Anda di halaman 1dari 15

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING/ NEW NORMAL

( RPP)
Satuan Pendidikan : SMA Negeri 8 Malang
Mata Pelajaran : Sosiologi
Kelas/Semester : XI IPS /1
Materi pokok : 1. Mengidentifikasi hubungan social dalam masyarakat
2. Menganalisis bentuk hubungan social dalam mengkaji
gejala sosial di masyarakat
Alokasi Waktu : 3 x 45 Menit
1. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

3.2 Mengenali dan mengidentifikasi 3.2.1 Mengidentifikasi hubungan social


realitas individu, kelompok, dalam masyarakat Menjelaskan
dan hubungan sosial di fungsi sosiologi dalam mengkaji
masyarakat gejala sosial di masyarakat
3.2.2 Menganalisis bentuk hubungan
social dalam mengkaji gejala
sosial di masyarakat
4.2 Mengolah realitas individu, 4.1.6 Membuat laporan hasil analisis
kelompok, dan hubungan gambar dan diskusi kelompok
social sehingga mandiri dalam
tentang hubungan social dalam
memposisikan diri dalam
mengkaji gejala sosial di
pergaulan sosial di
masyarakat. masyarakat
4.1.7 Mempresentasikan hasil diskusi
tentang hubungan social dalam
mengkaji gejala sosial di
masyarakat

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 1


2. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui kegiatan pembelajaran dengan Discovery Learning peserta didik diharapkan
dapat Memahami pengetahuan dasar Sosiologi sebagai ilmu pengetahuan yang
berfungsi untuk mengkaji gejala sosial di masyarakat dan Menalar suatu gejala sosial
di lingkungan sekitar dengan menggunakan pengetahuan sosiologis dengan tepat,
santun responsive dan proaktif.

3. LANGKAH PEMBELAJARAN
A. KEGIATAN PENDAHULUAN

 Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti pembelajaran

 Memberi motivasi belajar peserta


1) Apersepsi : Peserta didik menerima informasi tentang keterkaitan
pembelajaran sebelumnya dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan.
2) Pretes: Guru menjajagi pengetahuan peserta didik dengan bertanya apa
manfaat dan kegunaan sosiologi bagi masyarakat? bagaimana peran sosiolog
dalam masyarakat
3) Guru memberikan acuan:
a. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
b. Guru menyampaikan garis besar materi yang akan dicapai
c. Guru menyampaikan mekanisme pembelajaran yang akan dicapai
d. Guru menyampaikan mekanisme penilaian yang akan dicapai menggunakan
B. KEGIATAN INTI

Memberikan instruksi kepada peserta didik untuk masuk pada room tugas kelas
untuk melihat materi, slide presentasi, tugas
1. Memberi stimulus/ rangsangan (stimulation)
 Guru meminta peserta didik menyiapkan buku sumber dan alamat web yang
dapat diakses tentang hubungan sosialn dalam mengkaji gejala sosial yang ada
dimasyarakat. (literasi)

2. Menyiapkan pernyataan masalah (problemstatement)


Guru memberikan pertanyaan untuk didiskusikan dalam forum yaitu untuk
menganalisis gambar yang ditayangkan oleh guru

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 2


3. Mengumpulkan data (data collecting)
peserta didik membaca materi tentang hubungan social . Melalui
e book yang telah disediakan

4. Mengolah data (data processing)


Peserta didik menghubungkan gambar yang telah ditayangkan dengan bentuh
hubungan social dalam masyarakat
5. Memverifikasi data (verification)
Peserta didik menemukan bentuk hubungan social ( asosiatif dan disosiatif)
dalam mengkaji pmasyarakat
6. Menarik kesimpulan (generalisation)
Peserta didik melaporkan hasil laporannya dalam bentuk laporan tertulis
tentang hubungan social ( asosiatif dan disosiatif) dalam mengkaji gejala
social dalam masyarakat

C. PENUTUP

1 Mengevaluasi rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasilnya serta manfaat


pembelajaran
2 Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
3 Melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pemberian kuis
4 Menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan
berikutnya

4. PENILAIAN

1) Sikap : Jurnal
Observasi kegiatan yang dilakukan peserta didik dalam bekerjasama, disiplin,
tanggungjawab dan menghargai pendapat orang lain kemudian mencatat hal-hal baik
dalam jurnal.

2) Pengetahuan : Tes tulis

Untuk Mengetahui tingkat pemahaman peserta didik melalui tes tertulis terdiri dari 5
soal uraian. Adapun kisi-kisi, instrument, kunci jawaban dan penskoran sebagaimana
terlampir

3) Ketrampilan : portofolio
1. Membuat laporan mengenai peran sosiolog dalam masyarakat (rubrik terlampir)
2. Membuat laporan mengenai hubungan social ( asosiatif dan disosiatif) dalam
mengkaji gejala social dalam masyarakat (Rublik penilaian terlampir).

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 3


Mengetahui, Malang , Juli 2022
Kepala SMAN 8 Malang Guru Mata Pelajaran

Anis Isrofin, M.Pd Fresty Kartika Fitri,S.Sos


NIP. 196309 17198702 2 001 NIP.19850522 201101 2 010

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 4


Lampiran 1
INTRUMEN PENILAIAN SIKAP

Nama Satuan pendidikan : SMA Negeri 8Malang


Tahun pelajaran : 2021/2022
Kelas/Semester :X/1
Mata Pelajaran : Sosiologi

Penilaian Kompetensi Sikap

a. Sikap yang menjadi fokus penilaian adalah sikap keaktifan,, toleran terhadap proses
pemecahan masalah, kreatif
Penilaian Indikator
SIKAP KB Kurang Baik Sikap pasif, sama sekali tidak ambil bagian dalam
Keaktifan pembelajaran.
B Baik Ada usaha untuk ambil bagian dalam pembelajaran,
tetapi belum konsisten.
SB Sangat Baik Aktif dalam pembelajaran dan ikut ambil bagian
dalam menyelesaikan tugas kelomp ok secara terus-
menerus dan konsisten.
Toleran KB Kurang Baik Sama sekali tidak punya sikap toleran terhadap
terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda.
proses B Baik Sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap
pemecahan proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif,
masalah tetapi belum konsisten.
SB Sangat Baik Bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif secara konsisten.
Kreatif KB Kurang Baik Sama sekali tidak keatif dan tidak memunculkan ide
terhadap proses pemecahan masalah yang dihadapi
atau terhadap masalah yang berbeda.
B Baik Sudah ada usaha untuk kreatif dengan memunculkan
ide terhadap proses pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif, tetapi masih belum konsisten.
SB Sangat Baik Kreatif dan ada usaha untuk memunculkan ide
terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda
dan kreatif secara konsisten.

No. Nama Sikap Nilai


Peserta Aktif Bekerja sama Toleran Kreatif Rata
didik KB B SB KB B SB K B SB KB B SB -
B Rata
1
2

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 5


3 dst.

b. Bubuhkan tanda √pada kolom yang sesuai dengan hasil pengamatan.

c. Untuk sikap akan dilihat peserta didik yang memiliki sikap yang sangat positif terhadap
kelima sikap di atas, dan hasilnya akan dicatat dalam jurnal penilaian sikap sebagai
berikut;

Jurnal Penilaian Sikap

Mata Pelajaran : SOSIOLOGI


Satuan Pendidikan : SMA N 8 Malang
Kelas/Semester : X IPS / 1
TP :2021/2022
Tindak
No Tanggal Nama Kejadian/Prilaku Butir Sikap +/- lanjut
1
2
3
4
5
Dst

d. Hasil penilaian sikap dalam jurnal akan direkap dalam satu semester dan diserahkan
ke wali kelas untuk dipertimbangkan dalam penilaian sikap dalam rapor (menunjang
penilaian sikap dari guru PAI dan guru PPKN)

Lampiran 2
INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

Mata Pelajaran : Sosiologi

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 6


Kelas/ semester : XI/ 1
Materi : 1. Mengidentifikasi hubungan social dalam masyarakat
2. Menganalisis bentuk hubungan social dalam mengkaji gejala sosial
di masyarakat
Kisi-kisi soal
Kompetensi Dasar Indikator soal Dimensi Kognitif Bentu Nomor
k soal soal
3.2 Mengenali dan 1. Menganalisis faktor C4 (menganalisis) Uraian 1
mengidentifikasi pendorong
realitas individu, hubungan sosial
kelompok, dan C2(memahami) Uraian 2
2. Menjelaskan
hubungan sosial di
faktor hubungan
masyarakat.
sosial dalam
masyarakat C2(memahami) Uraian 3

3. Menjelaskan
bentuk hubungan
sosial dalam C2(memahami) Uraian 4
masyarakat

4. Menjelaskan
keterkaitan C2(memahami) Uraian 5
hubungan sosial
dengan gejala
sosial dalam
masyarakat

5. Mengidentifikasi
hubungan sosial
dalam masyarakat

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 7


Instrument pertanyaan dan penskoran
a. Instrumen Tes Tulis: Bentuk Uraian
No Indikator Soal Soal Kunci Jawaban Skor

1. ‘Menganalisis Jelaskan peran Dalam masyarakat peran sosiolog 20


faktor sosiolog adalah sebagai: ahli riset, konsultan
pendorong dalam kebijakan, praktisi, guru atau pendidik
hubungan masyarakat!
sosial

2. Menjelaskan Jelaskan Melalui adanya penelitian dan 20


fungsi sosiologi fungsi penyelidikan sosiologi akan diperoleh
dalam penelitian sosiologi berbagai fakta sosial yang sangat
dalam bermanfaat dalam membuat
penelitian! perencanaan pembangunan ataupun
pemecahan masalah sosial yang terjadi
dalam masyarakat.

3. Menjelaskan Jelaskan Sosiologi sangat berguna dalam 20


fungsi sosiologi fungsi memberikan data sosial yang diperlukan
dalam sosiologi pada tiga tahap proses pembangunan
pembangunan dalam yaitu tahap perencanaan, pelaksanaan,
pembangunan! dan penilaian.

4. Menjelaskan Jelaskan Manfaat sosiologi dalam hal ini adalah 20


fungsi sosiologi fungsi menyelidiki berbagai persoalan umum
dalam sosiologi yang terjadi di masyarakat dengan
pemecahan dalam maksud untuk menemukan dan
masalah sosial pemecahan menafsirkan berbagai kenyataan dalam
masalah kehidupan masyarakat.
sosial!

5. Menjelaskan Jelaskan Perencanaan merupakan kegiatan untuk 20


fungsi sosiologi fungsi mempersiapkan masa depan dalam
dalam sosiologi kehidupan masyarakat secara ilmiah dan

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 8


perencanaan dalam bertujuan mengatasi berbagai hambatan.
sosial perencanaan Sifat dari perencanaan sosial adalah
sosial! preventif sehingga kegiatannya meliputi
pengarahan-pengarahan dan bimbingan
sosial tentang cara-cara hidup
masyarakat agar menjadi lebih baik.

Skor maksimum 100

Skor Perolehan
Nilai Perolehan = ×100
Skor Maksimum

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 9


FORMAT PEMBELAJARAN REMIDIAL DAN PENGAYAAN
1) Remidial
- Pembelajaran remedial dilakukan bagi siswa yang belum tuntas pencapaian
Kompetensi Dasarnya
- Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remedial teaching (klasikal),
atau tutor sebaya, atau tugas lain dan diakhiri dengan tes.
- Tes remedial, dilakukansebanyak 2 kali dan jika masih belum mencapai ketuntasan,
maka remedial dilakukan dalam bentuk tugas tanpa tes tertulis kembali.

CONTOH PROGRAM REMIDIAL


Sekolah : . . . . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
Kelas/ semester : . . . . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
Mata pelajaran : . . . . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
Ulangan harian ke : . . . . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
Materi ulangan harian : . . . . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
KD/ Indikator : . . . . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
KKM : . . . . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
NO Nama siswa Nilai IPK yang belum Bentuk Nilai Keterangan
ulangan dikuasai tindakan setelah
remidial remidial
1
2
3
4
5

2) Pengayaan
- Pengayaan diberikan kepada siswa yang sudah mencapai KKM/ melampaui KKM
- Pengayaan diberikan dalam bentuk pemberian tugas membaca buku-buku yang
berkaitan dengan materi

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 10


- Atau diberikan soal dengan bobot sosl yang lebih berat ( menganalisis) agar siswa
mempunyai lebih banyak pengetahuan tentang materi tersebut.
Jika ada pekerjaan rumah
Tugas pekerjaan rumah:
1. Siswa menjawab pertanyaan yang ada di buku paket hal….
2. Peserta didik meminta tanda tangan orang tua
3. Mengumpulkan tepat waktu

NO Aspek Yang dinilai Nilai Keterangan

1 Benar semua 50

2 Ttd ortu 30

3 Mengumpulkan tepat waktu 20

Jumlah nilai 100

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 11


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Nama Satuan pendidikan : SMA Negeri 8 Malang


Tahun pelajaran : 2022
Kelas/Semester :X/1
Mata Pelajaran : Sosiologi

Kompetensi Dasar
1. Mengidentifikasi hubungan social dalam masyarakat
2. Menganalisis bentuk hubungan social dalam mengkaji gejala sosial di
masyarakatIndikator
1. Menjelaskan peran sosiolog dalam masyarakat
2. Menjelaskan fungsi sosiologi dalam mengkaji gejala sosial di masyarakat
3. Membuat laporan hasil analisis gambar dan diskusi kelompok tentang peran dan
fungsi sosiologi dalam mengkaji gejala sosial di masyarakat

Tujuan
Melalui kegiatan pembelajaran diharapkan peserta didik dapat:
1. Menjelaskan peran sosiolog dalam masyarakat
2. Menjelaskan fungsi sosiologi dalam mengkaji gejala sosial di masyarakat
3. Membuat laporan hasil analisis gambar dan diskusi kelompok tentang peran dan
fungsi sosiologi dalam mengkaji gejala sosial di masyarakat
Langkah Kerja
1. Perhatikan gambar yang ditampilkan guru atau gambar yang dibagikan guru
Gambar1:......................................................................................................................
Gambar2:......................................................................................................................
Gambar3:......................................................................................................................
Gambar4:......................................................................................................................

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 12


Gambar5:......................................................................................................................

2. Analisislah gambar-gambar tersebut dihubungkan dengan peran dan fungsi sosiologi


dalam mengkaji gejala sosial dalam masyarakat!
.....................................................................................................................................
......................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
......................................................................................................................................
......................................................................................................................................
......................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
......................................................................................................................................
......................................................................................................................................
...............................................................................................................................................
.............................................................................................................................
...............................................................................................................................................
.............................................................................................................................
...............................................................................................................................................
.............................................................................................................................
......................................................................................................................................
3. Laporankan pekerjaanmu dalam bentuk foto dan di upload google classrom

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 13


Instrument Penilaian

No Nama siswa Aspek Yang Dinilai Jumlah


Pengetahuan Keterampilan skor
Ketepatan Ketepatan Terampil
menjelaskan menjelaskan menggunakan
peran fungsi internet
sosiolog sosiologi
dalam
masyarakat
1
2
3
Ds
t
Skor maksimal = 12
Nilai = skor penilaian x 100
Skor maksimal
Pedoman penskoran

No Aspek yang dinilai Skor


1. Ketepatan menjelaskan peran sosiolog Sangat tepat dan lengkap =4,
tepat =3, cukup tepat =2,
kurang tepat =1
2 Ketepatan menjelaskan fungsi sosiologi dalam Sangat tepat dan lengkap =4,
mengkaji masyarakat tepat =3, cukup tepat =2,
kurang tepat =1
3 Terampil menggunakan internet Sangat tepat dan lengkap =4,
tepat =3, cukup tepat =2,
kurang tepat =1

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 14


Instrument Penilaian Tugas Portofolio

No Nama siswa Aspek yang dinilai Keterangan


Kelengkapan Keaslian dalam
lembar mengumpulkan
kegiatan yang lembar kegiatan
dikumpulkan
1
2
3
Ds
t
Skor maksimal = 12
Nilai = skor penilaian x 100
Skor maksimal
Pedoman penskoran tugas portofolio

No Aspek yang dinilai Skor


1 Kelengkapan lembar kegiatan yang dikumpulkan Sangat lengkap= 4,
lengkap=3, cukup
lengkap=2, kurang
lengkap=1
2 Keaslian dalam mengumpulkan lembar kegiatan Lembar kerja asli buatan
sendiri=2, sebagian buatan
sendiri=1, tidak aslin=0
Skor maksimal=6
Nilai = skor penilaian x 100
Skol maksimal

RPP NEW NORMAL/SOSIOLOGI/X/GANJIL/2020-2021 15

Anda mungkin juga menyukai