Anda di halaman 1dari 158

KERANGKA ACUAN KEGIATAN (KAK)

PENJARINGAN / SKRINNING
FRAMBUSIA PROGRAM FRAMBUSIA

DINAS KESEHATAN KABUPATEN


TASIKMALAYA
BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
UPTD PUSKESMAS SALOPA
Jl. Raya Salopa No. 226, Kec. Salopa, Tasikmalaya Jawa Barat,
Indonesia 46192 Email: puskesmassalopa99@gmail.com
KERANGKA ACUAN KEGIATAN
(KAK) PRORAM FRAMBUSIA
BLUD UPTD PUSKESMAS SALOPA

1. PENDAHULUAN
Penyakit Frambusia Yaws atau patek yang selanjutnya disebut Frambusia adalah penyakit
menular lansung antar manusia yang disebabkan oleh infeksi kronis bakteri Treponema Pertenue dan
pada umumnya terlihat sebagai lesi pada kulit serta dapat menyebabkan cacat pada tulang.
Penanggulangan Frambusia adalah upaya kesehatan yang ditujukan untuk memutus mata rantai
penularan serta menghilangkan angka kesakitan dan kecacatan. Eradikasi Frambusia adalah upaya
pembasmian yang dilakukan secara berkelanjutan untuk menghilangkan Frambusia secara permanen
sehingga tidak menjadi masalah kesehatan masyarakat secara nasional.
Surveilans Frambusia adalah kegiatan pengamatan yang sistematis dan terus menerus terhadap
data dan informasi tentang kejadian Frambusia dan kondisi yang mempengaruhi terjadinya
peningkatan dan penularan Frambusia untuk memperoleh dan memberikan informasi guna
mengarahkan tindakan penanggulangan secara efektif dan efisien.
Berdasarkan rekapitulasi laporan kasus Frambusia dari Puskesmas hingga tahun 2021 sudah tidak
ditemukan kasus positif Frambusia pada anak-anak di wilayah kerja Puskesmas Salopa di kabupaten
tasikmalaya. Berdasarkan hal tersebut Kabupaten tasikmalaya berencana mengajukan assessment
penilaian untuk mendapatkan sertifikat Eradikasi Frambusia Tahun 2022. Untuk mempersiapkan
Eradikasi Frambusia tersebut dibutuhkan persiapan baik di tingkat Puskesmas maupun tingkat
Kabupaten baik kelengkapan laporan maupun kapasitas pengelola program di Puskesmas.
Dalam pelaksanaan kegiatan, BLUD UPTD Puskesmas Salopa mengacu pada visi dan misi
serta tata nilai yang belaku. Visi BLUD UPTD Puskesmas Salopa yaitu menjadikan pusat pelayanan
kesehatan dasar yang bermutu, dinamis dan mandiri menuju masyarakat Salopa sehat 2024. Misi
BLUD UPTD Puskesmas Salopa yaitu: 1. Mewujudkan pelayanan kesehatan yang bermutu. 2.
Meningkatkan sumber daya manusia yang dinamis dan berkualitas. 3.menjalin kerjasama lintas
program dan lintas sektor dalam rangka mewujudkan kemandirian masyarakat untuk prilaku hidup
bersih dan sehat . Tata nilai yang berlaku di
BLUD UPTD Puskesmas Salopa adalan OKe. Oktimis komunikatif dan edukatif.

2. LATAR BELAKANG
Puskesmas adalah unit pelaksana teknis dinas kesehatan kabupaten /kota yang menyelenggarakan

pembangunan kesehatan di suatu wilayah kerja dan mempunyai fungsi sebagai :

1. Penggerak pembangunan berupa wawasan kesehatan

2. Pusat pemberdayaan masyarakat

3. Pusat pelayanan kesehatan strata pertama yang meliputi pelayanan kesehatan perorangan dan

pelayanan kesehatan masyarakat.

Dalam mencapai Visi Puskesmas Salopa menjadikan pusat pelayanan kesehatan dasar yang

bermutu, dinamis dan mandiri menuju masyarakat Salopa sehat 2024, puskesmas menyelenggarakan

upaya kesehatan wajib yaitu upaya promosi kesehatan, kesehatan lingkungan, kesehatan ibu dan

anak, serta KB, upaya perbaikan gizi masyarakat, pencegahan dan pemberantasan penyakit menular,

upaya pengobatan. Selain itu sesuai dengan masalah daerah setempat dapat dilaksanakan upaya

kesehatan pengembangan. Program Frambusia termasuk dalam upaya kesehatan pengembangan

puskesmas yang dapat diintegrasikan dengan kesehatan lainnya.

Agar program Frambusia ini dapat dikelola baik dari aspek management di tingkat

puskesmas maupun aspek pelayanan kepada masyarakat yang mencakup promotif, prefentif, dan

kuratif maka diperlukan pedoman pelayanan kesehatan indera penglihatan dan pendengaran di

puskesmas. Pedoman ini akan menjadi acuan bagi petugas puskesmas dalam pelaksanaan dan

pengembangan program Frambusia di wilayah kerja puskesmas.


3. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Mencegah terjadinya penyakit Frambusia,menurunnya angka kesakitan angka Frambusia dan

mencegah terjadinya kecacatan pada penderita Frambusia sehingga penyakit ini tidak merupakan

masalah kesehatan di masyarakat.

2. Tujuan Khusus
 Ditemukannya sidini mungkin kasus Frambusia yang ada dimasyarakat.

 Terlaksananya pengobatan penderita Frambusia.

4. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


a. Penjaringan / screening Frambusia

 Pemeriksaan /penjaringan ( skrining ) Frambusia


 Penentuan

5. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


a. Penjaringan / screening Frambusia

 Pelaksanaan penjaringan Frambusia harus mengacu pada kerangka acuan


perencanaan yang sudah disusun

6. SASARAN
a. Penjaringan / screening Frambusia

Semua anak SD yang berada di wilayah Puskesmas Salopa.

7. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN

Bulan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Penjaringan /
Skrinning Frambusia
8. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN
Dilakukan evaluasi setiap selesai melaksanakan kegiatan dan setiap tiga bulan evaluasi
kembali tentang hasil pelaksanaan kegiatan.
9. PENCATATAN DAN PELAPORAN
1. Pencatatan kegiatan dilakukakan setiap kali selesai melaksanakan kegiatan.
2. Pelaksana program melakukan analisis terhadap kegiatan.
3. Laporan di serahkan ke ketua UKM dan laporan ke kepala puskesmas dan
dikirimkan ke Dinas Kesehatan.

Mengetahui, Salopa, 10 Januari 2022


Kepala UPTD puskesmas salopa penanggung jawab frambusia.

Nofansyah, S.Kep.,Ners Kusdinar Sst


NIP.198009162005011009 NIP.197409291999031003

RENCANA USULAN KEGIATAN


(RUK) PROGRAM FRAMBUSIA
TAHUN 2022

DINAS KESEHATAN KABUPATEN


TASIKMALAYA
BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
UPTD PUSKESMAS SALOPA
Jl. Raya Salopa No. 226, Kec. Salopa, Tasikmalaya Jawa Barat,
Indonesia 46192 Email: puskesmassalopa99@gmail.com
KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji dan syukur kehadirat tuhan yang maha esa, atas
limpahan rahmat dan hidayahnya kepada kami sehingga dapat menyelesaikan
rencana usulan kegiatan (RUK) program frambusia BLUD UPTD Puskesmas
Salopa tahun 2022 berdasarkan hasil penilaian kinerja puskesmas (PKP) tahun
2021.
Masih tingginya angkat kesakitan diwilayah kerja puskesmas salopa
membuat kami terpanggil untuk memperbaiki kinerja kami dalam mengatasi
masalah kesehatan khusunya frambusia. Dokumen usulan rencana kegiatan ini
disusun sebagai gambaran penyelanggaraan kegiatan program frambusia untuk
meningkatkan indikator kinerjanya dalam upaya meningkatkan drajat kesehatan
masyarakat di wilayah kerja pada tahun 2022 yang akan datang.
Akhir kata kami sampaikan terimakasih dan penghargaan kepada semua pihak
yang telah berpartisipasi dalam penyusunan dokumen ini. Kami menyadari bahwa
rencana usulan kegiatan ini masih terdapat banyak kekurangan dan
kelemahan.oleh sebab itu kami sangat mengharapkan masukan,saran dan kritikan
sebagai upaya kita bersama untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat
dan peningkatan pelayanan kepada masyarakat.

Mengetahui,
Kepala UPTD puskesmas salopa

Nofansyah, S.Kep.,Ners
NIP.198009162005011009
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Penyakit Frambusia merupakan penyakit yang berkaitan dengan kemiskinan dan hampir bisa

dikatakan hanya menyerang mereka yang berasal dari kaum termiskin serta masyarakat yang terdapat di

daerah-daerah terpencil yang sulit terjangkau.

Pada awalnya koreng yang penuh dengan organisme penyebab ditularkan melalui kontak dari

kulit ke kulit atau melalui luka dikulit yang didapat melalui benturan, gigitan maupun pengelupasan. Pada

mayoritas pasien penyakit Frambusia terbatas hanya pada kulit saja, namun dapat mempengaruhi tulang

bagian atas dan sendi. Walaupun hampir seluruh lesi Frambusia hilang dengan sendirinya, infeksi bakteri

sekunder dan bekas luka merupakan komplikasi yang umum. Setelah 5-10 Tahun,10 % dari Pasien yang

tidak menerima pengobatan akan mengalami lesi yang merusak, mampu memepengaruhi tulang rawan

kulit serta jaringan halus yang akan mengakibatkan disabilitas yang melumpuhkan serta stigma sosial.

Beban penyakit selama periode 1990 Frambusia merupakan Kesehatan masyarakat yang terdapat

hanya dua negara di Asia Tenggara Indonesia dan Timor leste. Berkat usaha yang kencang dalam

pemerantasan Frambusia tidak terdapat lagi laporan mengenai penyakit ini sejak tahun 2004. Sebelumnya

penyakit ini dilaporkan terdapat di 49 distrik di 10 negara bagian dan pada umumnya didapati pada suku-

suku di dalam masyarakat. India kini telah mendeklarasikan pemberantasan penyakit Frambusia dengan

sasaran tidak adanya laporan mengenai kasus baru dan membebaskan India bebas dari penyakit

Frambusia.

Di Indonesia sebanyak 4000 kasus tiap tahunnya dilaporkan 8 dari 30 Propinsi 95 % dari

keseluruhan jumlah kasus yang dilaporkan tiap tahunnya. Pelaksanaan program pemberantasan penyakit

ini sempat tersendat pada tahun-tahun terakhir terutama disebabkan oleh keterbatasan sumber daya upaya-

upaya harus diarahkan pada dukungan dan perhatian yang lebih besar demi pelaksanaan yang lebih efektif

dan memperkuat program ini.


B. Tujuan

1. Tujuan umum

Meningkatkan derajat kesehatan penyakit frambusia di wilayah kerja puskesmas

2. Tujuan khusus

a. Meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan petugas kesehatan dan kader.

b. Meningkatkan kesadaran, sikap dan perilaku masyarakat untuk memelihara kesehatan

dalam menanggulangi penyakit frambusia

c. Meningkatnya cakupan pelayanan penyakit frambusia melalui deteksi dini

C. Visi,Misi, Tata Nilai


1. Visi
“menjadikan pusat pelayanan kesehatan dasar yang bermutu, dinamis dan mandiri menuju
masyarakat Salopa sehat 2024”
2. Misi
 Mewujudkan Pelayanan Kesehatan Yang Bermutu.
 Meningkatkan Sumber Daya Manusia Yang Dinamis Dan Berkualitas.
 Menjalin Kerjasama Lintas Program Dan Lintas Sektor Dalam Rangka Mewujudkan
Kemandirian Masyarakat Untuk Prilaku Hidup Bersih Dan Sehat .

3. Tata Nilai
Dalam mencapai visi dan misinya BLUD UPTD Puskesmas Salopa berkomitmen untuk
menerapkan tata nilai “OKe” sebagai berikut :

O: Oktimis

K: komunikatif

E: edukatif.
BAB II
ANALISIS SITUASI

A. DATA DASAR
1. Kondisi Geografis
Pusat kesehatan masyarakat UPTD Puskesmas Salopa terletak di Kecamatan salopa Kabupaten
Tasikmalaya. dengan batas wilayah sebagai berikut :
a) Sebelah Timur : kec gunung tanjung
b) Sebelah Barat : kec jatiwaras
c) Sebelah Selatan : kec cikatomas
d) Sebelah Utara : kab pangandaran

Luas wilayah kerja Puskesmas Salopa secara keseluruhan mencapai 10,934.0 Ha.
Puskesmas Salopa menempati lokasi di Dusun padasuka, Desa mandalahayu, Kecamatan Salopa
Kabupaten Tasikmalaya tepatnya beralamat di Jalan Raya Salopa No 226 Ds.
Mandalahayu Kec. Salopa Kab Tasikmalaya, Jawa Barat 46192. Puskesmas Salopa
didirikan sejak tahun 1980 dengan fungsi bangunan pelayanan kesehatan dasar
tahun 2022 sampai sekarang. Sejak awal berdirinya sampai sekarang, Puskesmas Salopa telah
mengalami beberapa peningkatan baik mengenai fisik bangunan, sarana dan prasarana
Puskesmas hingga peningkatan jumlah sumber daya manusianya.
Semula BLUD UPTD Puskesmas Salopa hanya memberikan pelayanan dasar, kemudian
sejak tahun 2004 mulai melakukan diversifikasi layanan kesehatan berupa DTP, , USG,
ditambah pelayanan PONED Tahun
BLUD UPTD Puskesmas Langensari 2 adalah unit pelaksana teknis Dinas Kesehatan
Kota Banjar yang bertanggung jawab menyelenggarakan pembangunan kesehatan di satu atau
sebagian wilayah kecamatan. Sebagai unit pelaksana teknis, puskesmas melaksanakan sebagian
tugas Dinas Kesehatan Kesehatan Kota Banjar. Puskesmas berdasarkan kebijakan dasar pusat
kesehatan masyarakat (Keputusan Menteri Kesehatan nomor 128 tahun 2004) mempunyai
kedudukan yang sangat penting dalam sistem kesehatan nasional dan sistem kesehatan
kabupaten.
Puskesmas Langensari 2 didirikan diatas tanah seluas 615,44 m2 dengan luas bangunan
444 m2. Sarana yang tersedia meliputi fasilitas sarana pelayanan langsung (medis dan
keperawatan) dengan tidak langsung (penunjang medis) Kegiatan yang direncanakan adalah
kegiatan upaya kesehatan wajib yaitu upaya yang ditetapkan berdasarkan komitmen nasional,
regional dan global serta yang mempunyai daya tingkat tinggi untuk peningkatan derajat
kesehatan masyarakat.
b) Aspek Legal
Izin Penyelenggaraan Operasional BLUD UPTD Puskesmas Salopa berdasarkan Keputusan
Kepala Dinas kabupaten tasikmalaya Nomor:
25052200266180001/ 31 Agustus 2022.

1. Visi dan Misi BLUD UPTD Puskesmas Salopa


a. Visi
“menjadikan pusat pelayanan kesehatan dasar yang bermutu, dinamis dan mandiri menuju
masyarakat Salopa sehat 2024”
b. Misi
1. Mewujudkan Pelayanan Kesehatan Yang Bermutu.
2. Meningkatkan Sumber Daya Manusia Yang Dinamis Dan Berkualitas.
3. Menjalin Kerjasama Lintas Program Dan Lintas Sektor Dalam Rangka Mewujudkan
Kemandirian Masyarakat Untuk Prilaku Hidup Bersih Dan Sehat .

c. Motto
Sehat adalah tugas bersama
d. Tata Nilai
OKe. ( Oktimis komunikatif dan edukatif).
3. Jumlah penduduk
NO DESA PEREMPUAN LAKI-LAKI JUMLAH
1 Banjarwaringin 2809 2941 5,750
2 Mandalawangi 3230 3452 6,682
3 Kawitan 2198 2266 4,464
4 Karyawangi 2353 2482 4,835
5 Mandalaguna 1715 1736 3,451
6 Tanjungsari 2379 2607 4,986
7 Mandalahayu 2122 2314 4,436
8 Karyamandala 2507 2646 5,153
9 Mulyasari 2994 3112 6,106

4. Jumlah Dusun dan RT


NO DESA DUSUN RT
1 Banjarwaringin 4 23
2 Mandalawangi 4 35
3 Kawitan 3 27
4 Karyawangi 5 26
5 Mandalaguna 6 25
6 Tanjungsari 6 34
7 Mandalahayu 5 29
8 Karyamandala 5 26
9 Mulyasari 8 41

5. Jumlah Sekolah

NO DESA TK/PAUD SD/MI SMP/MTS SMA/MA/SMK


1 Banjarwaringin 7 5 1 1
2 Mandalawangi 7 4 3 2
3 Kawitan 6 4 2 2
4 Karyawangi 7 5 1 -
5 Mandalaguna 7 4 1 2
6 Tanjungsari 7 5 3 -
7 Mandalahayu 7 5 1 1
8 Karyamandala 7 4 1 1
9 Mulyasari 7 5 3 3
6. Jumlah upaya kesehatan berbasis masyarakat (UKBM)

No UKBM Jumlah

1 Posyandu 81

2 RW Siaga Aktif 23

3 Posbindu 9

4 UKK 2

5 Pustu 5

6. Poskesdes 4
1. DATA 10 BESAR PENYAKIT
Grafik 10 Penyakit Terbanyak Puskesmas Salopa

10 BESAR PENTAKIT TAHUN 2021


BLUD UPTD PUSKESMAS SALOPA
3%
3% 3%
ISPA
3% HIPERTEN
SI
6% DYSPEPSIA
26%
NIDDM
7% TBC SCABIES
21%OA
8%

20% MIALGI
DIARE

Sumber : Laporan SP3 Tahun 2021

Dari tabel di atas dapat terlihat bahwa yang menduduki penyakit terbanyak
pada tahun 2021 adalah ISPA sedangkan penyakit yang paling sedikit adalah
konjungtivitis.
BAB III
TAHAPAN PERENCANAAN

A. Identifikasi Masalah

Identifikasi Masalah Berdasarkan Pencapaian Kegiatan Frambusia pada tahun 2021:

MASALAH
NO UPAYA TARGET PENCAPAIAN
1. Skrinning penyakit 100% 0% Kurangnya cakupan
frambusia penyakit frambusia

Tabel 2.1 Berdasarakan identifikasi masalah berdasarkan hasil pencapaian program diatas dapat
disimpulkan bahwa cakupan pemeriksaan Skrinning penyakit Frambusia Di wilayah Puskesmas
Salopa tidak sesuai target .

B. Prioritas Masalah

1. Prioritas Masalah Menggunakan metoda USG (Urgensi Serius Growth)

No Masalah U S G Score Ranking

rendahnya cakupan

1. pemeriksaan pada penderita 5 5 4 14 1


Frambusia 0% dari target 100%

Kurangnya pengetahuan

2. masyarakat tentang penyakit P2 5 4 4 13 2


Frambusia

3. Penyuluhan belum optimal 4 4 3 11 3

Berdasarkan tabel diatas diketahui bahwa prioritas masalahnya adalah rendahnya cakupan

pemeriksaan pada penderita frambusia 0% dari target 100%.

C. Akar Masalah

Penentuan akar masalah dilakukan dengan analisis tulang ikan (Fishbone analysis),
sebagai berikut :
ALAT Tidak ada pasen Kurangnya pengetahuan masy
METODE MANUSIA
tentang frambusia

Media
Penyuluhan Peran serta kader Kurangnya skrining
penyuluhan Kurangnya penjaringan
belum optimal melaporkan kasus
kurang
kurang
Petugas belum
mendapatkan pelatihan
Kurangnya Kemampuan petugas
Brosur tentang pengetahuan kader kurang
penyakit kurang tentang penyakit
frambusia Rendahnya penemuan
kasus frambusia di
Jumlah dana untuk penjaringan tidak Puskesmas Salopa
sesuai dengan jumlah posbindu yang
ada

Kurangnya
kerjasama dengan
Kurangnya dana untuk penjaringan
Faskes Swasta
kasus Kultur budaya tentang
penyakit frambusia

Penganggaran kurang
tepat LINGKUNGA
N Kurangnya pengetahuan tentang
MATERIAL
penyakita frambusia
Membuat rencana
Fish Bone Analysis frambusia
anggaran yang sesuai

Berdasarkan Fishbone analysis, maka diketahui bahwa akar masalah adalah rendahnya cakupan pemeriksaan pada penderita frambusia di Puskesmas Salopa.
D. MENETAPKAN CARA PEMECAHAN MASALAH

NO PRIORITAS MASALAH PENYEBAB MASALAH ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH PEMECAHAN MASALAH TERPILIH
1. Rendahnya Terbatasnya tenaga Membuat jadwal setiap 2 kali dalam Membuat jadwal setiap 2 kali dalam
penjaringan/skrinning Kesehatan untuk setahun untuk melakukan penjaringan setahun untuk melakukan penjaringan
Frambusia melakukan penjaringan frambusia ke sekolah frambusia ke sekolah
frambusia

2. Rendahnya Pengetahuan  Terbatasnya tenaga  Membuat jadwal setiap awal tahun  Membuat jadwal setiap awal tahun
masyarakat tentang Kesehatan yang untuk memberikan penyuluhan untuk memberikan penyuluhan
Frambusia melakukan penyuluhan tentang penyakit frambusia tentang penyakit frambusia
tentang frambusia  Bekerja sama lintas program untuk  Bekerja sama lintas program
melakukan penyuluhan untuk melakukan penyuluhan
E. Pemecahan Masalah Terpilih

Rencana pemecahan terpilih berupa berbagai kegiatan yang terintegrasi di alam Matriks Rencana
Usulan Kegiatan Frambusia UPTD Puskesmas Salopa Tahun 2022 sebagaimana terlampir.
BAB IV
PENUTUP

Demikian Rencana Usulan Kegiatan (RUK) Frambusia UPTD Puskesmas Salopa Tahun 2022
sebagai gambaran perencanaan kegiatan yang akan dilaksanakan.

Kepala UPTD Salopa, Januari 2021


Puskesmas Salopa Pelaksana Program

Nofansyah, S.Kep, Ners Kusdinar, SST


NIP. 198009162005011009 NIP. 197409291999031003
RENCANA USULAN KEGIATAN (RUK) BULANAN PROGRAM FRAMBUSIA UPTD PUSKESMAS TAHUN
2022
NO Upaya Kegiata Tujuan Sasaran Targe Penangg Kebutuha Mitra Waktu Kebutuhan
Kesehatan n t ung n Sumber Kerja Pelaksanaan Anggaran
Sasar Jawab Daya
an
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
1 P2 Penjarin Untuk Anak 100% Pelaksana Petugas, Dokter Januari, 41 sekolah x
Frambusia gan Mening Usia di Program dana, alat , Februari, 2 0rang x 6
Frambus katkan bawah frambusia dan bahan, Peraw Maret, bulan x
ia penemu 15 tahun tempat at, Agustus, 75.000 =
an kasus pemeriksaa Bidan September, 36.900.000
frambus n, alat Oktober
ia transportasi
Penyulu Mening Anak 100% Pelaksana Petugas, Dokter Januari, 41 kali x 1
han katkan Usia di Program dana, alat , Februari, orang x
penyakit pengeta bawah frambusia dan bahan, Peraw Maret, 75.000 =
Frambus huan 15 tahun tempat at, Agustus, 3.075.000
ia dan pemeriksaa Bidan September,
kesadara n, alat Oktober
n transportasi
masyara
kat
tentang
penyakit
frambus
ia

Kepala UPTD Puskesmas Salopa Salopa, Januari 2021


Pelaksana Program

Nofansyah, S.Kep, Ners Kusdinar, SST

PEMERINTAH KABUPATEN TASIKMALAYA


DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS SALOPA
Jl.Raya SALOPA no. 35 Desa Mandalahayu kec.SALOPA Kab TASIKMALAYA
Email : puskesmasSALOPA@gmail.com
SALOPA 45167

KEPUTUSAN

KEPALA UPTD PUSKESMAS SALOPA KABUPATEN TASIKMALAYA


NOMOR: 440/ -PUSK
TENTANG
TIM ERADIKASI FRAMBUSIA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,


KEPALA UPTD PUSKESMAS SALOPA
Menimbang : a. bahwa penyakit menular masih menjadi masalah kesehatan masyarakat yang menimbulkan
kesakitan, kematian dan kecacatan yang tinggi sehingga perlu dilakukan penyelenggaraan
penanggulangan melalui upaya pencegahan, pengendalian dan pemnberantasan yang efekti
dan efisien;
b. bahwa dengan adanya perubahan pola penyebaran penyakit menular termasuk jenis penyakit
menular baru yang timbul, penyakit menular yang berpotensi menjadi wabah yang
membahayakan kesehatan masyarakat, maka diperlukan kebijakan pengaturan khusus
mengenai penanggulangan penyakitmenular diwilayah kerja UPTD Puskesmas SALOPA
Kabupaten TASIKMALAYA;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan yang dimaksud dalam huruf a dan b, perlu ditetapkan
keputusan Kepala Puskesmas tentang Tim Eradikasi Frambusia,
Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 1984 tentang Wabah Penyakit Menular;
2. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4723);
3. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5063);
4. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2018 tentang Karantina Kesehatan
5. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 298, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5607);
6. Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 2091 tentang Penanggulangan Bencana wabah
penyakit Menular;
7. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2012 tentang sistem Kesehatan
Nasional;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1501/MENKES/PER/X/2010
tahun 2010 tentang Jenis penyakit Menular tertentu yang dapat menimbulkan wabah
dan upaya penanggulangan;
9. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 82 tahun 2014 tentang
penanggulangan Penyakit Menular;
10. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 8
tahun 2017 tentang Eradikasi Frambusia;
11. Keputusan menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor HK.01.07/Menkes/496/2017
tentang Daerah Endemis Frambusia;
12. Keputusan menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor HK.01.07/Menkes/497/2017
tentang Komite Ahli Eradikasi Frambusia;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SALOPA KABUPATEN
TASIKMALAYA TENTANG TIM ERADIKASI FRAMBUSIA
KESATU : Tim Eradikasi Frambusia diberikan tugas dan kewenangan serta
tanggungjaweab dalam rangka penanggulangan eradikasi Frambusia):
Menetapkan Tim Eradikasi Frambusia tahun 2022 sebagaimana tercantum
KEDUA : dalam lampiran keputusan ini;
KETIGA : Tugas tim Eradikasi melakukan kebijakan yang ditujukan untuk:
1. melakukan perlindungan terhadap masyarakat dari penularan
penyakit;
2. menurunkan angka kesakitan, kecacatan dan kematian akibat
penyakit menular; dan
3. mengurangi dampak sosial, budaya dan ekonomi akibat penyakit
menular pada individu, keluarga dan masyarakat

Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dengan ketentuan apabila


KEEMPAT : dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perubahan dan atau
perbaikan sebagaimana mestinya.

ditetapkan di : Salopa
Pada tanggal : 04 Januari 2022

Kepala UPTD Puskesmas Salopa Kabupaten Tasikmalaya,

NOFANSYAH
LAMPIRAN I
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SALOPA,
NOMOR : 440/ -Pusk
TANGGAL : 04 Januari 2022
TENTANG : TIM ERADIKASI FRAMBUSIA
UPTD PUSKESMAS SALOPA

SUSUNAN TIM ERADIKASI FRAMBUSIA


UPTD PUSKESMAS SALOPA

PENANGGUNGJAWAB : Kepala UPTD Puskesmas SALOPA


KETUA : dr. Dadan Dani Herdiana
SEKRETARIS : Kusdinar, SST
ANGGOTA:
1. Elis Paridatul Programer Promosi Kesehatan
2. Ari Programer Kesehatan Lingkungan
3. Maya Koord. UKS dan Ausrem
4. Deuis M Rizal Perawat Desa
5. Yeni Sumiarni Bidan Desa
6. Lilis Winda Bidan Koordinator
7. Tatang Rosidin Perawat
8. Dr. Yuni Progremer UKGS
9. Malati Surveylains
A. Uraian Tugas
1. Pengarah : Memberikan pengarahan dalam kegiatan eradikasi
frambusia sehingga kegiatan dapat berjalan efektif dan efisien.
2. Penanggung Jawab : penanggung jawab medis dalam pelakanaan
pemeriksaan kasus frambusia.
3. Koordinator : menyiapkan rencana kerja dalam kegiatan eradikasi
frambusia dimana dalam kegiatan akan bekerjasama dengan lintas
program atau pun lintas sektor.
4. Programer promkes : memberikan edukasi tentang frambusia
baik dalam kegiatan dalam gedung dan kegiatan luar gedung.
5. Programer survailance : melakukan penyelidikan epidemiologi
dalaam pemeriksaan kontak serumah dan ikut serta dalam
penjaringan deteksi dini kasus frambusia.
6. Programer sanitarian : melakukan pemeriksaan air bersih bila di
temukan kasus frambusia dan menyiapkan cakupan data air bersih.
7. Bidan koordinator : berperan serta dalam penjaringan deteksi
dini frambusia dalam kegiatan deteksi dini tumbuh kembang
balita.
8. Bidan desa ; melakukan koordinasi dengan lintas sektor dalam
kegiatan penjaringan frambusia dan melakukan penjaringan pada
balita yang di periksa di posyandu.
9. PJ balai pemeriksaan umum : melakukan penjaringan pasien usia
15 tahun ke bawah yang berobat ke balai pengobatan umum dan
berkoordinasi bila di temukan nya penderita atau suspek frambusia
dengan programer frambusia.
10. PJ balai pemeriksaan MTBS : melakukan penjaringan pasien usia 5
tahun ke bawah yang berobat ke balai pengobatan MTBS dan
berkoordinasi bila di temukan nya penderita atau suspek frambusia
dengan programer frambusia.
11. Programmer UKGS : berkoordinasi dalam pemberian jadwal
kegiatan pemeriksaan berkala dan penjaringan pada anak usia 5
tahun ke bawah tingkat pendidikan PAUD dan berkoordinasi bila di
temukan nya pasien dengan penyakit kulit yang disertai luka
terbuka.
12. Programer UKS dan AUSREM : berkoordinasi dalam pemberian
jadwal kegiatan pemeriksaan berkala dan penjaringan pada anak
usia 15 tahun ke bawah tingkat pendidikan SD dan SMP dan
PROGRAM FRAMBUSIA
No. Dokumen : SOP/
No. Revisi : 0
Tanggal Terbit : 18 Januari 2022
SOP Halaman : 1/2

UPT PUSKESMAS
SALOPA

1. Pengertian Frambusia atau patek atau puru (yaws) adalah infeksi tropis pada kulit, tulang,
sendi yang disebabkan oleh bakteri spiroket treponema pallidum pertenue. Masa
inkubasi kuman rata-rata 9-90 hari (rerata 21 hari). Bakteri berada di cairan
eksudat/serum luka frambusia, bakteri tidak dapat menembus kulit utuh, tetapi
masuk melalui luka lecet, goresan, atau luka infeksi lainnya.

2. Tujuan Sebagai acuan dan langkah langkah dalam melaksanakan program frambusia.

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Salopa Nomor: Kep /Admen-
Pusk.jgs tentang Pembentukan Tim Pelaksana Program Frambusia

4. Referensi Permenkes RI No. 8 Tahun 2017 tentang Eradikasi Frambusia

5. Prosedur 1. Pemeriksaan Frambusia di Puskesmas :


a. Pasien dengan keluhan frambusia dijaring dari ruangan pelayanan
rawat jalan
b. Dilakukan pemeriksaan/anamnesa klinis frambusia
c. Pasien ditawarkan untuk RDT (Rapid Diagnostik Test) syphilis atau
TPHA (Treponema Palidum Haemagglutination Test), jika hasil
meragukan dan gejala klinis yang tidak khas maka lakukan test RPR
(Rapid Plasma Reagen) atau VDRL (Venereal disease research
laboratory)
d. Diberikan penyuluhan singkat tentang frambusia
e. Jika hasil test positif maka dilakukan pengobatan dengan memberikan
Azithromycin sesuai dosis.

2. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Dasar (SD) :


a. Skrinign semua Sekolah Dasar yang ada di wilayah kerja Puskesmas
Salopa
b. Petugas mendata Sekolah Dasar di wilayah kerja
c. Petugas menghubungi dan membuat kesepakatan jadwal petugas
datang ke Sekolah Dasar
d. Petugas datang ke Sekolah Dasar sesuai jadwal yang telah disepakati
e. Petugas melakukan pemeriksaan kepada seluruh siswa dan siswi
Sekolah Dasar
f. Petugas membuat laporan hasil kegiatan dan pemeriksaan yang telah
dilakukan

6. Diagram PUSKESMAS SEKOLAH DASAR


Alir
PASIEN DATANG KE DILAKUKAN SKRINING
PUSKESMAS DENGAN PADA ANAK SEKOLAH
GEJALA KLINIS FRAMBUSIA DASAR

BILA ADA ANAK YANG


MENUNJUKKAN GEJALA
DILAKUKAN FRAMBUSIA, RUJUK
PEMERIKSAAN KLINIS PUSKESMAS UNTUK
DAN PEMERIKSAAN DITINDAKLANJUT
LABORATORIUM

DILAKUKAN PEMERIKSAAN
KLINIS DAN PEMERIKSAAN
JIKA HASIL POSITIF, LABORATORIUM
DILAKUKAN/DIBERIKAN
PENGOBATAN

JIKA HASIL POSITIF,


DILAKUKAN/DIBERIKAN
PENGOBATAN

7. Unit  Poli BP Umum


Terkait  Poli BP Anak
 Laboratorium
 farmasi
8. Rekaman
Historis TGL. MULAI
NO YANG DIUBAH ISI PERUBAHAN
Perubahan BERLAKU
6. Diagram
Alir (jika
dibutuhkan) PUSKESMAS SEKOLAH DASAR

PASIEN DATANG KE DILAKUKAN SKRINING


PUSKESMAS DENGAN PADA ANAK SEKOLAH
GEJALA KLINIS FRAMBUSIA DASAR

BILA ADA ANAK YANG


DILAKUKAN MENUNJUKKAN GEJALA
PEMERIKSAAN FRAMBUSIA, RUJUK
KLINIS DAN PUSKESMAS UNTUK
PEMERIKSAAN DITINDAKLANJUT
LABORATORIUM

DILAKUKAN PEMERIKSAAN
JIKA HASIL POSITIF, KLINIS DAN PEMERIKSAAN
DILAKUKAN/DIBERIKA LABORATORIUM
N PENGOBATAN

JIKA HASIL POSITIF,


DILAKUKAN/DIBERIKAN
PENGOBATAN

7. Unit Terkait 1.Poli BP Umum


2.Poli BP Anak
3.Laboratorium
4. farmasi

8. Rekaman No Yang dirubah Isi perubahan Tanggal Mulai


historis Perubahan
perubahan
PETA DESA MANDALAWANGI

SEKOLAH DI LAKUKAN PENJARINGAN


FRAMABUSIA TAPI TIDAK DI TEMUKAN

PETA DESA KARYAWANGI U

Jl. Ke Manonjaya
DusunManiis
DusunCisarua

Ds. Malatisuka
DusunCipayung
PTP

Ds Setiawangi

DusunJayawangi
SEKOLAH DI LAKUKAN PENJARINGAN
FRAMABUSIA TAPI TIDAK DI TEMUKAN
JlKeSalopa

DusunMargajaya
Ds. Kaputihan
Ds. Tanjung Sari

Keterangan :

PETA DESA BANJARWARINGIN


SEKOLAH DI LAKUKAN PENJARINGAN
FRAMABUSIA TAPI TIDAK DI TEMUKAN

PETA DESA KARYAMANDALA


SEKOLAH DI LAKUKAN PENJARINGAN
FRAMABUSIA TAPI TIDAK DI TEMUKAN
PETA DESA MULYASARI

SEKOLAH DI LAKUKAN PENJARINGAN


FRAMABUSIA TAPI TIDAK DI TEMUKAN

PETA DESA TANJUNGSARI


SEKOLAH DI LAKUKAN PENJARINGAN
FRAMABUSIA TAPI TIDAK DI TEMUKAN
DOKUMENTASI KEGIATAN SOSIALISASI DAN
SKRINING FRAMBUSIA KE SISWA SD

DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SALOPA


Register Frambusia
Puskesmas

Kabupaten/Kota : Tasikmalaya
Puskesmas : Salopa Kode : 1030689
Tahun : januari 2022

Klinis Hasil Follow Up


RDT RPR Pengobatan No. Kasus

Tanggal Penemuan (dd/mm/yy)


Frambusia Hari Ke-

Koreng Bukan Cedera (Y/T)


Jens Kelamin
Hubungan

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Tanggal (kasus

Umur
dengan
No. Nama Penderita Kepala Keluarga Desa/ Alamat Diagnosis Jenis Mulai konfirmasi

Hasil

Hasil
Kasus Dosis 7 15 30
Obat Pengobatan dan
Indeks
(dd/mm/yy) probable)

1 0 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 25
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil

Catatan:
Hubungan dengan kasus : Indeks/kasus yg pertama kali ditemukan (I), Keluarga (K), Tetangga (T), Teman Sepermainan (TS), Teman Kerja (TK)
indeks
Bentuk Lesi : Papula (P), Papiloma(PI), Ulkus(U), Makula(M), Hiperkeratosis(K), Lesi Tulang(T)
Lokasi lesi : Tangan(T), Kaki(K), Muka(M), Badan(B)
Hasil Pemeriksaan : (+) / (-)
Diagnosis : Konfirmasi (K) = kasus suspek atau kasus probable frambusia dengan pengujian RDT (+)
: RDT negatif (R) = kasus suspek atau kasus probable dengan pengujian RDT (-)
: Probable (P) = kasus suspek yang tinggal di desa/kelurahan endemis frambusia atau kontak erat dengan penderita frambusia
konfirmasi/probable dengan lokasi lesi pada tungkai, lutut atau kaki ATAU usia <15 tahun
Suspek (S) = seseorang yang menunjukkan satu atau lebih gejala/tanda klinis frambusia (> 2 minggu)
Pengobatan : Benzathine Penicillin (BP), Azitromisin (Azt), lainnya ditulis lengkap
Hasil Follow Up : Sembuh (S), Masih Sakit (MS)
Register Frambusia
Puskesmas

Kabupaten/Kota : Tasikmalaya
Puskesmas : Salopa Kode : 1030689
Tahun : pebruari 2022

Klinis Hasil Follow Up


RDT RPR Pengobatan No. Kasus

Tanggal Penemuan (dd/mm/yy)


Frambusia Hari Ke-

Koreng Bukan Cedera (Y/T)


Jens Kelamin
Hubungan

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Tanggal (kasus

Umur
dengan
No. Nama Penderita Kepala Keluarga Desa/ Alamat Diagnosis Mulai konfirmasi

Hasil

Hasil
Kasus Jenis Obat Dosis 7 15 30
Pengobatan dan
Indeks
(dd/mm/yy) probable)

1 0 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 25
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil

Catatan:
Hubungan dengan kasus indeks : Indeks/kasus yg pertama kali ditemukan (I), Keluarga (K), Tetangga (T), Teman Sepermainan (TS), Teman Kerja (TK)
Bentuk Lesi : Papula (P), Papiloma(PI), Ulkus(U), Makula(M), Hiperkeratosis(K), Lesi Tulang(T)
Lokasi lesi : Tangan(T), Kaki(K), Muka(M), Badan(B)
Hasil Pemeriksaan : (+) / (-)
Diagnosis : Konfirmasi (K) = kasus suspek atau kasus probable frambusia dengan pengujian RDT (+)
: RDT negatif (R) = kasus suspek atau kasus probable dengan pengujian RDT (-)
: Probable (P) = kasus suspek yang tinggal di desa/kelurahan endemis frambusia atau kontak erat dengan penderita frambusia konfirmasi/probable
dengan lokasi lesi pada tungkai, lutut atau kaki ATAU usia <15 tahun
Suspek (S) = seseorang yang menunjukkan satu atau lebih gejala/tanda klinis frambusia (> 2 minggu)
Pengobatan : Benzathine Penicillin (BP), Azitromisin (Azt), lainnya ditulis lengkap
Hasil Follow Up : Sembuh (S), Masih Sakit (MS)
Register Frambusia
Puskesmas

Kabupaten/Kota : Tasikmalaya
Puskesmas : Salopa Kode : 1030689
Tahun : maret 2022

Klinis Hasil Follow Up


RDT RPR Pengobatan No. Kasus

Tanggal Penemuan (dd/mm/yy)


Frambusia Hari Ke-

Koreng Bukan Cedera (Y/T)


Jens Kelamin
Hubungan

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Tanggal (kasus

Umur
dengan
No. Nama Penderita Kepala Keluarga Desa/ Alamat Diagnosis Mulai konfirmasi

Hasil
Hasil
Kasus Jenis Obat Dosis 7 15 30
Pengobatan dan
Indeks
(dd/mm/yy) probable)

1 0 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 25
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil

Catatan:
Hubungan dengan kasus indeks : Indeks/kasus yg pertama kali ditemukan (I), Keluarga (K), Tetangga (T), Teman Sepermainan (TS), Teman Kerja (TK)
Bentuk Lesi : Papula (P), Papiloma(PI), Ulkus(U), Makula(M), Hiperkeratosis(K), Lesi Tulang(T)
Lokasi lesi : Tangan(T), Kaki(K), Muka(M), Badan(B)
Hasil Pemeriksaan : (+) / (-)
Diagnosis : Konfirmasi (K) = kasus suspek atau kasus probable frambusia dengan pengujian RDT (+)
: RDT negatif (R) = kasus suspek atau kasus probable dengan pengujian RDT (-)
: Probable (P) = kasus suspek yang tinggal di desa/kelurahan endemis frambusia atau kontak erat dengan penderita frambusia
konfirmasi/probable dengan lokasi lesi pada tungkai, lutut atau kaki ATAU usia <15 tahun
Suspek (S) = seseorang yang menunjukkan satu atau lebih gejala/tanda klinis frambusia (> 2 minggu)
Pengobatan : Benzathine Penicillin (BP), Azitromisin (Azt), lainnya ditulis lengkap
Hasil Follow Up : Sembuh (S), Masih Sakit (MS)
Register Frambusia
Puskesmas

Kabupaten/Kota : Tasikmalaya
Puskesmas : Salopa Kode : 1030689
Tahun : Apr-22

Klinis Hasil Follow Up


RDT RPR Pengobatan No. Kasus

Tanggal Penemuan (dd/mm/yy)


Frambusia Hari Ke-

Koreng Bukan Cedera (Y/T)


Jens Kelamin
Hubungan

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Tanggal (kasus

Umur
dengan
No. Nama Penderita Kepala Keluarga Desa/ Alamat Diagnosis Jenis Mulai konfirmasi

Hasil

Hasil
Kasus Dosis 7 15 30
Obat Pengobatan dan
Indeks
(dd/mm/yy) probable)

1 0 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 25
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil
Nihil Nihil

Catatan:
Hubungan dengan kasus indeks : Indeks/kasus yg pertama kali ditemukan (I), Keluarga (K), Tetangga (T), Teman Sepermainan (TS), Teman Kerja (TK)
Bentuk Lesi : Papula (P), Papiloma(PI), Ulkus(U), Makula(M), Hiperkeratosis(K), Lesi Tulang(T)
Lokasi lesi : Tangan(T), Kaki(K), Muka(M), Badan(B)
Hasil Pemeriksaan : (+) / (-)
Diagnosis : Konfirmasi (K) = kasus suspek atau kasus probable frambusia dengan pengujian RDT (+)
: RDT negatif (R) = kasus suspek atau kasus probable dengan pengujian RDT (-)
: Probable (P) = kasus suspek yang tinggal di desa/kelurahan endemis frambusia atau kontak erat dengan penderita frambusia
konfirmasi/probable dengan lokasi lesi pada tungkai, lutut atau kaki ATAU usia <15 tahun
Suspek (S) = seseorang yang menunjukkan satu atau lebih gejala/tanda klinis frambusia (> 2 minggu)
Pengobatan : Benzathine Penicillin (BP), Azitromisin (Azt), lainnya ditulis lengkap
Hasil Follow Up : Sembuh (S), Masih Sakit (MS)
Register Frambusia
Puskesmas

Kabupaten/Kota : Tasikmalaya
Puskesmas : Salopa Kode : 1030689
Tahun : Mei 2022

Klinis Hasil Follow Up


RDT RPR Pengobatan No. Kasus

Tanggal Penemuan (dd/mm/yy)


Frambusia Hari Ke-

Koreng Bukan Cedera (Y/T)


Jens Kelamin
Hubungan

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Tanggal (kasus

Umur
dengan
No. Nama Penderita Kepala Keluarga Desa/ Alamat Diagnosis Jenis Mulai konfirmasi

Hasil
Hasil
Kasus Dosis 7 15 30
Obat Pengobatan dan
Indeks
(dd/mm/yy) probable)

1 0 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 25
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil

Catatan:
Hubungan dengan kasus indeks : Indeks/kasus yg pertama kali ditemukan (I), Keluarga (K), Tetangga (T), Teman Sepermainan (TS), Teman Kerja (TK)
Bentuk Lesi : Papula (P), Papiloma(PI), Ulkus(U), Makula(M), Hiperkeratosis(K), Lesi Tulang(T)
Lokasi lesi : Tangan(T), Kaki(K), Muka(M), Badan(B)
Hasil Pemeriksaan : (+) / (-)
Diagnosis : Konfirmasi (K) = kasus suspek atau kasus probable frambusia dengan pengujian RDT (+)
: RDT negatif (R) = kasus suspek atau kasus probable dengan pengujian RDT (-)
: Probable (P) = kasus suspek yang tinggal di desa/kelurahan endemis frambusia atau kontak erat dengan penderita frambusia
konfirmasi/probable dengan lokasi lesi pada tungkai, lutut atau kaki ATAU usia <15 tahun
Suspek (S) = seseorang yang menunjukkan satu atau lebih gejala/tanda klinis frambusia (> 2 minggu)
Pengobatan : Benzathine Penicillin (BP), Azitromisin (Azt), lainnya ditulis lengkap
Hasil Follow Up : Sembuh (S), Masih Sakit (MS)
Register Frambusia
Puskesmas

Kabupaten/Kota : Tasikmalaya
Puskesmas : Salopa Kode : 1030689
Tahun : juni 2022

Klinis Hasil Follow Up


RDT RPR Pengobatan No. Kasus

Tanggal Penemuan (dd/mm/yy)


Frambusia Hari Ke-

Koreng Bukan Cedera (Y/T)


Jens Kelamin
Hubungan

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Tanggal (kasus

Umur
dengan
No. Nama Penderita Kepala Keluarga Desa/ Alamat Diagnosis Jenis Mulai konfirmasi

Hasil

Hasil
Kasus Dosis 7 15 30
Obat Pengobatan dan
Indeks
(dd/mm/yy) probable)

1 0 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 25
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil

Catatan:
Hubungan dengan kasus indeks : Indeks/kasus yg pertama kali ditemukan (I), Keluarga (K), Tetangga (T), Teman Sepermainan (TS), Teman Kerja (TK)
Bentuk Lesi : Papula (P), Papiloma(PI), Ulkus(U), Makula(M), Hiperkeratosis(K), Lesi Tulang(T)
Lokasi lesi : Tangan(T), Kaki(K), Muka(M), Badan(B)
Hasil Pemeriksaan : (+) / (-)
Diagnosis : Konfirmasi (K) = kasus suspek atau kasus probable frambusia dengan pengujian RDT (+)
: RDT negatif (R) = kasus suspek atau kasus probable dengan pengujian RDT (-)
: Probable (P) = kasus suspek yang tinggal di desa/kelurahan endemis frambusia atau kontak erat dengan penderita frambusia
konfirmasi/probable dengan lokasi lesi pada tungkai, lutut atau kaki ATAU usia <15 tahun
Suspek (S) = seseorang yang menunjukkan satu atau lebih gejala/tanda klinis frambusia (> 2 minggu)
Pengobatan : Benzathine Penicillin (BP), Azitromisin (Azt), lainnya ditulis lengkap
Hasil Follow Up : Sembuh (S), Masih Sakit (MS)
Register Frambusia
Puskesmas

Kabupaten/Kota : Tasikmalaya
Puskesmas : Salopa Kode : 1030689
Tahun : juli 2022

Klinis Hasil Follow Up


RDT RPR Pengobatan No. Kasus

Tanggal Penemuan (dd/mm/yy)


Frambusia Hari Ke-

Koreng Bukan Cedera (Y/T)


Jens Kelamin
Hubungan

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Tanggal (kasus

Umur
dengan
No. Nama Penderita Kepala Keluarga Desa/ Alamat Diagnosis Jenis Mulai konfirmasi

Hasil

Hasil
Kasus Dosis 7 15 30
Obat Pengobatan dan
Indeks
(dd/mm/yy) probable)

1 0 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 25
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil

Catatan:
Hubungan dengan kasus indeks : Indeks/kasus yg pertama kali ditemukan (I), Keluarga (K), Tetangga (T), Teman Sepermainan (TS), Teman Kerja (TK)
Bentuk Lesi : Papula (P), Papiloma(PI), Ulkus(U), Makula(M), Hiperkeratosis(K), Lesi Tulang(T)
Lokasi lesi : Tangan(T), Kaki(K), Muka(M), Badan(B)
Hasil Pemeriksaan : (+) / (-)
Diagnosis : Konfirmasi (K) = kasus suspek atau kasus probable frambusia dengan pengujian RDT (+)
: RDT negatif (R) = kasus suspek atau kasus probable dengan pengujian RDT (-)
: Probable (P) = kasus suspek yang tinggal di desa/kelurahan endemis frambusia atau kontak erat dengan penderita frambusia
konfirmasi/probable dengan lokasi lesi pada tungkai, lutut atau kaki ATAU usia <15 tahun
Suspek (S) = seseorang yang menunjukkan satu atau lebih gejala/tanda klinis frambusia (> 2 minggu)
Pengobatan : Benzathine Penicillin (BP), Azitromisin (Azt), lainnya ditulis lengkap
Hasil Follow Up : Sembuh (S), Masih Sakit (MS)
Register Frambusia
Puskesmas

Kabupaten/Kota : Tasikmalaya
Puskesmas : Salopa Kode : 1030689
Tahun : agustus 2022

Klinis Hasil Follow Up


RDT RPR Pengobatan No. Kasus

Tanggal Penemuan (dd/mm/yy)


Frambusia Hari Ke-

Koreng Bukan Cedera (Y/T)


Jens Kelamin
Hubungan

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Tanggal (kasus

Umur
dengan
No. Nama Penderita Kepala Keluarga Desa/ Alamat Diagnosis Mulai konfirmasi

Hasil

Hasil
Kasus Jenis Obat Dosis 7 15 30
Pengobatan dan
Indeks
(dd/mm/yy) probable)

1 0 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 25
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil

Catatan:
Hubungan dengan kasus indeks : Indeks/kasus yg pertama kali ditemukan (I), Keluarga (K), Tetangga (T), Teman Sepermainan (TS), Teman Kerja (TK)
Bentuk Lesi : Papula (P), Papiloma(PI), Ulkus(U), Makula(M), Hiperkeratosis(K), Lesi Tulang(T)
Lokasi lesi : Tangan(T), Kaki(K), Muka(M), Badan(B)
Hasil Pemeriksaan : (+) / (-)
Diagnosis : Konfirmasi (K) = kasus suspek atau kasus probable frambusia dengan pengujian RDT (+)
: RDT negatif (R) = kasus suspek atau kasus probable dengan pengujian RDT (-)
: Probable (P) = kasus suspek yang tinggal di desa/kelurahan endemis frambusia atau kontak erat dengan penderita frambusia
konfirmasi/probable dengan lokasi lesi pada tungkai, lutut atau kaki ATAU usia <15 tahun
Suspek (S) = seseorang yang menunjukkan satu atau lebih gejala/tanda klinis frambusia (> 2 minggu)
Pengobatan : Benzathine Penicillin (BP), Azitromisin (Azt), lainnya ditulis lengkap
Hasil Follow Up : Sembuh (S), Masih Sakit (MS)
Register Frambusia
Puskesmas

Kabupaten/Kota : Tasikmalaya
Puskesmas : Salopa Kode : 1030689
Tahun : Sep-22

Klinis Hasil Follow Up


RDT RPR Pengobatan No. Kasus

Tanggal Penemuan (dd/mm/yy)


Frambusia Hari Ke-

Koreng Bukan Cedera (Y/T)


Jens Kelamin
Hubungan

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Tanggal (kasus

Umur
dengan
No. Nama Penderita Kepala Keluarga Desa/ Alamat Diagnosis Jenis Mulai konfirmasi

Hasil

Hasil
Kasus Dosis 7 15 30
Obat Pengobatan dan
Indeks
(dd/mm/yy) probable)

1 0 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 25
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil

Catatan:
Hubungan dengan kasus indeks : Indeks/kasus yg pertama kali ditemukan (I), Keluarga (K), Tetangga (T), Teman Sepermainan (TS), Teman Kerja (TK)
Bentuk Lesi : Papula (P), Papiloma(PI), Ulkus(U), Makula(M), Hiperkeratosis(K), Lesi Tulang(T)
Lokasi lesi : Tangan(T), Kaki(K), Muka(M), Badan(B)
Hasil Pemeriksaan : (+) / (-)
Diagnosis : Konfirmasi (K) = kasus suspek atau kasus probable frambusia dengan pengujian RDT (+)
: RDT negatif (R) = kasus suspek atau kasus probable dengan pengujian RDT (-)
: Probable (P) = kasus suspek yang tinggal di desa/kelurahan endemis frambusia atau kontak erat dengan penderita frambusia
konfirmasi/probable dengan lokasi lesi pada tungkai, lutut atau kaki ATAU usia <15 tahun
Suspek (S) = seseorang yang menunjukkan satu atau lebih gejala/tanda klinis frambusia (> 2 minggu)
Pengobatan : Benzathine Penicillin (BP), Azitromisin (Azt), lainnya ditulis lengkap
Hasil Follow Up : Sembuh (S), Masih Sakit (MS)
Register Frambusia
Puskesmas

Kabupaten/Kota : Tasikmalaya
Puskesmas : Salopa Kode : 1030689
Tahun : Oktober 2022

Klinis Hasil Follow Up


RDT RPR Pengobatan No. Kasus

Tanggal Penemuan (dd/mm/yy)


Frambusia Hari Ke-

Koreng Bukan Cedera (Y/T)


Jens Kelamin
Hubungan

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Tanggal (kasus

Umur
dengan
No. Nama Penderita Kepala Keluarga Desa/ Alamat Diagnosis Jenis Mulai konfirmasi

Hasil
Hasil
Kasus Dosis 7 15 30
Obat Pengobatan dan
Indeks
(dd/mm/yy) probable)

1 0 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 25
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil
Nihil

Catatan:
Hubungan dengan kasus indeks : Indeks/kasus yg pertama kali ditemukan (I), Keluarga (K), Tetangga (T), Teman Sepermainan (TS), Teman Kerja (TK)
Bentuk Lesi : Papula (P), Papiloma(PI), Ulkus(U), Makula(M), Hiperkeratosis(K), Lesi Tulang(T)
Lokasi lesi : Tangan(T), Kaki(K), Muka(M), Badan(B)
Hasil Pemeriksaan : (+) / (-)
Diagnosis : Konfirmasi (K) = kasus suspek atau kasus probable frambusia dengan pengujian RDT (+)
: RDT negatif (R) = kasus suspek atau kasus probable dengan pengujian RDT (-)
: Probable (P) = kasus suspek yang tinggal di desa/kelurahan endemis frambusia atau kontak erat dengan penderita frambusia
konfirmasi/probable dengan lokasi lesi pada tungkai, lutut atau kaki ATAU usia <15 tahun
Suspek (S) = seseorang yang menunjukkan satu atau lebih gejala/tanda klinis frambusia (> 2 minggu)
Pengobatan : Benzathine Penicillin (BP), Azitromisin (Azt), lainnya ditulis lengkap
Hasil Follow Up : Sembuh (S), Masih Sakit (MS)
Formulir 7

Laporan Bulanan Eradikasi Frambusia Puskesmas

Nama/Kode Puskesmas Salopa


Nama Kabupaten/Kota Tasikmalaya
Bulan dan Tahun Laporan Januari 2022

A. Laporan Kasus Frambusia (termasuk kasus pd B. Dan C.)


1. Jumlah Kasus Suspek Frambusia yang ditemukan 0
2. Jumlah Kasus Suspek Frambusia diperiksa RDT 0
3. Jumlah kasus Frambusia RDT (+) 0

B. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah

Kode Jumlah Jumlah Jumlah Kasus Jumlah Sekolah


Nama Sekolah Jumlah Murid Jumlah Kasus
Sekolah Diperiksa Suspek RDT (-) diperiksa tahun ini
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total %

1 MI PANYIRAMAN 94 94 0 0 0
2 SD BANJARWANGI 125 125 0 0 0
3 GIRIMUKTI 109 109 0 0 0
4 SINDANGASIH 155 155 0 0 0
5 SINDANGJAYA 106 106
6

C. Puskesmas Keliling (PK) dan Kunjungan Rumah (KR) di Desa


Jumlah
Jumlah Jumlah Desa
Kode Anak<15 Jumlah Jumlah Kasus
No Nama Desa Penduduk JumlahKasus dilaksanakan
Desa tahun yang Suspek RDT (-)
Desa PK&KR tahun ini
berobat
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total %

1 banjarwaringin 6163 25 0 0 0
2
3
4
5
6
Formulir 7

Laporan Bulanan Eradikasi Frambusia Puskesmas

Nama/Kode Puskesmas Salopa


Nama Kabupaten/Kota Tasikmalaya
Bulan dan Tahun Laporan Februari 2022

A. Laporan Kasus Frambusia (termasuk kasus pd B. Dan C.)


1. Jumlah Kasus Suspek Frambusia yang ditemukan 0
2. Jumlah Kasus Suspek Frambusia diperiksa RDT 0
3. Jumlah kasus Frambusia RDT (+) 0

B. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah

Kode Jumlah Jumlah Jumlah Kasus Jumlah Sekolah


Nama Sekolah Jumlah Murid Jumlah Kasus
Sekolah Diperiksa Suspek RDT (-) diperiksa tahun ini
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total %

1 SD JAMUPU 154 154 0 0 0


2 LINGGAJAYA 262 262 0 0 0
3 JAYAGUNA 89 89 0 0 0
4 MI TALEGONG ASLI 268 268 0 0 0
5
6

C. Puskesmas Keliling (PK) dan Kunjungan Rumah (KR) di Desa


Jumlah
Jumlah Jumlah Desa
Kode Anak<15 Jumlah Jumlah Kasus
No Nama Desa Penduduk JumlahKasus dilaksanakan
Desa tahun yang Suspek RDT (-)
Desa PK&KR tahun ini
berobat
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total %

1 mandalawangi 7170 25 0 0 0
2
3
4
5
6
Formulir 7

Laporan Bulanan Eradikasi Frambusia Puskesmas

Nama/Kode Puskesmas Salopa


Nama Kabupaten/Kota Tasikmalaya
Bulan dan Tahun Laporan maret 2022

A. Laporan Kasus Frambusia (termasuk kasus pd B. Dan C.)


1. Jumlah Kasus Suspek Frambusia yang ditemukan 0
2. Jumlah Kasus Suspek Frambusia diperiksa RDT 0
3. Jumlah kasus Frambusia RDT (+) 0

B. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah

Kode Jumlah Jumlah Jumlah Kasus Jumlah Sekolah


Nama Sekolah Jumlah Murid Jumlah Kasus
Sekolah Diperiksa Suspek RDT (-) diperiksa tahun ini
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total %

1 PAWITRA 167 167 0 0 0


2 MI CIKASUNGKA I 131 131 0 0 0
3 MI NANGERANG 70 70 0 0 0
4 SD SUNIABANA 227 227 0 0 0
5 SD GUNUNGTASIK 148 148
6

C. Puskesmas Keliling (PK) dan Kunjungan Rumah (KR) di Desa


Jumlah
Jumlah Jumlah Desa
Kode Anak<15 Jumlah Jumlah Kasus
No Nama Desa Penduduk JumlahKasus dilaksanakan
Desa tahun yang Suspek RDT (-)
Desa PK&KR tahun ini
berobat
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total %

1 mulaysari 6410 25 0 0 0
2
3
4
5
6
Formulir 7

Laporan Bulanan Eradikasi Frambusia Puskesmas

Nama/Kode Puskesmas
Nama Kabupaten/Kota
Bulan dan Tahun Laporan

0
0
0
PUSKESMAS LANGEN 2 1031389
BANJAR
MEI 2022

A. Laporan Kasus Frambusia (termasuk kasus pd B. Dan C.)


1. Jumlah Kasus Suspek Frambusia yang ditemukan
#VALUE!
2. Jumlah Kasus Suspek Frambusia diperiksa RDT
3. Jumlah kasus Frambusia RDT (+)
#VALUE!

B. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah

Kode Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Kasus Jumlah Sekolah


Nama Sekolah Jumlah Murid
Sekolah Diperiksa Kasus Suspek RDT (-) diperiksa tahun ini
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total - - - - - - - - %

1
2
3
4
5
6

C. Puskesmas Keliling (PK) dan Kunjungan Rumah (KR) di Desa


Jumlah
Jumlah Jumlah Desa
Kode Anak<15 JumlahKa Jumlah Jumlah Kasus
No Nama Desa Penduduk dilaksanakan
Desa tahun yang sus Suspek RDT (-)
Desa PK&KR tahun ini
berobat
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 26062 30 0 0 0 3 %

1 1004 Muktisari 6949 10 0 0 0


2 2003 Waringinsari 9742 10 0 0 0
3 2001 Langensari 9511 10 0 0 0
4
5
6

Formulir 7
Laporan Bulanan Eradikasi Frambusia Puskesmas

Nama/Kode Puskesmas
Nama Kabupaten/Kota
Bulan dan Tahun Laporan

0
0
0
PUSKESMAS LANGEN 2 1031389
A. Laporan Kasus Frambusia (termasuk kasus pd B. Dan C.)
BANJAR
1. Jumlah Kasus Suspek Frambusia yang ditemukan
JUNI 2022 #VALUE!
2. Jumlah Kasus Suspek Frambusia diperiksa RDT
3. Jumlah kasus Frambusia RDT (+)
#VALUE!

B. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah

Kode Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Kasus Jumlah Sekolah


Nama Sekolah Jumlah Murid
Sekolah Diperiksa Kasus Suspek RDT (-) diperiksa tahun ini
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total - - - - - - - - %

1
2
3
4
5
6

C. Puskesmas Keliling (PK) dan Kunjungan Rumah (KR) di Desa


Jumlah
Jumlah Jumlah Desa
Kode Anak<15 JumlahKa Jumlah Jumlah Kasus
No Nama Desa Penduduk dilaksanakan
Desa tahun yang sus Suspek RDT (-)
Desa PK&KR tahun ini
berobat
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 26062 33 0 0 0 3 %

1 1004 Muktisari 6949 11 0 0 0


2 2003 Waringinsari 9742 11 0 0 0
3 2001 Langensari 9511 11 0 0 0
4
5
6

Formulir 7
Laporan Bulanan Eradikasi Frambusia Puskesmas

Nama/Kode Puskesmas
PUSKESMAS LANGEN 2 1031389
Nama Kabupaten/Kota BANJAR
Bulan dan Tahun Laporan JULI 2022

A. Laporan Kasus Frambusia (termasuk kasus pd B. Dan C.)


1. Jumlah Kasus Suspek Frambusia yang ditemukan
0
2. Jumlah Kasus Suspek Frambusia diperiksa RDT 0
3. Jumlah kasus Frambusia RDT (+) 0

B. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah

Kode Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Kasus Jumlah Sekolah


Nama Sekolah Jumlah Murid
Sekolah Diperiksa Kasus Suspek RDT (-) diperiksa tahun ini
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 649 121 0 0 0 5 %

1 SDN 1 LANGENSARI 165 19 0 0 0


2 SDN 2 LANGENSARI 213 34 0 0 0
3 SDN 3 LANGENSARI 136 33 0 0 0
4 SDN 4 LANGENSARI 85 23 0 0 0
5 MI LANGENSARI 50 12 0 0 0

C. Puskesmas Keliling (PK) dan Kunjungan Rumah (KR) di Desa


Jumlah
Jumlah Jumlah Desa
Kode Anak<15 JumlahKa Jumlah Jumlah Kasus
No Nama Desa Penduduk dilaksanakan
Desa tahun yang sus Suspek RDT (-)
Desa PK&KR tahun ini
berobat
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 26062 30 0 0 0 3 %

1 1004 Muktisari 6949 10 0 0 0


2 2003 Waringinsari 9742 10 0 0 0
3 2001 Langensari 9511 10 0 0 0
4
5
6

Formulir 7
Laporan Bulanan Eradikasi Frambusia Puskesmas

Nama/Kode Puskesmas
PUSKESMAS LANGEN 2 1031389
Nama Kabupaten/Kota BANJAR
Bulan dan Tahun Laporan AGUSTUS 2022

A. Laporan Kasus Frambusia (termasuk kasus pd B. Dan C.)


1. Jumlah Kasus Suspek Frambusia yang ditemukan
0
2. Jumlah Kasus Suspek Frambusia diperiksa RDT 0
3. Jumlah kasus Frambusia RDT (+) 0

B. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah

Kode Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Kasus Jumlah Sekolah


Nama Sekolah Jumlah Murid
Sekolah Diperiksa Kasus Suspek RDT (-) diperiksa tahun ini
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 476 88 0 0 0 5 %

1 SDN 1 MUKTISARI 143 20 0 0 0


2 SDN 2 MUKTISARI 118 19 0 0 0
3 SDN 3 MUKTISARI 91 19 0 0 0
4 SDN 4 MUKTISARI 66 20 0 0 0
5 SDN 5 WARINGINSARI 58 10 0 0 0

C. Puskesmas Keliling (PK) dan Kunjungan Rumah (KR) di Desa


Jumlah
Jumlah Jumlah Desa
Kode Anak<15 JumlahKa Jumlah Jumlah Kasus
No Nama Desa Penduduk dilaksanakan
Desa tahun yang sus Suspek RDT (-)
Desa PK&KR tahun ini
berobat
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 26062 27 0 0 0 3 %

1 1004 Muktisari 6949 9 0 0 0


2 2003 Waringinsari 9742 9 0 0 0
3 2001 Langensari 9511 9 0 0 0
4
5
6

Formulir 7
Laporan Bulanan Eradikasi Frambusia Puskesmas

Nama/Kode Puskesmas
PUSKESMAS LANGEN 2 1031389
Nama Kabupaten/Kota BANJAR
Bulan dan Tahun Laporan SEPTEMBER 2022

A. Laporan Kasus Frambusia (termasuk kasus pd B. Dan C.)


1. Jumlah Kasus Suspek Frambusia yang ditemukan
0
2. Jumlah Kasus Suspek Frambusia diperiksa RDT 0
3. Jumlah kasus Frambusia RDT (+) 0

B. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah

Kode Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Kasus Jumlah Sekolah


Nama Sekolah Jumlah Murid
Sekolah Diperiksa Kasus Suspek RDT (-) diperiksa tahun ini
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 418 99 0 0 0 4 %

1 SDN 1 MUKTISARI 143 37 0 0 0


2 SDN 2 MUKTISARI 118 29 0 0 0
3 SDN 3 MUKTISARI 91 19 0 0 0
4 SDN 4 MUKTISARI 66 14 0 0 0

C. Puskesmas Keliling (PK) dan Kunjungan Rumah (KR) di Desa


Jumlah
Jumlah Jumlah Desa
Kode Anak<15 JumlahKa Jumlah Jumlah Kasus
No Nama Desa Penduduk dilaksanakan
Desa tahun yang sus Suspek RDT (-)
Desa PK&KR tahun ini
berobat
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 26062 22 0 0 0 3 %

1 1004 Muktisari 6949 10 0 0 0


2 2003 Waringinsari 9742 6 0 0 0
3 2001 Langensari 9511 6 0 0 0
4
5
6

Formulir 7
Laporan Bulanan Eradikasi Frambusia Puskesmas

Nama/Kode Puskesmas
PUSKESMAS LANGEN 2 1031389
Nama Kabupaten/Kota BANJAR
Bulan dan Tahun Laporan OKTOBER 2022

A. Laporan Kasus Frambusia (termasuk kasus pd B. Dan C.)


1. Jumlah Kasus Suspek Frambusia yang ditemukan
0
2. Jumlah Kasus Suspek Frambusia diperiksa RDT 0
3. Jumlah kasus Frambusia RDT (+) 0

B. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah

Kode Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Kasus Jumlah Sekolah


Nama Sekolah Jumlah Murid
Sekolah Diperiksa Kasus Suspek RDT (-) diperiksa tahun ini
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 649 160 0 0 0 5 %

1 SDN 1 LANGENSARI 165 39 0 0 0


2 SDN 2 LANGENSARI 213 43 0 0 0
3 SDN 3 LANGENSARI 136 37 0 0 0
4 SDN 4 LANGENSARI 85 30 0 0 0
5 MI LANGENSARI 50 11 0 0 0

C. Puskesmas Keliling (PK) dan Kunjungan Rumah (KR) di Desa


Jumlah
Jumlah Jumlah Desa
Kode Anak<15 JumlahKa Jumlah Jumlah Kasus
No Nama Desa Penduduk dilaksanakan
Desa tahun yang sus Suspek RDT (-)
Desa PK&KR tahun ini
berobat
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 26062 39 0 0 0 3 %

1 1004 Muktisari 6949 11 0 0 0


2 2003 Waringinsari 9742 9 0 0 0
3 2001 Langensari 9511 9 0 0 0
4
5
6

Formulir 7
Laporan Bulanan Eradikasi Frambusia Puskesmas

Nama/Kode Puskesmas
PUSKESMAS LANGEN 2 1031389
Nama Kabupaten/Kota BANJAR
Bulan dan Tahun Laporan NOVEMBER 2022

A. Laporan Kasus Frambusia (termasuk kasus pd B. Dan C.)


1. Jumlah Kasus Suspek Frambusia yang ditemukan
0
2. Jumlah Kasus Suspek Frambusia diperiksa RDT 0
3. Jumlah kasus Frambusia RDT (+) 0

B. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah

Kode Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Kasus Jumlah Sekolah


Nama Sekolah Jumlah Murid
Sekolah Diperiksa Kasus Suspek RDT (-) diperiksa tahun ini
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 910 239 0 0 0 7 %

1 SDN 1 LANGENSARI 165 41 0 0 0


2 SDN 2 LANGENSARI 213 42 0 0 0
3 SDN 3 LANGENSARI 136 35 0 0 0
4 SDN 4 LANGENSARI 85 30 0 0 0
5 MI LANGENSARI 50 12 0 0 0
6 SDN 1 MUKTISARI 143 38 0 0 0
7 SDN 2 MUKTISARI 118 41 0 0 0

C. Puskesmas Keliling (PK) dan Kunjungan Rumah (KR) di Desa


Jumlah
Jumlah Jumlah Desa
Kode Anak<15 JumlahKa Jumlah Jumlah Kasus
No Nama Desa Penduduk dilaksanakan
Desa tahun yang sus Suspek RDT (-)
Desa PK&KR tahun ini
berobat
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total 26062 42 0 0 0 3 %

1 1004 Muktisari 6949 14 0 0 0


2 2003 Waringinsari 9742 14 0 0 0
3 2001 Langensari 9511 14 0 0 0
4
5
6

Formulir 7
Laporan Bulanan Eradikasi Frambusia Puskesmas

Nama/Kode Puskesmas
PUSKESMAS LANGEN 2 1031389
Nama Kabupaten/Kota BANJAR
Bulan dan Tahun Laporan DESEMBER 2022

A. Laporan Kasus Frambusia (termasuk kasus pd B. Dan C.)


1. Jumlah Kasus Suspek Frambusia yang ditemukan
2. Jumlah Kasus Suspek Frambusia diperiksa RDT
3. Jumlah kasus Frambusia RDT (+)

B. Pemeriksaan Frambusia di Sekolah

Kode Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Kasus Jumlah Sekolah


Nama Sekolah Jumlah Murid
Sekolah Diperiksa Kasus Suspek RDT (-) diperiksa tahun ini
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total %

1
2
3
4
5
6

C. Puskesmas Keliling (PK) dan Kunjungan Rumah (KR) di Desa


Jumlah
Jumlah Jumlah Desa
Kode Anak<15 JumlahKa Jumlah Jumlah Kasus
No Nama Desa Penduduk dilaksanakan
Desa tahun yang sus Suspek RDT (-)
Desa PK&KR tahun ini
berobat
1 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Total %

1
2
3
4
5
6
Formulir 10 Isi

Monitor Kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah PUSKESMAS

Nama Puskesmas ama


BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Kabupaten/Kota BANJAR
Tahun 2022

No Urut Jumlah Anak Diperiksa Frambusia Sekolah Aktif


Jumlah
Nama Sekolah
(Kode Siswa 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 Frekuensi Aktif
Sekolah)

Total 6 1516 - - 230 - - - 121 88 99 160 239 0 34 14

1 SDN 1 LANGENSARI 165 - - - - - - 19 - - 39 41 3 Y


2 SDN 2 LANGENSARI 213 - - - - - - 34 - - 43 42 3 Y
3 SDN 3 LANGENSARI 136 - - - - - - 33 - - 37 35 3 Y
4 SDN 4 LANGENSARI 85 - - - - - - 23 - - 30 30 3 Y
5 MI LANGENSARI 50 - - - - - - 12 - - 11 12 3 Y
6 SDN 1 MUKTISARI 143 - - 36 - - - - 20 37 - 38 4 Y
7 SDN 2 MUKTISARI 118 - - 39 - - - - 19 29 - 41 4 Y
8 SDN 3 MUKTISARI 91 - - 33 - - - - 19 19 - - 3 Y
9 SDN 4 MUKTISARI 66 - - 20 - - - - 20 14 - - 3 Y
10 SDN 1 WARINGINSAR 146 - - 37 - - - - - - - - 1 Y
11 SDN 2 WARINGINSAR 72 - - 16 - - - - - - - - 1 Y
12 SDN 3 WARINGINSAR 80 - - - - - - - - - - - 0 Y
13 SDN 5 WARINGINSAR 58 - - 20 - - - - 10 - - - 2 Y
14 MI WARINGINSARI 93 - - 29 - - - - - - - - 1 Y

Catatan:
- Monitor ini dibuat oleh Puskesmas dan digunakan untuk monitor Sekolah yang sudah atau belum melaksanakan Pemeriksaan Frambuisa untuk memastikan ada
- Sumber data Monitor adalah Register Pemeriksaan Frambusia di Sekolah.
Formulir 9 Isi

Monitor Kegiatan Pemeriksaan Frambusia Puskesmas Keliling


PUSKESMAS
Nama Puskesmas BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Kabupaten/Kota BANJAR
Tahun 2022

No Jumlah Jumlah Anak Berumur <15 Tahun Berobat Desa Aktif


Nama Desa
Urut Penduduk 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 Frekuensi Aktif
Total 3 26202 33 27 42 33 30 33 30 27 22 29 31 0 33 3

1 KELURAHAN MUKTI 6949 11 9 14 15 10 11 10 9 10 11 11 11 Y


2 DESA WARINGINSARI 9742 11 9 14 9 10 11 10 9 6 9 10 11 Y
3 DESA LANGNESARI 9511 11 9 14 9 10 11 10 9 6 9 10 11 Y

Catatan:
- Monitor ini dibuat oleh Puskesmas dan digunakan untuk monitor Desa/Dusun yang sudah atau belum
- Sumber data adalah Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling
Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 1 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 11 MARET 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Jenis Kelamin (P/L)
Pemeriksaan (Y/T)
Diagnosis

Lama Sakit (hari)


No Nama Murid
**)

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
Lesi (Y/T)
Umur

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ADELIA FAHIRA 9 P Y T T SEHAT
2 ADELIA FAHIRA 8 P Y T T SEHAT
3 ADI NUGRAHA KURNINATO 8 L Y SEHAT
4 AFIKA PUTRI NUR'AINI 8 P Y SEHAT
5 AHMAD FACHRUL ANAM 8 L Y T T SEHAT
6 AISYAH PUTRI PRATAMA 8 P T T T SEHAT
7 AISYAH PUTRI PRATAMA 8 P Y T T SEHAT
8 AKBAR HAFIDZ ALMAZHUMI 8 L Y T T SEHAT
9 ANGGA TRIANANDA 8 L Y T T SEHAT
10 ANGGA TRIANANDA 8 L Y T T SEHAT
11 ANGGI TRIANINDY 8 P Y T T SEHAT
12 ANGGI TRIANINDY 9 P Y T T SEHAT
13 CITRA LESTARI 8 P Y T T SEHAT
14 DANNIS RAMADHANI 8 L T T T SEHAT
15 DANNIS RAMADHANI 8 L Y T T SEHAT
16 DAVID SETIAWAN 8 L Y T T SEHAT
17 DELIA AZAHRA 8 P Y T T SEHAT
18 ERINA NURIANTI 8 P Y T T SEHAT
19 FAIQ ABDILLAH EL HUSNI 8 L Y T T SEHAT
20 FAIZAL IMAMMUL HAKIM 9 L Y T T SEHAT
21 FEBRI NURFADILAH 9 P Y T T SEHAT
22 FEBRI NURFADILAH 9 P Y T T SEHAT
23 FITRI NUR MA'RUFAH 9 P Y T T SEHAT
24 HAMDAN MUHAEMINUL IMAN 9 L Y T T SEHAT
25 HAMDAN MUHAEMINUL IMAN 8 L Y T T SEHAT
26 JUANZAH SUBASTIAN 8 L Y T T SEHAT
27 MIA NUR AZ ZAHRA 9 P Y T T SEHAT
28 MUHAMAD DIRHAM 8 L Y T T SEHAT
29 MUHAMAD DIRHAM 8 L Y T T SEHAT
30 MUHAMMAD FATTAH A 8 L Y T T SEHAT
31 MUHAMMAD SHOLEH DAMAR 8 L Y T T SEHAT
32 NAYLA RAHMA SHAFIYYA 8 P Y T T SEHAT
33 NURAINI APRILLIANTO 9 P Y T T SEHAT
34 RASSYA JUNA SAPUTRA 8 L Y T T SEHAT
35 RESTI NUR AINI 9 P Y T T SEHAT
36 RISMA APRILLIA 8 P Y T T SEHAT
37 SHAKILA FADLIYA A 9 P Y T T SEHAT
38 SHAKILA FADLIYA A 8 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 03
2. Jumlah Murid 38
3. Jumlah Murid Diperiksa 36
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi
Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah
Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 2 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 23 MARET 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Jenis Kelamin

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan

Bentuk Lesi
Diagnosis

Lokasi Lesi
Lama Sakit
Lesi (Y/T)
No Nama Murid
**)

Umur

(Y/T)

(hari)
(P/L)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ACELIN AURYNIDIA 8 P Y T T SEHAT
2 AHSAMI ABI MAHER 8 L Y T T SEHAT
3 ALUNA ANINDYA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
4 ALYA CHOIRUNNISA 9 P Y T T SEHAT
5 ANGGUN LUTFIA ZAHRA 9 P Y T T SEHAT
6 ARDELLA DAISTY RIRA 9 P T
7 ARDELLA DAISTY RIRA 9 P Y T T SEHAT
8 DAVID ALFARIZI 9 L Y T T SEHAT
9 DIKI MOHAMAD ARZAN 8 L Y T T SEHAT
10 DINDA AYUDIA INARA 8 P Y T T SEHAT
11 FADHIL UMAM RAMADHANI 8 L Y T T SEHAT
12 FADHIL UMAM RAMADHANI 8 L Y T T SEHAT
13 FAQIH FAKHRIL FAHREZZA 9 L Y T T SEHAT
14 FAQIH FAKHRIL FAHREZZA 9 L Y T T SEHAT
15 GALIH DWI PERMANA 8 L Y T T SEHAT
16 GEMIRYO KENZHO AL-GHAJALI 9 L Y T T SEHAT
17 GEMIRYO KENZHO AL-GHAJALI 9 L Y T T SEHAT
18 HANADIA 8 P Y T T SEHAT
19 ILHAM SUDRAJAT 8 L Y T T SEHAT
20 ILHAM SUDRAJAT 8 L Y T T SEHAT
21 ISNAENI PUTRI ISTIQOMAH 9 P Y T T SEHAT
22 ISNAENI PUTRI ISTIQOMAH 9 P Y T T SEHAT
23 LAILA MINAHUL ROHMANIAH 8 P Y T T SEHAT
24 MARLIA MIFTAHUL JANNA 9 P Y T T SEHAT
25 MARVEL SEBASTIAN 9 L Y T T SEHAT
26 MEISYA AULIA SARI 8 P Y T T SEHAT
27 MUHAMAD HAFIZ TRIANSYAH 8 L Y T T SEHAT
28 MUHAMAD HAFIZ TRIANSYAH 8 L Y T T SEHAT
29 NASYA NOVITA SAFITRI 8 L Y T T SEHAT
30 NAYLA FEBIANA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
31 NURUL NOVA ANDINI 8 P Y T T SEHAT
32 RAFI AKBAR AL - AZRI 8 L Y T T SEHAT
33 REVAN ADITHYA AURELLIO 8 L Y T T SEHAT
34 REVAN ADITHYA AURELLIO 8 L Y T T SEHAT
35 RIFANYA DHEA ANINDITA 9 P Y T T SEHAT
36 RIFANYA DHEA ANINDITA 9 P Y T T SEHAT
37 RIZKY RAMDANI 9 L Y T T SEHAT
38 SAEFULOH 9 L Y T T SEHAT
39 UHTANIA NUR ZASQIA 8 P Y T T SEHAT
40 UHTANIA NUR ZASQIA 8 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 03
2. Jumlah Murid 40
3. Jumlah Murid Diperiksa 39
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah
Anak dengan diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman
wajib diisi dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 3 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 16 MARET 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Jenis Kelamin

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan

Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
Diagnosis

Lama Sakit
Lesi (Y/T)
No Nama Murid
**)

Umur

(Y/T)

(hari)
(P/L)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ABIEL H 8 L Y T T SEHAT
2 ALDA DWI ALYANI 8 P Y T T SEHAT
3 ALDA DWI ALYANI 8 P Y T T SEHAT
4 AQILA PUTRI 9 P Y T T SEHAT
5 CINDY AULIA P 9 P Y T T SEHAT
6 CINDY AULIA P 9 P Y T T SEHAT
7 DAFFA RAZUARDI 8 L Y T T SEHAT
8 DAFFA RAZUARDI 8 L Y T T SEHAT
9 EKO PRASETIO 9 L Y T T SEHAT
10 EKO PRASETIO 9 L Y T T SEHAT
11 FAUZAN DS 8 P Y T T SEHAT
12 HAEKAL FATIR ARROSYID 8 L Y T T SEHAT
13 HAEKAL FATIR ARROSYID 8 L Y T T SEHAT
14 ISYQO MUBAROKUN NAJA 9 P Y T T SEHAT
15 ISYQO MUBAROKUN NAJA 8 P Y T T SEHAT
16 KHANZA PUTRI DWI SAFITRI 9 P Y T T SEHAT
17 KHANZA PUTRI DWI SAFITRI 8 P Y T T SEHAT
18 M RAFFA AZKA 8 L Y T T SEHAT
19 M RIZKY MULYANA 8 L Y T T SEHAT
20 M RIZKY MULYANA 8 L Y T T SEHAT
21 M.IFKI A 9 L Y T T SEHAT
22 M.IFKI A 8 L Y T T SEHAT
23 MUJIKO 8 L Y T T SEHAT
24 MUJIKO 8 L Y T T SEHAT
25 NABILA R 9 P T
26 NABILA R 8 P Y T T SEHAT
27 NURWA HIDAH APRILIA 9 P Y T T SEHAT
28 NURWA HIDAH APRILIA 9 P Y T T SEHAT
29 SALSA NURMALA 8 P Y T T SEHAT
30 SANI SAHARA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
31 SANI SAHARA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
32 TRIA PUTRI ANGGRAENI 8 P Y T T SEHAT
33 ZIQRIA PUDJA ARGHANDI 8 L Y T T SEHAT
34 ZIQRIA PUDJA ARGHANDI 8 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 03
2. Jumlah Murid 34
3. Jumlah Murid Diperiksa 33
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 4 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 18 MARET 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Jenis Kelamin

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan
Diagnosis

Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
Lama Sakit
No Nama Murid

Lesi (Y/T)
**)

Umur

(Y/T)

(hari)
(P/L)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 DEA ANISA 8 P Y T T SEHAT
2 DEA ANISA 8 P T T T SEHAT
3 DHIAN MELATI 8 P Y
4 DHISA RAKHMADINA 9 P Y T T SEHAT
5 FARIZ FAZAR H 8 L Y
6 FARIZ FAZAR H 8 L Y T T SEHAT
7 GALANG NAUVAL R 8 L Y T T SEHAT
8 GALANG NAUVAL R 8 L Y T T SEHAT
9 JIDAN JOKO R 9 L Y T T SEHAT
10 JIDAN JOKO R 9 L Y T T SEHAT
11 LEANDRA DANIELLA 9 P Y T T SEHAT
12 M FATHAN A 9 L Y T T SEHAT
13 MELINDA HAURA 9 P Y T T SEHAT
14 MELINDA HAURA 8 P Y T T SEHAT
15 NACHITA N 9 P Y T T SEHAT
16 NACHITA N 9 P T T T SEHAT
17 NADIL ALUM A 8 L Y T T SEHAT
18 NADIL ALUM A 8 L Y T T SEHAT
19 NISAA SYARH A 8 P Y T T SEHAT
20 RESNA MYSNA F 8 P Y T T SEHAT
21 RIYU RADITYA A 8 L Y T T SEHAT
22 SHAQILA KARKA K 8 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 03
2. Jumlah Murid 22
3. Jumlah Murid Diperiksa 20
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 1 WARINGINSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 19 MARET 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Kelamin (P/L)

Jenis Obat ***)


Pemeriksaan (Y/T)

Lama Sakit (hari)


Diagnosis

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
No Nama Murid

Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
**)

Lesi (Y/T)
Umur

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ADELLIA RAHMAWATI 8 P Y T T SEHAT
2 AKBAR AJIANSYAH 8 L Y T T SEHAT
3 ALFI ZIKRI S 8 L Y T T SEHAT
4 ALIFAH NURROHMAH 8 L Y T T SEHAT
5 ANNISA FAIHA T 8 P Y T T SEHAT
6 AQILLA KHAIRA W 8 P Y T T SEHAT
7 ARSYFA SERLY W 8 P Y T T SEHAT
8 ASYRAF FAQIH A 9 L Y T T SEHAT
9 AZARYA ANUGERAH 9 L Y T T SEHAT
10 CAHYADI R 8 L Y T T SEHAT
11 DIANI SUKMA P 9 P Y T T SEHAT
12 ELISA SETIANI 9 P Y T T SEHAT
13 FATIN NADIA B 9 P Y T T SEHAT
14 FAZILA MEI SUSAN 9 P Y T T SEHAT
15 GISELA PUTRI 9 P Y T T SEHAT
16 HERNANDI J 9 L Y T T SEHAT
17 INDAH DWI LESTARI 8 P Y T T SEHAT
18 INDARA JANUAR 9 L Y T T SEHAT
19 MELODY ADELIA P 8 P Y T T SEHAT
20 MEYCA PUTRI B 8 P Y T T SEHAT
21 MIKAILA AMANDA 8 P Y T T SEHAT
22 MUHAMAD IKHSAN A 9 L Y T T SEHAT
23 NADIA ANABEL T 9 P T
24 NAILA AZZAHRA 8 P Y T T SEHAT
25 NASRULLOH NIZAR 8 L Y T T SEHAT
26 NURIN NAZWA 9 P Y T T SEHAT
27 PUTRI AMELIA R 8 P Y T T SEHAT
28 RADELLO IFANDER C 9 L Y T T SEHAT
29 RENDY PRATAMA 8 L Y T T SEHAT
30 ROAITUL RAMADAN 8 L Y T T SEHAT
31 SANTOSO 9 L Y T T SEHAT
32 SELA AGUSTIN 8 P Y T T SEHAT
33 SELI AGUSTIN 8 P Y T T SEHAT
34 SHAQILA KHANZA N 9 P Y T T SEHAT
35 SITI NURAILI M 8 P Y T T SEHAT
36 TALITA HASNA H 8 P Y T T SEHAT
37 WILDAN AHZA H 8 L Y T T SEHAT
38 YUDHA AGUS TINUS 8 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 03
2. Jumlah Murid 38
3. Jumlah Murid Diperiksa 37
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 2 WARINGINSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 25 MARET 2022
Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Kelamin (P/L)


Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Lama Sakit (hari)
Koreng (Y/T)
Diagnosis

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Bentuk Lesi
No Nama Murid

Lokasi Lesi
Lesi (Y/T)
**)

Umur

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ADAM ARDIANSYAH 9 L Y T T SEHAT
2 ADELA FEBRIYANDTI 8 P Y T T SEHAT
3 ADYTHIA EKA R 9 L Y T T SEHAT
4 ALIF YANUAR 9 L Y T T SEHAT
5 ALLIYA PUTRI Z 8 P Y T T SEHAT
6 ANDRA RESMANA P 8 L Y T T SEHAT
7 ANNASTINO 8 L Y T T SEHAT
8 AULIYA ASHHABIL 8 P Y T T SEHAT
9 AZWAN NANGGALA J 9 L Y T T SEHAT
10 DAVID ARKA P 9 L Y T T SEHAT
11 DYSA ASMOROWATI 8 P Y T T SEHAT
12 FARAHNITA L 8 P Y T T SEHAT
13 GABRIEL WIJAYA 9 L Y T T SEHAT
14 IQBAL APRIANSYAH 9 L Y T T SEHAT
15 MOCHAMMAD AKBAR A 8 L Y T T SEHAT
16 SEFTIAN ANUGRAH 8 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 03
2. Jumlah Murid 16
3. Jumlah Murid Diperiksa 16
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 5 WARINGINSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 26 MARET 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR


L
)
Jenis Obat ***)
Pemeriksaan (Y/T
Jenis Kelamin (P/

Lama Sakit (hari)


Diagnosis

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
No Nama Murid

Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
**)

Lesi (Y/T)
Umur

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 NURUL ARIVAH 8 P Y T T SEHAT
2 ASKINA MALIHATI 8 P Y T T SEHAT
3 DAFFA MISBAHUL RIZKI 8 L Y T T SEHAT
4 FAIREL ATHARIZ CHALIEF 8 L Y T T SEHAT
5 NINDA DWI LESTARI 8 P Y T T SEHAT
6 ZAKKI NUR SYFA 9 L Y T T SEHAT
7 WASHFI JAUHARIYAH 9 P Y T T SEHAT
8 ANISA FIA AULIA 9 P Y T T SEHAT
9 NIZAM ALFAJRI 8 L Y T T SEHAT
10 NADYA MALIHATU R 8 P Y T T SEHAT
11 ILHAM FIRMANSYAH 8 L Y T T SEHAT
12 INDRI JULIANI 8 P Y T T SEHAT
13 ARIEF ARDIYANSYAH 8 L Y T T SEHAT
14 DITA NURFADILAH 9 P Y T T SEHAT
15 ZAKKI NUR SYFA 9 L Y T T SEHAT
16 WASHFI JAUHARIYAH 9 P Y T T SEHAT
17 ANISA FIA AULIA 8 P Y T T SEHAT
18 NIZAM ALFAJRI 8 L Y T T SEHAT
19 NADYA MALIHATU R 9 P Y T T SEHAT
20 AQSHA PUTRA PRATAMA 9 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 03
2. Jumlah Murid 20
3. Jumlah Murid Diperiksa 20
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : MI WARINGINSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 28 MARET 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR


*)
Jenis Obat **
Jenis Kelamin

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan

Bentuk Lesi
Diagnosis

Lokasi Lesi
Lama Sakit
Lesi (Y/T)
No Nama Murid
**)

Umur

(Y/T)

(hari)
(P/L)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 AQSHA PUTRA PRATAMA 8 L Y T T SEHAT
2 MUHAMMAD RIZAL A 8 L Y T T SEHAT
3 ROSYIDATUL ULYA 8 P Y T T SEHAT
4 SISKA LESTARI 8 P Y T T SEHAT
5 AULIA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
6 GALANK SAPUTRA 9 L Y T T SEHAT
7 ADE ARDIANSYAH 9 L Y T T SEHAT
8 MUHAMMAD AKBAR H 9 L Y T T SEHAT
9 AQSHA PUTRA PRATAMA 8 L T
10 MUHAMMAD RIZAL A 8 L Y T T SEHAT
11 ROSYIDATUL ULYA 8 P Y T T SEHAT
12 SISKA LESTARI 8 P Y T T SEHAT
13 AULIA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
14 GALANK SAPUTRA 9 L Y T T SEHAT
15 ADE ARDIANSYAH 9 L Y T T SEHAT
16 MUHAMMAD AKBAR H 9 L Y T T SEHAT
17 AQSHA PUTRA PRATAMA 8 L T
18 MUHAMMAD RIZAL A 8 L Y T T SEHAT
19 ROSYIDATUL ULYA 9 P Y T T SEHAT
20 SISKA LESTARI 9 P Y T T SEHAT
21 AULIA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
22 GALANK SAPUTRA 8 L Y T T SEHAT
23 ADE ARDIANSYAH 8 L Y T T SEHAT
24 MUHAMMAD AKBAR H 9 L Y T T SEHAT
25 ROSYIDATUL ULYA 9 P Y T T SEHAT
26 SISKA LESTARI 9 P Y T T SEHAT
27 AULIA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
28 GALANK SAPUTRA 9 L Y T T SEHAT
29 ADE ARDIANSYAH 9 L Y T T SEHAT
30 MUHAMMAD AKBAR H 9 L Y T T SEHAT
31 ALVIAN BINTANG PRATAMA 9 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 03
2. Jumlah Murid 31
3. Jumlah Murid Diperiksa 29
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
Formulir 18
Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 1 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 25 JULI 2022

Klinis Frambusia
*) RDT RPR

Jenis Kelamin (P/L)


Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
No Nama Murid Diagnosis **)

Lama Sakit
Lesi (Y/T)
Umur

(hari)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
KAYLA ZHAHIRA
1 ALFASYA 7 P Y T T SEHAT
2 HANA SITI FADHILAH 7 P Y T T SEHAT
NATHAN WAHYU
3 TRINANDA 7 L Y T T SEHAT
4 TRISNA PEBRIANA 7 P Y T T SEHAT
5 PUTRI ANJANI PITALOKA 7 P Y T T SEHAT
6 AULIA IZZATUNNISA 7 P Y T T SEHAT
7 ANISA TIARA RULYANTI 6 P Y T T SEHAT
8 VITO PUTRA SUSANTO 6 L Y T T SEHAT
9 TRI WAHYUNINGSIH 7 P Y T T SEHAT
10 DAFFA HAKIM FAIRUUS 6 L Y T T SEHAT
INTEN ZUYYINATUN LIL
11 'AZIZAH 7 P Y T T SEHAT
12 SOFI ARYANTI 7 P Y T T SEHAT
13 FITRI AGUSTIN 7 P Y T T SEHAT
14 SHAVIRA JALIANTI 6 P Y T T SEHAT
15 HAFIZ ADIKA FIRDAUS 6 L Y T T SEHAT
16 MUHAMMAD DZAQY M 7 L Y T T SEHAT
17 MOH KAMIL 7 L Y T T SEHAT
AKMAL DZAKWAAN
18 FAEYZA 7 L Y T T SEHAT
19 FARHAN IBAD 6 L Y T T SEHAT
20
21
22
Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 07
2. Jumlah Murid 19
3. Jumlah Murid Diperiksa 19
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi
Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah
Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 2 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 26 JULI 2022

Klinis Frambusia RDT RPR


*)

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)
(P/L) Kelamin

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan

Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Lama Sakit
No Nama Murid Diagnosis **)

Lesi (Y/T)
Umur

(Y/T)

(hari)

Hasil

Hasil
Jenis
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 MUHAMAD MIFTAHUL 7 L Y T T SEHAT
IKHSA
2 ASEP RADITYA ABDUL J 7 L Y T T SEHAT
3 RAFI NURMAULID 6 L Y T T SEHAT
4 MUHAMMAD MAULANA 7 L Y T T SEHAT
SUR
5 RAMADHAN 7 L Y T T SEHAT
6 WILDAN N 6 L Y T T SEHAT
7 RIZQI AJI HIDAYATULLOH 7 L Y T T SEHAT
8 NOVA HERMAN SAFA'AT 7 L Y T T SEHAT
9 AA RAGIL NUGRAHA 6 L Y T T SEHAT
10 ELISYA DEWI ARYANTI 6 P Y T T SEHAT
11 FAHMI ZAKY MUSTOFA 7 L Y T T SEHAT
12 AKBAR MAULANA 7 L Y T T SEHAT
ALIFFISMI
13 JAVAS BEKTI KAUTSAR 7 L Y T T SEHAT
14 DICKY PRATAMA 7 L Y T T SEHAT
15 FADLI ARIFIN 7 L Y T T SEHAT
16 AQYFA NAYLA ZAHRA 7 P Y T T SEHAT
17 REZA DWI ANGGARA 6 L Y T T SEHAT
18 AINUN SRI DEWI 6 P Y T T SEHAT
19 ALISHA FARIS AFTANI 6 P Y T T SEHAT
20 LHUTFI PUTRA NASTITI 7 L Y T T SEHAT
21 MUHAMAD FARIZ NUR 7 L Y T T SEHAT
WAN
22 NAHDA NURMAULIDA 6 P Y T T SEHAT
23 RAIYAN 7 L Y T T SEHAT
24 HURRINA MAR'ATUL 7 L Y T T SEHAT
HILMIY
25 SAFIRA 6 P Y T T SEHAT
ILAMAHABBATILLAH
26 ANDIKA PERMANA 6 L Y T T SEHAT
27 EVELYNA KEYZA 7 P Y T T SEHAT
RACHMAD
28 PUTRI KIRANA 6 P Y T T SEHAT
29 FAHMI AZ ZIKRY 6 L Y T T SEHAT
30 ARTHA YUDHA 6 L Y T T SEHAT
31 DAFFA DWITAMA 7 L Y T T SEHAT
32 MUHAMMAD 7 L Y T T SEHAT
AZZAMUSSALM
33 SHAKILA FADLIYA 6 P Y T T SEHAT
ALLIFATU
34 SETIA RAKA LISMAWAN 7 L Y T T SEHAT
Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 07
2. Jumlah Murid 34
3. Jumlah Murid Diperiksa 34
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi
Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah
Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 3 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 27 JULI 2022

Klinis Frambusia RDT RPR


*)

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)
(P/L) Kelamin

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan

Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Lama Sakit
Lesi (Y/T)
No Nama Murid Diagnosis **)
Umur

(Y/T)

(hari)

Hasil

Hasil
Jenis
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 SYFA AYU ARESTI P Y T T SEHAT
2 KAKA ADITYA PRATAMA L Y T T SEHAT
3 TIARA KHAIRUNNISA P Y T T SEHAT
4 AISHA SHIFA AYUDHA P Y T T SEHAT
5 KIRENIA UMNIA P Y T T SEHAT
6 SYAHRUL ARIEF L Y T T SEHAT
7 ALGHIFARI RADJA L Y T T SEHAT
GUNARA
8 FARRAS FAUZIYAH P Y T T SEHAT
9 IHSAN HILMY HERYADI L Y T T SEHAT
10 RAFI KEMAL MAULANA L Y T T SEHAT
11 M RIZKY HIDAYAH L Y T T SEHAT
12 RAKA KAINUH P L Y T T SEHAT
13 NURFAJRI L Y T T SEHAT
14 CHERYLLIA ARTANTI P Y T T SEHAT
15 ASYAM HAIDAR FATHIN L Y T T SEHAT
16 ALBAR GHUFARI L Y T T SEHAT
17 SHALMA NURIL AZKIYA P Y T T SEHAT
18 IRFAN RADITYA MAULANA L Y T T SEHAT
19 SYAFIQ UMAR BASYSYAR L Y T T SEHAT
20 GIANI ANGENICE P Y T T SEHAT
WAGIANTO
21 SASKIA NOVILIA P P Y T T SEHAT
22 FAHRIZAL ARIF L Y T T SEHAT
SEPTYANTO
23 NIKEISHA SRI LESTARI P Y T T SEHAT
24 NADIYYA FAHMIDA L Y T T SEHAT
25 RAFI OKTAVIANTO L Y T T SEHAT
26 SELENA ZAURA P Y T T SEHAT
27 PUTRA MAULANA L Y T T SEHAT
FIRMANSYAH
28 SANY R. LANGIT L Y T T SEHAT
29 NADHIF A L Y T T SEHAT
30 SYAHRUL RIZAL BARKA L Y T T SEHAT
31 VALENCIA MAULANA P Y T T SEHAT
32 KAFKA NAFIS WIBOWO L Y T T SEHAT
33 M. FACHRI A L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 07
2. Jumlah Murid 33
3. Jumlah Murid Diperiksa 33
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi
Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah
Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 4 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 28 JULI 2022

Klinis Frambusia RDT RPR


*)

Jenis Kelamin (P/L)


Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Lama Sakit (hari)
Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
No Nama Murid Diagnosis **)

Lesi (Y/T)
Umur

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 HAFIZ ALFAZRI 7 L Y T T SEHAT
2 GALANG YUDE ARASY 7 L Y T T SEHAT
3 ANDHIKA K 6 L Y T T SEHAT
4 KAUSAR PUTRI 7 P Y T T SEHAT
5 KAYYIS PRATAMA 7 L Y T T SEHAT
6 MELANI HOERULNISA 6 P Y T T SEHAT
7 ZIFARRA KANAYA 7 P Y T T SEHAT
8 AULYA NUGRAHATI 7 P Y T T SEHAT
9 MUGHNI LABIB 6 L Y T T SEHAT
10 HANDI FADLA 6 L Y T T SEHAT
11 M. FIRGIAWAN 7 L Y T T SEHAT
12 M. LUTFI F. 7 L Y T T SEHAT
13 HANIF PRATAMA 7 L Y T T SEHAT
14 SAFA AULIA 7 P Y T T SEHAT
15 RISMA ZILVIA H 7 P Y T T SEHAT
16 DIDAN RIZKY 7 L Y T T SEHAT
17 KENZIE DAMARA 6 L Y T T SEHAT
18 M. RASYA ZAIN 6 L Y T T SEHAT
19 RASYA 7 L Y T T SEHAT
20 ZIDANE A. 7 L Y T T SEHAT
21 SALWA F. 6 P Y T T SEHAT
22 NAYSILLA R 7 P Y T T SEHAT
23 IZZATUL DWI M 6 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 07
2. Jumlah Murid 23
3. Jumlah Murid Diperiksa 23
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah
Anak dengan diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman
wajib diisi dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi
Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah
Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : MI LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 29 JULI 2022

Klinis Frambusia RDT RPR


*)

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)
(P/L) Kelamin

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan

Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Lama Sakit
Lesi (Y/T)
No Nama Murid Diagnosis **)
Umur

(Y/T)

(hari)

Hasil

Hasil
Jenis
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 FAIZAL SEPTIANA 7 L Y T T SEHAT
2 AFFAN GIANTSYAH NUR FA 7 L Y T T SEHAT
3 NOVA SALSABILA 6 P Y T T SEHAT
NUR'AENI
4 ALFI ROSIDATUL SYOFIA 7 P Y T T SEHAT
5 SEPTRIADI HERDIANSYAH 7 L Y T T SEHAT
6 DIKA PURWANTO 6 L Y T T SEHAT
7 ADIBA SHAKILA 7 P Y T T SEHAT
SURYANING
8 RAFFI ALI YUDHISTIRA 7 L Y T T SEHAT
9 AULIYA NAJWA 6 P Y T T SEHAT
10 ABQORI AL KHALABY 6 L Y T T SEHAT
11 AL-HIKAM ABDUL 7 L T
RAHMAN
12 MUHAMMAD IRAWAN 6 L T
FIRDA

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 07
2. Jumlah Murid 12
3. Jumlah Murid Diperiksa 10
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
Formulir 18
Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 1 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 08 AGUSTUS 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Kelamin (P/L)


Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Diagnosis

Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
No Nama Murid

Lama Sakit
Lesi (Y/T)
**)
Umur

(hari)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 aqila 7 P Y T T SEHAT
2 affan 7 L Y T T SEHAT
3 alifia 6 P Y T T SEHAT
4 alika 7 P Y T T SEHAT
5 anisa 7 P Y T T SEHAT
6 citra 6 P Y T T SEHAT
7 desal 7 L Y T T SEHAT
8 firman 7 L Y T T SEHAT
9 caesar 6 L Y T T SEHAT
10 try 6 P Y T T SEHAT
11 gian 7 L Y T T SEHAT
12 intan 7 P Y T T SEHAT
13 m arsya 7 L Y T T SEHAT
14 nadya 7 P Y T T SEHAT
15 rayyan 7 L Y T T SEHAT
16 salsabila 7 P Y T T SEHAT
17 shakila 6 P Y T T SEHAT
18 ulvia 6 P Y T T SEHAT
19 zahiya 7 P Y T T SEHAT
20 azkiara 7 L Y T T SEHAT
21 raditia 7 L T
22 newisila 7 P T
23 ahmad 6 L T
24 m gazwan 7 L T
25 nazwa 6 P T
Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 08
2. Jumlah Murid 25
3. Jumlah Murid Diperiksa 20
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
Formulir 18
Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 2 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 09 AGUSTUS 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)
(P/L) Kelamin

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan
Diagnosis

Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Lama Sakit
No Nama Murid

Lesi (Y/T)
**)
Umur

(Y/T)

(hari)

Hasil

Hasil
Jenis

1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 aditia 7 L Y T T SEHAT
2 adzkia 7 L Y T T SEHAT
3 ahmad 6 L Y T T SEHAT
4 alvin 7 L Y T T SEHAT
5 azzalea 7 P Y T T SEHAT
6 bilqis 6 P T
7 dafa 7 L Y T T SEHAT
8 earlyta 7 P Y T T SEHAT
9 fadhil 6 L Y T T SEHAT
10 fadly 6 L T
11 faeyza 7 P Y T T SEHAT
12 indra 7 L Y T T SEHAT
13 mikayla 7 P Y T T SEHAT
14 m alvin 7 L T
15 m fatih 7 L Y T T SEHAT
16 m fauzan 7 L Y T T SEHAT
17 nazril 6 L Y T T SEHAT
18 nizam 6 L Y T T SEHAT
19 nurhasanah 7 P Y T T SEHAT
20 reihan 7 L Y T T SEHAT
21 restiani 7 P T
22 tasha 7 P Y T T SEHAT
23 ahmad 6 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 08
2. Jumlah Murid 23
3. Jumlah Murid Diperiksa 19
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0
Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi
Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah
Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 3 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 12 AGUSTUS 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)
(P/L) Kelamin

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan

Lokasi Lesi
Diagnosis

Bentuk Lesi
Lama Sakit
No Nama Murid

Lesi (Y/T)
Umur **)

(Y/T)

(hari)

Hasil

Hasil
Jenis
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 abdurohim 7 L Y T T SEHAT
2 achmad 7 L Y T T SEHAT
3 adila 6 L Y T T SEHAT
4 alfatir 7 L Y T T SEHAT
5 aqila 7 P Y T T SEHAT
6 azka 6 P T
7 betrand 7 L Y T T SEHAT
8 caca 7 P Y T T SEHAT
9 fatih 6 L Y T T SEHAT
10 fauzar 6 L Y T T SEHAT
11 hafiz 7 P Y T T SEHAT
12 khayla 7 L Y T T SEHAT
13 maheswari 7 P Y T T SEHAT
14 meyla 7 L Y T T SEHAT
15 m desta 7 L Y T T SEHAT
16 m rayand 7 L Y T T SEHAT
17 m zidan 6 L Y T T SEHAT
18 mutiara 6 L Y T T SEHAT
19 raisya 7 P Y T T SEHAT
20 salsabila 7 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 08
2. Jumlah Murid 20
3. Jumlah Murid Diperiksa 19
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi
Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah
Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 4 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 10 AGUSTUS 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)
(P/L) Kelamin

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan
Diagnosis

Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Lama Sakit
No Nama Murid

Lesi (Y/T)
Umur **)

(Y/T)

(hari)

Hasil

Hasil
Jenis

1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 aina 6 P Y T T SEHAT
2 aira 6 P T
3 alvaro 6 L Y T T SEHAT
4 alyya 7 P Y T T SEHAT
5 aqila 7 P Y T T SEHAT
6 aulia 7 P T
7 azkia 6 P Y T T SEHAT
8 bilal 7 L Y T T SEHAT
9 chandra 7 L Y T T SEHAT
10 fazza 7 P Y T T SEHAT
11 isan 7 L Y T T SEHAT
12 masya 6 P Y T T SEHAT
13 maura 8 P Y T T SEHAT
14 m arsenio 7 L T
15 m farid 6 L T
16 nabil 7 L Y T T SEHAT
17 naila 6 P Y T T SEHAT
18 naura 7 P Y T T SEHAT
19 radhika 7 L T
20 rasya 7 P Y T T SEHAT
21 viola 6 P Y T T SEHAT
22 wahyu 7 L Y T T SEHAT
23 zurykha 7 P Y T T SEHAT
24 anisa 7 P Y T T SEHAT
25 amelia 7 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 08
2. Jumlah Murid 25
3. Jumlah Murid Diperiksa 20
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0
Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi
Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah
Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 5 WARINGINSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 15 AGUSTUS 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Kelamin (P/L)

Jenis Obat ***)


Pemeriksaan (Y/T)

Lama Sakit (hari)


Koreng (Y/T)
Diagnosis

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
No Nama Murid

Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
**)

Lesi (Y/T)
Umur

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 aselin 7 P Y T T SEHAT
2 adib 7 L Y T T SEHAT
3 earlyta 6 P Y T T SEHAT
4 fikri 7 L Y T T SEHAT
5 isnaeni 6 P Y T T SEHAT
6 m azril 7 L Y T T SEHAT
7 nursusi 6 P Y T T SEHAT
8 nurwahidah 6 P Y T T SEHAT
9 syaiful 7 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 08
2. Jumlah Murid 12
3. Jumlah Murid Diperiksa 10
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 1 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 05 SEPTEMBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Jenis Kelamin (P/L)
Pemeriksaan (Y/T)

Lama Sakit (hari)


Diagnosis

Koreng (Y/T)
No Nama Murid

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
**)

Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Lesi (Y/T)
Umur

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ADELIA FAHIRA 7 P Y T T SEHAT
2 ADELIA FAHIRA 8 P Y T T SEHAT
3 ADI NUGRAHA KURNINATO 8 L Y T T SEHAT
4 AFIKA PUTRI NUR'AINI 8 P Y T T SEHAT
5 AHMAD FACHRUL ANAM 8 L Y T T SEHAT
6 AISYAH PUTRI PRATAMA 8 P T SEHAT
7 AISYAH PUTRI PRATAMA 8 P Y T T SEHAT
8 AKBAR HAFIDZ 8 L Y T T SEHAT
ALMAZHUMI
9 ANGGA TRIANANDA 8 L Y T T SEHAT
10 ANGGA TRIANANDA 8 L Y T T SEHAT
11 ANGGI TRIANINDY 8 P Y T T SEHAT
12 ANGGI TRIANINDY 7 P Y T T SEHAT
13 CITRA LESTARI 8 P Y T T SEHAT
14 DANNIS RAMADHANI 8 L T SEHAT
15 DANNIS RAMADHANI 8 L Y T T SEHAT
16 DAVID SETIAWAN 8 L Y T T SEHAT
17 DELIA AZAHRA 8 P Y T T SEHAT
18 ERINA NURIANTI 8 P Y T T SEHAT
19 FAIQ ABDILLAH EL HUSNI 8 L Y T T SEHAT
20 FAIZAL IMAMMUL HAKIM 7 L Y T T SEHAT
21 FEBRI NURFADILAH 7 P Y T T SEHAT
22 FEBRI NURFADILAH 7 P Y T T SEHAT
23 FITRI NUR MA'RUFAH 7 P Y T T SEHAT
24 IHAMDAN MUHAEMINUL
HMAAMNDAN 7 L Y T T SEHAT
MUHAEMINUL
25 IMAN 8 L Y T T SEHAT
26 JUANZAH SUBASTIAN 8 L Y T T SEHAT
27 MIA NUR AZ ZAHRA 7 P Y T T SEHAT
28 MUHAMAD DIRHAM 8 L Y T T SEHAT
29 MUHAMAD DIRHAM 8 L Y T T SEHAT
30 MUHAMMAD FATTAH A 7 L Y T T SEHAT
31 MUHAMMAD SHOLEH 7 L Y T T SEHAT
DAMAR
32 NAYLA RAHMA SHAFIYYA 8 P Y T T SEHAT
33 NURAINI APRILLIANTO 7 P Y T T SEHAT
34 RASSYA JUNA SAPUTRA 8 L Y T T SEHAT
35 RESTI NUR AINI 7 P Y T T SEHAT
36 RISMA APRILLIA 8 P Y T T SEHAT
37 SHAKILA FADLIYA A 7 P Y T T SEHAT
38 SHAKILA FADLIYA A 7 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 09
2. Jumlah Murid 38
3. Jumlah Murid Diperiksa 37
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 2 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 6 SEPTEMBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR


Jenis Kelamin (P/L)
Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)

Diagnosis
Lokasi Lesi
Bentuk Lesi

No Nama Murid
Lama Sakit
Lesi (Y/T)

**)
Umur

(hari)

Hasil

Hasil

1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ACELIN AURYNIDIA 8 P Y T T SEHAT
2 AHSAMI ABI MAHER 8 L Y T T SEHAT
3 ALUNA ANINDYA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
4 ALYA CHOIRUNNISA 7 P Y T T SEHAT
5 ANGGUN LUTFIA ZAHRA 7 P Y T T SEHAT
6 ARDELLA DAISTY RIRA 7 P T SEHAT
7 DAVID ALFARIZI 7 L Y T T SEHAT
8 DIKI MOHAMAD ARZAN 8 L Y T T SEHAT
9 DINDA AYUDIA INARA 8 P Y T T SEHAT
10 FADHIL UMAM RAMADHANI 8 L Y T T SEHAT
11 FAQIH FAKHRIL FAHREZZA 7 L Y T T SEHAT
12 GALIH DWI PERMANA 8 L Y T T SEHAT
13 GEMIRYO KENZHO AL- 7 L Y T T SEHAT
GHAJALI
14 HANADIA 8 P Y T T SEHAT
15 ILHAM SUDRAJAT 8 L Y T T SEHAT
16 ISNAENI PUTRI ISTIQOMAH 7 P Y T T SEHAT
17 LAILA MINAHUL ROHMANIAH 8 P Y T T SEHAT
18 MARLIA MIFTAHUL JANNA 7 P Y T T SEHAT
19 MARVEL SEBASTIAN 7 L Y T T SEHAT
20 MEISYA AULIA SARI 8 P Y T T SEHAT
21 MUHAMAD HAFIZ TRIANSYAH 8 L Y T T SEHAT
22 NASYA NOVITA SAFITRI 8 L Y T T SEHAT
23 NAYLA FEBIANA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
24 NURUL NOVA ANDINI 8 P Y T T SEHAT
25 RAFI AKBAR AL - AZRI 8 L Y T T SEHAT
26 REVAN ADITHYA AURELLIO 8 L Y T T SEHAT
27 RIFANYA DHEA ANINDITA 7 P Y T T SEHAT
28 RIZKY RAMDANI 7 L Y T T SEHAT
29 SAEFULOH 7 L Y T T SEHAT
30 UHTANIA NUR ZASQIA 8 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 09
2. Jumlah Murid 30
3. Jumlah Murid Diperiksa 29
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 3 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 7 SEPTEMBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)
(P/L) Kelamin

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Diagnosis

Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
Lama Sakit
No Nama Murid

Lesi (Y/T)
**)

Umur

(hari)

Hasil

Hasil
Jenis
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ABIEL H 7 L Y T T SEHAT
2 ALDA DWI ALYANI 8 P Y T T SEHAT
3 AQILA PUTRI 7 P Y T T SEHAT
4 CINDY AULIA P 7 P Y T T SEHAT
5 DAFFA RAZUARDI 8 L Y T T SEHAT
6 EKO PRASETIO 7 L T SEHAT
7 FAUZAN DS 8 P Y T T SEHAT
8 HAEKAL FATIR ARROSYID 8 L Y T T SEHAT
9 ISYQO MUBAROKUN NAJA 7 P Y T T SEHAT
10 KHANZA PUTRI DWI 7 P Y T T SEHAT
SAFITRI
11 M RAFFA AZKA 8 L Y T T SEHAT
12 M RIZKY MULYANA 8 L Y T T SEHAT
13 M.IFKI A 7 L Y T T SEHAT
14 MUJIKO 8 L Y T T SEHAT
15 NABILA R 7 P Y T T SEHAT
16 NURWA HIDAH APRILIA 7 P Y T T SEHAT
17 SALSA NURMALA 8 P Y T T SEHAT
18 SANI SAHARA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
19 TRIA PUTRI ANGGRAENI 8 P Y T T SEHAT
20 ZIQRIA PUDJA ARGHANDI 8 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 09
2. Jumlah Murid 20
3. Jumlah Murid Diperiksa 19
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 4 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 8 SEPTEMBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR


Jenis Kelamin (P/L)
Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Lama Sakit (hari)
Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Diagnosis

Lokasi Lesi
Bentuk Lesi
No Nama Murid

Lesi (Y/T)
**)
Umur

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 DEA ANISA 8 P Y T T SEHAT
2 DHIAN MELATI 8 P T SEHAT
3 DHISA RAKHMADINA 7 P Y T T SEHAT
4 FARIZ FAZAR H 8 L Y T T SEHAT
5 GALANG NAUVAL R 8 L Y T T SEHAT
6 JIDAN JOKO R 7 L Y T T SEHAT
7 LEANDRA DANIELLA 7 P Y T T SEHAT
8 M FATHAN A 7 L Y T T SEHAT
9 MELINDA HAURA 7 P Y T T SEHAT
10 NACHITA N 7 P Y T T SEHAT
11 NADIL ALUM A 8 L Y T T SEHAT
12 NISAA SYARH A 8 P Y T T SEHAT
13 RESNA MYSNA F 8 P Y T T SEHAT
14 RIYU RADITYA A 8 L Y T T SEHAT
15 SHAQILA KARKA K 8 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 09
2. Jumlah Murid 15
3. Jumlah Murid Diperiksa 14
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota :
BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 1 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 12 OKTOBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Kelamin (P/L)


Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Diagnosis

Bentuk Lesi
No Nama Murid

Lokasi Lesi
Lama Sakit
Lesi (Y/T)
**)
Umur

(hari)

Hasil

Hasil
1 2 4 L 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ABDAD RAFIF 9 L Y T T SEHAT
2 ADDAM ARDIANSYAH 8 L Y T T SEHAT
3 ANDRI KURNIAWAN 9 L Y T T SEHAT
4 DHEA ADELIA 9 L Y T T SEHAT
5 DIAN FERDIANSYAH 8 P Y T T SEHAT
6 ELDA AIRLANGGA S 9 L Y T T SEHAT
7 FAHRI MAULANA 8 P Y T T SEHAT
8 FARIDATUL MUTTAKIN 8 L Y T T SEHAT
9 GHANI PRIMADANI 9 L Y T T SEHAT
10 HANIF DAFFA HAWAARI 8 P Y T T SEHAT
11 HENI NUR AGUSTIN 8 P Y T T SEHAT
12 JEFRI ADRIAN 8 L Y T T SEHAT
13 MA'RIFATUL MAHMUDAH 8 L Y T T SEHAT
14 MARVIN ATTALA 8 L Y T T SEHAT
15 MOHAMAD DUMA 8 L Y T T SEHAT
16 MUHAMMAD AZMI RIDHO 8 L Y T T SEHAT
17 MUHAMMAD IBNU AZIZ 8 L Y T T SEHAT
18 NAJWA MAYAZAHRA 8 L Y T T SEHAT
19 NAYLI HIKMAH 9 L Y T T SEHAT
20 NIDA MAITSA 8 P Y T T SEHAT
21 NUR RAMADHAN 8 L Y T T SEHAT
22 NURUL MAULIDA ASROH 9 L Y T T SEHAT
23 PRAYUGA YUDISTIRA 9 L Y T T SEHAT
24 RAFA RIZKIA RAMADHANI 8 P Y T T SEHAT
25 RAFIE ARDIANSAH 8 P Y T T SEHAT
26 RENDY MIKO ALAMSYAH 8 L Y T T SEHAT
27 RIZKI NUR IKHSANY 9 L Y T T SEHAT
28 RIZKI SETIAWAN 8 L Y T T SEHAT
29 RIZKY KELINGGA PUTRA 8 L Y T T SEHAT
30 ROSI RAFILAH JULIANTI 8 P Y T T SEHAT
31 SAYYID DIVA ROJABI 8 P Y T T SEHAT
32 SHAFA AZZAHRA 9 P Y T T SEHAT
33 SITI AULIA M. 8 P Y T T SEHAT
34 SITI SANIATUNNISA 8 P Y T T SEHAT
35 SYALWA NUR FAZRI 9 P Y T T SEHAT
36 TRI WULANDARI 9 P Y T T SEHAT
37 VINO RAFAEL IBRAHIM 9 P T
38 WISMA PUTRI ANJANI 8 L Y T T SEHAT
39 ZAHRA DWI APRILIA 8 P Y T T SEHAT
40 ZAHRA NURIARAFA 8 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 10
2. Jumlah Murid 40
3. Jumlah Murid Diperiksa 39
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi
Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah
Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 2 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 13 OKTOBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Kelamin (P/L)


Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Lama Sakit (hari)
Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Diagnosis

Bentuk Lesi

Hasil
No Nama Murid

Lokasi Lesi
Lesi (Y/T)
**)
Umur

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ABDULATIF NUR RAMADHAN 9 L Y T T SEHAT
2 ADINDA ZULFA KIRANA 8 P Y T T SEHAT
3 ADITYA ARHAB BRAMANTYO 8 L Y T T SEHAT
4 ALVINO ARADEA 8 L Y T T SEHAT
5 ANINDYA ARKHANA 8 P Y T T SEHAT
6 ANISA TIARA RULYANTI 8 P Y T T SEHAT
7 ANNISA WAHDANIYAH 8 P Y T T SEHAT
8 CAHYA AYUNIA PRA,ESTI 8 P Y T T SEHAT
9 CYARA RAZZAAQU 8 P Y T T SEHAT
SETIAJAYA
10 DZAKIRA SHIRA SALSABILA 9 P Y T T SEHAT
11 FAHAD ILHAM ALDIANO 9 L Y T T SEHAT
12 FARHAN SHOHIBUL BIRRI 8 L T
13 GHULAM LAIS 8 L Y T T SEHAT
14 GISEL APRILIA 9 P Y T T SEHAT
15 HERDIANSYAH 8 L Y T T SEHAT
16 IBNU RAFI RAMADHAN 9 L Y T T SEHAT
17 INTEN ZUYYINATUN LIL 9 P Y T T SEHAT
'AZIZAH
18 JOYO DWIANTORO IRAWAN 8 L Y T T SEHAT
19 KHAYLA MARITZA A 8 P Y T T SEHAT
20 LATIF NUR HIDAYAT 9 L Y T T SEHAT
21 MARSHALKU KAYABA 9 L Y T T SEHAT
22 MUHAMMAD AZKI RIZQIANI 8 P Y T T SEHAT
23 MUHAMMAD IQBAL 8 L Y T T SEHAT
SUKMANA
24 MUHAMMAD RIZKI SAPUTRA 9 L Y T T SEHAT
25 NAYLA ANISA PUTR 8 P Y T T SEHAT
26 NAYLA ANSTASYA 8 P Y T T SEHAT
27 NAZKIANI FARZAH 8 P Y T T SEHAT
28 NUR SIFA AULYA 8 P Y T T SEHAT
29 QABILAH JANNAH SABILAH 9 P Y T T SEHAT
30 QAILA GHANIYYAH ATHIFAH 8 L Y T T SEHAT
31 RAISHA LITANI AULIA 9 L Y T T SEHAT
32 RAKAN FADILAH YUSUF 8 L Y T T SEHAT
33 RAMDAN SAPUTRA 8 L Y T T SEHAT
34 SAFIRA MEDINA HUMAIRA 8 P Y T T SEHAT
35 SATIA PANJI SAPUTRA 9 L Y T T SEHAT
36 SHIFA KHOERUNISA 9 P Y T T SEHAT
37 SHIVA SHEVILLA 9 P Y T T SEHAT
38 SUGIYANTI 9 P Y T T SEHAT
39 TALITA ZAHRA ARIFA 8 P Y T T SEHAT
40 TETY HERYATY 9 P Y T T SEHAT
41 UNZILA SYURA AL KAUTSAR 9 L Y T T SEHAT
42 WILDAN FIRDAUS 8 L Y T T SEHAT
43 WIRA LAMBRETA 8 L Y T T SEHAT
44 WULAN DWI RISWANTO 8 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 10
2. Jumlah Murid 44
3. Jumlah Murid Diperiksa 43
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 3 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 13 OKTOBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Kelamin (P/L)

Jenis Obat ***)


Pemeriksaan (Y/T)

Lama Sakit (hari)


Diagnosis

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
No Nama Murid

Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
**)

Lesi (Y/T)
Umur

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ACHA SHANIA 8 P Y T T SEHAT
2 ACHA SHANIA 8 P Y T T SEHAT
3 AI RESTI SULASTRI 8 P Y T T SEHAT
4 AIKO KIRANA PUTRI W 8 P Y T T SEHAT
5 AIKO KIRANA PUTRI W 8 P Y T T SEHAT
6 ALKHALIFI DZIKRI 8 L Y T T SEHAT
ALMAHM
7 ANDREA AGUNG P 8 L Y T T SEHAT
8 ANDREA AGUNG P 8 L T
9 ANINDITA AISH SALMA 8 P Y T T SEHAT
10 AQILA DZIKRA GAVA P 9 P Y T T SEHAT
11 AQILA DZIKRA GAVA P 9 P Y T T SEHAT
12 CECILIA JULIU SETIAWAN 9 P Y T T SEHAT
13 CINTA AULIA ZAHRA 8 P Y T T SEHAT
14 DANYEL ARIANTO 8 L Y T T SEHAT
NABABA
15 DZAKIA ALIFA NAILATUL 9 P Y T T SEHAT
IZA
16 FARID FAKHRY EL - 8 L T
HABIBIE
17 FAUZIYYAH AULIA 8 P Y T T SEHAT
NUGRAH
18 FIKRI MAULANA PUTRA 8 L Y T T SEHAT
19 FIKRI MAULANA PUTRA 8 L Y T T SEHAT
20 GINNY ADDRIELLA 8 P Y T T SEHAT
SIHOMBI
21 HANDRIAN DHARMA P 8 P Y T T SEHAT
22 HANDRIAN DHARMA P 8 P Y T T SEHAT
23 ILMI IS'ADURROFIQ 9 P Y T T SEHAT
24 ILMI IS'ADURROFIQ 9 P Y T T SEHAT
25 JESSICA VALLERI 8 P Y T T SEHAT
26 KANAYA AZIZAH 9 P Y T T SEHAT
RAMADHA
27 KARAISSA HARITSAH 9 P Y T T SEHAT
28 KEILA ALIFA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
29 KENDRA PRAWIRA H 8 L Y T T SEHAT
30 KENDRA PRAWIRA H 8 L Y T T SEHAT
31 KHAIRUNNISA 8 P Y T T SEHAT
32 MUHAMAD DAFFA 8 L Y T T SEHAT
APRIAND
33 MUHAMMAD AFFAN A 8 L Y T T SEHAT
34 MUHAMMAD AFFAN A 8 L Y T T SEHAT
35 MUHAMMAD FHADEL BASS 8 L T
36 NATHANAEL VICTOR B 8 L Y T T SEHAT
37 NOVA PRATAMA 8 L Y T T SEHAT
38 RAMA ALIP ABHIVANDYA 9 L Y T T SEHAT
39 RAMA ALIP ABHIVANDYA 9 L Y T T SEHAT
40 ZULFAN MAULANA R 9 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 10
2. Jumlah Murid 40
3. Jumlah Murid Diperiksa 37
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 4 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 10 OKTOBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Kelamin (P/L)


Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Lama Sakit (hari)
Koreng (Y/T)
Diagnosis

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
No Nama Murid

Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
**)

Lesi (Y/T)
Umur

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 AZKA MUHAMAD RAHSYA 9 L Y T T SEHAT
2 AZKA MUHAMAD RAHSYA 9 L Y T T SEHAT
3 DIDAN RIZKY 8 L Y T T SEHAT
4 FADIL GUNAWAN 9 L Y T T SEHAT
5 HANIF PRATAMA 8 L Y T T SEHAT
6 JESICA BR SIHITE 8 P Y T T SEHAT
7 JESICA BR SIHITE 8 P Y T T SEHAT
8 KENZIE DAMARA 8 L Y T T SEHAT
9 KEVIN ADITYA YUHENDI 8 L Y T T SEHAT
10 KEVIN ADITYA YUHENDI 8 L Y T T SEHAT
11 KEVIN HALOMOAN 9 L Y T T SEHAT
GULTOM
12 LAYLA LAMTIUR LUMBAN 8 P Y T T SEHAT
13 LAYLA LAMTIUR LUMBAN 8 P Y T T SEHAT
14 LUCKY BENAYA GULTOM 8 L Y T T SEHAT
15 LUCKY BENAYA GULTOM 8 L Y T T SEHAT
16 M. RASYA ZAIN 8 L Y T T SEHAT
17 MUHAMMAD ALBY RAFLY 9 L Y T T SEHAT
18 MUHAMMAD ALBY RAFLY 9 L Y T T SEHAT
19 MUHAMMAD BARIQ AL- 8 L Y T T SEHAT
GIFA
20 MUHAMMAD BARIQ AL- 8 L Y T T SEHAT
GIFA
21 MUHAMMAD JALAALI J 8 L Y T T SEHAT
22 MUHAMMAD JALAALI J 8 L Y T T SEHAT
23 RADDITYA BIMO 8 L Y T T SEHAT
PRATAMA
24 RADDITYA BIMO 8 L Y T T SEHAT
PRATAMA
25 RASYA 8 L Y T T SEHAT
26 REYZHA KEANDRA 9 L Y T T SEHAT
NADHIF
27 REYZHA KEANDRA 9 L Y T T SEHAT
NADHIF
28 RISMA ZILVIA H 9 P Y T T SEHAT
29 SAFA AULIA 8 P Y T T SEHAT
30 ZIDANE A. 8 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 10
2. Jumlah Murid 30
3. Jumlah Murid Diperiksa 30
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0
Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : MI LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 11 OKTOBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Kelamin (P/L)

Jenis Obat ***)


Pemeriksaan (Y/T)

Lama Sakit (hari)


Diagnosis

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
No Nama Murid

Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
**)

Lesi (Y/T)
Umur

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 AJENG DWI ANJANI 8 P Y T T SEHAT
2 AKSEL NURALIFIAN 9 L Y T T SEHAT
HIDAYA
3 FURQON AL HASAN 8 L Y T T SEHAT
4 GIBRAN DIAS SAPUTRA 8 L Y T T SEHAT
5 IBNU HAFIDZ NUR FATAH 8 L Y T T SEHAT
6 INTAN NURMALIKA SHANI 8 P Y T T SEHAT
7 MELISA BAROKATUS SA'AD 9 P Y T T SEHAT
8 MUHAMAD AZMI 8 L Y T T SEHAT
MU'AZZAM
9 NUR SUCIANA 8 P Y T T SEHAT
10 RAHMA TRI MULYANTI 9 P Y T T SEHAT
11 SALSABILLA CAHYA 8 P T
ANINDI
12 SYIHABUDIN AL ALAWY 9 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 10
2. Jumlah Murid 12
3. Jumlah Murid Diperiksa 11
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota :
BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 1 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 9 NOVEMBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Kelamin (P/L)

Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Bentuk Lesi
No Nama Murid Diagnosis **)

Lokasi Lesi
Lama Sakit
Lesi (Y/T)
Umur

(hari)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 FAHREIYSHA RIZQIA 8 P Y T T SEHAT
HELMI
2 SINTA NUR WINDASARI 8 P Y T T SEHAT
3 HANIP AL AZIS 7 L Y T T SEHAT
4 FATIAN AKBAR 8 L Y T T SEHAT
FATUROHM
5 VANI PRATIWI 7 P Y T T SEHAT
6 INDRIANI ALONA PUTRI 7 P Y T T SEHAT
7 AFFANDI PRATAMA 8 L Y T T SEHAT
8 MARNI LUSIANA 8 P T
9 CAHYA AFRIANI HELLINA 8 P Y T T SEHAT
10 NAILA NURHAYATI 8 P Y T T SEHAT
11 ANGGA DESTA NURJUANSY 7 L Y T T SEHAT
12 SITI KHODIJAH 7 P Y T T SEHAT
13 ADAM BARKAH 8 L Y T T SEHAT
14 AHMAD AHKDAN 8 L Y T T SEHAT
15 RIZKY SYAMSI 7 L Y T T SEHAT
16 ALZENA AZKA KAYSA 8 P Y T T SEHAT
ULYA
17 IKA JESIKA 7 P Y T T SEHAT
18 RIFKI ARFRIANSYAH 8 L Y T T SEHAT
19 ALIF PERMANA 8 L Y T T SEHAT
20 ABDUL HAFIDZ UWAIS 7 L Y T T SEHAT
21 STEVANI PUTRI 8 P Y T T SEHAT
22 CHAESAR AULIA 7 P Y T T SEHAT
23 AAR AZHAR MAULANA 7 L Y T T SEHAT
24 DHEA AYU INDRIANI 8 P Y T T SEHAT
25 ELSA TAZKIYATUL 8 P Y T T SEHAT
MAULIDA
26 NYIMAS AYUNDIRA 8 P Y T T SEHAT
27 ZAZKYAH AL MUTMAINAH 8 P Y T T SEHAT
28 RISKA ANINDITA 7 P Y T T SEHAT
29 RAFIFA AISHA HILWANA 7 P Y T T SEHAT
30 SHERIES NABILA AGUSTIN 8 P Y T T SEHAT
31 RENDY MIKO ALAMSYAH 8 L Y T T SEHAT
32 JEFRI ADRIAN 7 L Y T T SEHAT
33 RIZKY KELINGGA PUTRA 8 L Y T T SEHAT
34 RADITIANSYAH 7 L Y T T SEHAT
35 RAISYAH RAHMANINGSIH 8 P Y T T SEHAT
36 DIMAS PRASETYO 8 L Y T T SEHAT
37 VINO PRATAMA 8 L Y T T SEHAT
38 CUCU AYU LARASATI 8 P Y T T SEHAT
39 MUHAMAD ARYA 7 L Y T T SEHAT
40 JENI SELIMAH 7 P Y T T SEHAT
41 RUDIANSAH 8 L Y T T SEHAT
42 IRFAN FEBRIANTORO 8 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 11
2. Jumlah Murid 42
3. Jumlah Murid Diperiksa 41
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 2 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 10 NOVEMBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Jenis Kelamin

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
Lama Sakit
No Nama Murid Diagnosis **)

Lesi (Y/T)
Umur

(hari)
(P/L)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 NAILATUL ROHMAH 8 P Y T T SEHAT
2 SALSABILA RAHMA KINASIH 8 P Y T T SEHAT
3 MUHAMAD KHAIS ANGGARA R 7 L Y T T SEHAT
4 RODIYAH 8 P Y T T SEHAT
5 ALISA PUTRI PEBRIANTI 7 P Y T T SEHAT
6 SHALI AJRIN AULIA 7 P Y T T SEHAT
7 ANDITO DWI DARMAWAN 8 L Y T T SEHAT
8 RAEESHA RIZKYTA NINGSIH 8 P Y T T SEHAT
9 AINUN LESTARI 8 P Y T T SEHAT
10 KEZYA ZEVANYA 8 P Y T T SEHAT
11 NABIILAH AZKIYA 7 P Y T T SEHAT
ZHAAFIRAH
12 SHEILLA ANINDIYA 7 P T
ISLAMIPAS
13 MUHAMMAD ARFIN 8 L Y T T SEHAT
KURNIAWA
14 AULIA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
15 FAHAD ILHAM ALDIANO 7 L Y T T SEHAT
16 HERDIANSYAH 8 L Y T T SEHAT
17 MARSHALKU KAYABA 7 L Y T T SEHAT
18 MUHAMMAD IQBAL 8 L Y T T SEHAT
SUKMANA
19 RAKAN FADILAH YUSUF 8 L Y T T SEHAT
20 SHIVA SHEVILLA 7 P Y T T SEHAT
21 SATIA PANJI SAPUTRA 8 L Y T T SEHAT
22 UNZILA SYURA AL KAUTSAR 7 L Y T T SEHAT
23 MUHAMMAD RIZKI SAPUTRA 7 L Y T T SEHAT
24 NAYLA ANSTASYA 8 P Y T T SEHAT
25 WILDAN FIRDAUS 8 L Y T T SEHAT
26 WULAN DWI RISWANTO 8 P Y T T SEHAT
27 WIRA LAMBRETA 8 L Y T T SEHAT
28 IBNU RAFI RAMADHAN 7 L Y T T SEHAT
29 TETY HERYATY 7 P Y T T SEHAT
30 SAFIRA MEDINA HUMAIRA 8 P Y T T SEHAT
31 ANINDYA ARKHANA 8 P Y T T SEHAT
32 RAISHA LITANI AULIA 7 L Y T T SEHAT
33 KHAYLA MARITZA A 8 P Y T T SEHAT
34 QABILAH JANNAH SABILAH 7 P Y T T SEHAT
35 NAZKIANI FARZAH 8 P Y T T SEHAT
36 NAYLA ANISA PUTR 8 P Y T T SEHAT
37 ANNISA WAHDANIYAH 8 P Y T T SEHAT
38 CYARA RAZZAAQU SETIAJAYA 8 P Y T T SEHAT
39 TALITA ZAHRA ARIFA 7 P Y T T SEHAT
40 DZAKIRA SHIRA SALSABILA 7 P Y T T SEHAT
41 GHULAM LAIS 8 L Y T T SEHAT
42 QAILA GHANIYYAH ATHIFAH 8 L Y T T SEHAT
43 SHIFA KHOERUNISA 7 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 11
2. Jumlah Murid 43
3. Jumlah Murid Diperiksa 42
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0
Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 3 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 11 NOVEMBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Jenis Kelamin

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan

Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
Lama Sakit
No Nama Murid Diagnosis **)

Lesi (Y/T)
Umur

(Y/T)

(hari)
(P/L)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ACHA SHANIA 8 P Y T T SEHAT
2 AI RESTI SULASTRI 8 P Y T T SEHAT
3 AIKO KIRANA PUTRI W 8 P Y T T SEHAT
4 ALKHALIFI DZIKRI 7 L Y T T SEHAT
ALMAHM
5 ANDREA AGUNG P 8 L Y T T SEHAT
6 ANINDITA AISH SALMA 7 P Y T T SEHAT
7 AQILA DZIKRA GAVA P 7 P Y T T SEHAT
8 CECILIA JULIU SETIAWAN 7 P T
9 CINTA AULIA ZAHRA 8 P Y T T SEHAT
10 DANYEL ARIANTO 8 L Y T T SEHAT
NABABA
11 DZAKIA ALIFA NAILATUL 7 P Y T T SEHAT
IZA
12 FARID FAKHRY EL - 8 L Y T T SEHAT
HABIBIE
13 FAUZIYYAH AULIA 8 P Y T T SEHAT
NUGRAH
14 FIKRI MAULANA PUTRA 8 L Y T T SEHAT
15 GINNY ADDRIELLA 8 P Y T T SEHAT
SIHOMBI
16 HANDRIAN DHARMA P 8 P T
17 ILMI IS'ADURROFIQ 7 P Y T T SEHAT
18 JESSICA VALLERI 8 P Y T T SEHAT
19 KANAYA AZIZAH 7 P Y T T SEHAT
RAMADHA
20 KARAISSA HARITSAH 7 P Y T T SEHAT
21 KEILA ALIFA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
22 KENDRA PRAWIRA H 8 L Y T T SEHAT
23 KHAIRUNNISA 7 P Y T T SEHAT
24 MUHAMAD DAFFA 8 L Y T T SEHAT
APRIAND
25 MUHAMMAD AFFAN A 8 L Y T T SEHAT
26 MUHAMMAD FHADEL BASS 8 L Y T T SEHAT
27 NATHANAEL VICTOR B 8 L Y T T SEHAT
28 NOVA PRATAMA 8 L Y T T SEHAT
29 RAMA ALIP ABHIVANDYA 7 L Y T T SEHAT
30 ZULFAN MAULANA R 7 L Y T T SEHAT
31 RINA WIDYASARI 8 P Y T T SEHAT
32 LENI LISDAYANTI 8 P Y T T SEHAT
33 SEPTIA ZAHRA 7 P Y T T SEHAT
34 REYHAN MAULANA 8 L Y T T SEHAT
35 NINDY PUSPITA L 8 P Y T T SEHAT
36 NUGROUST IZA A 8 L Y T T SEHAT
37 FEBRINA ALIA Z 8 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 11
2. Jumlah Murid 37
3. Jumlah Murid Diperiksa 35
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 4 LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 12 NOVEMBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Jenis Kelamin

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan

Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
Lama Sakit
Lesi (Y/T)
No Nama Murid Diagnosis **)

Umur

(Y/T)

(hari)
(P/L)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 AZKA MUHAMAD RAHSYA 7 L Y T T SEHAT
2 DIDAN RIZKY 8 L Y T T SEHAT
3 FADIL GUNAWAN 7 L Y T T SEHAT
4 HANIF PRATAMA 8 L Y T T SEHAT
5 JESICA BR SIHITE 8 P Y T T SEHAT
6 KENZIE DAMARA 8 L Y T T SEHAT
7 KEVIN ADITYA YUHENDI 8 L Y T T SEHAT
8 KEVIN HALOMOAN 7 L Y T T SEHAT
GULTOM
9 LAYLA LAMTIUR LUMBAN 8 P Y T T SEHAT
10 LUCKY BENAYA GULTOM 8 L Y T T SEHAT
11 M. RASYA ZAIN 8 L Y T T SEHAT
12 MUHAMMAD ALBY RAFLY 7 L Y T T SEHAT
13 MUHAMMAD BARIQ AL- 8 L Y T T SEHAT
GIFARI
14 MUHAMMAD JALAALI J 8 L Y T T SEHAT
15 RADDITYA BIMO 8 L Y T T SEHAT
PRATAMA
16 RASYA 8 L Y T T SEHAT
REYZHA KEANDRA
17 NADHIFA 7 L Y T T SEHAT
18 RISMA ZILVIA H 7 P T
19 SAFA AULIA 8 P Y T T SEHAT
20 ZIDANE A. 7 L T
21 M. RASYA ZAIN 8 L Y T T SEHAT
22 MUHAMMAD ALBY RAFLY 7 L Y T T SEHAT
23 MUHAMMAD BARIQ AL- 8 L Y T T SEHAT
GIFARI
24 MUHAMMAD JALAALI J 8 L Y T T SEHAT
25 RADDITYA BIMO 8 L Y T T SEHAT
PRATAMA
26 RASYA 8 L Y T T SEHAT
27 REYZHA KEANDRA 7 L Y T T SEHAT
NADHIFA
28 RISMA ZILVIA H 7 P Y T T SEHAT
29 SAFA AULIA 8 P Y T T SEHAT
30 ZIDANE A. 7 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 11
2. Jumlah Murid 32
3. Jumlah Murid Diperiksa 30
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : MI LANGENSARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 09 NOVEMBER 2022
Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Jenis Kelamin

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan

Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
Lama Sakit
Lesi (Y/T)
No Nama Murid Diagnosis **)

Umur

(Y/T)

(hari)
(P/L)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 AJENG DWI ANJANI 8 P Y T T SEHAT
2 AKSEL NURALIFIAN 7 L Y T T SEHAT
HIDAYAT
3 FURQON AL HASAN 8 L Y T T SEHAT
4 GIBRAN DIAS SAPUTRA 8 L Y T T SEHAT
5 IBNU HAFIDZ NUR FATAH 8 L Y T T SEHAT
6 INTAN NURMALIKA SHANI 8 P Y T T SEHAT
7 MELISA BAROKATUS 7 P Y T T SEHAT
SA'ADAH
8 MUHAMAD AZMI 8 L Y T T SEHAT
MU'AZZAM
9 NUR SUCIANA 8 P Y T T SEHAT
10 RAHMA TRI MULYANTI 7 P Y T T SEHAT
11 SALSABILLA
ANINDI
CAHYA 8 P Y T T SEHAT
12 SYIHABUDIN AL ALAWY 7 L Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 11
2. Jumlah Murid 12
3. Jumlah Murid Diperiksa 12
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)

Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 1 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 15 NOVEMBER 2022
Klinis Frambusia *) RDT RPR

Jenis Obat ***)


Jenis Kelamin

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Pemeriksaan

Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
Lama Sakit
No Nama Murid Diagnosis **)

Lesi (Y/T)
Umur

(Y/T)

(hari)
(P/L)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ADELIA FAHIRA 7 P Y T T SEHAT
2 ADELIA FAHIRA 8 P Y T T SEHAT
3 ADI NUGRAHA 8 L Y T T SEHAT
KURNINATO
4 AFIKA PUTRI NUR'AINI 8 P Y T T SEHAT
5 AHMAD FACHRUL ANAM 8 L Y T T SEHAT
6 AISYAH PUTRI PRATAMA 8 P Y T T SEHAT
7 AISYAH PUTRI PRATAMA 8 P Y T T SEHAT
8 AKBAR HAFIDZ 8 L Y T T SEHAT
ALMAZHUMI
9 ANGGA TRIANANDA 8 L Y T T SEHAT
10 ANGGA TRIANANDA 8 L Y T T SEHAT
11 ANGGI TRIANINDY 8 P Y T T SEHAT
12 ANGGI TRIANINDY 7 P Y T T SEHAT
13 CITRA LESTARI 8 P Y T T SEHAT
14 DANNIS RAMADHANI 8 L Y T T SEHAT
15 DANNIS RAMADHANI 8 L Y T T SEHAT
16 DAVID SETIAWAN 8 L Y T T SEHAT
17 DELIA AZAHRA 8 P Y T T SEHAT
18 ERINA NURIANTI 8 P Y T T SEHAT
19 FAIQ ABDILLAH EL HUSNI 8 L Y T T SEHAT
20 FAIZAL IMAMMUL HAKIM 7 L Y T T SEHAT
21 FEBRI NURFADILAH 7 P Y T T SEHAT
22 FEBRI NURFADILAH 7 P Y T T SEHAT
23 FITRI NUR MA'RUFAH 7 P Y T T SEHAT
HAMDAN MUHAEMINUL
24 HIMAMNDAN
MUHAEMINUL
7 L Y T T SEHAT
25 IMAN 8 L Y T T SEHAT
26 JUANZAH SUBASTIAN 8 L Y T T SEHAT
27 MIA NUR AZ ZAHRA 7 P Y T T SEHAT
28 MUHAMAD DIRHAM 8 L Y T T SEHAT
29 MUHAMAD DIRHAM 8 L Y T T SEHAT
30 MUHAMMAD FATTAH A 7 L Y T T SEHAT
31 MUHAMMAD SHOLEH 7 L Y T T SEHAT
DAMAR
32 NAYLA RAHMA SHAFIYYA 8 P Y T T SEHAT
33 NURAINI APRILLIANTO 7 P Y T T SEHAT
34 RASSYA JUNA SAPUTRA 8 L Y T T SEHAT
35 RESTI NUR AINI 7 P Y T T SEHAT
36 RISMA APRILLIA 8 P Y T T SEHAT
37 SHAKILA FADLIYA A 7 P Y T T SEHAT
38 SHAKILA FADLIYA A 7 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 11
2. Jumlah Murid 38
3. Jumlah Murid Diperiksa 38
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
Formulir 18 Isi

Formulir Pemeriksaan Frambusia di Sekolah


Kabupaten/Kota : BANJAR
Puskesmas : BLUD UPTD PUSKESMAS LANGENSARI 2
Nama Sekolah, Kelas : SDN 2 MUKTISARI
Tanggal/Bulan/Tahun : 16 NOVEMBER 2022

Klinis Frambusia *) RDT RPR

Pemeriksaan (Y/T)

Jenis Obat ***)


Jenis Kelamin

Koreng (Y/T)

Periksa (Y/T)

Periksa (Y/T)
Bentuk Lesi

Lokasi Lesi
No Nama Murid Diagnosis **)

Lama Sakit
Lesi (Y/T)
Umur

(hari)
(P/L)

Hasil

Hasil
1 2 4 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 ACELIN AURYNIDIA 8 P Y T T SEHAT
2 AHSAMI ABI MAHER 8 L Y T T SEHAT
3 ALUNA ANINDYA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
4 ALYA CHOIRUNNISA 7 P Y T T SEHAT
5 ANGGUN LUTFIA ZAHRA 7 P Y T T SEHAT
6 ARDELLA DAISTY RIRA 7 P T
7 DAVID ALFARIZI 7 L Y T T SEHAT
8 DIKI MOHAMAD ARZAN 8 L Y T T SEHAT
9 DINDA AYUDIA INARA 8 P Y T T SEHAT
10 FADHIL UMAM RAMADHANI 8 L Y T T SEHAT
11 FAQIH FAKHRIL FAHREZZA 7 L Y T T SEHAT
12 GALIH DWI PERMANA 8 L Y T T SEHAT
13 GEMIRYO KENZHO AL- 7 L Y T T SEHAT
GHAJALI
14 HANADIA 8 P Y T T SEHAT
15 ILHAM SUDRAJAT 8 L Y T T SEHAT
16 ISNAENI PUTRI ISTIQOMAH 7 P Y T T SEHAT
17 LAILA MINAHUL ROHMANIAH 8 P Y T T SEHAT
18 MARLIA MIFTAHUL JANNA 7 P Y T T SEHAT
19 MARVEL SEBASTIAN 7 L Y T T SEHAT
20 MEISYA AULIA SARI 8 P Y T T SEHAT
21 MUHAMAD HAFIZ 8 L Y T T SEHAT
TRIANSYAH
22 NASYA NOVITA SAFITRI 8 L Y T T SEHAT
23 NAYLA FEBIANA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
24 NURUL NOVA ANDINI 8 P Y T T SEHAT
25 RAFI AKBAR AL - AZRI 8 L Y T T SEHAT
26 REVAN ADITHYA AURELLIO 8 L Y T T SEHAT
27 RIFANYA DHEA ANINDITA 7 P Y T T SEHAT
28 RIZKY RAMDANI 7 L Y T T SEHAT
29 SAEFULOH 7 L Y T T SEHAT
30 UHTANIA NUR ZASQIA 8 P Y T T SEHAT
31 MEISYA AULIA SARI 8 P Y T T SEHAT
32 MUHAMAD HAFIZ 8 L Y T T SEHAT
TRIANSYAH
33 NASYA NOVITA SAFITRI 8 L Y T T SEHAT
34 NAYLA FEBIANA PUTRI 8 P Y T T SEHAT
35 NURUL NOVA ANDINI 8 P Y T T SEHAT
36 RAFI AKBAR AL - AZRI 8 L Y T T SEHAT
37 REVAN ADITHYA AURELLIO 8 L Y T T SEHAT
38 RIFANYA DHEA ANINDITA 7 P Y T T SEHAT
39 RIZKY RAMDANI 7 L Y T T SEHAT
40 SAEFULOH 7 L Y T T SEHAT
41 UHTANIA NUR ZASQIA 8 P Y T T SEHAT
42 UHTANIA NUR ZASQIA 8 P Y T T SEHAT

Rangkuman
1. Tahun/Bulan Kegiatan 2022 11
2. Jumlah Murid 42
3. Jumlah Murid Diperiksa 41
4. Jumlah Kasus Konfirmasi/probable 0
5. Jumlah Kasus Suspek 0
6. Jumlah Kasus RDT (-) 0

Catatan :
Register dibuat setiap kali melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Frambusia di Sekolah Anak dengan
diagnosis frambusia suspek, probable, konfirmasi, RDT (-) wajib dicatat Rangkuman wajib diisi
dengan lengkap dan benar
Register ini disimpan Puskesmas dan digunakan sebagai bahan laporan
*) Bentuk Lesi : papula (p), papiloma(pi), ulkus(u), makula(m), hiperkeratosis(k), lesi tulang(t)
*) Lokasi lesi : tangan(t), kaki(k), muka(m), badan(b)
**) Sehat, suspek, konfirmasi, probabel, suspek, RDT (+)/(-), RPR (+)/(-)
***) Obat : Azithromycin (Azt), Benzatin penisilin (BP), tidak diobati (X)
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan muktisari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
11-Jan-22
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.

1 GITA NUR RIZKY sidamukti 1/5 P 1 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm


2 RAFKA FATIH YANUWAR langen 2/2 L 1 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 DANISH PUTRA karangmukti 3/6 L 2 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 DENI YUDISTIRA babakan 4/1 L 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 ZALFA ATIKA AMNA babakan 1/1 L 1 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 HABIB DZAKIYYUL FUAD LANGEN 06/02 L 6 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 PUTERI AISAH 006/002 LANGEN P 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 ANDI MULYADI 06/06 SIDAMUKTI L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 ANDI MULYADI 06/06 SIDAMUKTI L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
10 RIZKI AMELIAN BABAKAN 003/003 L 14 gatal gatal SCABIES hidro salp,ctm
11 ADITYA FIRMANSYAH LANGEN 2/6 L 10 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc

Rangkuman

1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 1


2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 11
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17
Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan muktisari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
21 Februari 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 ANINDITA AGUSTIN BABAKAN 2/4 P 5 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
2 ANNISA ZAHRATUSYITA BABAKAN 2/4 P 4 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 ARRAZY ABIZAR BABAKAN 2/4 L 8 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
4 DAFFA NURSIDIQ BABAKAN 2/4 L 13 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
5 AZRIL R SIDAMUKTI 6/5 L 6 Gatal Gatal DERMATITIS ctm
6 DELLA RATIH SIDAMUKTI 6/5 P 5 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
7 DHAFIR MAULANA LANGEN 2/1 L 7 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
8 GIAN ADITIA LANGEN 3/1 L 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
9 KEMAL A LANGEN 3/1 L 4 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm

Rangkuman

1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 2


2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 9
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling


Kelurahan muktisari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
15 Maret 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 ZULFAN AZHAR BABAKAN 2/4 L 11 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm
2 ARZELIA BABAKAN 2/4 P 8 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 ANNISA BABAKAN 2/4 P 9 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 AKHTAR BABAKAN 2/4 L 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 AFIFAH NAHDA BABAKAN 3/4 P 10 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 AISYAH AZZAHRA BABAKAN 3/4 P 10 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 ALINKA HILLARY BABAKAN 3/4 P 5 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 AQILA BABAKAN 3/4 P 4 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 ABIZAR ADRIAN LANGEN 6/2 L 7 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
10 ALISI N. LANGEN 6/2 P 9 gatal gatal SCABIES hidro salp,ctm
11 AZRIEL ALFINO LANGEN 6/2 L 4 gatal gatal SCABIES salp 24,vc
12 KAINA Z NADA LANGEN 6/2 P 5 gatal gatal SCABIES salp 24,vc
13 M. IBRAHIM LANGEN 6/2 L 12 gatal gatal SCABIES salp 24,vc
14 MEYDINA SUCI LANGEN 6/2 P 12 gatal gatal SCABIES salp 24,vc

Rangkuman

1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 3


2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 14
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan muktisari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
Tanggal Kegiatan 5-Apr-22

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 FIKAR BABAKAN 3/4 L 6 Gatal-gatal DERMATITIS salp 24,setrizin
2 KHADIJAH AZZAHRA BABAKAN 3/4 P 8 Gatal Gatal DERMATITIS setrizin
3 KHANAYA PUTRI BABAKAN 3/4 P 8 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp
4 M. ABBI ZAIN W. BABAKAN 3/4 L 5 gatal gatal DERMATITIS asiklovir salp
5 M. ZULIANSYAH BABAKAN 3/4 L 4 gatal gatal DERMATITIS setrizin,hidro
6 PUTRI FEBRIYANTI BABAKAN 3/4 P 12 gatal gatal SCABIES asiklovir salp
7 ZAHIRA AULIA BABAKAN 3/4 P 12 gatal gatal SCABIES beta salp,ctm
8 GRICEILA KARIN SIDAMUKTI 6/6 P 11 gatal gatal SCABIES asiklovir salp
9 VIONA KAYLA SIDAMUKTI 6/6 P 10 gatal gatal SCABIES ctm,hidro salp
10 ANATASYA MIKAYLA BABAKAN 1/4 P 7 gatal gatal SCABIES setrizin,hidro
11 AZALEA BABAKAN 1/4 P 7 gatal gatal SCABIES asiklovir salp
12 FADHIL HAIDAR BABAKAN 1/4 L 6 gatal gatal SCABIES beta salp,ctm
13 GHANI SABIAN BABAKAN 1/4 L 6 gatal gatal SCABIES setrizin
14 KAVANO BABAKAN 1/4 L 12 gatal gatal SCABIES hidro salp
15 RAFARDHAN AL H. BABAKAN 1/4 L 12 gatal gatal DERMATITIS hidro salp

Rangkuman

1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 4


2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 15
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan muktisari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
23 Mei 2022
Tanggal Kegiatan
No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.
1 M.Arfan babakan 1/1 L 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 Sriwulan sidamukti 5/6 P 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 Carisa babakan 1/4 P 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 Hasfi langen 1/1 P 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 Farel sidamukti 5/5 L 7 bentol-bentol alergi ctm
6 AFFAN N. M LANGEN 3/1 L 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm
7 M. FAISAL AMRI LANGEN 3/1 L 12 gatal-gatal dermatitis hidro salp,setrizin
8 NAZRIL ALFATHIR LANGEN 3/1 L 11 bentol-bentol dermatitis hidro salp,setrizin
9 TISTAN LANGEN 3/1 L 7 beruntus scabies sacbimit salp
10 PRINCES LANGEN 3/1 P 8 gatal-gatal scabies sacbimit salp

Rangkuman

1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 5


2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 10
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan muktisari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
15 Juni 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 Jihan Alfiatun P 1 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm
2 Mufidatul Farihah L 1 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 Hairul Muhammad L 2 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 ALESHA MEGAN L 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 HAFIZ ALFIZAR L 1 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 AKSA DEVIN L 6 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 MAHAWIRA ARBANI P 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 KAFIYA SANI MARWA L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 SYAKIRA NURIYATUL L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
10 AURORA L 14 gatal gatal SCABIES hidro salp,ctm
11 DEA NOVIANTI L 10 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc

Rangkuman

1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 6


2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 11
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan muktisari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
11 Juli 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 IRFAN AZZAM R. babakan 1/1 L 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 KEYRA SHAQUEENA sidamukti 5/6 P 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 Shyfa Ulatifah babakan 1/4 P 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 Afina Nur langen 1/1 P 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 Adiva sidamukti 5/5 L 7 bentol-bentol alergi ctm
6 KANAYA MIKAILA LANGEN 3/1 L 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm
7 Ryhan Fayi A. LANGEN 3/1 L 12 gatal-gatal dermatitis hidro salp,setrizin
8 PINASIH LANGEN 3/1 L 11 bentol-bentol dermatitis hidro salp,setrizin
9 SURYA MAULANA LANGEN 3/1 L 7 beruntus scabies sacbimit salp
10 AISYAH AYUDIA LANGEN 3/1 P 8 gatal-gatal scabies sacbimit salp

Rangkuman

1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 7


2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 10
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan muktisari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
22 Agustus 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 ISMAIL BABAKAN 2/4 P 5 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
2 HANIF JUANDIKA BABAKAN 2/4 P 4 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 FAJRI AL IHSAN BABAKAN 2/4 L 8 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
4 Afifah BABAKAN 2/4 L 13 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
5 Adnan SIDAMUKTI 6/5 L 6 Gatal Gatal DERMATITIS ctm
6 Devano SIDAMUKTI 6/5 P 5 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
7 DHAFIR MAULANA LANGEN 2/1 L 7 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
8 GIAN ADITIA LANGEN 3/1 L 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
9 KEMAL A LANGEN 3/1 L 4 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm

Rangkuman

1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 8


2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 9
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan muktisari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
Tanggal Kegiatan 12 Sepetember 2022

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 ASHEEQA NAFEEZA K babakan 1/1 L 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 ARSYAD MALIK sidamukti 5/6 P 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 LAILA K. babakan 1/4 P 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 ELSHANUM U. langen 1/1 P 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 RABIZA ANJANI sidamukti 5/5 L 7 bentol-bentol alergi ctm
6 ASRI LANGEN 3/1 L 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm
7 RASYA LANGEN 3/1 L 12 gatal-gatal dermatitis hidro salp,setrizin
8 CANTIKA LANGEN 3/1 L 11 bentol-bentol dermatitis hidro salp,setrizin
9 FATHAN DANIAL LANGEN 3/1 L 7 beruntus scabies sacbimit salp
10 IHSAN ALFATIH LANGEN 3/1 P 8 gatal-gatal scabies sacbimit salp

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 9
2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 10
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan muktisari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
Tanggal Kegiatan 17 Oktober 2022

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 NABILA sidamukti 1/5 P 1 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm
2 QINTANI HINEKA langen 2/2 L 1 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 RAYYA FIRIANINGRUM karangmukti 3/6 L 2 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 NAIMA babakan 4/1 L 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 ABDI babakan 1/1 L 1 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 BILAL LANGEN 06/02 L 6 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 HANA 006/002 LANGEN P 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 rozak 06/06 SIDAMUKTI L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 wildan 06/06 SIDAMUKTI L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
10 daffa BABAKAN 003/003 L 14 gatal gatal SCABIES hidro salp,ctm
11 tegus LANGEN 2/6 L 10 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 10
2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 11
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan muktisari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
Tanggal Kegiatan 23-Nov-22

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 FATA GANI AL G babakan 1/1 L 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 LUTFIYYATUSSYARIFAH sidamukti 5/6 P 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 M NAUFAL RASYID babakan 1/4 P 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 HUMAIRA SYAKILA langen 1/1 P 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 FADHIL sidamukti 5/5 L 7 bentol-bentol alergi ctm
6 ULYA NURUL ULFA LANGEN 3/1 L 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm
7 NANDA MUHAMMAD LANGEN 3/1 L 12 gatal-gatal dermatitis hidro salp,setrizin
8 HAFIZH AL FATHIR LANGEN 3/1 L 11 bentol-bentol dermatitis hidro salp,setrizin
9 ALTHAYA ATHAILA LANGEN 3/1 L 7 beruntus scabies sacbimit salp
10 KANISMA LANGEN 3/1 P 8 gatal-gatal scabies sacbimit salp
Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 11
2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 10
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan waringinsari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
11-Jan-22
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.

1 ABDUL AL GHANI KEDUNGWARINGIN 2/5 L 1 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm


2 AFIFA KHOERUNNISA KEDUNGWARINGIN 3/5 P 1 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 AGAM ABDILLAH N KEDUNGWARINGIN 1/5 L 2 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 AHMAD RADITYA KEDUNGWARINGIN 3/5 L 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 ANDINI KEDUNGWARINGIN 3/5 P 1 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 AYUDIA INARA KEDUNGWARINGIN 2/5 P 6 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 AZAM ALGHIFARI KEDUNGWARINGIN 3/5 L 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 AZIZAH KEDUNGWARINGIN 3/5 P 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 FAEYZA AL GHIFARI KEDUNGWARINGIN 34/5 L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
10 FELICIA FEBRIANI KEDUNGWARINGIN 3/5 P 14 gatal gatal SCABIES hidro salp,ctm
11 GENDIS KEDUNGWARINGIN 5/5 P 10 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 1
2 Jumlah Penduduk Desa 9742
3 Jumlah anak<15 th berobat 11
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17
Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan waringinsari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
21 Februari 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 AHMAD UBAB KEDUNGWARINGIN 9/6 L 5 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
2 ALESHA KEDUNGWARINGIN 10/6 P 4 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 ABIZAR Z KEDUNGWARINGIN 9/6 L 8 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
4 BRIYAN NATHAN KEDUNGWARINGIN 9/6 L 13 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
5 KHANZA APRILIA KEDUNGWARINGIN 8/6 P 6 Gatal Gatal DERMATITIS ctm
6 MUZAKY ALFARIZI KEDUNGWARINGIN 8/6 L 5 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
7 NAIRA DIANA H. KEDUNGWARINGIN 9/6 P 7 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
8 SHAREEN KHALISYAH KEDUNGWARINGIN 9/6 P 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
9 SITI ROIHATUL KEDUNGWARINGIN 8/6 P 4 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 2
2 Jumlah Penduduk Desa 9742
3 Jumlah anak<15 th berobat 9
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling


Kelurahan WARINGINSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
15 Maret 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 AINA MARISA KEDUNGWARINGIN 1/5 P 11 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm
2 AQILLA QUEENSHA KEDUNGWARINGIN 1/5 P 8 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 ARETHA NAFEEZA KEDUNGWARINGIN 2/5 P 9 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 AUREL KEDUNGWARINGIN 1/5 P 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 CLARISA ULFAIRAH KEDUNGWARINGIN 1/5 P 10 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 DINDA AULIA KEDUNGWARINGIN 1/5 P 10 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 KIRANA PUTRI A KEDUNGWARINGIN 1/5 P 5 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 LIVIANA KEDUNGWARINGIN 2/5 P 4 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 M. FAIZ KEDUNGWARINGIN 1/5 P 7 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
10 M. FAZA KEDUNGWARINGIN 1/5 P 9 gatal gatal SCABIES hidro salp,ctm
11 M. NURIL FAZRI KEDUNGWARINGIN 2/5 L 4 gatal gatal SCABIES salp 24,vc
12 MAHARANI KEDUNGWARINGIN 1/5 L 5 gatal gatal SCABIES salp 24,vc
13 MUNASIHIN KEDUNGWARINGIN 1/5 L 12 gatal gatal SCABIES salp 24,vc
14 NAVIA CANTIKA KEDUNGWARINGIN 1/5 P 12 gatal gatal SCABIES salp 24,vc

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 3
2 Jumlah Penduduk Desa 9742
3 Jumlah anak<15 th berobat 14
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan WARINGNSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
Tanggal Kegiatan 5-Apr-22

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 ANDRA ARAFI SUKANEGARA 8/2 L 6 Gatal-gatal DERMATITIS salp 24,setrizin
2 ATHA HAFIZ SUKANEGARA 8/2 L 8 Gatal Gatal DERMATITIS setrizin
3 AZMI AZHAR SUKANEGARA 8/2 L 8 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp
4 CHAYRA SUKANEGARA 8/2 P 5 gatal gatal DERMATITIS asiklovir salp
5 DELISA SUKANEGARA 8/2 P 4 gatal gatal DERMATITIS setrizin,hidro
6 HARIS DWI S. KEDUNGWARINGIN 2/5 L 12 gatal gatal SCABIES asiklovir salp
7 LAYINA ASYIFA SUKARAHAYU 7/10 P 12 gatal gatal SCABIES beta salp,ctm
8 MARDIYATU EL HAZIMA SUKARAHAYU 8/10 P 11 gatal gatal SCABIES asiklovir salp
9 NOVAL ALFA SUKANEGARA 10/2 L 10 gatal gatal SCABIES ctm,hidro salp

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 4
2 Jumlah Penduduk Desa 9742
3 Jumlah anak<15 th berobat 9
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan WARINGINSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
Tanggal Kegiatan 23 Mei 2022
No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.
1 AISELAZZMI H SUKANEGARA 2/1 P 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 ALKHALIFI ZIKRI SUKANEGARA 2/1 L 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 AZKIYA ZULFANI SUKANEGARA 2/1 P 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 NIZAM AZIZ SUKANEGARA 2/1 L 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 DZAKIRA T SUKANEGARA 2/1 P 7 bentol-bentol alergi ctm
6 AFLAHATUN DAIMAH SUKANEGARA 3/1 P 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm
7 AHMAD ISLAHUD SUKANEGARA 3/1 L 12 gatal-gatal dermatitis hidro salp,setrizin
8 ALFARIZI ADI SUKANEGARA 3/1 L 11 bentol-bentol dermatitis hidro salp,setrizin
9 ASFI AINI SUKANEGARA 3/1 P 7 beruntus scabies sacbimit salp
10 FAHRIL MALIK SUKANEGARA 3/1 L 8 gatal-gatal scabies sacbimit salp

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 5
2 Jumlah Penduduk Desa 9742
3 Jumlah anak<15 th berobat 10
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan WARINGINSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
15 Juni 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 Jihan Alfiatun P 1 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm
2 Mufidatul Farihah KEDUNGWARINGIN 3/5 L 1 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 Hairul Muhammad KEDUNGWARINGIN 3/5 L 2 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 ALESHA MEGAN KEDUNGWARINGIN 3/5 L 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 HAFIZ ALFIZAR KEDUNGWARINGIN 3/5 L 1 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 AKSA DEVIN KEDUNGWARINGIN 3/5 L 6 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 MAHAWIRA ARBANI KEDUNGWARINGIN 3/5 P 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 KAFIYA SANI MARWA KEDUNGWARINGIN 3/5 L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 SYAKIRA NURIYATUL KEDUNGWARINGIN 3/5 L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
10 AURORA KEDUNGWARINGIN 4/5 L 14 gatal gatal SCABIES hidro salp,ctm
11 DEA NOVIANTI KEDUNGWARINGIN 4/5 L 10 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 6
2 Jumlah Penduduk Desa 9742
3 Jumlah anak<15 th berobat 11
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan WARINGINSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
11 Juli 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 ADHARA PURWODADI 4/3 L 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 AFKAR PURWODADI 4/3 L 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 AL HANAN PURWODADI 4/3 L 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 ALFA NUR PURWODADI 4/3 L 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 ARFABIAN PURWODADI 4/3 L 7 bentol-bentol alergi ctm
6 ATHAR RAZKA PURWODADI 4/3 L 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm
7 ELEA KHUMAIRA PURWODADI 4/3 P 12 gatal-gatal dermatitis hidro salp,setrizin
8 FAHMI ANGGARA PUT PURWODADI 4/3 L 11 bentol-bentol dermatitis hidro salp,setrizin
9 FERDI PURWODADI 4/3 L 7 beruntus scabies sacbimit salp
10 M. ZULKARNAIN PURWODADI 4/3 L 8 gatal-gatal scabies sacbimit salp

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 7
2 Jumlah Penduduk Desa 9742
3 Jumlah anak<15 th berobat 10
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan WARINGINSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
22 Agustus 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 DANIL SUKARAHAYU 6/8 L 5 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
2 AIRA YUMNA SUKARAHAYU 10/8 P 4 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 DEVANO ARKANA SUKARAHAYU 10/8 L 8 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
4 HUMAIRA SHAKILA SUKARAHAYU 10/8 L 13 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
5 RAFASYA SUAKARAHAYU 1/7 P 6 Gatal Gatal DERMATITIS ctm
6 M. AQIL AFKAR SUKARAHAYU 10/8 L 5 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
7 SAYYID M. FADJAR SUKARAHAYU 10/8 L 7 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
8 THALITA HASNA SUKARAHAYU 10/8 P 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
9 HAFIZ SUAKARAHAYU 1/7 L 4 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 8
2 Jumlah Penduduk Desa 9742
3 Jumlah anak<15 th berobat 9
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan WARINGINSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
12 Sepetember 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 AHMAD HAIDAR SUKARAHAYU 7/8 L 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 ARKA AL FARIQ SUKARAHAYU 7/8 L 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 AZZAHRA PUTRI RAHMADA SUKARAHAYU 7/8 P 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 GILANG PRATAMA SUKARAHAYU 7/8 L 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 IQBAL WAHYU R SUKARAHAYU 7/8 L 7 bentol-bentol alergi ctm
6 MAHREEN SUKARAHAYU 7/8 P 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm
Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 9
2 Jumlah Penduduk Desa 9742
3 Jumlah anak<15 th berobat 6
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan WARINGINSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
17 Oktober 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 ADITIA NUR SUKARAHAYU 8/8 L 1 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm
2 ALFIN ALFIANSYAH SUKARAHAYU 8/8 L 1 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 AMEERA ALFATHUNNISA SUKARAHAYU 8/8 P 2 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 ASSYFA SUKARAHAYU 8/8 P 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 ELVINA NUR A SUKARAHAYU 8/8 P 1 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 HAFIZ MUBAROK SUKARAHAYU 8/8 L 6 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 HILYA MAFAZA SUKARAHAYU 8/8 L 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 KHALISA PUTRI SUKARAHAYU 8/8 P 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 NADHIFA ALMEIRA SUKARAHAYU 8/8 P 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 10
2 Jumlah Penduduk Desa 9742
3 Jumlah anak<15 th berobat 9
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan WARINGINSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
23-Nov-22
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 KARIN WULANDARI PURWODADI 2/3 P 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 M FAKHRIL R PURWODADI 2/3 L 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 Marsela Wibisono PURWODADI 2/3 P 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 NABILA DWI RAMADHANI PURWODADI 2/3 P 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 Nadhifatul Azzahra PURWODADI 2/3 P 7 bentol-bentol alergi ctm
6 Nayara N. PURWODADI 2/3 P 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm
7 Raffa Ade Putra PURWODADI 2/3 L 12 gatal-gatal dermatitis hidro salp,setrizin
8 RAIHAN FEBRIANSYAH PURWODADI 2/3 L 11 bentol-bentol dermatitis hidro salp,setrizin
9 Rendy Firmansyah PURWODADI 2/3 L 7 beruntus scabies sacbimit salp
10 SAYLA RHAQILLA PURWODADI 2/3 P 8 gatal-gatal scabies sacbimit salp
Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 11
2 Jumlah Penduduk Desa 6949
3 Jumlah anak<15 th berobat 9742
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable 10
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan langensari 2
Nama Puskesmas langensari
Nama Kabupaten/Kota Banjar
11-Jan-22
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 NAVYA INDIRA SINARGALIH 1/4 P 1 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm
2 FEBRI SUPRIYADI SINARGALIH 1/4 L 1 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 KAYLA MAGFIRLI SINARGALIH 1/4 P 2 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 ARISHA HARA A. SINARGALIH 1/4 P 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 KHOERUNISA NABILA SINARGALIH 1/4 P 1 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 NAIRA ALMAIDA SINARGALIH 1/4 P 6 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 DYLAN P SINARGALIH 1/4 L 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 AZAHRA APRILIANI SINARGALIH 1/4 P 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 ATHAR MAUZA SINARGALIH 2/4 L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
10 SAMARA SINARGALIH 2/4 P 14 gatal gatal SCABIES hidro salp,ctm
11 M. RAHANDIKA SINARGALIH 2/4 L 10 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 1
2 Jumlah Penduduk Desa 9511
3 Jumlah anak<15 th berobat 11
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan langensari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
21 Februari 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 M. Widi N. KARANGMUKTI 3/7 L 5 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
2 DAVINA KARANGMUKTI 3/7 P 4 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 ARISA KARANGMUKTI 4/7 P 8 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
4 Delviano KARANGMUKTI 4/7 L 13 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
5 AZZAM AL AKBAR KARANGMUKTI 4/7 L 6 Gatal Gatal DERMATITIS ctm
6 ALYKA NAILA PUTRI KARANGMUKTI 4/7 P 5 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
7 Arsyila Kirani KARANGMUKTI 4/7 P 7 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
8 Faiz Akbar KARANGMUKTI 4/7 L 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
9 AIRA SHAQUEENA KARANGMUKTI 4/7 P 4 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm

Rangkuman
1 M. DENIS 2022 2
2 Jumlah Penduduk Desa 9511
3 Jumlah anak<15 th berobat 9
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan langensari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
15 Maret 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 Devano KARANGMUKTI 4/6 L 11 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm
2 Nazril KARANGMUKTI 4/6 L 8 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 Jesslyn H.Z KARANGMUKTI 4/6 P 9 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 FAIZAN AKMAL KARANGMUKTI 4/6 L 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 ZIAN ARYA SENA KARANGMUKTI 4/6 L 10 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 ZAHIRA KHOERUNNISA KARANGMUKTI 4/6 P 10 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 ANDINI FITRIANI KARANGMUKTI 4/6 P 5 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 MISHA CEYLIN KARANGMUKTI 5/6 P 4 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 EARLITA NAMIRAS KARANGMUKTI 5/6 P 7 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
10 LATIF RAMADHAN KARANGMUKTI 5/6 L 9 gatal gatal SCABIES hidro salp,ctm
11 Ashofa KARANGMUKTI 5/6 P 4 gatal gatal SCABIES salp 24,vc
12 ULFAH TALITA KARANGMUKTI 5/6 P 5 gatal gatal SCABIES salp 24,vc
13 ERLIT ERLANGGA KARANGMUKTI 2/7 P 12 gatal gatal SCABIES salp 24,vc
14 KEANU BILAL KARANGMUKTI 2/7 L 12 gatal gatal SCABIES salp 24,vc

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 3
2 Jumlah Penduduk Desa 9511
3 Jumlah anak<15 th berobat 14
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan LAngensari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
5-Apr-22
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 ANDINI PUTRI H. SIDAMULYA 2/8 P 6 Gatal-gatal DERMATITIS salp 24,setrizin
2 AHMAD RIFA\'I M SIDAMULYA 2/8 L 8 Gatal Gatal DERMATITIS setrizin
3 FELISHA ARSYLA N. SIDAMULYA 2/8 P 8 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp
4 ZAFA DWI ALMIRA SIDAMULYA 4/8 P 5 gatal gatal DERMATITIS asiklovir salp
5 NAURA DWI AULIA SIDDAMULYA 3/8 P 4 gatal gatal DERMATITIS setrizin,hidro
6 DEVI AMALIA SIDAMULYA 3/8 P 12 gatal gatal SCABIES asiklovir salp
7 M ABIZAR ALBIANSYAH SIDAMLUYA 5/8 L 12 gatal gatal SCABIES beta salp,ctm
8 CAKRA BRILIAN D. SIDAMULYA 4/8 L 11 gatal gatal SCABIES asiklovir salp
9 DAANIA KHANZA SIDAMULYA 4/8 P 10 gatal gatal SCABIES ctm,hidro salp

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 4
2 Jumlah Penduduk Desa 9511
3 Jumlah anak<15 th berobat 9
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan langensari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
23 Mei 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 RAFKI ANANTA SIDAMULYA 2/9 I 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 ARKHAN QAIS SIDAMULYA 2/9 I 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 JIHAN ILIANA A. SIDAMULYA 2/9 P 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 RIKE DAMAYANTI SIDAMULYA 2/9 P 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 ALDETTO GIBRAN A. SIDAMULYA 2/9 L 7 bentol-bentol alergi ctm
6 SINTA ADELIA SIDAMULYA 2/9 P 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm
7 ISNAN YUDISTIRA SIDAMULYA 2/9 L 12 gatal-gatal dermatitis hidro salp,setrizin
8 AQILA DWI SUSANTI SIDAMULYA 3/9 P 11 bentol-bentol dermatitis hidro salp,setrizin
9 ANINDITA KESHWARI SIDAMULYA 3/9 P 7 beruntus scabies sacbimit salp
10 CAHAYA LESTARI SIDAMULYA 3/9 P 8 gatal-gatal scabies sacbimit salp

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 5
2 Jumlah Penduduk Desa 9511
3 Jumlah anak<15 th berobat 10
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan LANGENSSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
15 Juni 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 Jihan Alfiatun SINARGALIH 1/2 P 1 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm
2 Mufidatul Farihah SINARGALIH 1/2 L 1 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 Hairul Muhammad SINARGALIH 1/2 L 2 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 ALESHA MEGAN SINARGALIH 1/2 L 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 HAFIZ ALFIZAR SINARGALIH 1/2 L 1 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 AKSA DEVIN SINARGALIH 1/2 L 6 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 MAHAWIRA ARBANI SINARGALIH 1/2 P 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 KAFIYA SANI MARWA SINARGALIH 1/2 L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 SYAKIRA NURIYATUL SINARGALIH 2/2 L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
10 AURORA SINARGALIH 2/2 L 14 gatal gatal SCABIES hidro salp,ctm
11 DEA NOVIANTI SINARGALIH 2/2 L 10 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 6
2 Jumlah Penduduk Desa 9511
3 Jumlah anak<15 th berobat 11
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan langensari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
11 Juli 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 ADZRIL NUR SUKAHURIP 5/1 L 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 AYUNDA N SUKAHURIP 5/1 P 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 DESWITA SUKAHURIP 5/1 P 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 DIKKY WARSITO SUKAHURIP 5/1 L 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 FARZAN HAIDAR SUKAHURIP 5/1 L 7 bentol-bentol alergi ctm
6 KEISHA AURELIA SUKAHURIP 5/1 P 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm
7 NAURA SUKAHURIP 5/1 P 12 gatal-gatal dermatitis hidro salp,setrizin
8 PRANAJA AZKA T SUKAHURIP 5/1 L 11 bentol-bentol dermatitis hidro salp,setrizin
9 RAFFA NAUVAL SUKAHURIP 5/1 L 7 beruntus scabies sacbimit salp
10 RAFKA FATHIR R SUKAHURIP 5/1 L 8 gatal-gatal scabies sacbimit salp

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 7
2 Jumlah Penduduk Desa 9511
3 Jumlah anak<15 th berobat 10
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan LANGENSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
22 Agustus 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 SENNA SUKAHURIP 5/5 L 5 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
2 AL MUHAMMAD INDRA SUKAHURIP 1/3 L 4 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 ALULA FARZANA SUKAHURIP 1/3 P 8 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
4 ALVINO DAFFA SUKAHURIP 1/3 L 13 Gatal Gatal SCABIES scabimit,setrizin
5 ANINDITA K SUKAHURIP 1/3 P 6 Gatal Gatal DERMATITIS ctm
6 ANNISA RAHMAH SUKAHURIP 1/3 P 5 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
7 BILQISH AZKIYA SUKAHURIP 1/3 P 7 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
8 DEA AFIKA S SUKAHURIP 1/3 P 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
9 DYLAN A. SUKAHURIP 1/3 P 4 Gatal Gatal DERMATITIS hidro salp,ctm

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 8
2 Jumlah Penduduk Desa 9511
3 Jumlah anak<15 th berobat 9
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan langensari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
12 Sepetember 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 AZKIA SAFIRA SUKAHURIP 2/1 P 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 CHIKA AMELIA SUKAHURIP 2/1 P 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 DANADHAYKSA D. SUKAHURIP 2/1 P 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 DEN JIBRIL M SUKAHURIP 2/1 L 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 FAHMI ALDI NUGRAHA SUKAHURIP 2/1 P 7 bentol-bentol alergi ctm
6 FIRZA IZZATUSSYAFIRA SUKAHURIP 2/1 P 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 9
2 Jumlah Penduduk Desa 9511
3 Jumlah anak<15 th berobat 6
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan LANGENSARI
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
17 Oktober 2022
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 ARBIAN NASHRUL SINARGALIH 1/2 L 1 Gatal2,batuk DERMATITIS scabimit,ctm
2 ATIQAH SINARGALIH 1/2 P 1 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,ctm
3 DEVIRA RAMADHANI SINARGALIH 1/2 P 2 Gatal Gatal DERMATITIS scabimit,setrizin
4 LAILA IHDA SINARGALIH 1/2 P 6 GATAL DERMATITIS ctm
5 MUFIDA SYAIBA SINARGALIH 1/2 L 1 Gatal-gatal DERMATITIS hidro salp,ctm
6 WAHDA ALENA SINARGALIH 1/2 P 6 Gatal Gatal SCABIES salp 24,vc
7 YUSUF SINARGALIH 1/2 L 10 Gatal Gatal SCABIES scabimit,ctm
8 KHAIRUNNISA SINARGALIH 1/2 P 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin
9 AZRIEL RAMADHAN SINARGALIH 2/2 L 15 gatal gatal SCABIES scabimit,setrizin

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 10
2 Jumlah Penduduk Desa 9511
3 Jumlah anak<15 th berobat 9
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -
form 17

Register Berobat Pada Kegiatan Puskesmas Keliling

Kelurahan LAngensari
Nama Puskesmas langensari 2
Nama Kabupaten/Kota Banjar
23-Nov-22
Tanggal Kegiatan

No Nama Pasien Alamat JK Umur Gejala Diagnosis Obat Ket.


1 M. ILHAM NUGRAHA SUKAHURIP 3/1 L 5 gatal-gatal dermatitis genta salp,ctm
2 MAFFAZA SUKAHURIP 3/1 P 6 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
3 MELINA SUKAHURIP 3/1 P 10 beruntus dermatitis hidro salp,setrizin
4 NAOMI ALMERA Y SUKAHURIP 3/1 P 12 gatal-gatal scabies sacbimit salp
5 NASHA ABILA SUKAHURIP 3/1 P 7 bentol-bentol alergi ctm
6 NOVITA OKTAVIANI SUKAHURIP 3/1 P 12 beruntus dermatitis genta salp,ctm
7 RAISA SUKAHURIP 3/1 P 12 gatal-gatal dermatitis hidro salp,setrizin
8 REVAN RADITYA SUKAHURIP 3/1 L 11 bentol-bentol dermatitis hidro salp,setrizin
9 SALWA SUKAHURIP 3/1 P 7 beruntus scabies sacbimit salp
10 TIFFANY SUKAHURIP 3/1 P 8 gatal-gatal scabies sacbimit salp

Rangkuman
1 Tahun/Bulan Kegiatan 2022 11
2 Jumlah Penduduk Desa 9511
3 Jumlah anak<15 th berobat 10
4 Jumlah kasus konfirmasi/probable -
5 Jumlah suspek -
6 Jumlah kasus RDT (-) -

Anda mungkin juga menyukai