Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMPN 3 Mapat Tunggul


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester :IX / Ganjil
Materi Pelajaran : Teks Persuasif
Alokasi Waktu :12 JP (2 Pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
 Menjelaskan pengertian Teks pidato
 Menjelaskan ciri-ciri kebahasaan teks pidato:kalimat aktif, kata tugas, kosakata
emotif, kosakata bidang ilmu, sinonim, kata benda abstrak, pembendaan
 Membuat gagasan, pandangan, arahan, atau pesan dalam pidato (lingkungan
hidup, kondisi sosial, dan/atau keragaman budaya) yang didengar dan/atau dibaca

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan (10 menit)
Orientasi Penguatan Pendidikan Karakter, Melakukan pembukaan
dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran,memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap
disiplin
Apersepsi Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya,
Motivasi Memberikan gambaran tentang tujuan dan manfaat mempelajari
pelajaran Teks Persuasif
Pemberian Acuan  Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada
pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar,
indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung,
Pembagian kelompok belajar, Menjelaskan mekanisme
pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti (90 menit)
Orientasi Literasi
Peserta ❖ Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk
Didik memusatkan perhatian pada m a t e r i melalui pendekatan
Kepada  Melihat (tanpa atau dengan alat) Berpikir kritis dan
Masalah bekerjasama (4C) dalam
mengamati permasalahan (literasi membaca)
 Mengamati (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa
ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)

 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan


pembelajaran berlangsung), (Literasi) materi dari buku paket
atau buku-buku penunjang lain, yang berhubungan dengan
materi
 Mendengar
pemberian materi oleh guru
 Menyimak, (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa
ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)
Mengorganisasik Critical Thinking(Berpikir Kritis):
an  Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi
Peserta sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari
Didik pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat
hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan
materi :
 Pengertian Pidato persuasif
 Tujuan Pidato Persuasif
 Prinsip pidato persuasif
 Jenis – jenis pidato persuasif
 Struktur teks pidato persuasif
 Ciri-ciri kebahasaan teks pidato
 Menyusun teks pidato persuasif
 Model teks pidato persuasif.
Membimbing Collaboration (Kerja Sama):
Penyelidikan  Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk
Individu Dan mempraktikan, mendiskusikan, mengumpulkan informasi,
Kelompok mempresentasikan ulang,dan saling bertukar informasi
tentang teks persuasif
Mengembangkan Communication (Komunikasi)
Dan Menyajikan ❖ Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
Hasil Karya secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi
yang dilakukan tentang materi dan ditanggapi oleh kelompok
yang mempresentasikan,
Menganalisa Creativity (Kreativitas)
& Mengevaluasi  Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal
Proses yang telah dipelajari terkait teks persuasif Peserta didik
Pemecahan kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-
Masalah hal yang belum dipahami

Penutup (10 menit)


Penutup  Peserta didik membuat kesimpulan dibantu dan dibimbing
guru.
 Melaksanakan penilaian dan refleksi dengan mengajukan
pertanyaan atau tanggapan peserta didik dari kegiatan yang
telah dilaksanakan sebagai bahan masukan untuk
perbaikan langkah selanjutnya.
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan
berikutnya.
 Menutup pelajaran dengan berdo’a dan salam

C. Media, Alat dan Sumber Belajar


 Media : Worksheet atau lembar kerja (siswa), Lembar penilaian
 Alat/Bahan : Penggaris, spidol, papan tulis
 Sumber Belajar : Buku Bahasa Indonesia IX, Kemendikbud, Tahun 2018
D. PENILAIAN
Teknik Waktu
No Aspek yang dinilai Penilaian
Penilaian
1. Sikap Rubrik Selama
Pengamatan pembelajaran
Mengamalkan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, peduli, santun,
responsif dan proaktif selama
kegiatan pembelajaran berlangsung.
2. Pengetahuan Penyelesaian
Tes tulis tes tulis
 Pengertian Pidato persuasif
 Tujuan Pidato Persuasif
 Prinsip pidato persuasif
 Jenis – jenis pidato persuasif
 Struktur teks pidato persuasif
 Ciri-ciri kebahasaan teks pidato
 Menyusun teks pidato persuasif
 Model teks pidato persuasif.
3. Keterampilan: Rubrik Selama proses
Pengamatan pembelajaran
Ketepatan dan kecepatan dalam (proses,
menyelesaikan tugas baik individu presentasi dan
maupun berkelompok. produk)

Kubu Baru, Juli 2022


Mengetahui
Kepala SMPN 3 Mapat Tunggul Guru Mata Pelajaran

AHMAD RIWANDI, S.Pd YUHANRI, S.Pd


NIP.198502132010011007 NIP.
LAMPIRAN

1. Lembar Penilaian Sikap


Kriteria Penskoran (Tolak Ukur)

Deskripsi Kriteria Skor


Mengerjakan tugas dengan jujur meskipun tanpa diawasi 5
Mengerjakan tugas dengan jujur dengan diawasi 4
Mengerjakan tugas dengan tidak jujur meskipun tanpa 3
diawasi
Mengerjakan tugas dengan tidak jujur dengan diawasi 2
Jujur Tidak mengerjakan tugas dengan tidak diawasi ataupun 1
diawasi
Siap mengikuti proses pembelajaran sebelum waktu 5
pembelajaran
Siap mengikuti proses pembelajaran tepat pada saat waktu 4

Siap mengikuti proses pembelajaran sesudah waktu 3


pembelajaran
Tidak siap mengikuti proses pembelajaran 2

Disiplin Tidak mengikuti proses pembelajaran 1


Mengerjakan tugas yang diberikan sesuai dengan 5
kesepakatan
Mengerjakan tugas yang diberikan sesuai dengan 4
kesepakatan
Mengerjakan tugas yang diberikan sesuai dengan 3
Tanggung kesepakatan
Mengerjakan tugas yang diberikan sesuai dengan 2
Jawab kesepakatan
Tidak mengerjakan tugas yang diberikan sesuai 1
dengan kesepakatan yang disetujui bersama
Dapat mengerjakan tugas kelompok yang diberikan dengan 5
sikap toleransi, gotong royong dan damai terhadap anggota
kelompok lainnya
Dapat mengerjakan tugas kelompok yang diberikan dengan 4
Peduli
sikap
Dapat mengerjakan tugas kelompok yang diberikan dengan 3
sikap
Dapat mengerjakan tugas kelompok yang diberikan dengan 2
damai
Tidak mengerjakan tugas kelompok yang diberikan tanpa 1
dengan sikap toleransi, gotong royong dan damai terhadap
anggota kelompok lainnya
Dapat bersikap santun terhadap guru dan teman sebaya 5
pada saat mengomunikasikan hasil diskusi atau
mengutarakan pendapat serta pertanyaan
Santun Dapat bersikap santun terhadap guru dan teman sebaya 4
pada saat mengomunikasikan hasil diskusi atau
mengutarakan pendapat
Dapat bersikap santun terhadap guru dan teman sebaya 3
pada saat mengutarakan pendapat serta pertanyaan

Dapat bersikap santun terhadap guru dan teman sebaya 2


pada saat mengomunikasikan hasil diskusi
Tidak dapat bersikap santun terhadap guru dan teman 1
sebaya pada saat mengomunikasikan hasil diskusi atau
mengutarakan pendapat serta pertanyaan
Dapat merespon perintah untuk mengerjakan tugas latihan
secara individu dan kelompok dengan baik serta proaktif 5
dalam mengerjakan tugas latihan secara individu dan
kelompok dengan semangat
Dapat proaktif dalam mengerjakan tugas latihan secara 4
individu dan kelompok dengan semangat
Dapat merespon perintah untuk mengerjakan tugas latihan 3
secara individu dan kelompok
Responsif Dapat merespon perintah untuk mengerjakan tugas latihan
dan proaktif secara individu dan kelompok dengan baik serta proaktif 2
dalam mengerjakan tugas latihan secara individu dan
kelompok tetapi tidak semangat
Tidak dapat merespon perintah untuk mengerjakan tugas
latihan secara individu dan kelompok dengan baik serta 1
proaktif dalam mengerjakan tugas latihan secara individu dan
kelompok dengan semangat

Rubrik Penilaian Sikap


Aspek yang dinilai
Jumlah
Responsif
Tanggun
g jawab
Jujur

proaktif

Skor
Disiplin

Santun
Peduli

Nama
dan

No.

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Pedoman Penilaian
Nilai Sikap = Skor yang Diperoleh x 100
Nilai maksimal

2. Lembar Penilaian Pengetahuan

Kisi Kisi Soal Pengetahuan


Kompetensi IPK Indikator Soal Jenis Soal
dasar
3.1 Mengidentif 3.1.1 Menjelaskan 1. Menjelaskan Soal
Pilihan terlampir
ikasi Pengertian Pengertian Teks Ganda
informasi Teks Laporan Laporan percobaan
dari laporan 2. Mengertahui (1-2)
percobaan struktur dan unsur
yang kebahasaan teks
dibaca dan laporan
didengar 3.1.2 Menganalisis 1. Mengtahui dan Pilihan terlampir
(percobaan Model teks memahami fungsi ganda
sederhana laporan teks laporan
untuk (pengamatan, percobaan (3-5)
mendeteksi percobaan/ 2. Memahami Model
zat eksperimen) teks laporan
berbahaya (pengamatan,
pada percobaan/
makanan, eksperimen)
adanya
vitamin
Pedoman Penilaian Pengetahuan
Jawaban benar = 1
Jawaban salah = 0

No. Kunci
Soal Jawaba Skor penilaian Nilai
1 C 1 Skor perolahan:
Jawaban benar X 20 =
2 A 1
100
3 D 1
4 B 1
5 D 1
Jumlah 5

SOAL PENGETAHUAN
Pilihlah jawaban yang paling tepat di bawah ini!

1. Usai melalui langkah-langkah pembuatan, sekarang alat perangkat nyamuk telah


berhasil dibuat dengan lebih sederhana dan ampuh. Kamu bisa menggunakannya di
siang atau malam hari.
Teks di atas adalah bagian … dalam teks laporan percobaan.
A. Langkah-langkah C. Hasil
B. Tujuan D. Simpulan
2. Dalam teks laporan hasil percobaan memakai kata kerja aktif. Contoh kata kerja aktif
ada pada kalimat ….
A. Andry melakukan percobaan terhadap air mineral
B. Air jernih itu harus dituangkan ke botol terlebih dahulu
C. Sebelum melakukan percobaan, air tersebut harus ditaruh di lemari pendingin
D. Air yang akan diuji coba didinginkan terlebih dahulu selama beberapa menit

3. Perangkap nyamuk ini lebih aman dipakai dibandingkan cairan kimia pembasmi
nyamuk. Alat inovatif ini bisa ditaruh di pojok kamar atau di kolong tempat tidur.
Selama satu minggu, akan ada banyak nyamuk yang tertampung di dalam
botol.Paragraf di atas adalah bagian … dalam teks rekaman percobaan.
A. Langkah-langkah C. Hasil
B. Tujuan D. Simpulan

4. Manakah di bawah ini yang termasuk kalimat perintah?


A. Daun jeruk bisa memperkaya aroma dalam masakan
B. Masukkan daun jeruk yang telah dicuci!
C. Apakah daun jeruk bisa menghilangkan bau amis pada ikan?
D. Daun jeruk bisa digantikan dengan daun kemangi

5. Perhatikan kutipan simpulan teks laporan hasil percobaan berikut!


Dari hasil percobaan ini, bisa ditarik simpulan sebagai berikut.
(1) Bahan yang mengandung amilum adalah roti.
(2) Bahan yang mengandung glukosa adalah roti dan tempe.
(3) Bahan yang mengandung protein adalah putih telur dan kemiri.
(4) Bahan yang mengandung lemak adalah margarin dan roti.
(5) Dalam satu bahan makanan tidak hanya mengandung nutrisi, tetapi banyak yang
mempunyai lebih dari dua nutrisi atau lebih.
(6) Seperti roti terdapat amilum, glukosa dan lemak.

Penyataan yang sesuai dengan isi kesimpulan tersebut adalah …


A. Bahan yang mengandung amilum adalah roti dan tempe.
B. Bahan yangmengandung glukosa adalah roti.
C. Bahan yang mengandung protein adalah telur dan roti.
D. Bahan yang mengandung lemak adalah margarin dan roti.
3. Lembar Penilaian Keterampilan

Instrumen Penilaian Keterampilan


Bobot

NO Kegiatan Kriteria Penilaian Skor (%)


Jika mampu mempersiapkan alat dan bahan 5
sesuai prosedur dengan cepat dan benar.
Jika mampu mempersiapkan alat dan bahan 4
Persiapan sesuai prosedur dengan cepat dan kurang
Jika mampu mempersiapkan alat dan bahan 3
1 sesuai prosedur dengan lambat dan benar. 10
Jika mampu mempersiapkan alat dan bahan 2
sesuai prosedur dengan lambat dan kurang
Jika tidak mampu mempersiapkan alat dan 1
bahan sesuai prosedur.
Jika terampil dalam melakukan proses 5
membuat teks laporan percobaan
Jika terampil dalam melakukan proses 4
membuat teks laporan percobaan
Jika terampil dalam melakukan proses 3
2 Proses membuat teks laporan percobaan 50
Jika terampil dalam melakukan proses
membuat teks laporan percobaan 2
Jika tidak terampil dalam melakukan proses 1
membuat teks laporan percobaan

Jika mampu menyelesaikan produk dalam 5


waktu yang sudah ditentukan dan
pekerjaannya sangat baik

Jika mampu menyelesaikan produk dalam


waktu yang sudah ditentukan dan
pekerjaanya baik 4
3 Hasil Projek
Jika mampu menyelesaikan produk dengan
waktu tambahan dan pekerjaanya baik dan 30
kurang sesuai 3
Jika mampu menyelesaikan produk dengan
waktu tambahan dan pekerjaanya kurang baik
2
Jika tidak mampu mengerjakan produk
dengan waktu yang sudah ditentukan dan 1
tidak sesuai
Menunjukkan penguasaan materi presentasi 5
dengan sangat baik
Menunjukkan penguasaan materi presentasi
dengan baik 4
Presentasi Menunjukkan penguasaan materi presentasi 3
4
dengan cukup baik
10
Menunjukkan penguasaan materi presentasi 2
Dengan sangat kurang baik
Tidak dapat mempresentasikan project yang 1
dibuat.
Rubrik Penilaian Keterampilan

Nilai Ju
mla
Pers Proses Hasil Pres
N iapa enta Sko
No.
a n 50% 30% si r
m
1 10% 10%

Pedoman Penilaian
Skor maksimal = 100

Nilai Keterampilan = nilai persiapan + nilai proses + nilai hasil + nilai presentasi

Anda mungkin juga menyukai