Anda di halaman 1dari 1

Mengawal pembelajaran berdiferensiasi yang melatih jiwa kewirausahaan melalui

program “ Cangkusisitemas”. Rancang, Eksekusi, Kreasi, Evaluasi, Terapkan di


Masyarakat.
1. Tahap Rancang
Tahap ini meliputi kegiatan :
a. Guru antar mata pelajaran berdiskusi terkait materi ajar
b. Berkolaborasi menentukan tema produk
c. Membuat jadwal pelaksanaan
d. Membuat modul rancangan produk
2. Tahap Eksekusi
a. Guru menyiapkan media yang diperlukan
b. Melaksanakan proses pembelajaran berdiferensiasi
c. Guru menjadi fasilitator
3. Tahap Kreasi
a. Guru berkolaborasi menjelaskan tema produk
b. Menghadirkan nara sumber yang kompeten
c. Peserta didik mengkreasi tema produk
d. Guru berkolaborasi membimbing kreasi produk peserta didik
e. Peserta didik membuat produk sesuai kreasi mereka
4. Tahap Evaluasi
a. Guru berkolaborasi mengevaluasi kegiatan
b. Guru berkolaborasi melakukan refleksi
c. Menindaklanjuti hasil evaluasi
5. Tahap Terapkan di Masyarakat
a. Peserta didik memasarkan produk lingkungan sekitar
b. Bekerjasama dengan masyarakat ikut memproduksi
c. Berkolaborasi dengan instansi lain untuk mengembangkan produk

Anda mungkin juga menyukai