Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA

Menentukan Besarnya Besaran-besaran pada Gerak


Melingkar

Nama : Nadine Nathania Edelweiss


NIS : 222310204
Kelas : X6
Kelompok 1

SMAN 1 CIBINONG
Jl. Raya Mayor Oking Jaya Atmaja No.73, Ciriung, Kec. Cibinong,
Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16918
A. TUJUAN
Tujuan dilakukannya praktikum kincir air ini untuk menentukan besarnya besaran-
besaran pada gerak melingkar.

B. TEORI PRAKTIKUM
Gerak melingkar adalah gerak suatu benda yang membentuk lintasan berupa lingkaran
mengelilingi suatu titik tetap.
Dalam gerak melingkar, terdapat beberapa besaran-besaran sebagai berikut:
C. ALAT DAN BAHAN
Alat yang dibutuhkan untuk membuat kincir air beserta towernya yaitu:
1. Lem tembak
2. Gunting
3. Cutter
4. Spidol
5. Pensil
Bahan yang dibutuhkan untuk membuat kincir air beserta towernya yaitu:
1. Stik ice cream
2. Tusuk sate
3. Tutup botol
4. Nampan
5. Kaleng
6. Sedotan
7. Isi lem tembak
8. Air

D. PROSESUR PRAKTIKUM
Langkah-langkah dalam Praktikum ini terbagi ke dalam tiga (3) tahapan besar yaitu
persiapan, pelaksanaan, dan penyelesaian.
I. Persiapan
1. Siapkan kincir air yang sudah jadi dan telah ditempel di atas nampan.
2. Siapkan pula towernya.
3. Letakkan meja di luar kelas dan dekat dengan sumber air.
4. Siapkan 2 gelas untuk mengisi ulang air dalma tower.
5. Letakkan kincir air beserta towernya di atas meja dan posisikan dengan benar.
6. Siapkan stopwatch untuk menghitung waktu.

II. Pelaksanaan
1. Tutup dan tahan sedotan tempat air keluar yang menuju ke kincir air
2. Isi tower dengan air yang sudah disiapkan dalam gelas tadi hingga penuh.
3. Bila sudah penuh, buka sedotan agar air dapat memutar kincir.
4. Perhatikan dan hitung kincir yang berputar hingga 50 putaran dna hitung
berapa waktunya.
5. Lakukan langkah ke 1-4 hingga mencapai percobaan ketiga.
6. Catat seluruh waktu yang dibutuhkan untuk membuat 50 putaran pada kincir
air masing-masing percobaannya.

III. Penyelesaian
1. Dokumentasikan selama melaksanakan praktikum dengan seluruh anggota
kelompok.
2. Bila praktikum dirasa sudah selesai, buang air yang tersisa dan lap meja.
3. Kembalikan meja ke kelas.
4. Simpan kincir air bila dapat dibutuhkan suatu saat.
E. DATA PRAKTIKUM
Berikut adalah data praktikum kincir air:
1. Massa Kincir Air (m) = 100 gram = 100 : 1000 = 0,1 kg
2. Jari-jari Sudu (R) = 10 cm = 10 : 100 = 0,1 meter
3. Banyaknya Putaran (n) = 50 putaran
4. Data Percobaan 1
n = 50
t = 75 sekon
5. Data Percobaan 2
n = 50
t = 110 sekon
6. Data Percobaan 3
n = 50
t = 77 sekon
7. Rata-rata banyaknya putaran (∆n) = (50+50+50):3 = 50
8. Rata-rata waktu (∆t) = (75+110+77):3 = 87,3 sekon
F. PERHITUNGAN DATA
G. KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan
Dari hasil praktikum terbukti bahwa kincir air dapat berputar saat dialiri air . Hal tersebut
menunjukkan bahwa energi potensial/gravitasi pada air dapat berubah menjadi energi
gerak yang dapat menggerakkan kincir. Perputaran juga dapat dihubungkan ke generator
dan menghasilkan energi mekanik. Sehingga turbin air kebanyakan bentuknya seperti
kincir angin. Selain itu, air yang melimpah dibuat PLTA digunakan untuk membuat
energi listrik.

Saran
Berdasarkan hasil praktikum kincir air, saran yang dapat diberikan sebagai berikut :
1. Bagi Guru
Praktikum kincir air menjadi media pembelajaran yang dapat membangun semangat
belajar dan kreativitas siswa akan materi Energi Terbarukan yaitu dalam membuat
dan mengeksekusi kincir air.
2. Bagi Siswa
Praktikum kincir air menjadi salah satu pemenuhan tugas Fisika. Diharapkan siswa
juga dapat membuat kincir air dan membuat laporan praktikum yang baik. Diharapkan
juga terjalin kerja sama antar anggota kelompok demi keberlangsungan tugas.
Semoga materi dan ilmu Fisika yang telah dipelajari dapat senantiasa diaplikasikan
dalam kehidupan sehari-hari para siswa.
H. LAMPIRAN

Anda mungkin juga menyukai