Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN PELAKSANAAN PTD

DALAM RANGKA PELATIHAN DAN TOKOH MASYARAKAT DALAM


PEMGEMBANGAN DESA SIAGA

DESA : PEMUNYIAN
KECAMATAN : LIMBUR LUBUK MENGKUANG
KABUPATEN : BUNGO

OLEH
TIM KADER DESA SIAGA
1. SUUD : TOKOH MASYARAKAT
2. ELIZAR : KETUA KADER KESEHATAN
3. DARIHAM : KADER KESEHATAN

FORUM DESA SIAGA “ SEHATI”

DESA PEMUNYIAN KECAMATAN LIMBUR LUBUK MENGKUANG


KABUPATEN BUNGO
PROVINSI JAMBI TAHUN 2009
KATA PENGANTAR

Assalamualikum WW.

Dalam berapa tahun terakhir ini di indonesia hampir di seluruh Daerah banyak di
kembangkan berbagai jenis kegiatan demi mewujudkan kesejahteraan rakyat. Adapun
kegiatan tersebut adalah salah satunya “PELATIHAN KADER/TOMA DESA SIAGA”
kegiatan ini dilakukan di setiap Daerah indonesia termasuk “ Desa Pemunyian “
Dengan ikut serta Kader/Toma siaga maka saya Japar selaku kades Pemunyian
selalu mendukung dan ikut berpatisipasi dalam rangka pelatihan kader dan Tokoh/
Masyarakat dalam pengembangan Desa Siaga.
Di dalam proposal ini kami telah menjelaskan semua kegiatan-kegiatan yang ada di
Desa Pemunyian dengan lengkap dan terperinci.
Karena laporan ini di tujukan ke personil yang bervariasi luas maka isi ruang
lingkup babnya bervariasi di harabkan agar variasi ini akan membantu pembaca untuk
semakin mengerti dan melauskan pengetahuannya.

Pemunyian , Oktober 2009


RIO PEMUNYIAN

JAPAR
KETERANGAN SINGKAT PTD

Pertemuan Tingkat Desa yang dilakukan di Desa Pemunyian pada Tanggal 10


Nopember 2009 merupakan langkah awal untuk menciptakan Desa Siaga setelah kader/
Toma di beri Pelatihan di Kecamatan Limbur Lubuk Mengkuang.

Dengan adanya pertemuan tingkat Desa ini semoga bisa menjadi jembatan untuk
menuju tahab-tahab yang telah di atur oleh Dinas ksehatan propinsi jambi yang tujuan
adalah untuk menjadi Desa yang benar-benar siaga. Desa yang menyunyai sumber daya
dan adanya kemampuan kesanggupan untuk mencegah mengatasi masalah kesehatan di
Desa Pemunyian Kecamatan Limbur Lubuk Mengkuang Secara Mandiri

Pemunyian, Oktober 2009


Diketahui Oleh : Ketua Kader
Rio Pemunyian

JAPAR ELIZAR
PEMERINTAH KABUPATEN BUNGO
KECAMATAN LIMBUR LUBUK MENGKUANG
DUSUN PEMUNYIAN

KEPUTUSAN KEPALA DESA PEMUNYIAN


KECAMATAN LIMBUR LUBUK MENGKUANG
NOMOR : 05

TENTANG
PEMBENTUKAN KADER DESA SIAGA
DESA PEMUNYIAN BESAR KECAMATAN LIMBUR LUBUK MENGKUANG
TAHUN 2009
KEPALA DESA PEMUNYIAN

Membaca : Hasil pelatihan KADER / TOMAS dalam rangka pemgembagan Desa Siaga
program propinsi kesehatan pada tanggal, 10 Nopember 2009

Menimbang : a. bahwa untuk berjalannya tugas yang diberikan oleh Tim dinas Kesehatan
Provinsi Jambi guna membantu peningkatan angka kebersihan di tingkat Desa.
b. Bahwa untuk memenuhi huruf a diatas perlu ditetapkan dengan surat
Keputusan Kepala Desa Pemunyian.
c. Bahwa mereka yang namanya tertera pada diktum kedua dalam surat
keputusan ini di pandang mampu diangkat menjadi kader kesehatan dan
koordinator (Penanggung Jawab)

1. Undang-undang Nomor 7 Tahun 1945 (LN tahun 1965 Nomor : 50) Tentang
Mengingat : Pembentukan Daerah Tingkat II Sarolangun Bangko dan Daerah tingkat II
Tanjung Jabung dengan mengubah Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1965
(LN Tahun 1965 Nomor 25), tentang pembentukan Daerah Otonomi
Kabupaten di Propinsi Jambi

2. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 1999(LN 1999 Nomor Tambahan lembaran


Negara Nomor 3839) tentang Pemerintah Daerah.

3. Undang-undang nomor 54 tahun 1999 tentang pembentukan kabupaten


Sarolangun, kabupaten Tebo, Kabupaten Muara Jambi dan Kabupaten tanjung
Jabung Timur (Lembaran Negara Nomor 3903)

MEMUTUSKAN
Menetapkan
KESATU : Keputusan Kepala Desa Pemunyian Tahun 2009 Tentang pembentukan Kader dan
: koordinator.

KEDUA : Mengangkat kader dan Koordinator Desa untuk melaksanakan Tugas sesuai
Petunjuk Dinas Kesehatan Provinsi Jambi.

TIGA : Tugas Kader Dan Koordinator membantu tugas tim kesehatan Propinsi jambi dan
Kabupaten Bungo yang di dampingi oleh petugas kesehatan setempat dalam
pemgadministrasian Desa.

KEEMPAT : Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian
hari terdapat kekeliruan dalam penetapanini akan diadakan perbaikan sebagaimana
mestinya
Ditetapkan di : Pemunyian
Pada Tanggal : 10 nopember 2009

RIO DUSUN PEMUNYIAN

JAPAR

Tembusan :
1. Yth Bapak Bupati Bungo di Muara Bungo
2. Yth. Bapak Kepala Dinas Kesehatan kab. Bungo
3. Yth. Bapak Camat Limbur Lubuk Mengkuang
4. yth sdr yang bersangkutan
5. Arsip
LAMPIRAN : SURAT KEPUTUSAN KEPALA DESA PEMUNYIAN
NOMOR : 03 TAHUN 2009
TANGGAL : 10 NOPEMBER 2009
TENTANG : PENGANGKATAN KADER DAN KOORDINATOR

Pelindung : 1. Camat Limbur Lubuk Mengkuang


2. Kepala Puskesmas kecamatan Limbur Lubuk Mengkuang
Panasehat : Kepala Desa
Kedua kader Desa Siaga : Ernawati
Sekretaris : Yanti
Bendahara : Anita. S

KOORDINATOR PPM ( Pengerakan dan Pemberdayaan Masyarakat)


1. Ketua : Iskandar
2. Sekretaris : Hamidi
3. Bendahara : Darisa
4. Anggota : Kamarudin
5. - : Saiful

KOORDINATOR PHBS (Perilaku hidup Bersih dan sehat)


1 Ketua : Rahman
2. Sekretaris : Susi
3. Bendahara : Sunarti
4. Anggota : Sulaiman
5. - : Sibor

KOORDINATOR Surveilence ( Pengamatan Ksehatan Berbasis masyarakat)


1 Ketua : Sudar
2. Sekretaris : Matsun
3. Bendahara : Noyeo
4. Anggota : Herman
5. - : Julaiman Ali

KOORDINATOR KIA ( Ksehatan Ibu dan anak)


1 Ketua : Elizar
2. Sekretaris : Anita.
3. Bendahara : Eka
4. Anggota : Parida
5. - : silis

KOORDINAOTR Kadarzi (Keluarga sadar Gizi)


1. Ketua : Deriham
2. Sekretaris : Vukanti
3. Bendahara : Nurmili
4. Anggota : Marzuki
5. - : Maradi

RIO PEMUNYIAN

JAPAR
PEMERINTAH KABUPATEN BUNGO
KECAMATAN LIMBUR LUBUK MENGKUANG
DUSUN PEMUNYIAN

SURAT PENUNJUKAN
NO : 05/RIO/PMP/2009

Yang bertanda tangan di bawah Kepala Desa Pemunyian Kecamatan Limbur


Lubuk Mengkuang Kabupaten Bungo

Nama : JAPAR

Dengan ini menugaskan

1. Nama : Suud
Jabatan : Tokoh Masyarakat
Alamat : Desa Pemunyian

2 Nama : Elizar
Jabatan : Ketua Kader Desa
Alamat : Desa Pemunyian

3 Nama : Dariham
Jabatan : Kader Kesehatan
Alamat : Desa Pemunyian

Untuk melaksanakan tugas membentuk Forum Desa dalam Pelatihan kader / tokoh
masyarakat dalam pemgembangan Desa / Kelurahan pemunyian Kecamatan Limbur
Lubuk Mengkuang Kabupaten ungo

Pemunyian , 02 Nopember 2009


RIO PEMUNYIAN

JAPAR
Daftar hadir pserta Pertemuan Tingkat Desa

Desa : Pemunyian
Kecamatan : Limbur Lubuk Mengkuang
Kabupaten : Bungo
Propinsi : Jambi
Tahun : 2009

No Nama Jabatan Tanda Tangan


1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

Pemunyian, 11 Nopember 2009


Diketahui Oleh : Ketua Tim / Kader Desa Siaga
Rio Pemunyian

JAPAR ELIZAR
LAPORAN PENGUNAAN DANA PAKET (Pembentukan Forum Desa)

Dusun : Pemunyian
Kecamatan : Limbur Lubuk Mengkuang
Kabupaten : Bungo
Provinsi : Jambi
Tahun : 2009

Harga
No Uraian Volume Satun Satuan Jumlah Ket

1 Biaya Pendataan 3 Orang 50.000 150.000


2 Biaya transportasi 3 Orang 50.000 150.000
3 Biaya makan Minum 3 Kali 50.000 150.000
4 Biaya Photo Copy 130 Lembar 250 32.500
5 Pembelian pena 3 Paket 500 15.000
Kertas )dll,sebutkan )
6 Cetak laporan 1 Buah/Set 2500 2.500
7 10 Lembar 2000 20.000
Jumlah 520.000

Pemunyian, 08 Nopember 2009


Mengetaui Ketua Kader Dusun Siaga
Rio Pemunyian

JAPAR ELIZAR
PEMERINTAH KABUPATEN BUNGO
KECAMATAN LIMBUR LUBUK MENGKUANG
DUSUN PEMUNYIAN

Anda mungkin juga menyukai