Anda di halaman 1dari 20

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 BANJAR
Jalan DR. Hussein Kartasasmita Tlp-Fax. (0265) 741722-744860 Kota Banjar 46311
E-mail: smkn1banjar@gmail.com http.www.smkn1banjar.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Banjar


Mata Pelajaran : Dasar Desain Grafis
Kelas / Semester : X/1
Materi : Prinsip-Prinsip Tata Letak Desain Grafis
Pertemuan Ke :6-8
Alokasi Waktu : 9 jam ( 3 x 3 jam ) @ 45 menit

A. KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab,
peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai,
responsif dan proaktif) dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia,
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah,
KI 4 : Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan
ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik
dibawah pengawasan langsung.

B. KOMPETENSI DASAR
3.3 Memahami prinsip-prinsip tata letak antara lain : proporsi, irama (rythm),
keseimbangan, kontras, kesatuan (unity) dan harmoni dalam pembuatan desain grafis

4.3 Menyajikan hasil penerapan prinsip-prinsip tata letak antara lain : proporsi, irama
(rythm), keseimbangan, kontras, kesatuan (unity) dan harmoni dalam pembuatan
desain

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI ( IPK )


3.3 Memahami prinsip-prinsip tata letak antara lain : proporsi, irama (rythm),
keseimbangan, kontras, kesatuan (unity) dan harmoni dalam pembuatan desain grafis

Indikator :
 Menjelaskan fungsi dari prinsip-prinsi tata letak desain
 Menjealdkan 6 jenis prinsip dsain
 Menjelaskan pengertian keseimbangan
 Menjelaskan 6 cara untuk menciptakan keseimbangan
 Menjelaskan pengertian irama
 Menjelaskan 6 cara untuk membuat irama
 Menjelaskan pengerian penekanan
 Menjelaskan 6 cara untuk membuat penekanan
 Menjelaskan pengertian kesatuan
 Menjelaskan 5 cara untuk membuat kesatuan

4.3 Menyajikan hasil penerapan prinsip-prinsip tata letak antara lain : proporsi, irama
(rythm), keseimbangan, kontras, kesatuan (unity) dan harmoni dalam pembuatan
desain

Indikator :

 Mempraktekkan membuat prinsip-prinsip tata letak berupa :


 Proporsi
 Irama
 Keseimbangan
 Kontras
 Kesatuan
 Harmoni

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan kegiatan pembelajaran Desain Grafis (prinsip-prinsip tata letak desain grafis)
diharapkan siswa mampu terlibat aktif dalam kegiatan mengamati, menanya, menalar,
mencoba, berdiskusi serta mempresentasikan tentang mempraktekkan membuat
prinsip-prinsip tata letak berupa : proporsi, irama, keseimbangan, kontras, kesatuan
dan harmoni dengan baik

E. MATERI
 Fungsi dari prinsip-prinsi tata letak desain
 Jenis prinsip dsain
 Pengertian keseimbangan
 Cara untuk menciptakan keseimbangan
 Pengertian irama
 Cara untuk membuat irama
 Pengertian penekanan
 Cara untuk membuat penekanan
 Pengertian kesatuan
 Cara untuk membuat kesatuan
 Mempraktekkan membuat prinsip-prinsip tata letak berupa :
 Proporsi
 Irama
 Keseimbangan
 Kontras
 Kesatuan
 Harmoni

F. PENDEKATAN, MODEL DAN METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik
 Model Pembelajaran : Discovery Learning
 Metode : Paparan, Diskusi, Tanya Jawab

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Diskripisi Kegiatan Alokasi Waktu

Pendahuluan Pertemuan Ke 6 10 Menit


 Guru mengucapkan salam kepada peserta
didik
 Peserta didik merespon salam dari guru
mencerminkan sikap religius dan saling
menghormati serta menghargai
 Guru mengecek kerapian siswa dan
kebersihan kelas untuk menekankan
pentingnya kerapian dan kebersihan serta
kedisiplinan
 Guru meminta salah satu dari siswa untuk
memimpin berdoa sesuai dengan agama dan
keyakinana masing-masing
 Guru mengabsen kehadiran siswa
 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
yang harus dicapai peserta didik baik
berbentuk kemampuan proses maupun
kemampuan produk
 Peserta didik menerima informasi tentang
tujuan pembelajaran yang akan
dilaksanakan
 Guru menjelaskan manfaat penugasan
kompetensi dasar ini sebagai modal awal
untuk menguasai pasangan kompetensi
dasar lainnya yang tercakup dalam mata
pelajaran Desain grafis pendekatan dan
model pembelajaran yang digunakan serta
metodenya
 Peserta didik menerima informasi tentang
manfaat penugasan pkompetensi dasar ini
sebagai modal awal untuk menguasai
pasangan kompetensi dasar lainnya,
pendekatan dan model pembelajaran yang
akan digunakan serta metodanya
Kegiatan Inti 1. Identifikasi Masalah 115 Menit
Pemberian rangsangan (stimulation)
Mengamati
 Guru meminta untuk melihatn tayangan
tentang prinsip-prinsip tata letak antara
lain : proporsi, irama, keseimbangan,
kontras, kesatuan dan harmoni dalam
pembuatan desain grafis
 Siswa mengamati tayangan gambar yang
disajikan oleh guru
 Guru menugaskan siswa membaca
berbagai referensi yang telah disiapkan
untuk mengidentifikasi pengertian
(keseimbangan, irama, penekana,
kesatuan) prinsip-prindip tata lerak
desain, cara mencitpakan keseimbangan,
cara membuat irama, penekanan dan
kesatuan
 Siswa membaca berbagai referensi
berkaitan dengan pengertian
(keseimbangan, irama, penekana,
kesatuan) prinsip-prindip tata lerak
desain, cara mencitpakan keseimbangan,
cara membuat irama, penekanan dan
kesatuan

Menanya
 Guru menugaskan siswa diskusi untuk
menjelaskan pengertian (keseimbangan,
irama, penekana, kesatuan) prinsip-
prindip tata lerak desain, cara
mencitpakan keseimbangan, cara
membuat irama, penekanan dan kesatuan
 Siswa berdiskusi membahas tentang
pengertian (keseimbangan, irama,
penekana, kesatuan) prinsip-prindip tata
lerak desain, cara mencitpakan
keseimbangan, cara membuat irama,
penekanan dan kesatuan
 Siswa membuat pertanyaan tentang
berbagai hal yang belum diketahui dan
apa yang ingin diketahui lebih lanjut,

Pengumpulan Data
 Guru menugaskan siswa untuk mencari
jawaban tentang pengertian
(keseimbangan, irama, penekana,
kesatuan) prinsip-prindip tata lerak
desain, cara mencitpakan keseimbangan,
cara membuat irama, penekanan dan
kesatuan
 Siswa menggali informasi melalui
berbagai sumber yang berkaitan dengan
pengertian (keseimbangan, irama,
penekana, kesatuan) prinsip-prindip tata
lerak desain, cara mencitpakan
keseimbangan, cara membuat irama,
penekanan dan kesatuan
 Siswa melakukan persamaan persepsi
yang berkaitan dengan pengertian
(keseimbangan, irama, penekana,
kesatuan) prinsip-prindip tata lerak
desain, cara mencitpakan keseimbangan,
cara membuat irama, penekanan dan
kesatuan
2. Pembuktian
 Guru melakukan observasi dan penilaian
proses terhadap sikap dan pengetahuan
siswa selama kegiatan diskusi
 Guru menugaskan siswa untuk mencari
jawaban tentang pengertian
(keseimbangan, irama, penekana,
kesatuan) prinsip-prindip tata lerak
desain, cara mencitpakan keseimbangan,
cara membuat irama, penekanan dan
kesatuan
 Siswa menggali informasi melalui
berbagai sumber yang berkaitan dengan
pengertian (keseimbangan, irama,
penekana, kesatuan) prinsip-prindip tata
lerak desain, cara mencitpakan
keseimbangan, cara membuat irama,
penekanan dan kesatuan
 Siswa melakukan persamaan persepsi
yang berkaitan dengan pengertian
(keseimbangan, irama, penekana,
kesatuan) prinsip-prindip tata lerak
desain, cara mencitpakan keseimbangan,
cara membuat irama, penekanan dan
kesatuan

3. Menarik kesimpulan / generalisasi


Mengasosiasi
 Guru meminta siswa untuk
menyimpulkan hasil diskusi tentang
pengertian (keseimbangan, irama,
penekana, kesatuan) prinsip-prindip tata
lerak desain, cara mencitpakan
keseimbangan, cara membuat irama,
penekanan dan kesatuan
 Siswa menyimpulkan data hasil diskusi
dan kerja kelompok
Mengkomunikasikan
 Guru menugaskan siswa untuk
mempresentasikan hasil diskusi
 Siswa memporesentasikan hasil diskusi.
Siswa lian memberikan tanggapan terhadap
presentasi
 Siswa menerima tanggapan dari siswa lain
dan guru
 Siswa memperbaiki laporan hasil presentasi
 Guru memberikan penugasan dan penilaian
otentik selama proses pembelajaran
Penutup Rangkuman, refleksi, tes dan tindak lanjut 10 menit
 Peserta didik menanyakan hal-hal yang
masih ragu dan melaksanakan evaluasi
 Guru membantu peserta didik untuk
menjelaskan hal-hal yang diragukan
sehingga informasdi menjadi benar dan
tidak terjadi keslaha pahaman terhadap
materi
 Peserta didik menyimpulkan materi di
bawah bimbingan guru
 Guru melaksnakan penilaian
pengetahuan melalui tes tertulis dengan
waktu maksimal 15 menit dan seluruh
peserta didik mengerjakan tes tertulis
 Guru member tugas dan membuat
perencanaan praktik dan tindak lanjut
untuk pertemuan selanjutnya
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan
memberikan pesan untuk belajar

Pendahuluan Pertemuan Ke 7 10 Menit


 Guru mengucapkan salam kepada peserta
didik
 Peserta didik merespon salam dari guru
mencerminkan sikap religius dan saling
menghormati serta menghargai
 Guru mengecek kerapian siswa dan
kebersihan kelas untuk menekankan
pentingnya kerapian dan kebersihan serta
kedisiplinan
 Guru meminta salah satu dari siswa untuk
memimpin berdoa sesuai dengan agama dan
keyakinana masing-masing
 Guru mengabsen kehadiran siswa
 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
yang harus dicapai peserta didik baik
berbentuk kemampuan proses maupun
kemampuan produk
 Peserta didik menerima informasi tentang
tujuan pembelajaran yang akan
dilaksanakan
 Guru menjelaskan manfaat penugasan
kompetensi dasar ini sebagai modal awal
untuk menguasai pasangan kompetensi
dasar lainnya yang tercakup dalam mata
pelajaran Desain grafis pendekatan dan
model pembelajaran yang digunakan serta
metodenya
 Peserta didik menerima informasi tentang
manfaat penugasan pkompetensi dasar ini
sebagai modal awal untuk menguasai
pasangan kompetensi dasar lainnya,
pendekatan dan model pembelajaran yang
akan digunakan serta metodanya
Kegiatan Inti Menanya 115 Menit
 Guru menugaskan siswa diskusi untuk
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak proporsi, keseimbangan
dan irama
 Siswa berdiskusi membahas tentang
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak proporsi, keseimbangan
dan irama
 Siswa membuat pertanyaan tentang
berbagai hal yang belum diketahui dan
apa yang ingin diketahui lebih lanjut,
terkait dengan alat dan bahan serta cara
membuatnya

Pengumpulan Data
 Guru menugaskan siswa untuk mencari
jawaban tentang mempraktekkan
membuat prinsip-prinsip tata letak
proporsi, keseimbangan dan irama
 Siswa menggali informasi melalui
berbagai sumber yang berkaitan dengan
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak proporsi, keseimbangan
dan irama
 Siswa melakukan persamaan persepsi
yang berkaitan dengan mempraktekkan
membuat prinsip-prinsip tata letak
proporsi, keseimbangan dan irama

Pembuktian
 Guru melakukan observasi dan penilaian
proses terhadap sikap dan pengetahuan
siswa selama kegiatan diskusi
 Guru menugaskan siswa untuk mencari
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak proporsi, keseimbangan
dan irama
 Siswa menggali informasi melalui
berbagai sumber yang berkaitan dengan
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak proporsi, keseimbangan
dan irama
 Siswa melakukan persamaan persepsi
yang berkaitan dengan mempraktekkan
membuat prinsip-prinsip tata letak
proporsi, keseimbangan dan irama

Pengumpulan Data
 Guru menugaskan siswa untuk mencari
jawaban tentang mempraktekkan
membuat prinsip-prinsip tata letak
proporsi, keseimbangan dan irama
 Siswa menggali informasi melalui
berbagai sumber yang berkaitan dengan
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak proporsi, keseimbangan
dan irama
 Siswa melakukan persamaan persepsi
yang berkaitan dengan mempraktekkan
membuat prinsip-prinsip tata letak
proporsi, keseimbangan dan irama

Pembuktian
 Guru melakukan observasi dan penilaian
proses terhadap sikap dan pengetahuan
siswa selama kegiatan diskusi
 Guru menugaskan siswa untuk mencari
jawaban tentang mempraktekkan
membuat prinsip-prinsip tata letak
proporsi, keseimbangan dan irama
 Siswa menggali informasi melalui
berbagai sumber yang berkaitan dengan
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak proporsi, keseimbangan
dan irama
 Siswa melakukan persamaan persepsi
yang berkaitan dengan mempraktekkan
membuat prinsip-prinsip tata letak
proporsi, keseimbangan dan irama

Menarik kesimpulan / generalisasi


Mengasosiasi
 Guru meminta siswa untuk
menyimpulkan hasil diskusi tentang
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak proporsi, keseimbangan
dan irama
 Siswa menyimpulkan data hasil diskusi
dan kerja kelompok
Mengkomunikasikan
 Guru menugaskan siswa untuk
mempresentasikan hasil diskusi
 Siswa memporesentasikan hasil diskusi.
Siswa lian memberikan tanggapan terhadap
presentasi
 Siswa menerima tanggapan dari siswa lain
dan guru
 Siswa memperbaiki laporan hasil presentasi
 Guru memberikan penugasan dan penilaian
otentik selama proses pembelajaran
Penutup Rangkuman, refleksi, tes dan tindak lanjut 10 menit
 Peserta didik menanyakan hal-hal yang
masih ragu dan melaksanakan evaluasi
 Guru membantu peserta didik untuk
menjelaskan hal-hal yang diragukan
sehingga informasdi menjadi benar dan
tidak terjadi keslaha pahaman terhadap
materi
 Peserta didik menyimpulkan materi di
bawah bimbingan guru
 Guru melaksnakan penilaian
pengetahuan melalui tes tertulis dengan
waktu maksimal 15 menit dan seluruh
peserta didik mengerjakan tes tertulis
 Guru member tugas dan membuat
perencanaan praktik dan tindak lanjut
untuk pertemuan selanjutnya
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan
memberikan pesan untuk belajar
Pendahuluan Pertemuan Ke 8 10 Menit
 Guru mengucapkan salam kepada peserta
didik
 Peserta didik merespon salam dari guru
mencerminkan sikap religius dan saling
menghormati serta menghargai
 Guru mengecek kerapian siswa dan
kebersihan kelas untuk menekankan
pentingnya kerapian dan kebersihan serta
kedisiplinan
 Guru meminta salah satu dari siswa untuk
memimpin berdoa sesuai dengan agama dan
keyakinana masing-masing
 Guru mengabsen kehadiran siswa
 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
yang harus dicapai peserta didik baik
berbentuk kemampuan proses maupun
kemampuan produk
 Peserta didik menerima informasi tentang
tujuan pembelajaran yang akan
dilaksanakan
 Guru menjelaskan manfaat penugasan
kompetensi dasar ini sebagai modal awal
untuk menguasai pasangan kompetensi
dasar lainnya yang tercakup dalam mata
pelajaran Desain Grafis pendekatan dan
model pembelajaran yang digunakan serta
metodenya
 Peserta didik menerima informasi tentang
manfaat penugasan pkompetensi dasar ini
sebagai modal awal untuk menguasai
pasangan kompetensi dasar lainnya,
pendekatan dan model pembelajaran yang
akan digunakan serta metodanya

Kegiatan Inti Identifikasi Masalah 115 Menit

Menanya
 Guru menugaskan siswa diskusi untuk
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak kontras, kesatuan dan
harmoni
 Siswa berdiskusi membahas tentang
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak kontras, kesatuan dan
harmoni
 Siswa membuat pertanyaan tentang
berbagai hal yang belum diketahui dan
apa yang ingin diketahui lebih lanjut,
terkait alat dan bahan serta cara
membuatnya

Pengumpulan Data
 Guru menugaskan siswa untuk mencari
jawaban tentang mempraktekkan
membuat prinsip-prinsip tata letak
kontras, kesatuan dan harmoni
 Siswa menggali informasi melalui
berbagai sumber yang berkaitan dengan
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak kontras, kesatuan dan
harmoni
 Siswa melakukan persamaan persepsi
yang berkaitan dengan mempraktekkan
membuat prinsip-prinsip tata letak
kontras, kesatuan dan harmoni

Pembuktian
 Guru melakukan observasi dan penilaian
proses terhadap sikap dan pengetahuan
siswa selama kegiatan diskusi
 Guru menugaskan siswa untuk mencari
jawaban tentang mempraktekkan
membuat prinsip-prinsip tata letak
kontras, kesatuan dan harmoni
 Siswa menggali informasi melalui
berbagai sumber yang berkaitan dengan
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak kontras, kesatuan dan
harmoni

 Siswa melakukan persamaan persepsi


yang berkaitan dengan m
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak kontras, kesatuan dan
harmoni

Menarik kesimpulan / generalisasi


Mengasosiasi
 Guru meminta siswa untuk
menyimpulkan hasil diskusi tentang
mempraktekkan membuat prinsip-
prinsip tata letak kontras, kesatuan dan
harmoni
 Siswa menyimpulkan data hasil
diskusi dan kerja kelompok
Mengkomunikasikan
 Guru menugaskan siswa untuk
mempresentasikan hasil diskusi
 Siswa memporesentasikan hasil diskusi.
Siswa lian memberikan tanggapan terhadap
presentasi
 Siswa menerima tanggapan dari siswa lain
dan guru
 Siswa memperbaiki laporan hasil presentasi
 Guru memberikan penugasan dan penilaian
otentik selama proses pembelajaran
Penutup Rangkuman, refleksi, tes dan tindak lanjut 10 menit
 Peserta didik menanyakan hal-hal yang
masih ragu dan melaksanakan evaluasi
 Guru membantu peserta didik untuk
menjelaskan hal-hal yang diragukan
sehingga informasdi menjadi benar dan
tidak terjadi keslaha pahaman terhadap
materi
 Peserta didik menyimpulkan materi di
bawah bimbingan guru
 Guru melaksnakan penilaian
pengetahuan melalui tes tertulis dengan
waktu maksimal 15 menit dan seluruh
peserta didik mengerjakan tes tertulis
 Guru member tugas dan membuat
perencanaan praktik dan tindak lanjut
untuk pertemuan selanjutnya
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan
memberikan pesan untuk belajar

H. PENILAIAN, PEMBELAJARAN REMEDIAL DAN PENGAYAAN

No Penilaian Jenis Tes Instrumen

1 Sikap Non tes Lembar Penilaian sikap


Observasi / pengamatan

2 Pengetahuan Tes Soal Tes Tertulis


 Tertulis

Non tes Lembar tugas


 Penugasan Lembar penilaian tugas

3 Ketrampilan Non tes Lembar Penilaian untuk


 Portofolio unjuk kerja
Tes Soal tes
 Tes tertulis tulisKeterampilan

1. Penilaian Ranah Pengetahuan ( Tes Tertulis )

Kisi-kisi dan soal

Mata Pelajaran : Desain Grafis


KD : 3.3 Memahami prinsip-prinsip tata letak antara lain : proporsi, irama (rythm),
keseimbangan, kontras, kesatuan (unity) dan harmoni dalam pembuatan desain

Kompetensi IPK Indikator SoalJenis Soal


Dasar Soal
3.3 Memahami  Fungsi dari 1. Siswa Tes 1. Jelaskan
prinsip- prinsip-prinsi tata dapat tertulis fungsi
prinsip tata letak desain menjelask prinsip tata
letak antara an fungsi lerak
lain : prinsip
proporsi,
irama 2. Siswa
(rythm),  Jenis prinsip dsain dapat 2. Jelaskan 6
keseimbang menjelask jenis prinsip
an, kontras, an 6 tata letak
kesatuan prinsip
(unity) dan tata letak
harmoni 3. Jelaskan
dalam  Pengertian 3. Siswa pengertian
pembuatan keseimbangan dapat keseimnanga
desain menjelask n
an
pengertia
n
keseimba
ngan
 Cara untuk 4. Jelaskan 6
menciptakan 4. Siswa cara untuk
dapat mencipatkan
keseimbangan
menjelask keseimbanga
an 6 cara n
mencipta
kan
keseimba
ngan 5. Jelaskan
pengerian
5. Siswa irama
 Pengertian irama dapat
menjelask
an
pengertia
n irama
6. Jelaskan 6
 Cara untuk cara untuk
6. Siswa
membuat irama
dapat membuat
menjelask irama
an 6 cara
membuat
irama 7. Jelaskan
 Pengertian pengertian
penekanan 7. Siswa penekanan
dapat
menjelask
an
pengertia
n
penekana
n 8. Jelaskan 6
 Cara untuk cara untuk
membuat 8. Siswa membuat
penekanan dapat pnekanan
menjelask
an 6 cara
membuat 9. Jelaskan
 Pengertian penekana pengertian
kesatuan n kesatuan
9. Siswa
dapat
menjelask
an
pengertia
n
 Cara untuk kesatuan 10. Jelaskan 5
cara untuk
membuat kesatuan
10. Siswa membuat
dapat kesatuan
menjelask
an 5 cara
membuat
kesatuan
grafis

a) Opsi Kunci Jawaban

1. Prinsip-prinsip desain membantu anda untuk menggabungkan berbagai


elemen desain ke dalam tata letak yang baik.
2. 6 jenis prinsip tata letak
 Proporsi
 Irama
 Keseimbangan
 Kontras
 Kesatuan
 Harmoni

3. Keseimbangan sama dengan dua buah benda yang sama berat/bobotnya.


Dalam hubungan dengan grafis, kita membicarakan tentang bobot visual. Setiap
elemen pada sebuah visual memiliki bobot yang telah ditentukan oleh ukuran
gelap atau terang  serta tebal atau tipis sebuah garis.
4. 6 cara untuk menciptakan keseimbangan :

 Ulangi bentuk tertentu secara reguler dan sama ukurannya, baik secara
vertikal maupun horizontal.
 Pusatkan elemen pada tengah halaman.
 Menempatkan beberapa visual kecil di sisi yang lain untuk menyeimbangkan
gambar yang besar atau blok teks.
 Gunakan satu atau dua bentuk yang tidak biasa dan buat juga bentuk-bentuk
yang reguler.
 Menyeimbangkan sebuah teks tebal dengan warna cerah dan berwarna
warni.
 Memberi ruang kosong yang longgar untuk blok teks atau gambar yang
gelap

5. Ritme/ Irama adalah pola yang dibuat oleh elemen-elemen secara


berulang dan bervariasi. Pengulangan (mengulangi unsur serupa secara
yang konsisten) dan variasi (perubahan dalam bentuk, ukuran, posisi
atau elemen) adalah kunci untuk ritme visual. Menempatkan elemen
dalam sebuah layout secara teratur akan membuat nuansa yang lembut,
tenang dan santai. Perubahan yang tiba-tiba pada ukuran dan jarak
elemen akan menyiratkan nuansa cepat, ritme yang hidup dan suasana
menarik.
6. 6 cara untuk membuat irama

 Ulangi serangkaian elemen dengan bentuk yang sama, juga jarak antar
masing-masing elemen untuk menciptakan sebuah ritme yang teratur.
 Ulangi serangkaian elemen yang lebih besar dengan jarak yang besar pula
secara menerus untuk membuat ritme yang progresif.
 Huruf yang bevariasi, tebal, tipis, besar dan kecil.
 Variasikan halaman yang gelap (karena tulisan dan gambar yang gelap)
dengan halaman yang ringan (sedikit tulisan dan berwarna cerah).
 Mengulang bentuk yang sama di beberapa layout.
 Ulangi elemen yang sama pada posisi yang sama pada setiap halaman yang
dicetak seperti koran atau majalah.

7. Penekanan dilakukan pada apa yang menonjol atau yang akan terlihat
pertama kali. Sebuah layout membutuhkan titik fokus untuk menarik
mata pembaca ke bagian yang dianggap penting. Terlalu banyak titik
fokus akan mengalahkan apa yang ingin diungkapkan. Umumnya, titik
fokus akan muncul ketika sebuah elemen nampak berbeda dari yang
lain.
8. 6 cara Untuk membuat penekanan:

 Gunakan spasi yang rata dan foto / gambar yang ditempatkan pada
elemen/frame yang tidak biasa.
 Letakkan bagian yang penting dari teks dengan penempatan atau posisi yang
bebeda dari yang lain.
 Gunakan huruf tebal pada judul dan sub judul, sedang pada isi halaman
gunakan huruf reguler.
 Gunakan huruf bermarna putih/terang pada bidang berwarna gelap
 Gunakan warna atau huruf yang tidak biasa pada bagian yang paling penting.
 Letakkan daftar/list pada bagian samping dengan memberinya kotak
penekanan.

9. Pembaca perlu isyarat visual agar membiarkan mereka tahu masing-


masing bagian satu unit-teks, judul, foto, gambar grafis, dan keterangan
lain.  Nah disini dibutuhkan penyatuan semua elemen agar terhat serasi.
Menyatukan elemen dengan mengelompokkan elemen-elemen tersebut.
Ulangi warna, bentuk, dan tekstur. Gunakan grid (struktur yang
mendasari halaman) untuk membangun kerangka kerjauntuk
margin, kolom, jarak, dan proporsi.
10. 5 cara Untuk membuat kesatuan:

 Gunakan hanya satu atau dua jenis huruf , hanya bedakan ukuran atau
warnanya.
 Konsisten dengan jenis font, ukuran, dan gaya untuk judul, subjudul,
keterangan, headers, footers, dll di seluruh publikasi, presentasi, atau situs
web.
 Menggunakan palet warna yang sama.
 Mengulang warna, bentuk, atau tekstur di area yang berbeda.
 Pilih visual yang serupa untuk warna, tema, atau bentuk.

Nilai Pengetahuan Desain Grafis

Nama Skor setiap nomor soal Skor Nilai


No
Siswa/Kelompok No. 1 No. 2 No. 3 No. 4 No. 5 Perolehan Akhir
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN
Nomor 1
a) Jika menjawab fungsi dengan sangat benar skor 4
b) Jika menjawab fungsi dengan benar skor 3
c) Jikamenjawab fungsi dengan kurang benar skor 2
d) Jika menjawab fungsidengan tidak benar skor 1

Nomor 2
a) Jika menjawab 6 prinsip dengan benar skor 4
b) Jika menjawab 5 prinsip dengan benar skor 3
c) Jikamenjawab 3 prinsp dengan benar skor 2
d) Jika menjawab 2 prinsip dengan benar skor 1

Nomor 3
a) Jika menjawab pengertian dengan sangat benar skor 4
b) Jika menjawab pengertian dengan benar skor 3
c) Jikamenjawab pengertian dengan kurang benar skor 2
d) Jika menjawab pengertian dengan tidak benar skor 1

Nomor 4
a) Jika menjawab 6 cara dengan benar skor 4
b) Jika menjawab 5 cara dengan benar skor 3
c) Jikamenjawab 3 cara dengan benar skor 2
d) Jika menjawab 2 cara engan benar skor 1

Nomor 5
a) Jika menjawab pengertian dengan sangat benar skor 4
b) Jika menjawab pengertian dengan benar skor 3
c) Jikamenjawab pengertian dengan kurang benar skor 2
d) Jika menjawab pengertian dengan tidak benar skor 1

Nomor 6
a) Jika menjawab 6 cara dengan benar skor 4
b) Jika menjawab 5 cara dengan benar skor 3
c) Jikamenjawab 3 cara dengan benar skor 2
d) Jika menjawab 2 cara engan benar skor 1

Nomor 7
a) Jika menjawab pengertian dengan sangat benar skor 4
b) Jika menjawab pengertian dengan benar skor 3
c) Jikamenjawab pengertian dengan kurang benar skor 2
d) Jika menjawab pengertian dengan tidak benar skor 1

Nomor 8
e) Jika menjawab 6 cara dengan benar skor 4
f) Jika menjawab 5 cara dengan benar skor 3
g) Jikamenjawab 3 cara dengan benar skor 2
h) Jika menjawab 2 cara engan benar skor 1

Nomor 9
a) Jika menjawab pengertian dengan sangat benar skor 4
b) Jika menjawab pengertian dengan benar skor 3
c) Jikamenjawab pengertian dengan kurang benar skor 2
d) Jika menjawab pengertian dengan tidak benar skor 1

Nomor 10
a) Jika menjawab 5 cara dengan benar skor 4
b) Jika menjawab 4 cara dengan benar skor 3
c) Jikamenjawab 3 caradengan benar skor 2
d) Jika menjawab 2 cara dengan benar skor 1

Jumlah skor yang diperoleh


Rumus Pengolahan Nilai adalah Nilai = ----------------------------- ------ x 100 =
Jumlah skor maksimal

2. Penilaian Ranah Keterampilan ( Tes Unjuk Kerja )


a. Kisi-kisi dan Soal keterampilan

Kisi-kisi dan Soal Keterampilan


Mata Pelajaran : Desain GRafis
KD : 4.3 Menyajikan hasil penerapan prinsip-prinsip tata letak antara lain : proporsi,
irama (rythm), keseimbangan, kontras, kesatuan (unity) dan harmoni dalam
pembuatan desain

Kompetensi IPK Indikator Soal Jenis Soal


Dasar Soal
4.3  Mempraktekkan  Siswa Tes  Anda
Menyajik membuat prinsip- dapat prakt diminta
an hasil prinsip tata lerak Memprakt ik untuk
penerapa antara lain : ekkan Mempra
n prinsip-  Proporsi membuat ktekkan
prinsip  Irama prinsip- membua
tata letak  Keseimbang prinsip t
antara an tata lerak prinsip-
lain :  Kontras antara prinsip
proporsi,  Kesatuan lain : tata
irama  Harmoni proporsi, lerak
(rythm), irama, antara
keseimba keseimba lain :
ngan, ngan, proporsi,
kontras, kontras, irama,
kesatuan kesatuan keseimb
(unity) dan angan,
dan harmoni kontras,
harmoni kesatuan
dalam dan
pembuat harmoni
an desain

a. Instrumen dan rubrik penilaian keterampilan


LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN PRAKTIK

Mata Pelajaran : Desain Grafis


Alokasi Waktu : …………………………
Nama Siswa : …………………………
Kelas :……../…………………..

No Skor (1-
Aspek Kriteria Skor
. 4)
1. Persiapan  Skor 4 = Sangat Baik
a. Laptop  Skor 3 = Baik
b. Lembar Kerja  Skor 2 = Cukup
2. Pelaksanaan :  Skor 1 = Kurang
a. Menjelaskan pengertian
b. Membandingkan contoh Skor Maksimum = 20
sistem
c. Penyajian
Total Skor

Kriteria Penilaian
Tes Praktik / Unjuk Kerja

No Komponen / Subkomponen Indikator Skor


Penilaian
1 2 3 4
I. Persiapan Kerja
1.1 Menyiapkan peralatan Peralatan lengkap sesuai prosedur 4
Peralatan kuran 2 macam 3
Peralatan kuran 3 macam 2
Peralatan kurang 4 macam 1
1.2 Menyiapkan bahan Bahan lengkap sesuai prosedur 4
Bahan kurang 1 3
Bahan kurang 2 2
Bahan kurang 3 1
II Proses (Sistematikan dan Cara Kerja )
Teknik penggunana alat benar, 4
penanganan bahan benar,
sitematika benra dan menerapkan
K3 selama bekerja
Satu indikator tidak terpenuhi 3
Dua indikator tidak terpenuhi 2
Tiga indikator tidak terpenuhi 1
III Hasil Kerja
Sangat Baik 4
Baik 3
Cukup Baik 2
Kurang Baik 1
Tidak Baik
IV. Sikap Kerja
4.1 Penggunaan kerja Semua kriteria persyaratan 4
ter[enuhi

Satu persyaratan tidak terpenuhi 3


Dua persyaratan tidak terpenuhi 2
Lebih dari dua persyaratan tidak 1
terpenuhi
4.2 Keselamatan kerja Semua kriteria persyaratan 4
ter[enuhi

Satu persyaratan tidak terpenuhi 3


Dua persyaratan tidak terpenuhi 2
Lebih dari dua persyaratan tidak 1
terpenuhi
V Waktu
5.1 Waktu penyelesaian 25% lebih cepat 4
15% lebih cepat 3
Tepat waktu 2
Tidak selesai tepat waktu 1

I. PEMBELAJARAN REMEDIAL DAN PENGAYAAN


Apabila pembelajaran tidak mencapai ketuntasan belajar pada KD tersebut kama akan
dilaksanakan remedial dengan memberikan penugasan ulang dalam mempraktekkan
prinsip-prinsip tata lerak antara lain : proporsi, irama, keseimbangan, kontras,
kesatuan dan harmoni : program remedial terlampir

J. MEDIA/ALAT, BAHAN DAN SUMBER BELAJAR


1. Media
 Gambar

2. Alat / Bahan
 Laptop atau LCD
 Infocus
 Speaker

3. Sumber Belajar
 Modul Dasar Grafis
 Bahan Ajar Desain Grafis
 Media Internet

Banjar, Juli 2018


Mengetahui
Kepala SMK N 1 Banjar Guru Mata Diklat

Dra. Hj.Nunung Erni N, M.MPd Sandi Saputra, S.Kom


Nip. 19670723 199412 2 002 Nip-

Anda mungkin juga menyukai