Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI SOAL PAS

Sekolah : SMA IT AR RAIHAN


Guru Pengampu : Septi Utami, M.A
Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia

KD IPK

Mengidentifikasi berbagai ancaman


3.1.1. disintegrasi bangsa melalui bacaan dari
berbagai sumber belajar
Menganalisis upaya bangsa Mengolah informasi tentang upaya bangsa
Indonesia dalam menghadapi Indonesia dalam menghadapi ancaman
ancaman disintegrasi bangsa 3.1.2. disintegrasi bangsa antara lain PKI Madiun
3.1. antara lain PKI Madiun 1948, 1948, DI/TII, APRA, Andi Aziz, RMS, PRRI,
DI/TII, APRA, Andi Aziz, Permesta, G-30-S/PKI
RMS, PRRI, Permesta, G-30-
S/PKI
Menjelaskan peran tokoh nasional dan daerah
3.1.3. dalam upaya menghadapi ancaman
disintegrasi

Menjelaskan perkembangan kehidupan politik,


3.2.1. ekonomi, sosial, dan budaya bangsa
Indonesia pada masa awal kemerdekaan

Mengidentifikasi informasi dari berbagai


Menganalisis kehidupan sumber belajar tentang perkembangan
bangsa Indonesia pada masa 3.2.2.
3.2. kehidupan politik dan ekonomi Bangsa
Demokrasi Liberal dan Indonesia pada masa Demokrasi Liberal
Terpimpin

Mengidentifikasi informasi dari berbagai


sumber belajar tentang perkembangan
3.2.3.
kehidupan politik dan ekonomi Bangsa
Indonesia pada masa Demokrasi Terpimpin

Menjelaskan hasil identifikasi tentang


3.3.1. perkembangan kehidupan politik dan ekonomi
Menganalisis perkembangan Bangsa Indonesia pada masa Orde Baru
kehidupan politik dan ekonomi
3.3.
Bangsa Indonesia pada masa
Orde Baru Menganalisis perkembangan kehidupan politik
3.4.2. dan ekonomi Bangsa Indonesia pada masa
Orde Baru
Mengetahui,
Kepala SMA IT AR RAIHAN

Fahrul Rozi, Lc., M.Sos.I.


NIK 300061108042
KISI SOAL PAS

Kelas : XII (Duabelas)


Semester : 1 (Satu)
Tahun Pelajaran : 2022/2023

Bentuk Soal Nomor Soal


Indikator Soal Materi Pelajaran

Memberikan jawaban terkait latar


belakang yang menjadi motif di
PG 28 dan 30
hampir setiap daerah terjadi
pemberontakan
Upaya
Memberikan analisis terkait Mempertahankan
beberapa tokoh penting dalam Bangsa Indonesia dari PG; Essay
23, 24, 25
pemerintahan yang ikut bergabung Berbagai Macam (8)
dalam gerakan disintegrasi Disintegrasi
disintegrasi
Memberikan analisis terkait latar
belakang hingga proses Ancaman
PG 20, 26, 27, 29
Disintegrasi dari gerakan PKI
Madiun, Di/TII, dan APRA

Memberikan jawaban mengenai


soal-soal kehidupan di awal
kemerdekaan Indonesia baik PG 21 dan 22
politik, ekonomi, maupun
pemerintahan
Menganalisis latar belakang dari
kelahiran masa Demokrasi Liberal, Indonesia Awal PG; Essay
Kemerdekaan: Masa 17, 18, 19
baik dalam bidang ekonomi (9)
maupun politik Demokrasi Liberal dan
Terpimpin
Menganalisis soal tentang latar
belakang lahirnya Dekrit Presiden
PG; Essay
1959 hingga memasuki periode 13, 14, 15, 16
(5, 7, dan 10)
Demokrasi Terpimpin, baik dalam
bidang ekonomi maupun politik

Menjawab pertanyaan seputar latar


belakang lahirnya Orde Baru dari PG; Essay
8, 10, 12
peristiwa Tritura hingga rangkaian (1dan 3)
sidang MPRS dan Supersemar
Masa Orde Baru

Memberikan analisis mengenai


PG; Essay 1, 2, 3, 4, 5,
segala peristiwa yang terjadi masa
(2, 4, dan 6) 6, 7, 9, 11
Orde Baru hingga Reformasi
Bandar Lampung, November 2022
Guru Sejarah

Septi Utami, M.A.


NIK 300061108170

Anda mungkin juga menyukai