Anda di halaman 1dari 4

TUGAS JUENALISTIK

Penulis
Nama : M Alfindo M Y
NPM : 2016031040
P.S. : Ilmu Komunikasi

Mata Kuliah : Jurnalistik


Dosen : Hestin Oktiani, S.Sos., M.Si.

JURUSAN ILMU KOMUNIKASI


FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS LAMPUNG
Bandar Lampung
2 September 2021
Straight News (Berita Langsung)

Sumber : https://www.kompas.id/baca/nusantara/2021/09/01/resmikan-
bendungan-dan-cek-vaksinasi-presiden-jokowi-dijadwalkan-ke-lampung/

Berita yang berjudul “Resmikan Bendungan dan Cek Vaksinasi, Presiden Jokowi
Dijadwalkan ke Lampung” yang ditulis oleh Vina Oktavia termasuk ke dalam
straight news (berita langsung). Berita tersebut dapat dikategorikan sebagai berita
langsung karena dalam berita tersebut terdapat informasi yang berdasarkan fakta
di lapangan.
Pada berita di atas informasi yang diberikan sangatlah yang terbaru. Berita diatas
tergolong lengkap karena pada berita tersebut mengandung pertanyaan 5w 1h.
berikut unsur unsur 5w 1h dalam berita tersebut. What : Resmikan Bendungan
dan Cek Vaksinasi, Presiden Jokowi Dijadwalkan ke Lampung. Where :
Lampung. Why : Meresmikan bendungan yang ada di lampung serta mengecek
vaksinasi yang ada di lampung. When : 2 September 2021. Who : Presiden
Indonesia Joko Widodo. How : Jokowi hadir di Lampung untuk meresmikan
bendungan dan mengecek vaksin di Lampung pada 2 September 2021.

Views (Ulasan)
Sumber :
https://www.kompas.com/hype/read/2021/08/26/165835266/rekomendasi-film-
korea-bertema-psycological-thriller-terbaik?page=all

Berita yang berjudul ” Rekomendasi Film Korea Bertema Psycological Thriller


Terbaik” termasuk ke dalam jenis views (ulasan). Berita ini dikategorikan ke
views karena berisi tulisan yang berisi pandangan, ulasan, dan komentar dari
seseorang mengenai suatu hal yang diterangkan di media massa. Sehingga, dapat
disimpulkan bahwa tulisan ini termasuk produk jurnalistik views.

Opini penulis dalam berita ini ditunjukan lewat apa yang ia rasakan saat menonton
film film yang direkomendasikannya.

Anda mungkin juga menyukai