Anda di halaman 1dari 16

PROFIL DESA

1. Sejarah Desa

Sejak berdirinya Desa Sawangan, pada awal mulanya adalah desa yang
terpencil dan termasuk dalam katagori Desa Tertingal dan terisolir,
keadaan rumah penduduk juga masih sederhana dan jumlahnya baru
sekitar 40 KK yang jarak antara rumah ke rumah masih sangat jauh.

Kondisi jalan pada masa itu masih berupa tanah, untuk berbelanja
kepasar atau pun bersekolah ke Ajibarang mereka harus menempuh
perjalanan dengan berjalan kaki selama satu jam lebih melewati Desa
Pancasan dan selanjutnya diteruskan naik delman ataupun masih jalan
kaki ketempat tujuannya, perhatian Pemerintah di bidang Kesehatan pun
terhambat dan lainnya pun mengalami hambatan, dengan keberadaan
seperti itu sudah barang tentu sangat berdampak bagi keterlambatan
Komunikasi dan Informasi yang diterima oleh masyarakat dari berbagai
sektor.

Seiring dengan perkembangan Zaman, pembangunan di Desa


Sawangan dari Tahun ke tahun mulai nampak perubahan, pembangunan
di desa akan berkembang dan berjalan dengan lancar apabila didukung
oleh beberapa sektor baik sarana dan prasarana maupun kinerja Aparatur
Pemerintah Desa dan lembaga lainya yang bekerja sesuai dengan tugas
pokok dan fungsinya. Denganmelibatkan masyarakat secara terpadu dan
menyeluruh disegala kegiatan yang dilaksanakan mulai dari perencanaan
sampai dengan penyelesaiaannya.

Sumber daya manusia dan karakter pemimipin desa sangat


berpengaruh dalam perkembangan pembangunan desa.

Sebagaimana desa-desa yang lain Desa Sawangan juga memiliki urutan


kepemimpinan desa sebagai berikut :

1. Kepala Desa Sawangan yang ke I (pertama) adalah bernama


KYAI DJAMAS yang pada waktu itu disebut Mandor nama lain
dari Lurah atau Kepala Desa;
2. Kepala Desa Sawangan yang ke II (Kedua) adalah bernama
JAPON GUNA CANDRA yang pada waktu itu disebut Mandor
nama lain dari Lurah atau Kepala Desa;
3. Kepala Desa Sawangan yang ke III (Ketiga) adalah bernama
JAYA IMAN
4. Kepala Desa Sawangan yang ke IV (Keempat) adalah
bernama KHASAN KUSEN
5. Pada sekitar tahun 1901 sampai dengan 1925 Desa
Sawangan dipimpin seorang Kepala Desa ke V (Kelima)
adalah bernama SUTAWIJAYA
6. Pada sekitar tahun 1925 sampai dengan 1944 Desa
Sawangan dipimpin seorang Kepala Desa ke VI (Keenam)
adalah bernama KHASAN RAJI
7. Pada sekitar tahun 1945 sampai dengan 1966 Desa
Sawangan dipimpin seorang Kepala Desa ke VII (Ketujuh)
adalah bernama H. ABDUL WACHID/KARTANI
8. Pada sekitar tahun 1967 sampai dengan 1985 Desa
Sawangan dipimpin seorang Kepala Desa ke VIII (Kedelapan)
adalah bernama MARTASEMITA
9. Pada tahun 1986,tepatmya 11 bulan Desa Sawangan
dipimpin seorang Kepala Desa ke IX (Kesembilan) adalah
bernama DJAHIDIN TEDJO SUBROTO dan selanjutnya Pada
Tahun 1986 Desa Sawangan dipimpin seorang Kartiker
bernama SODIKIN selama 2 tahun.
10. Pada sekitar tahun 1988 sampai dengan 1997 Desa
Sawangan dipimpin seorang Kepala Desa Ke X (Kesepuluh)
adalah bernama SARDJO H.S selaku penerus perjuangan dan
pengabdian kepada Desa juga telah melaksanakan
pembangunan antara lain:
a) Pengaspalan jalan yang pertama kali di Desa Sawangan
yaitu jalur utama yang menghubungkan antara
Kecamatan Ajibarang dengan Kecamatan Purwojati.
b) Membuat Lapangan Desa yang berlokasi di Grumbul
Kali Beber yang merupakan lapangan milik desa.
c) Pengaspalan Jalan RW.1
d) Membangun Jembatan RW I dan RW III
Pada tahun 1997 s/d 1998 Desa Sawangan mengalami kekosongan
Kepala Desa yang pada saat itu atas dasar Peraturan Bupati
Banyumas kekosongan tersebut di isi dan di jabat oleh SUWARNO
dari jabatan Sekretaris Desa merangkap menjadi YMT Kepala Desa
Sawangan dan Pada tahun 1998 sampai dengan 2006 Desa
Sawangan dipimpin kembali oleh SARDJO H.S untuk periode ke 2.
Pada masa jabatan kepemimpinannya menghasilkan
pembangunan yaitu :

a) Program listrik masuk Desa diwilayah jalan dan juga


lingkungan
b) Membangun saluran irigasi bersama P3A Dharma Tirta
wangan makmur Sembada bantuan Pemkab dan
swadaya masyarakat
c) Pengadaan Tanah Kas Desa
11. Pada tahun 2007 sampai dengan 2013 Desa Sawangan
dipimpin seorang Kepala Desa ke XI (Kesebelas) adalah
bernama TAPSIR. Pada masa kepemimpinannya
pembangunan yang telah dilaksanakan adalah :
a) Pembangunan kantor Desa Sawangan
b) Pembangunan TK Pertiwi
c) Perkerasan jalan kali gadungan tembus Tigasan
d) Perkerasan jalan Gua Langu
e) Rabat beton RT.05,06 RW.03
f) Pembangunan Gedung Sekolah MI Ma’arif Sawangan
12. Kemudian jabatan Kepala Desa yang ke XII (Kedua belas)
dijabat oleh seorang Kepala Desa bernama KARSIM ACHMAD
MUCHLASIN untuk periode 2013 s/d 2019
13. Sekarang Kepala Desa yang ke XIII (Tiga belas) dijabat oleh
seorang Kepala Desa bernama TAPSIR untuk periode 2019
s/d 2025

Bapak TAPSIR adalah kades yang sekarang menjabat dan telah disusun
visi dan misi serta rencana pembangunan selama lima masa jabatannya,
program-program pembangunannya yang tercantum dalam dokumen Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Desa.

2.1.2. Sumber Daya Alam

Desa Sawangan merupakan salah satu desa di Kecamatan


Ajibarang Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa Tengah, memiliki luas
710.130 Ha. Secara geografis Desa Sawangan berbatasan dengan
wilayah sebagai berikut :
1. Sebelah Utara, berbatasan dengan Desa Kalibenda,
2. Sebelah Timur, berbatasan dengan Desa Jingkang,
3. Sebelah Selatan, berbatasan dengan Desa Kalitapen Kecamatan
Puwojati,
4. Sebelah Barat, Berbatasan dengan Desa Pancasan,
Secara Administratif, wilayah Desa Sawangan terdiri dari 3 (tiga)
Dusun, dan 11 (sebelas) Rukun Warga, dan 51 (lima puluh satu)
Rukun Tetangga.
Secara umum Tipologi Desa Sawangan terdiri dari persawahan,
perladangan, peternakan, dan perdagangan.
Topografis Desa Sawangan secara umum termasuk daerah yang
memiliki konfigurasi berupa perbukitan dan dataran dengan
ketinggian 250-750 m2 diatas permukaan laut (DPL), sehingga
tergolong dataran sedang dan sebagian perbukitan. Sehingga bersuhu
sedang, di desa Sawangan sebagian tanahnya adalah berupa tegalan,
tanah darat dan sawah.

Penggunaan lahan Desa Sawangan dapat dilihat pada tabel berikut :


Tahun 2018
No. Penggunaan Lahan
(Ha)
Lahan Sawah
1. Irigasi Teknis
2. Irigasi Setengah Teknis 99.615
3. Irigasi Sederhana Milik PU
4. Irigasi Non PU
5. Tadah Hujan
Lahan Bukan Sawah
1. Pekarangan/Bangunan 286.282
2. Tegal/Kebun
3. Ladang/Huma
4. Pengembalaan/Padang Rumput
5. Sementara Tidak Diusahakan
6. Ditanami Pohon/Hutan Rakyat
7. Hutan Negara 160.86
8. Perkebunan
9. Rawa-rawa
Tahun 2018
No. Penggunaan Lahan
(Ha)
10. Tambak
11. Kolam/Empang

2.1.3. Sumber Daya Manusia


Jumlah Penduduk Desa Sawangan berdasarkan Profil Desa tahun
2021 sebanyak 7210 jiwa yang terdiri dari 3745 laki laki dan 3465
perempuan. Sumber penghasilan utama penduduk adalah Pertanian.
Data Sumber Daya Manusia Desa Sawangan Kecamatan Ajibarang
dapat dilihat pada tabel 01 sebagai berikut :
Tabel 01
Daftar Sumber Daya Manusia Desa September 2021
Tahun
No. Uraian Sumber Daya Manusia Satuan
2021
1 2 3 4
1. Penduduk dan Keluarga
a. Penduduk Laki-laki Orang 3745
b. Penduduk Perempuan Orang 3465
c. Jumlah Keluarga Keluarga 2347
2. Sumber Penghasilan Utama Penduduk
a. Pertanian, Perikanan, Perkebunan Orang 753
b. Pertambangan dan Penggalian Orang -
c. Industri Pengolahan (Pabrik, Kerajinan dll.) Orang 12
d. Perdagangan Besar/Eceran dan Rumah Makan Orang -
e. Angkutan, Pergudangan, Komunikasi Orang -
f. Jasa Orang -
3. Pekerjaan/Mata Pencaharian
a. Karyawan Orang 218
b. TNI/Polri Orang 2
c. Swasta Orang 218
d. Wiraswasta/pedagang Orang 318
e. Petani Orang 753
f. Tukang Orang 35
g. Buruh Tani Orang 44
h. Pensiunan Orang 5
i. Nelayan Orang -
j. Peternak Orang -
k. Jasa Orang 7
l. Pengrajin Orang -
m. Pekerja seni Orang -
n. Lainnya Orang -
o. Tidak bekerja/penganggur Orang 245
4. Tingkat Pendidikan Masyarakat
a. Lulusan pendidikan Umum
1) Taman Kanak-kanak Orang
2) Sekolah Dasar/sederajat Orang 2811
Tahun
No. Uraian Sumber Daya Manusia Satuan
2021
3) SMP/Sederajat Orang 811
4) SMA/Sederajat Orang 277
5) Akademi/D1-D3 Orang 8
6) Sarjana Orang 10
7) Pasca Sarjana
a) S1 Orang 40
b) S2 Orang -
b. Lulusan pendidikan khusus
1) Pondok Pesantren Orang -
2) Pendidikan Keagamaan Orang -
3) Sekolah Luar Biasa Orang -
4) Kursus Keterampilan Orang -
c. Tidak lulus dan tidak sekolah
1) Tidak lulus Orang 1468
2) Tidak bersekolah Orang 1714
5. Jumlah Penduduk Miskin (menurut standar BPS) Orang 1121

1.1.4. Sumber Daya Pembangunan


Sumber Daya Pembangunan yang dimiliki Desa Sawangan yang
merupakan salah satu potensi untuk pembangunan desa, dapat dilihat
pada tabel 02

Tabel 02
Sumber Daya Pembangunan Desa Sawangan Tahun 2020

No. Uraian Sumber Daya Alam Jumlah Satuan


1. Kantor Desa Permane
n
2. Prasarana Umum
a. Jalan 30 Km
b. Jembatan 77 Buah
3. Prasarana Pendidikan
a. Perpustakaan Desa Buah
-
b. Gedung Sekolah PAUD 2 Buah

c. Gedung Sekolah TK Buah


2
d. Taman Pendidikan Al Qur’an 7 Buah

e. Gedung SD/Sederajat Buah


3
f. Gedung Sekolah SMP/Sederajat - Buah

g. Gedung Sekolah SMA/Sederajat Buah


-
h. Gedung Perguruan Tinggi - Buah

4. Prasarana Kesehatan
No. Uraian Sumber Daya Alam Jumlah Satuan
a. Puskesmas Tidak
b. Poskesdes Buah

c. Posyandu Buah
6
d. Polindes 1 Buah

e. MCK Buah
5
f. Sarana Air Bersih 3 Buah

4. Prasarana Ekonomi
a. Pasar Desa - Buah

b. Kios desa Buah


-
5. Prasarana Ibadah
a. Mesjid Buah
15
b. Mushola 59 Buah

c. Gereja Buah
-
d. Pura - Buah

e. Vihara Buah
-
f. Klenteng - Buah

6. Prasarana Umum
a. Olahraga 1 Buah

b. Kesenian/budaya Buah

c. Balai pertemuan 1 Buah

d. Sumur desa Buah


-
e. Pasar desa - Buah

2.1.5. Sumber Daya Sosial Budaya


Sumber Daya Sosial Budaya yang dimiliki Desa Sawangan yang
merupakan salah satu potensi untuk pembangunan desa, dapat dilihat
pada tabel 04

Tabel 04
Daftar Sumber Daya Sosial Budaya
Tahun
No. Uraian Sumber Daya Sosial Budaya Satuan
2021
1. Kelembagaan
a. LPM
1) Jumlah pengurus Orang -
2) Jumlah anggota Orang -
b. Lembaga Adat Lembaga -
c. TP PKK
1) Jumlah pengurus Orang 5
2) Jumlah anggota Orang 62
a. BUMDes
1) Jumlah Bumdes Buah -
2) Jenis Bumdes Buah -
b. Karang Taruna
1) Jenis Kegiatan Buah -
2) Jumlah Pengurus Orang 3
3) Jumlah Anggota Orang 62
c. RT
1) Jumlah RT Buah 51
d. Lembaga Kemasyarakatan lainnya Buah -
2. Trantib Dan Bencana
a. Jumlah Anggota Linmas Orang 36
b. Jumlah Pos Kamling Buah 16
c. Jumlah Operasi Penertiban Kali 15
d. Jumlah Kejadian Kriminal
1. Pencurian Kali 1
2. Perkosaan Kali -
3. Kenakalan Remaja Kali -
4. Pembunuhan Kali -
5. Perampokan Kali -
6. Penipuan Kali -
e. Jumlah Kejadian Bencana Kali 2
f. Jumlah Pos Bencana Alam Pos -
g. Jumlah Pembalakan Liar Kali -
h. Jumlah Pos Hutan Lindung Pos -
3. Seni Budaya
a. Jumlah Group Kesenian Buah 17
b. Jumlah Gedung Kesenian Buah -
c. Jumlah Gelar Seni Budaya per Tahun Kali -
I. PETA DAN KONDISI UMUM DESA 

A. Peta Desa

B. Sumber Daya Alam


No URAIAN KETERANGAN
1 Kantor Desa Jl. Prajurit Ambyah No. 01
Sawangan
Jarak ke Kecamatan 0 km
Jarak ke Kabupaten 18 km
2 Batas Desa
Sebelah Utara Desa Ciberung
Sebelah Selatan Desa Karangbawang
Sebelah Timur Desa Ajibarang Wetan
Sebelah Barat Desa Kracak
3 Luas Wilayah 261.400 hektar
4 Iklim Kemarau & Penghujan
5 Suhu 27 – 35o C
6 Ketinggian + 600 dpl
7 Dataran Sedang
8 Pertanian 182 hektar
9 Perkebunan 5 hektar
10 Kehutanan 40 hektar
11 Peternakan 69 peternak
12 Perikanan 175 kolam
13 Bahan Galian 0
14 Sumber Daya Air Irigasi
15 Kualitas Lingkungan
Ruang Publik/Taman 0,5 hektar

17 Wisata 0

C. Sumber Daya Kelembagaan


1. Lembaga Pemerintah Desa
a. Pembagian Wilayah
No Wilayah Dusun RW RT Ket
1 Dusun 1 1 5
2 5
5 4
10 3
11 3
12 5 24 RT
2 Dusun 2 3 5
8 4
9 4 13 RT
3 Dusun 3 4 5
6 4
7 5 14 RT
3 12 51

b.
No Wilayah RW RT Nama
I Dusun 1 SIRWAN
1 Sigit Sugianto
1 1 Tofik
1 2 Satim
1 3 Tarisun
1 4 Wahyudin Wakhyun
1 5 Nasim
2 Rano
2 1 Ali Subkhan
2 2 Sarwono
2 3 Kasno
2 4 Suyitno
2 5 Kasroh
5 Narisun
5 1 Sudar
5 2 Suratno
5 3 Yatiman
5 4 Yuswari
10 Kadam
10 1 Kandar Rubiyanto
10 2 Sirin Sungsoro
10 3 Suwandi
11 Ach. Sarbini
11 1 Rochman
11 2 Siyam
11 3 Slamet
12 Sutarno
12 1 Waryono
12 2 Ade Fanizal
12 3 Adi Yuli Purnomo
12 4 Nasim
12 5 Sunarso
Dusun 2 Siti Maryam
3 H. Nali
3 1 Harnen Yulianto
3 2 Suyono
3 3 Sarno
3 4 Suyadi Sipan
3 5 Sugeng HP
8 Priyadi
8 1 Suyono
8 2 Ristamto
8 3 Ristam
8 4 Mahmud
9 Najan Akhmadiharjo
9 1 Sulaiman
9 2 Dartam
9 3 Sumarto
9 4 Suwito
Dusun 3 Nadan
4 Dayat
4 1 Waryo
4 2 Sarjo
4 3 Nartim
4 4 Narsim
4 5 Soleh
6 Tarso
6 1 Munir
6 2 Mukhlisudin
6 3 Nurudin
6 4 Disun
7 Sobari
7 1 Kana
7 2 Warto
7 3 Nasroh
7 4 Slamet Junedi

c. Susunan Organisasi Tata Kerja Pemerintah Desa


No Jabatan Nama
1 Kepala Desa Tapsir
2 Sekretaris Desa Budi Santoso
3 Kaur TU & Umum Saeful Rokhman
4 Kaur Keuangan Kamsiyah
5 Kaur Perencanaan Imam
6 Kasi Pemerintahan
7 Kasi Kesejahteraan Suyud
8 Kasi Pelayanan Siti Alfiah
9 Kepala Dusun 1 Sirwan
10 Kepala Dusun 2 Siti Maryam
11 Kepala Dusun 3 Nadan

d. Struktur Organisasi

KEPALA DESA

SEKRETARIS DESA

MOCHAMAD LUKMAN NURHAKIM, SE

KEPALA SEKSI KEPALA SEKSI KEPALA SEKSI KAUR TATA USAHA KAUR KEUANGAN KAUR
PEMERINTAHAN KESEJAHTERAAN PELAYANAN DAN UMUM PERENCANAAN

ABDUL ROHMAN
ACH. SUWARNO A BAWON ROSYID SITI NURJANAH SINGGIH HERU PURNOMO

KADUS I KADUS II KADUS III


2. Lembaga Kemasyarakatan Desa
a. BPD
No Urain Tugas Nama
1 Ketua Mahlufi, S.Pd
2 Wakil Ketua Nayoko, Ama,Pd
3 Sekretaris Juwariyah
4 Bidang Pemerintahan Ali Subekhan
5 Bidang Kesra Akhmad Tohirin
6 Bidang Pembangunan Kadam
7 Anggota Sriyani
8 Anggota Trisno
9 Anggota Anggota

b. LKMD
No Urain Tugas Nama Alamat
1 Ketua Sutaryo RT 01 / RW 01
2 Anggota Suratno RT 02 / RW 05
3 Anggota Rastam RT 02 / RW 10
4 Anggota H. Nali RT 04 / RW 03
5 Anggota Masrono RT 03 / RW 03

c. PKK
No Nama Jabatan Nama
Kelompok
1 TP PKK Ketua Sarti
Sekretaris Khomsiyah
Bendahara Nunik Komariah

2 POKJA I Ketua
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
3 POKJA II Ketua
Anggota
Anggota
Anggota
4 POKJA III Ketua
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
5 POKJA IV Ketua
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota

d. Gapoktan
No Satuan Tugas Jabatan Nama
1 Gapoktan Ketua Tirsam
Purnama Tani Sekretaris
Bendahara
2 Ketua
Sekretaris
Bendahara
3 Ketua
Sekretaris
Bendahara
4 Ketua
Sekretaris
Bendahara
5 Ketua
Sekretaris
Bendahara
7 Ketua
Sekretaris
Bendahara

e. Karang Taruna
No Jabatan Nama
1 Ketua Anton Yugianto
2 Sekretaris
3 Bendahara

3. Lembaga Sosial Kemasyarakatan


a. Nahdlatul Ulama & Niven
1) Nahdlatul Ulama
Tanfidziyah : A.Syarif
Syuriyah : Akh. Tohirin
2) Muslimat NU : Nunik Komariah
3) GP Ansor : Samsudin
4) Fatayat NU : Devi Kusumaningtyas Susanti
5) IPNU :
6) IPPNU :
7) BANSER : Slamet
b. Muhammadiyah & Niven
1) Muhammadiyah
Sawangan : Marsud
2) Aisiyah
Tambakan : Nur Khikmah
3) Pemuda Muhammadiyah
Sawangan : Sirwan
4) Nasiyatul Aisiyah
Sawangan : Anik Aryani
5) KOKAM : Ratwo
c. Pemuda Pancasila : Rano

4. Organisasi Profesi
5. Partai Politik
6. Lembaga Perekonomian
a. BUMDES Tresno Handayani
No Jabatan Nama
1 Direktur Hari Septiono, S.Pd
2 Sekretaris Soleh
3 Bendahara Rokhmat Basuki
4 Penasehat Tapsir
5 Ketua Pengawas Nayoko, Ama.Pd
6 Sekretaris Pengawas Sigit Sugianto
7 Anggota Iwan Triono

7. Lembaga Pendidikan
a. Pendidikan Formal
No Tingkatan Pendidikan RT/RW Jumlah
1 PAUD 1 buah
1) Al Falah 01 / 09
2 TK / RA 3 buah
1) TK Pertiwi 01 / 09
2) TK Diponegoro 03 / 04
3) TK Al Falah 01 / 09
3 SD / MI 3 buah
1) SD Negeri 1 05 / 02
2) SD Negeri 2 02 / 03
3) MI Ma’arif NU 02 / 07

b. Pendidkan Non Formal


No Uraian Alamat Jumlah
1 TPA / TPQ buah
1) Al Falah 01 / 09
2) Nurul Hidayah 01 / 02
3) Rodlotul ‘ulum 04 / 08
4) Nurul Mushaf 04 / 04
5) Nurul Mukmin 01 / 06
6) Nurul Khikmah 02 / 05
7) Mukaromatul Falah 02 / 01
8) Nurul Himah 05 / 01
9) Darul Mutakim 03 / 05
10) Al Inabah 02/11
11) Nurussalam 05/03
12) Madzohirul ‘ulum 03/07
13) Assalam 01/12

8. Lembaga Adat
9. Lembaga Keamanan dan Ketertiban
Satuan Perlindungan Masyarakat (SATLINMAS)
No Uraian Nama
1 LINMAS 1 Peleton
1. Informasi dan Komunikasi
2. Prasarana Air Bersih dan Sanitasi
3. Prasarana dan Sarana Pemerintahan
No Uraian Alamat Jumlah
1 Kantor Desa 05 / 02 1 buah
2 Balai Desa 05 / 02 1 buah
4. Prasarana Olah Raga
No Uraian Jumlah
1 Lapangan Sepak Bola 1 buah

5. Prasarana dan Sarana Kesehatan


No Uraian Jumlah
1 Pos Kesehatan Desa 1 buah

6. Prasarana dan Sarana Pendidikan


No Uraian Jumlah
1 TK PERTIWI 1 buah

7. Prasarana Ekonomi dan Pettanian


No Uraian Jumlah
1 Lumbung Desa 1 buah
2 Kios Desa 1 buah

1. Prasarana dan Sarana Energi dan Penerangan


2. Prasarana dan Sarana Hiburan dan Wisata
3. Prasarana dan Sarana Kebersihan

Anda mungkin juga menyukai