
7. Perwakilan masing-masing kelompok menuliskan jawaban
dari pertanyaan di depan kelas.(mengomunikasikan)
8. Peserta didik bersama guru melakukan konfirmasi tentang
informasi yang diperoleh dari teks cerpen dan dari menjawab
pertanyaan dari kotak ajaib.
==================ISTIRAHAT==================
9. Peserta didik diingatkan kembali dengan cerpen agar dapat
dikaitkan dengan kegiatan ekonomi.
G: Pada cerpen “Tanggung Jawab Ade” ibu Ade mempunyai
usaha makanan untuk dijual ke warung-warung. Dari
usaha makanan itu tentunya ibu Ade akan memperoleh
keuntungan. Keuntungan inilah yang akan menjadi
tambahan penghasilan bagi keluarga Ade. Usaha yang
dilakukan ibu Ade tersebut merupakan contoh kegiatan
ekonomi yang diharapkan dapat meningkatkan
kesejahteraan keluarga Ade. Kegiatan apa itu?
10. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru tentang peraturan
dalam melaksanakan diskusi.(mengamati)
11. Peserta didik berdiskusi untuk mengisi lembar pertama LKPD.
(mengolah informasi)
12. Dua anggota dari masing-masing kelompok bertamu ke
kelompok lainnya untuk bertukar informasi, kemudian
mengisi lembar kedua LKPD.(menalar)
13. Dua anggota dari masing-masing kelompok bertamu ke
kelompok lainnya untuk bertukar informasi, kemudian
mengisi lembar ketiga LKPD.(menalar)
==================ISTIRAHAT==================
14. Dua anggota dari masing-masing kelompok kembali ke
kelompok asal untuk membuat kesimpulan dari informasi
yang diperoleh.(menalar)
15. Perwakilan masing-masing kelompok maju ke depan kelas
untuk membacakan hasil diskusi(mengkomunikasikan dan
mencoba)
16. Peserta didik mendengarkan penjelasan guru tentang cara
melaksanakan permainan pop art kegiatan ekonomi.
(mengamati)
17. Peserta didik memasangkan gambarsesuai dengan tiga jenis
kegiatan ekonomi yang sesuai pada masing-masing pop art.

4
(mencoba)
18. Melakukan tanya jawab untuk menyebutkan bentuk tanggung
jawab dalam kegiatan ekonomi.(menanya)
19. Peserta didik mengerjakan soal tes.
Penutup 1. Bersama dengan peserta didik, guru mengadakan refleksi
pembelajaran.
2. Bersama siswa merangkum materi pembelajaran.
G : Hari ini kita telah mempelajari tentang kalimat tanya,
kegiatan-kegiatan ekonomi, dan bentuk tanggung jawab.
3. Mengadakan tindak lanjut berupa informasi tema/subtema hari
berikutnya.
4. Mengajak semua peserta didik berdo’a untuk mengakhiri
pembelajaran dengan menyanyikan yel-yel bersama guru 20 menit
YELYEL
Tangan kanan dan kiri
Lipat di atas meja
Tundukkan kepalamu
Yuk kita do’a
(Lirik lagu : Guruku Tersayang)
5. Guru menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam.
H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
a. Rubrik penilaian sikap KI 1 (Spiritual)
Instrumen : Format Penilaian Sikap (Jurnal)
Nama Peserta Catatan Butir
No. Tanggal Tindak Lanjut
didik Perilaku Sikap
1.
2.
3.
4.
5.

b. Rubrik penilaian sikap KI 1 (Sosial)


Instrumen : Format Penilaian Sikap (Jurnal)
Nama Peserta Catatan Butir
No. Tanggal Tindak Lanjut
didik Perilaku Sikap
1.
2.
3.
4.
5.

2. Penilaian Kognitif

5
1. Jawablah pertanyaan berikut berdasarkan teks bacaan “Kerja Bakti”
KERJA BAKTI

Pada hari Minggu, warga di daerah


tempat tinggal Edo mengadakan kerja
bakti. Mereka membersihkan sampah-
sampah yang menumpuk. Selama ini bau
busuk dari tumpukan sampah telah
mencemari udara di lingkungan tempat
tinggal itu. Warga harus menutup hidung
saat melewati tumpukan sampah yang
membusuk itu.
Sebelum melakukan kerja bakti,
seminggu sebelumnya warga
bermusyawarah untuk mencari
pemecahan dari masalah sampah. Setelah
bermusyawarah, warga mendapat sebuah penyelesaian. Warga akan menyiapkan dua macam
tempat sampah. Satu tempat sampah untuk menampung sampah-sampah yang dapat didaur
ulang seperti kertas dan botol-botol bekas. Tempat sampah lainnya digunakan untuk
menampung sampah-sampah yang dapat membusuk, misalnya dedaunan dan sisa-sisa sayur.
Selanjutnya sampah-sampah yang dapat membusuk itu akan diolah menjadi pupuk kompos
yang dapat digunakan warga untuk memupuk tanaman.
Dalam kegiatan musyawarah dan kerja bakti itu seluruh warga ikut berperan serta.
Keikutsertaan warga dalam musyawarah dan kerja bakti merupakan salah satu bentuk tanggung
jawab warga dalam menjaga kebersihan lingkungan.
a. Kapan kerja bakti dilakukan?

b. Dimana kerja bakti dilakukan?

c. Mengapa kerja bakti dilakukan?

d. Apa yang dilakukan pada sampah-sampah yang dapat membusuk?

e. Siapa yang mengikuti kerja bakti?

f. Bagaimana hasil musyawarah terkait penyelesaian dari masalah yang dihadapi warga?

2. Tuliskan 3 kegiatan ekonomi yang dilakukan warga masyarakat!


3. Tuliskan 2 bentuk tanggung jawab dalam kegiatan ekonomi!

Kunci Jawaban

6
1. a. Pada hari Minggu.
b. Di daerah temoat tinggal Edo.
c. Untuk membersihkan sampah-sampah yang menumpuk.
d. Sampah-sampah yang dapat membusuk akan diolah menjadi pupuk kompos.
e. Edo bersama seluruh warga di daerah tempat tinggalnya.
f. Warga akan melakukan kerja bakti dan menyiapkan dua macam tempat sampah.
2. Produksi, Distribusi, dan Konsumsi.
3. Menggunakan bahan alam dengan seperlunya, dan tidak membuang limbah produksi
sembarangan.
Pedoman Penskoran :
No Kriteria Skor
1 a. Menjawab salah 0
b. Menjawab dengan benar 1 pertanyaan 2
c. Menjawab dengan benar 2 pertanyaan 4
d. Menjawab dengan benar 3 pertanyaan 6
e. Menjawab dengan benar 4 pertanyaan 8
f. Menjawab dengan benar 5 pertanyaan 10
g. Menjawab dengan benar 6 pertanyaan 12
a. Menjawab salah 0
b. Menjawab dengan benar 1 kegiatan ekonomi 3
2
c. Menjawab dengan benar 2 kegiatan ekonomi 6
d. Menjawab dengan benar 3 kegiatan ekonomi 9
a. Menjawab salah 0
b. Menjawab dengan benar 1 bentuk tanggung jawab dalam kegiatan 2
3 ekonomi
c. Menjawab dengan benar 2 bentuk tanggung jawab dalam kegiatan 4
ekonomi
Total Skor 25

Jumlah Perolehan Skor


Nilai Akhir= x 100
Skor Total

3. Penilaian Keterampilan
a. Penilaian unjuk kerja: Melaporkan Informasi dari Teks Bacaan
Kriteria
Benar dalam Benar dalam Benar dalam Belum dapat
menjawab 6 menjawab 6 menjawab 6 menjawab
pertanyaan pertanyaan dengan pertanyaan dengan pertanyaan
Nama dengan bahasa bahasa yang runtut, bahasa yang tidak dengan bahasa
No
Siswa yang runtut dan namun tidak runtut dan tidak yang runtut dan
menggunakan menggunakan menggunakan menggunakan
kosakata baku kosakata baku kosakata baku kosakata baku
(4) (3) (2) (1)
1
2
3
4
b. Penilaian unjuk kerja: Mencontohkan bentuk tanggung jawab dalam kegiatan ekonomi.
No Nama Kriteria
Siswa Mencontohkan 2 Mencontohkan 2 Mencontohkan 2 Belum dapat
bentuk tanggung bentuk tanggung bentuk tanggung menjawab

7
jawab dalam jawab dalam jawab dalam pertanyaan
kegiatan ekonomi kegiatan ekonomi kegiatan ekonomi dengan bahasa
dengan bahasa dengan bahasa dengan bahasa yang yang runtut dan
yang runtut dan yang runtut, namun tidak runtut dan menggunakan
menggunakan tidak menggunakan tidak menggunakan kosakata baku
kosakata baku kosakata baku kosakata baku
(4) (3) (2) (1)
1
2
3
4
c. Penilaian unjuk kerja: Melaporkan hasil identifikasi kegiatan-kegiatan ekonomi.
Kriteria
Melaporkan Melaporkan hasil Melaporkan hasil Belum dapat
hasil identifikasi identifikasi identifikasi melaporkan hasil
kegiatan- kegiatan-kegiatan kegiatan-kegiatan identifikasi
kegiatan ekonomi dengan ekonomi dengan kegiatan-kegiatan
Nama ekonomi dengan bahasa yang bahasa yang tidak ekonomi dengan
No
Siswa bahasa yang runtut, namun runtut dan tidak bahasa yang runtut
runtut dan tidak menggunakan dan menggunakan
menggunakan menggunakan kosakata baku kosakata baku
kosakata baku kosakata baku
(4) (3) (2) (1)
1
2
3
4

Mengetahui Kota, ..2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas 5,

Nama Nama.
NIP. NIP

Anda mungkin juga menyukai