Anda di halaman 1dari 1

Nama : Ayu Fajar Lestari

NIM : 20220080463
Jelaskan teori maupun dasar hukum terkait falsafah dan ideologi pancasila, serta beri contoh
dalam kehidupan sehari-hari
Jawab
Pancasila merupakan ideologi pemersatu bangsa yang digali dari akar budaya bangsa Indonesia
yang mengandung nilai-nilai luhur yang dijunjung tinggi hingga sekarang, baik nilai-nilai agama,
adat istiadat, kebersamaan, keseteraan, keadilan, maupun perjuangan untuk melepaskan diri
dari segala bentuk penjajahan. Falsafah Pancasila meliputi nilai untuk hidup saling tolong
menolong atau semangat gotong royong, rukun, saling menjaga keamanan dan pertahan serta
saling menghargai dan memberi kebebasan beragama, dalam konteks kehidupan bermasyarakat
dan bernegara.
Contoh dalam kehidupan sehari hari :
• Menjaga Toleransi
• Menjaga Kerukunan Umat Beragama
• Mentaati dan Mematuhi Peraturan yang Berlaku
• Tidak Membuat Perpecahan Antar Kelompok
• Patuh akan peraturan yang telah ditetapkan serta mengakui persamaan derajat dan
bersikap adil tanpa pandang bulu.

Anda mungkin juga menyukai