Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN KEGIATAN

“PELATIHAN BELA NEGARA UNTUK MENINGKATKAN


KEDISIPLINAN”
DEVISI MINAT DAN BAKAT PRODE 2022/2023

DEVISI MINAT DAN BAKAT


HMP PRODI D3 KEBIDANAN BUKITTINGGI
KATA PENGANTAR

Puji syukur kita ucapkan kehadirat Allah S.W.T yang telah melimpahkan rahmat dan kar
unia-Nya,sehingga kami dapat menjalankan amanah dari kampus Poltekkes Kemenkes RI Padan
g, Prodi DIII Kebidanan Bukittinggi, Sholawat dan Salam senantiasa tercurahkan kepada Rasulul
lah Muhammad S.A.W yang telah membimbing kita umatnya,dari dunia kebodohan ke dunia pen
uh ilmu pengetahuan seperti saat sekarang ini.
Selanjutnya tidak lupa kami sampaikan ucapan terimakasih kepada pihak-pihak yang tela
h membantu kami dalam melaksanakan kegiatan Pelatihan Bela Negara tentang “Pelatihan Bela
Negara Untuk Meningkatkan Kedisiplinan dan Latihan Kepemimpinan” terutama kepada :
1. Ka.Prodi D-III Kebidanan Bukittinggi, yang telah mendukung kami dalam menjalankan a
manat ini dengan sebaik-baiknya.
2. Kepada Ibu/Bapak dosen serta seluruh staf Prodi DIII Kebidanan Bukittinggi yang selalu
mendukung kami.
3. Kepada Ibu Pelaksana Kemahasiswaan yang selalu memberikan bimbingan dan arahan ya
ng sangat berharga, sehingga kami dapat melaksanakan kegiatan ini dengan baik.
4. Kepada Narasumber yang telah bersedia menjadi pemateri dalam kegiatan ini.
5. Segenap panitia dalam kegiatanyang telah membantu dari mulainya persiapan acara hingg
a berakhirnya acara.
6. Segenap Mahasiswa Prodi DIII Kebidanan Bukittinggi yang telah mendukung terlaksanan
ya kegiatan ini.
Semoga proposal kegiatan ini dapat menjadi pedoman dalam pelaksanaan kegiatan
selanjutnya. Akhir kata, Kami selaku panitia pelaksana mohon maaf bila terdapat kekurangan da
lam penulisan proposal kegiatan ini.
Bukittinggi, 18 Januari 2023
Ketua Divisi Minat Dan Bakat

SUCI AZHANI

NIM.204210421
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Saat ini Bangsa Indonesia menghadapi berbagai masalah seperti radikalisme,


penyalahgunaan narkotika, rendahnya rasa cinta tanah air, menurunnya nilai-nilai dasar bela
negara dsb, ketidakpuasan masyarakat yang diejawantahkan dalam demo-demo yang
menunjukkan buntunya komunikasi antar berbagai pihak di Indonesia, dan kurang/tidak
kompetitifnya lulusan perguruan tinggi di Indonesia dalam persaingan Masyarakat Ekonomi
ASEAN (MEA) dan Global.

Pembelajaran Bela Negara diharapkan dapat memperkuat karakter mahasiswa untuk


berkiprah di lapangan kerja dengan membawa nilai-nilai luhur dan nilai nilai kebangsaan. Dalam
mengatur dan menyelenggarakan kehidupannya, Bangsa Indonesia tidak terlepas dari pengaruh
interaksi dengan lingkungannya, baik dalam lingkup nasional, regional maupun global. Dalam
upaya mencapai tujuan nasionalnya, bangsa Indonesia senantiasa dihadapkan pada berbagai
bentuk Tantangan, Ancaman, Hambatan dan Gangguan (ATHG), baik yang secara langsung
maupun tidak langsung dapat membahayakan integritas, identitas, kelangsungan hidup bangsa
dan negara. Untuk itu, diperlukan keuletan dan ketangguhan yang mengandung kemampuan
mengembangkan kekuatan nasional dalam aspek dan dimensi kehidupan nasional yang disebut
ketahanan nasional.
Sesungguhnya Pembelajaran Bela Negara bukan hal baru. Pembelajaran Bela Negara di
perguruan tinggi dahulu diberikan pada mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan, Pancasila,
dan mata kuliah wajib umum lainnya, dengan tujuan untuk membentuk karakter kebangsaan
yang kuat bagi para mahasiswa yang kelak akan menjadi lulusan yang berilmu, berkarakter
dan bermartabat

B. Tujuan

1. Menumbuhkan rasa cinta tanah air serta kesadaran berbangsa dan bernegara.

2. Meyakini Pancasila sebagai ideologi negara,


3. Menumbuhkan jiwa rela berkorban bagi bangsa dan Negara,

5. Membentuk disiplin pribadi, disiplin kelompok, dan pada akhirnya disiplin nasional,

6. Mengamalkan 8 nilai konservasi (inspiratif, humanis, peduli, inovatif, kreatif, sportif,


jujur dan adil),
7. Memiliki etos belajar dan etos kerja yang tinggi,dan menumbuhkan semangat gotong
royong.

C. Manfaat
a. Sebagai bahan perencanaan kegiatan yang akan dilaksanakan.
b. Sebagai acuan pelaksanaan kegiatan yang akan diselenggarakan.
c. Sebagai dokumentasi dan catatan bukti terhadap pelaksanaan kegiatan yang telah
diselenggarakan.

D. Sasaran
Mahasiswa Prodi DIII Kebidanan Bukittinggi

BAB II
ISI LAPORAN
A. Nama Kegiatan
Kegiatan yang akan dilaksanakan yaitu Pelatihan Bela Negara. Yang bertema
“PELATIHAN BELA NEGARA UNTUK MENINGKATKAN KEDISIPLINAN”

B. Pelaksanan Kegiatan
Pelaksana kegiatan ini adalah HMP Kebidanan Bukittinggi divisi Minat Dan Bakat
melalui Ukm Bela Negara.

C. Peserta
Peserta dalam kegiatan ini ditujukan kepada mahasiswa tingkat satu dan tingkat dua.

D. Narasumber
Narasumber yaitu Bpk. Aiptu Seprinaldo.z.SH
E. Waktu dan Tanggal

Tanggal : 13 Januari 2023


Waktu : 07.30-09.10 WIB
Pelaksanaan : Ofline

F. Bentuk Kegiatan

Kegiatan mahasiswa bela negara melalui pendidikan dan latihan untuk membentuk
kedisiplinan dan kepemimpinan. Aktivitas yang dilakukan Peserta yaitu:Mengikuti Studium
Generale,Pembelajaran di kelas bela negara,untuk meningkatkan kerjasama, kedisiplinan dan
latihan kepemimpinan,Latihan bela negara untuk menumbuhkan cinta tanah air dan semangat
nasionalisme.

G. Mekanisme Kerja
1. Rencana kerja melalui rapat persiapan.
2. Permohonan untuk narasumber
3. Media yang akan digunakan.
4. Perlengkapan yang akan dibutuhkan.
5. Anggaran biaya yang akan digunakan.

H. Susunan Kerja
(Terlampir)

I. ANGGARAN
(Terlampir)
BAB III

PENUTUP

Demikianlah proposal ini kami susun sebagai acuan dalam pelaksanaan kegiatan secara
keseluruhan dengan harapan kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik sehingga tujuan dari
kegiatan ini tercapai. Atas perhatian, dukungan dan kerjasama dari semua pihak, kami ucapkan
terimakasih.

Ketua HMP Bukittinggi, 18 Januari 2023


Ketua Divisi Bakat dan Minat

OKTAVIA NANDA SAFITRI SUCI AZHANI


NIM : 204210405 NIM : 204210421

Mengetahui
Penanggung Jawab Kemahasiswaan

ROSA MESALINA, S.ST, MKM


NIP :19810829 200212 2 001
Lampiran I

SUSUNAN ACARA
“INFORMASI KESEMPATAN KERJA DAN PERSIAPAN DUNIA KERJA BAGI
LULUSAN DIII KEBIDANAN”

No Waktu Kegiatan Keterangan


1. 07.15-07.30 Apel Pagi PanitiaPelaksanaan
2. 07.30-07.45 Pembukaan Panitia Pelaksanaan
3. 07.45-07.50 Pengenalan Narasumber
4. 07.50-08.40 Pemaparan Materi ( Tema: “PELATIHAN Narasumber: Aiptu
BELA NEGARA UNTUK MENINGKATKAN Seprinaldo.z.SH
KEDISIPLINAN”)
6. 08.40-09.00 Sesi Diskusi Audiens dan
Narasumber
7. 09.00-09.10 Penutup Panitia Laksana
Lampiran II

LAPORAN KEUANGAN
“SEMINAR INFORMASI KESEMPATAN KERJA DAN PERSIAPAN DUNIA KERJA
BAGI LULUSAN DIII KEBIDANAN”

NO URAIAN VOLUME JUMLAH TOTAL


(Rp) (Rp)
1. Honor Narasumber 1 1 Rp. 200.000,- Rp. 200.000,-
orang
2. Biaya Konsumsi 1 orang x 1 Rp.10.000,- Rp.10.000,-
Rp.10.000,-
Terbilang : Empat Ratus Sepuluh Ribu Rupiah Rp. 210.000,-

Catatan :Semua pembayaran kegiatan sharing with alumni ini telah selesai dibayarkan

Lampiran III

 Bukti Pembayaran

Anda mungkin juga menyukai