Anda di halaman 1dari 1

BILA PERSEDIAAN OBAT / STOK KOSONG

No Dokumen No. Revisi Halaman

Tanggal Terbit Ditetapkan


Direktur,
SPO

dr. Sri Wahyuni Gayatri, M.Kes


Pengertian Pengadaan atau pelayanan resep apabila terjadi persediaan obat/stok
kosong.
Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mendapatkan obat
yang diminta dalam resep dokter saat persediaan/stok kosong.
Kebijakan Apabila terjadi persediaan obat/stok kosong petugas apotek mencari
diapotek atau rumah sakit lain
Prosedur 1. Petugas apotek menerima resep dokter.
2. Jika stok obat dalam resep kosong petugas melihat buku
formularium obat dan mencari obat yang memiliki komposisi
yang sama.
3. Mengkonfirmasi dokter penulis resep berkenang atau tidak
untuk diganti dengan obat lain
4. Jika dokter berkenan untuk diganti obat tersebut diganti sesuai
instruksi dari dokter penulis resep
5. Jika dokter tidak berkenan untuk mengganti maka petugas
apotek membeli obat sesuai yang tertulis diresep
Unit terkait Dokter penulis resep dan petugas apotek

Anda mungkin juga menyukai