Anda di halaman 1dari 15

Kombinasi &

Permutasi
Matematika
Diskrit
Kelompok 1
Anggota Kelompok

1. Ach Fasihul Lisan (E41211994)


2. Muhammad Diaz Ellyas Fenca (E41212001)
3. Arfan Astaraja (E41212004)
4. Mochammad Enrique Lazuardi Ramadany (E41212006)
5. Leovander Aditama Syahputra (E41212027)
6. Bilal Shandyarta Syamsudin (E41212037)
7. Oktavian Dava Putra Cahyono (E41212060)
8. Kennyo Gendis Putri Harli (E41212099)
9. Jessica Desi Imelda (E41212139)
10. Owen Pratama Endramawan (E41212359)
Table of contents

01 02 03
Pengertian & Perbedaan Contoh Soal
Sejarah
Sejarah &
Pengertian
01 Kombinasi &
Permutasi
Sejarah

Permutasi dan kombinasi sebenarnya telah


digunakan sejak lama oleh para ilmuwan.
Bahkan ada beberapa ilmuwan yang disebut-
sebut mengenalkan konsep permutasi dan
kombinasi.Kabarnya, konsep permutasi
pertama kali digunakan di China pada tahun
1000 SM. Ketika itu, konsep permutasi di
China digunakan dalam sebuah heksagram di
Yi Jing.
Pengertian

Permutasi Kombinasi
Permutasi adalah pengaturan Kombinasi adalah proses
dari himpunan baik sebagian atau pemilihan elemen dari
seluruhnya,namun harus himpunan,dimana urutan
memperhatikan urutan dari pemilihan elemen tidak
elemen. diperhatikan.
Rumus
Kombinasi &
Permutasi
Rumus
Permutasi
Misalkan diketahui himpunan memiliki anggota
sejumlah n, maka susunan terurut yang terdiri dari
r buah anggota dinamakan permutasi r dari n,
ditulis sebagai P(n,r) dimana r lebih kecil atau sama
dengan n.

Rumus permutasi adalah sebagai berikut.


Rumus
Kombinasi
Misalkan suatu himpunan memiliki anggota
sejumlah n, maka pemilihan r buah anggota
dinamakan kombinasi r dari n, ditulis sebagai C(n,r)
dimana r lebih kecil atau sama dengan n.

Rumus kombinasi adalah sebagai berikut.


Perbedaan
02 Kombinasi &
Permutasi
Perbedaan Kombinasi & Permutasi

Kombinasi Permutasi
Kombinasi tidak menggunakan Menggunakan urutan dan
urutan, biasanya digunakan dalam biasanya digunakan untuk
memilih satu item yang spesifik mengatur huruf, angka,
seperti menu makanan. benda
03.
Contoh Soal
Kombinasi

1). Dari 4 bus di terminal akan dipilih 2 bus


untuk berangkat ke Yogyakarta. Berapakah
cara memilih bus tersebut?

Pembahasan:
4C2 = 4! / (2! (4-2)!)
4C2 = (4×3×2×1) /((2×1)(2×1))
4C2 = (4×3) /(2×1))
4C2 = 12 / 2 = 6
Jadi, banyaknya cara untuk memilih bus yang
berangkat ke Yogyakarta adalah 6 cara.
Permutasi

1). Perusahaan pengalengan sedang membutuhkan


4 karyawan baru untuk mengisi posisi berbeda
yang kosong. Namun, calon yang tersedia
sebanyak 9. Tentukan berapa banyak susunan
karyawan yang mungkin dilakukan.

Pembahasan:
Dalam mengerjakan sebuah soal permutasi, kita
harus mengetahui jenis-jenis rumus permutasi
dengan prasyaratnya. Dalam soal di atas, 4
merupakan bagian di atas, sehingga kita dapat
menggunakan persamaan permutasi anggota
bagian.
Thanks!

CREDITS: This presentation template was created by


Slidesgo, and includes icons by Flaticon, and infographics &
images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai