Anda di halaman 1dari 4

Jawaban:

1.Apa yang dimaksud dengan gambar ilustrasi?


Jawab:
Gambar ilustrasi adalah gambar yang
memberikan penjelasan pada suatu cerita, peristiwa atau kejadian
2.bagaimana proses/tahapan untuk membuat gambar ilustrasi?
Jawab:

1.) Menentukan tema gambar berdasarkan


cerita atau narasi.
2.) Menentukan jenis gambar ilustrasi yang
akan dibuat.
3.) Menentukan irama, komposisi, proporsi,
keseimbangan, dan kesatuan pada
objek gambar.
4.) Menggambar sketsa global yang
disesuaikan dengan cerita atau narasi.
5.) Memberikan arsiran atau warna pada
objek gambar sesuai karakter cerita.
3. Apa saja bentuk objek gambar ilustrasi?
Jawab:
Manusia, hewan dan tumbuhan
4. Apa tujuan gambar ilustrasi?
Jawab:
Tujuan dari gambar ilustrasi adalah memperkuat, memperjelas,
memperindah, mempertegas, dan memperkaya cerita atau narasi.
5.apa saja jenis jenis gambar ilustrasi?
Jawab:
Kartun, karikatur, komik, ilustrasi kakarya sastra, dan vignette.
6. Apa saja alat dan bahan yang digunakan dalam teknik kering membuat
gambar ilustrasi?
Jawab:
- pensil
- arang
-Krayon atau pastel colour
- charcoal
-pulpen
7.Apa saja alat dan bahan yang digunakan dalam teknik basah membuat
gambar ilustrasi?
Jawab:
cat air, cat minyak, tinta, atau media lain
yang memerlukan air atau minyak sebagai pengencer.
8. Apa fungsi gambar ilustrasi?
Jawab:
Fungsi dari gambar ilustrasi dapat juga dimanfaatkan untuk menghidupkan
sebuah cerita.serta untuk memperjelas maksud dan
makna cerita melalui bahasa visual.
9.apa saja cara pembuatan gambar ilustrasi?
Jawab:
Pembuatan gambar ilustrasi dapat
dilakukan dengan cara manual maupun
dengan menggunakan teknologi digital.
10.apa yang dimaksud gambar ilustrasi yang baik?
Jawab:
Gambar ilustrasi yang baik adalah ilustrasi yang dapatmerangsang dan
membantu pembaca untuk berimajinasi tentang cerita, ilustrasi sangat
membantu mengembangkan imajinasi dalam memahami narasi
SOAL ULANGAN HARIAN KE 4 KELAS 8 SENI BUDAYA

1. Apa yang dimaksud dengan gambar ilustrasi?


2. Bagaimana proses/tahapan untuk membuat gambar ilustrasi?
3. Apa saja bentuk objek gambar ilustrasi?
4. Apa tujuan gambar ilustrasi?
5. Apa saja jenis jenis gambar ilustrasi?
6. Apa saja alat dan bahan yang digunakan dalam teknik kering membuat
gambar ilustrasi?
7. Sebutkan dan jelaskan ketiga jenis gambar ilustrasi berdasarkan gaya dan
bentuknya!
8. Apa saja cara dan media pembuatan gambar ilustrasi?
9. Apa yang dimaksud gambar ilustrasi yang baik?
10. Jelaskan perbedaan komposisi simetris dan asimetris!

Nb: Kerjakan di buku tulis, beri identitas lengkap, langsung tulis jawaban sesuai
urut nomor, jika sudah, foto dan silahkan upload di google classroom masing-
masing!

Anda mungkin juga menyukai