Anda di halaman 1dari 8

No: PKS-KMU-oxy01 Page: 1 of 7

PENGGUNAAN OXY ACETYLENE


Classification: Critical Rev.: -

OXY ACETYLENE

`
No: PKS-KMU-oxy01 Page: 2 of 7
PENGGUNAAN OXY ACETYLENE
Classification: Critical Rev.: -

List of content

1. Tujuan………………………………………………………………………………………………………
2. Cakupan……………………………………………………………………………………………………
3. Referensi…………………………………………………………………………………………………..
4. Ehs hazard………………………………………………………………………………………………..
5. Alat pelindung diri…………………………………………………………………………………….
6. Prosedur……………………………………………………………………………………………………

TITLE/JUDUL PENGGUNAAN OXY ACETYLENE

DEPARTMENT / DEPARTEMEN MINES

SECTION / BAGIAN MINE INFRA

DATE / TANGGAL 20 Oktober 2021

REVISION/ REVISI (1)

NEXT REVIEW / PEMERIKSAAN SELANJUTNYA

IMPORTANCE / TINGKAT KEPENTINGAN Routien / Rutin Critical / Kritis


No: PKS-KMU-oxy01 Page: 3 of 7
PENGGUNAAN OXY ACETYLENE
Classification: Critical Rev.: -

1. PURPOSE / TUJUAN
Standar Operating Procedure Ini Bertujuan Sebagai Pedoman Atau Panduan Bagi Setiap Welder Dalam
Mengerjakan Atau Menyelesaikan Pekerjaan Pengelasan Menggunakan Las Oxygen /Acetylene Set
Dengan Benar Dan Aman .

2. SCOPE / RUANG LINGKUP


Cakupan SOP Ini Adalah :
1. Persiapan Kerja
2. Tahapan / Urutan Langkah Kerja
3. Penyelesaian .

3. REFERENCES / REFERENSI
1. MHS O4 / RAC 04 = ISOLATION, LOCK OUT AND TAGGING.
2. RCA 10 = HOT WORK
3. MHS 10 = ELECTRICAL.

4. EHS HAZARD ( Health Safety & Environment Consideration )


Aktifitas Di Pekerjaan Ini Memiliki Bahaya Yang Tinggi Cidera Ringan Bahkan Fatality Dapat Terjadi Jika
Tidak Dilakukan Dengan Benar , Sehingga Perlu Di Buatkan Prosedur Kerja Yang Aman Dan Mudah
Dipahami Sehingga Cidera Dapat Dihindari Dan Produktifitas Berjalan Lancar Dan Aman.

5. ALAT PELINDUNG DIRI


Terkait Beberapa Alat Pelindung Diri Dan Peralatan Standar Yang Akan Digunakan Untuk Pekerjaan Ini.

APD :
- Safety Helmet
- Safety Eyeglass
- Safety Shoes
- Safety Coverall
- Hand gloves Welder
- Mas Gas Masker
- Ear Plug
- Face Shield

TOOLS :
- Regulator Oxy /Acetylene Set
- Kunci Pas 1 1/8
- Cutting Torch
No: PKS-KMU-oxy01 Page: 4 of 7
PENGGUNAAN OXY ACETYLENE
Classification: Critical Rev.: -

- Tip Cleaner
- Flint Lighter
- Kunci Botol Oxy/Acetylene
- Kereta Dororng Oxy /Acetylene Set Yang Dilengkapi Rantai Pengikat.
- Barricade.
- Kain Lap / Absorber

6. PROCEDURE

Beberapa Hal Yang Perlu Diperhatikan Dalam Pekerjaan Lepas Pasang Ban Diantaranya :
1. Yakinkan Kondisi Kesehatan Pekerja Dalam Keadaan Fit.
2. Yakinkan Permit Kerja Telah Siap Dan Difahami.
3. Memastikan Kondisi Peralatan Telah Di Check Dan Layak Digunakan.
4. Pekerjaan Dilakukan Oleh Yang Orang Memiliki Kualifikasi Memahami Bahaya Yang Nampak
Dan Tersembunyi.
5. Mengamati Dampak Aktifitas Terhadap Area Lingkungan Sekitar .
6. Gunakan Alat Pelindung Diri Yang Sesuai Dengan Benar.
7. Menjaga Area Kerja Kembali Bersih Dan Tertata Rapi Setelah Bekerja
No: PKS-KMU-oxy01 Page: 5 of 7

PENGGUNAAN OXY ACELYLENE


Classification: Critical Rev.: -

1. PERSIAPAN PEKERJAAN

Tujuan : Memastikan Agar Semua Peralatan Telah Siap, Sesuai, Layak Dan
Aman Untuk Di Pergunakan Pada Setiap Tahap Pekerjaan Yang Akan
Dilakukan .

TAHAPAN KERJA POTENSI BAHAYA CARA KERJA DAN PENGENDALIAN

1. Menyiapkan Alat /Tools 1.1. Terbentur 1.1.1. Pastikan pekerja memiliki kualifikasi
dan kompetensi yang cukup.
1.1.2. Yakinkan form permit kerja telah telah
tersedia.
1.1.3. Yakinkan area kerja memiliki ruang
gerak yang cukup dan bebas
hambatan
1.1.4. Penempatan tools box harus yang
mudah dijangkau.
1.1.5. Yakinkan tools sudah di check, sesuai
dan layak digunakan.

1.2.1. Pastikan tabung apar siap pakai


1.2. Terjadi kebakaran/ telah tersedia .
meledak 1.2.2. Pastikan tidak ada benda yang
mudah terbakar di area kerja.
1.2.3. Periksa Ring Dan Kondisi
Regulator terhadap kebocoran
1.2.4. Pastikan Botol Berada Pada Rak
Standar Dan Terikat Rantai.
Pastikan area jauh dari material
yang mudah terbakar atau rentan
ledakan.
1.2.5. Pasang flashback arrestor pada
oxcygen dan acetylene

1.3.1. Pergunakan Alat Pelindung Diri


1.3. Tergelincir Yang Tepat Dan Sesuai.
1.3.2. Perhatikan Teknik Memindahkan
Botol Dengan Cara Memutar
Botol Posisi Berdiri.
No: PKS-KMU-oxy01 Page: 6 of 7

PENGGUNAAN OXY ACELYLENE


Classification: Critical Rev.: -

2. TAHAPAN PENGOPERASIAN

Tujuan : Melakukan Tugas Dan Tanggung Jawab Pekerjaan Yang Diberikan


Sehingga Dapat Terlaksana Dengan Baik Sesuai Schedule.
3. PENYELESAIAN
Tujuan : Mendapatkan Hasil Yang Baik Dan Optimal Sesuai Schedule Yang Diberikan Dengan
URUTAN
Praktek KerjaLANGKAH
Yang Aman. POTENSI BAHAYA CARA KERJA DAN PENGENDALIAN
KERJA

URUTAN LANGKAH KERJA POTENSI BAHAYA CARA KERJA DAN PENGENDALIAN


1. Mengoperasikan Oxygen / 1.1. Terbakar 1.1.1. Pasang Bariricade Sebagai Batasan
Acetylene Set. Aktifitas.
1. Mematikan Oxygen 1.1. Terbakar 1.1.1. Pastikan
1.1.2. Tutuplahfire extinguisher
valve acetyleneselalu
terlebih
/Acetylene Set tersedia disekitar lokasi
dahulu dan valve oxygen kerja searah
1.1.3. Pastikan jarumjam
dengan jarum regulator
oxy/acetylene berfungsi dengan dan
1.1.2. Tutup regulator valve acetylene
Baik
regulator valve oxygen dengan searah
1.1.4. Yakinkan
jarum jam.Pakaian Tahan terhadap
1.1.3. Percikan api torch sudah dalam
Pastikan oxcy
keadaan dingin
2. Merapikan Kembali 1.2.2.1.Terpeleset
Terpeleset 1.2.1. Bersihkan
2.1.1. Pastikan area
lokasi kerja
kerja bersih
dan dan semua
pastikan rapi
Peralatan Kerja. 1.2.2. Pastikan lokasi kerja tidak ada air
sisa -sisa loose material sudah bersih.
yang menggenang
2.2.1. Rapikan selang dan gulung ditempat
2.2. Tersandung Penyimpanan yang aman Kumpul dan
1.3. Tersembur/terpercik 1.3.1. Jangan
letakkanmenyalakan oxy dengan
dengan aman/rapi alat dan
Api. menggunakan korek
Accesorisnya Pada Rak gasPenyimpanan.
atau korek
2.2.2. kayu
SELESAI.
1.3.2. Nyalakan oxygen/acetylene dengan
menggunakan Flint Lighter Standar.
1.3.3. Atur tekanan oxygen/acetylene pada
cutting torch dengan menekan handle
pengoperasian sesuaikan dengan
kebutuhan
1.3.4. Bersihkan terlebih dahulu material
yang akan dipotong
1.3.5. Perhatikan posisi badan dan selang
ketika memotong.
1.3.6. Pastikan Area selalu bersih dan
aman.

“SELALU UTAMAKAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA “

Anda mungkin juga menyukai