Anda di halaman 1dari 2

WAWANCARA

1.Perkenalan diri
jawab: Baik kak terimakasih banyak atas kesempatannya nama saya Yos Fenika biasa
dipanggil yos saya merupakan mahasiswi smt 1 dari jurusan hukum fakultas hukum angkatan
2022 aku berdomisili di Brebes dan aku alumni dari SMAN 2 BREBES. aku sekarang lagi
sering ngelakuin beberapa hobi aku yaitu renang dan menari. untuk kesibukan saat ini saya
hanya mengikuti kegiatan kuliah saja. sehingga saya rasa ini waktu yang tepat untuk saya
menambah prioritas lain serta mengembangkan diri saya baik secara hard skill maupun soft
skill melalui gabung/ ikut dalam organisasi ini

2.Kelebihan dan kekurangan


Oke kak, Kalo soal kekurangan dan kelebihan saya adalah fast learner saya mudah
mengerti kalo misalkan dikasih instruksi baru ataupun pengetahuan pengetahuan baru, saya
juga orang nya disiplin dan bertanggung jawab. Nah kalo kekurangan saya orangnya sedikit
pelupa tapi untuk mengatasi kekurangan saya suka buat jurnal dan juga to do list sehari hari
supaya aku ga lupa kegiatan aku di hari hari itu dan juga tugas tugas aku yang harus aku
kerjain.

3.Apa yang membuat kamu minat bergabung ke organisasi ini?


Alasan saya ingin bergabung karena organisasi ini memiliki track record yang baik
dan juga lulusannya keren keren, saya ingin menjadi seperti mereka, saya juga yakin
organisasi ini dapat menjadi wadah bagi saya meningkatkan skill dan mengembangkan diri.

4.Kenapa kami harus menerima kamu?


Dengan rasa keingintahuan dan keinginan belajar saya yang tinggi saya yakin bahwa
berada di organisasi ini bisa membantu saya lebih banyak sehingga saya bisa berkontribusi
secara aktif dan jauh lebih besar di organisasi ini

5.Kenapa kamu minat ke departemen pilihan ke 1?


Yang pertama, karena saya mempunyai basic skill komunikasi yang saya yakin saya
bisa gunakan dan kontribusikan di departemen ini, tapi juga akan saya kembangkan lebih
lagi. Kedua, saya merasa dengan departemen sosial dan masyarakat lingkungan saya akan
menemui banyak orang dengan berbagai macam ragam personal, dan itu membantu saya
menambah relasi serta dapat mengembangkan diri
6.Kenapa kamu pilih departemen olahraga dan seni sebagai pilihan kedua?
karena posisi ini sangat berhubungan dengan kemampuan saya sehingga saya bisa
pastikan dengan kemampuan yang saya bisa miliki saya bisa berkontribusi yang baik untuk
organisasi ini, dan saya yakin di organisasi ini dapat menjadi wadah bagi saya meningkatkan
skill dan mengembangkan diri.

7.Kamu pilih rapat mendesak atau pilih belajar karena besok ujian?
Baik, Pertama tama saya akan membuat skala prioritas dan mengingat kembali tujuan
saya bergabung dalam organisasi ini yang salah satunya adalah untuk mengatur waktu. Jika
saya ketrima dlm organisasi ini saya akan mengubah pola belajar dari sistem kebut semalam
atau sks menjadi sistem belajar yang lebih teratur sehingga jika ada urgensi H-1 ujian saya
susah siap karena saya sudah mencicil belajar dari hari hari sebelumnya jadi menurut saya itu
tidak akan menjadi masalah.

8.Jelaskan prioritas kamu?


dari time management saya sendiri biasanya menggunakan skala prioritas, dan ketika
ada kegiatan yg berbentrokan saya akan memilih kegiatan mana yg lebih urgent
membutuhkan saya dan tidak ada yg bisa menggantikan posisi saya sama sekali. dimana saya
akan mendelegasikan orang lain untuk kegiatan yang skala penting tapi tidak urgent, akan
mereschedule untuk kegiatan yang urgent tapi tidak penting, dan drop kegiatan yang tidak
penting dan tidak urgent, atau bisa saja saya meminta rekapan catatan untuk saya pelajari.

Anda mungkin juga menyukai