Anda di halaman 1dari 11

St p

Pemateri : Maisaroh, S.Sos


Audiens : Siswa/siswi MTs Tahfizh Cendikia
Lokasi : Aula MTs Tahfizh Cendikia
Apa itu Bullying ??..
Dalam bahasa Indonesia dikenal sebagai penindasan/risak merupakan
segala bentuk penindasan atau kekerasan yang dilakukan dengan sengaja
oleh satu orang atau sekelompok orang yang lebih kuat atau berkuasa
terhadap orang lain, dengan tujuan untuk menyakiti dan dilakukan secara
terus menerus.

• Ancaman
• Kekerasan
• Penindasan
Sarwono Mengatakan :

Bullying adalah penekanan dari sekelomok orang


yang lebih kuat, lebih senior, lebih besar, lebih
banyak, terhadap seseorang atau beberapa orang
yang lebih lemah, lebih junior, lebih kecil.
Faktor Penyebab Bullying

Teman
Keluarga Sekolah Sebaya
Dampak Negatif Bullying di Sekolah

Prestasi Akadmik

Takut atas perlakuan teman,


Sosial emosional buat anak kosentrasi, dan
memilih untuk tidak sekolah
Anak merasa tidak berdaya,
gelisah, kesepian dan sulit
berteman

Kondisi fisik
Jangka panjang
Membuat daya tahan tubuh
Memiliki pola pokir dan
anak lemah dan menimbulkan
karakter pesimis, juga sulit
luka atau cacat fisik
menghargai diri sendiri
Dampak di Lingkungan Sosial

Kehidupan Individu Kehidupan dalam rumah

• Gangguan Psikologis, konsep diri negatif • Tertutup dengan keluarga


• Agresif, menjadi penganiaya ketika dewasa • Sering melawan perintah orang tua
• Cacat fisik permanen, keinginan bunuh • Malas untuk mengerjakan sesuatu
diri

Kehidupan Sosial
Kehidupan Akademik

• Ketakutan untuk bersosialisasi


• Penurunan nilai akademik
• Tidak percaya diri jika berhadapan dengan
• Penurunan skor tes kecerdasan
orang lain
• Penurunan kemampuan analisis siswa
• Tidak nyaman
Cara Mencegah Bullying

Jangan membawa barang-barang


mahal dan uang berlebihan

Beranilah untuk melapor kepada


orang terdekat

Jangan mudah untuk menyenderi,


termenung dan tidak mau
berbucara
Jangan mudah menangis dalam
menghadapi sebuah situasi tertentu
Jangan cari gara-gara dengan orang
lain terutama pelaku bullying

Selalu percaya dirilah di hadapan


orang lain
Terimakasih…

Portfolio Presentation
Get a modern PowerPoint Presentation that is beautifully designed.

Anda mungkin juga menyukai