Anda di halaman 1dari 1

1.

Diketahui : Fungsi permintaan P=18 – 3Q


Ditanya : Penerimaan total (Total Revenue ) / TR ?
Jawab :
TR=Q. P
Ada fungsi permintaan P=a−bQ, dimana a dan b > 0 maka
TR=Q. P
¿ Q(a−b Q)
¿ aQ−b Q2
Maka kurva penerimaannya adalah
2
TR=18Q−3 Q
a 18
Titik potong TR dengan sumbu Q terjadi pada Q=0 dan Q= = =6 , merupakan persamaan
b 3
a 18
parabola yang terbuka ke bawah. Titik puncak terjadi di Q= = =3 dengan koordinat
2 b 2.3

( )
2
a a
, =(3,27).
2b 4b
2
TR=18Q−3 Q
Q adalah konsumen membeli barang sebesar Q satuan, jika barang yang terjual 2 maka
2
TR=18 ( 2 ) −3 ( 2 )
TR=36−12=24

Anda mungkin juga menyukai