Anda di halaman 1dari 1

Nama : Agniya.A.

F
Kelas : XII MIPA
Pelajaran : Praktek Fisika

Membuat Roket Air Menggunakan Botol

A. Alat dan Bahan


Alat :
 Gunting
 Cutter
 Pompa
Bahan :
 Air
 Karton
 2 Botol Air Mineral
 Kardus
 Douple-Tip
 Solasi
 Pentil Ban
 Clay/Lilin Mainan

B. Prosedur Pengujian
1. Potong botol menjadi 2 bagian dengan ukuran ¼.
2. Tempelkan lilin pada bagian dalam botol yang sudah di potong, yaitu pada bagian
atas botol/pada bagian botol yang lebih pendek.
3. Buat kerucut pada karton dan rekatkan dengan double-tip.
4. Satukan botol yang sudah di beri lilin dengan kerucut.
5. Rekatkan botol dengan bagian botol lainnya menggunakan solasi.
6. Satukan pentil ban dengan tutup botol.
7. Buat sayap roket menggunakan kardus dan karton, buatlah 3 sayap.
8. Tempel sayap pada botol.
9. Isi botol dengan air dan uji coba roket menggunakan pompa.

Anda mungkin juga menyukai