Anda di halaman 1dari 17

bentuk bentuk

perubahan sosial

Bentuk bentuk perubahan


yang akan di bahas
- revolusi
- evolusi
- perubahan berpengaruh kecil
- perubahan berpengaruh besar
- perubahan yang di rencanakan
- perubahan yang tidak di rencanakan
Revolusi

Anak yang terseok zaman era


revolusi 4.0 Sumber:
https://www.kompasiana.com/
rizkifr76/63220187880413771c5b
5672/pemuda-yang-terseok-
zaman-era
Argumen
Karena pelajar harus mengikuti perkembangan
zaman yang sangat canggih dan serba mesin
sehingga kemungkinan seorang pelajar
tergantung terus terhadap teknologi. Hal hal
seperti ini
perlu di beri pengawasan oleh guru atau
orang tua karena tidak selamanya teknologi
memberikan dampak positif.
Sumber:
https://www.kompasiana.com/
rizkifr76/63220187880413771c5b
5672/pemuda-yang-terseok-
zaman-era
Evolusi
Manusia purba berburu
mahmut untuk makan

Sumber:

Gajah menjadi
https://jogja.tribunnews.com/amp/2019/0
1/21/manusia-purba-di-polandia-
terbukti-jadi-pemburu-aktif-mammoth-

sarana hiburan di pakai-mata-tombak-atau-panah-batu

sirkus

https://ariefrahmansains.wordpre
ss.com/2012/10/14/gajah-sirkus-
dan-impian/
Argumen
Dulu manusia prasejarah
berburu mahmot untuk di
jadikan makan dan kendaraan

Sedangkan di era modern


manusia menjadikan binatang
sebagi hiburan dan sarana
peliharaan
Perubahan pengaruh kecil

Wacana kenaikan BBM, industri


makanan dan minuman akan
mengurangi Margin

https://katadata.co.id/tiakomalasari/ber
ita/630de553112e5/wacana-kenaikan-
bbm-industri-makanan-dan-minuman-
akan-kurangi-margin
Argumen

Dampak kenaikan harga BBM pada


industri makanan dan minuman relatif kecil
sehingga pengusaha lebih memilih
mengurangi margin dibandingkan
menaikkan harga jual.

https://katadata.co.id/tiakomalasari/ber
ita/630de553112e5/wacana-kenaikan-
bbm-industri-makanan-dan-minuman-
akan-kurangi-margin
Perubahan pengaruh besar

harga bbm naik berapa


besar pengaruhnya ke
harga barang lainnya

https://katadata.co.id/agustiyanti/finan
sial/6315a79be3998/harga-bbm-naik-
berapa-besar-pengaruhnya-ke-harga-
barang-lain
Argumen

Harga bbm naik berpengaruh ke harga


barang lain karena harga bbm merupakan
komponen biaya produksi ke barang lain
dan perubahan ekspektasi masyarakat.

https://katadata.co.id/agustiyanti/finan
sial/6315a79be3998/harga-bbm-naik-
berapa-besar-pengaruhnya-ke-harga-
barang-lain
Perubahan yang di rencanakan

pengalihan telepon kabel


menjadi telepon genggam

https://m.liputan6.com/tekno/read/263
2116/menyimak-perjalanan-telepon-
dari-masa-ke-masa
Argumen
Dulu, telepon kabel hanya digunakan untuk
berkomunikasi saja. Dan seiringnya
perkembangan zaman, telepon mengalami
perubahan. Di era modern ini, orang
menggunakan telepon genggam untuk
aktivitas kerja, hiburan serta komunikasi
sehingga efektif untuk dibawa kemana-
mana

https://m.liputan6.com/tekno/read/263
2116/menyimak-perjalanan-telepon-
dari-masa-ke-masa
Perubahan yang tidak
direncanakan

Reformasi 1998

https://www.kompas.com/stori/read/20
21/04/20/144131779/reformasi-
indonesia-1998-latar-belakang-tujuan-
kronologi-dampak?page=all
Argumen

Presiden Soeharto mengundurkan diri karena


mahasiswa demo dan menuntut amendemen UUD,
pencabutan ABRI, penegakan hak asasi manusia dan
pemberian hak otonomi kepada daerah-daerah

https://www.kompas.com/stori/read/20
21/04/20/144131779/reformasi-
indonesia-1998-latar-belakang-tujuan-
kronologi-dampak?page=all

Anda mungkin juga menyukai