Anda di halaman 1dari 2

Malam itu terasa melelahkan.

Aku pacu motor ku dengan kecepatan sedang,


sambil mendendangkan lagu-lagu favorit tahun 90an untuk mengusir kelelahan setelah
seharian berkutat dilayar komputer.
Sesampai dirumah aku menerima kenyataan bahwa istri ku sedang pergi keluar
kota. Suara perut yang berdemo ingin diisi pun bergema memecah keheningan rumah.
Tanpa tedeng aling aling dan tanpa mandi, segera aku membuka lemari tempat biasa istri
ku tercinta menyimpan stok makanan cepat saji. Begitu membuka lemari, seperti di film-
film seolah ada sorotan lampu dengan background suara menggema menuju ke benda
kuning berbentuk persegi panjang dan tertulis jelas “Indomie Rasa Soto Medan”. Indomie
Soto Medan seolah berkata dengan semangat “ayoo, segera masak aku”.
Sayuran itu aku potong kecil-kecil beseta cabai dan bawang, adalah pelengkap agar
cita rasa dari Indomie Soto Medan. Setelah tiga menit pemasakan sesuai dengan instruksi
penyajian, dan perlu diketahui bahwa memasak Indomie selama 3 menit akan membuat
kekenyalan Indomie lebih sempurna, bahkan lebih baik memasak indomie menggunakan
stopwatch, dijamin mie akan kenyal sempurna.
Aku menyendok Indomie kedalam mulut dan bagaikan American chaves yang
membuka portal ke univers lain, aku seolah masuk kedalam univers, yaitu univers masa
lalu. Masa dimana aku, Guntur dan nauval disatukan oleh citarasa yang sama rasa Soto
Medan.
****
Banda aceh, 1995.
“itu, sebelah kiri kau capungnya, tangkap”.
aku arahkan perangkap capung yang aku buat dari plastic bekas dimana ujung plastik yang
tertutup di ikatkan di ujung batang kayu dengan karet gelang.
“yahhh, gak dapet, cemananya ke1 ne” sahut Guntur
Guntuh adalah pak cik aku secara susunan struktur organisasi keluarga, karena Guntur
adalah anak dari adik nenek aku, Bahasa kerennya om lah ya. Tapi umur Guntur hanya
beda 3 tahun dari aku, entah karena ibunya Guntur lama nikah atau ibu aku yang terlalu
cepat niakh, yah kita gak perlu bahas itu sih aku rasa. Anyways selain Guntur ada nauval
kakaknya Guntur, perawakan

Anda mungkin juga menyukai