Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

I.1 Latar Belakang

Fokus pembangunan Kabupaten Mandailing Natal dibidang Perikanan adalah

meningkatkan kesejahteraan, taraf hidup, pendapatan, kemandirian pembudidaya ikan dan pelaku

usaha pasca panen serta terpenuhinya kecukupan pangan asal ikan sehingga kebutuhan gizi

protein hewani masyarakat terpenuhi. Salah satu tugas Dinas Perikanan Mandailing Natal adalah

merumuskan kebijakan yang mengupayakan adanya pengembangan usaha budidaya ikan yang

penyebarannya disesuaikan dengan daya dukung dan potensi wiayah yang ada.

I.2 Maksud dan Tujuan Penulisan

Adapun maksud dan tujuan penulisan makalah ini adalah sebagai salah satu syarat
BAB II

KONDISI DINAS PADA SAAT INI

2.1 Potensi Dinas

2.1.1 Sumber Daya Manusia

Sumber daya manusia merupakan salah satu unsur penting dalam menunjang

keberhasilan pencapaian kinerja suatu organisasi.

Anda mungkin juga menyukai