Anda di halaman 1dari 1

AYO KENALI

HEWAN YANG DILINDUNGI

DI INDONESIA
Hewan Terancam Punah di Indonesia
6 Hewan yang Dilindungi
Berdasarkan data International Union for
Macan Tutul Jawa Komodo
Conservation of Nature (IUCN), terdapat
1.217 spesies hewan yang terancam punah Badak Jawa Orangutan
Kalimantan
di Indonesia hingga 2022.
Jumlah itu setara dengan 2,94% dari total
hewan terancam punah di dunia yang
Harimau Sumatra Jalak Bali
sebanyak 41.338 spesies.

Ikan
Tujuan Hewan tersebut Dilindungi

Inverbrata
Mamalia
Burung Supaya tidak mengalami
Reptil kepunahan.
Moluska
Amfibi Menjaga keseimbangan
ekosistem.

Daftar Hewan Terancam Punah di Indonesia

(2021)

Dampak Banyaknya Hewan Upaya Konservasi Satwa Langka di


Punah bagi Manusia Indonesia Agar Tidak Punah

Manusia kehilangan sumber makanan dan 1. Memberikan Edukasi dan Sosialisasi.


tidak dapat bertahan hidup.
2. Memberi dukungan terhadap upaya
pelestarian.
3. Menghindari transaksi satwa langka.

Berdasarkan ketentuan pasal 21 ayat (2)


huruf a dan b Undang-Undang No.5
Tahun 1990, setiap orang dilarang untuk:
Menyimpan, memiliki, memelihara, dan
memperniagakan satwa yang dilindungi
dalam keadaan mati.

Referensi : https://dataindonesia.id/ragam/detail/ Ni Nengah Aniasih

Anda mungkin juga menyukai