Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL PEMBUATAN FILTER AIR

AMEYLIA GALUH SAPUTRI

ABIGAIL FLORENCIA IRENA

BRIANI ASTRI DAELI

INDAH

NILAM CAHYA ABDILAH

SMK KESEHATAN TUNAS BANGSA


DAFTAR ISI

BAB I............................................................................................................................................................1

PENDAHULUAN.......................................................................................................................................1

1. Latar belakang.....................................................................................................................................1

2. Tujuan..................................................................................................................................................2

BAB II...........................................................................................................................................................2

1. Pengertian Air......................................................................................................................................2

2.2 Pengertian Filter Air...........................................................................................................................2

3. Manfaat Filter Air.................................................................................................................................2

5. Kinerja Filter Air Berdasarkan Perinsip Infiltrasi..................................................................................3

6. Proses Filter Air Berdasarkan Perinsip Infiltrasi...................................................................................3

BAB III : PEMBAHASAN................................................................................................................................3

1. Nama Anggota & Tugasnya..................................................................................................................3

2. Alat & Bahan serta Harga.....................................................................................................................4

3. Cara Pembuatan Alat...........................................................................................................................4


PENDAHULUAN
1. Latar belakang

Air merupakan salah satu komponen lapisan bumi yg di sebut sebagai hidrosfer. Secara alami
air mengalami siklus melalui proses infiltrasi atau perkolasi pada lapisan litosfer bumi. Untuk
mempelajari lebih lanjut mengenai proses tersebut proyek kali ini kami akan belajar cara
membuat filter air secara sederhana. Selain dapat di gunakan sebagai media belajar, filter air
dapat di manfaatkan untuk berbagai kepentingan salah satunya sebagai filter pada kolam
budidaya ikan atau aquaponik skala rumah tangga.

2. Tujuan

 Mendesain filter air untuk memahami prosesnya infiltrasi


 Membuat Filter air berdasarkan perinsip infiltrasi
 Mendeskripsikan proses yang terjadi pada infiltrasi terutama pada siklus air

BAB II

LANDASAN TEORI

1. Pengertian Air

Air adalah senyawa yang penting bagi semua bentuk kehidupan yang di ketahui sampai saat ini
di Bumi, tapi tidak di planet lain. H²O, Yang setiap molekulnya mengandung satu oksigen dan 2
atom hidrogen yang di hubungan oleh ikatan kovalen. Air menutupi hampir 71% permukaan
bumi.

2. Pengertian Filter Air

Filter air adalah sebuah alat pengolahan air yang berfungsi untuk menghilangkan dan
menyaring kontaminasi yang terdapat pada air , semisal air yang berwarna kuning, berbau,
mengandung mangan, kapur, besi, dan lain sebagainya. Dengan memakai media, entah itu
secara biologi, fisika, dan kimia. Filter air bisa di pakai secara luas untuk air minum, irigasi,
kolam renang, dan aquarium,

3. Manfaat Filter Air

Menyaring air agar bersih , aman, dan layak untuk di konsumsi atau di gunakan sehari hari

4. Disain Filter Air


5. Kinerja Filter Air Berdasarkan Perinsip Infiltrasi

Kinerja filter air yaitu menyaring air yang memiliki kualitas air tidak baik akan di alirkan melalui
atas tabung lalu akan turun melewati tumpukan media filter

6. Proses Filter Air Berdasarkan Perinsip Infiltrasi

 air keruh di masukan kedalam drum mengandap


 Diamkan terlebih dahulu selama 30-40 menit
 Air di alirkan kedalam drum penyaring
 Air yang keluar dari drum penyaring sudah bersih dari kotoran sehingga dapat di
gunakan

BAB III

PEMBAHASAN
1. Nama Anggota & Tugasnya

 Briani Astri Daeli : Ketua Kelompok 2 (Mencari bahan)


 Abigail Florencia Irena : Sekertaris Kelompok 2 (Mencari bahan + mencatat)
 Ameylia Galuh Saputri : Anggota Kelompok 2 (Mengetik proposal)
 Indah : Dokumenter Kelompok 2 (Mendokumentasikan Projek yang sedang berlangsung)
 Nilam Cahya Abdilah : Anggota Kelompok 2 (Menentukan harga barang + mencari isi
proposal)

2. Alat & Bahan serta Harga

BAHAN BAHAN JUMLAH BARANG HARGA SATUAN TOTAL

KALENG CAT 1 (BUAH) Rp. - Rp. -

SPONS AIR 1 (pack) Rp. 10.000 Rp. 10.000

PARALON 1 (buah) Rp. - Rp. -

KERAN AIR 1 (buah) Rp. 10.000 Rp. 10.000

BATU KRIKIL 1 (bungkus) Rp. - Rp. -

TISU 3 (lembar) Rp. - Rp. -

SAPU IJUK 1 (buah) Rp.10.000 Rp. 10.000

ARENG 1 (bungkus) Rp. 8.000 Rp. 8.000

LEM PIPA 1 (buah) Rp. 10.000 Rp. 10.000

CUTTER - Rp -

FOTOCOPY 5 (lembar) Rp 1.000 Rp 10.000

Rp 58.000

3. Cara Pembuatan Alat

langkah langkah

- siapkan alat dan bahan (kaleng cat, batu krikil, spons, areng, sapu ijuk, wadah, dan air kotor)

- masukan tisu di lubang keran ,spons air, ijuk, batu kerikil ke dalam ember atau wadah filterasi
- kemudiannn tuang air kotorrr

- taruhhh gelas plastik atau wadah apapun di bawah alat filter, kemudian buka tutup keran dan tunggu

-jika masih kotor ulangin step 3 dan 4 sampai mendapatkan air bersih

4. Hasil Pengujian

Air yang sebelumnya keruh menjadi bersih namun belum bisa di konsumsi sebagai air minum ,
untuk di konsumsi sebagai air minum air tersebut perluh di didih kan untuk membunuh baktri di
dalamnya

BAB IV

PENUTUP

 Kesimpulan Hasil Partikum

Jika kita dapat membuat alat penjernihan air, kita sudah berkontribusi untuk membantu
pemerintah dalam mengurangi kasus air bersih.

Anda mungkin juga menyukai