Anda di halaman 1dari 21

LAPORAN

PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI


DIBALAI DESA MULYADADI
JL. Mulyadadi - Majenang

(diajukan sebagai salah satu syarat untuk mengikuti UN/UAS)

Oleh:
NAMA : MULIA AGUSTIN INAYAH
NIS : 20.0444
PROGRAM KEAHLIAN : TKI
KOMPETENSI KEAHLIAN : RPL

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH


PIMPINAN DAERAH MUHAMMADIYAH CILACAP
SMK MUHAMMADIYAH MAJENANG
TERAKREDITASI A (Amat Baik)
Jln. Raya Padangjaya No. 261 Telp./Fax. (0280) 621524
Kec. Majenang Kab. Cilacap 53257
E-mail: smkmuhammadiyahmajenang@yahoo.co.id
Website: smkmuhmajenang.sch.id

i
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
DI BALAI DESA MULYADADI
JL. Mulyadadi - Majenang

TANGGAL 23 AGUSTUS 2021 s/d 20 NOVEMBER 2021

Telah disyahkan pada :


Hari/Tanggal :
Waktu :

Peserta Prakerin Pembimbing

Mulia Agustin Inayah Muklas Hidayat,S.Kom


NIS. 20.0437 NBM.1113261

Mengetahui
SMK Muhammadiyah Majenang Ketua Kompetensi Keahlian
Kepala, Teknik Komputer dan Informatika

Ahmad Syarifudin, S.Kom., S.Pd.I., M.M. Heni Nur I.,S.E., S.Kom.,M.M


NBM. 991 669 NBM. 991 666

ii
LEMBAR PENETAPAN UJIAN
LAPORAN PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
DIBALAI DESA MULYADADI
JL. Mulyadadi - Majenang

TANGGAL 23 AGUSTUS 2021 s/d 20 NOVEMBER 2021

Telah ditetapkan pada tanggal:

Penguji:
1. Muklas Hidayah, S.Kom (..............................)

Menyetujui:
Kepala Sekolah,

Ahmad Syarifudin, S.Kom., S.Pd.I.,M.M.


NBM. 991 669

iii
MOTTO DAN PERSEMBAHAN

“Sebaik-baik ilmu adalah ilmu yang diaplikasikan dan ditularkan”.

“Pendidikan adalah senjata paling mematikan di dunia, karena dengan


pendidikan, anda dapat mengubah dunia”(Nelson Mandela)

Kuperssembahkan sebagai tanda baktiku kepada:

Kedua orangtuaku tercinta

Yang selama ini telah mendidik, membesarkan dan selalu berdo’a demi
keselamatan dan keberhasilan studiku.

Adik-adikku tercinta

Teman-teman seperjuangan.

Almamaterku SMK Muhammadiyah Majenang.

“Tempatku meneguk tetesan ilmu dan pengetahuan”

iv
KATA PENGANTAR
Dengan mengucap syukur Alhamdulillah atas kehadirat Allah SWT yang
telah membberikan rahmat dan karunianya kepada saya, sehingga saya dapat
menyelesaikan laporan hasil pelaksanaan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN).

Penyusunan laporan praktek kerja industri ini adalah salah satu syarat untuk
mengikuti Ujian Sekolah (US) Tahun Pelajaran 2020/2021 dan laporan ini juga
sebagai bukti bahwa saya (Penulis) telah melaksanakan dan menyelesaikan
praktek kerja industri di BALAI DESA MULYADADI.

Laporan ini dapat terbuat dan terselesaikan dengan adanya bantuandari semua
pihak dan pembimbing materi, oleh karena itu saya mengucapkan banyak
terimakasih kepada:

1. Bapak Ahmad Syarifudin, S.Kom., S.Pd.I., M.M., selaku Kepala SMK


Muhammadiyah Majennang.
2. Bapak Moh. Toha , S.Pd., selaku WK 4 (Humas, DUDI) sekaligus sebagai
penanggungjawab Prakerin Tahun Pelajaran 2020 / 2021.
3. Bapak Narwoto, S.E., selaku Ketua Prakerin Tahun Pelajaran 2020 / 2021.
4. Ucapan terimakasih kepada IbuHeni Nur I., S.E., S.Kom., M.M, selaku
Kepala Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Informatika, Winggar
Fatma Asih, S.Kom., selaku Pembimbing.
5. Ucapan terimakasih kepada Bapak Sudarno Efendi, selaku pembimbing
dari DUDI/Industri.
6. Ucapan terimakasih kepada Bapak/Ibu Guru dan Karyawan SMK
Muhammadiyah Majenang.
7. Teman-teman seperjuangan.

Majenang, 29 Mei 2021


Penyusun,

Mulia Agustin Inayah

v
DAFTAR ISI
Halaman
Halaman Judul i
Halaman Pengesahan ii
Halaman Persetujuan iii
Motto dan Persembahan iv
Kata Pengantar v
Daftar Isi vi
Daftar Lampiran
BAB I. PENDAHULUAN
GAMBARAN UMUM DUDI 1
A. Sejarah Berdirinya DUDI 1
B. Struktur Organisasi DUDI 1
C. Kegiatan Usaha DUDI 1
BAB II. LAPORAN PELAKSANAAN PRAKERIN
A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan 2
B. Uraian Kegiatan Selama Prakerin 2
C. Pengalaman yang Didapat Selama Prakerin
1. Peningkatan Kompetensi Keahlian 3
2. Kedisiplinan 3
3. Kemandirian 4
4. Tanggungjawab 4
5. Manfaat yang Dirasakan 4
BAB III. FAKTOR PENDUKUNG DAN PENGHAMBAT
A. Faktor Pendukung 5
B. Faktor Penghambat 5
BAB IV. PENUTUP
A. Kesimpulan 6
B. Saran 6
DAFTAR PUSTAKA 7

vi
BAB I
PENDAHULUAN

GAMBARAN UMUM DUDI


A. Sejarah Berdirinya DUDI
Mulyadadi adalah desa pemekaran dari Desa Jenang , kecamatan majenang

pada tahun 1983

Dusun Mulyadadi terdapat 9 RT / 2 RW , di Dusun Mulyasari terdapat 9 RT /

2 RW , di Sidamulya terdapat 9 RT / 2 RW, Dan di Purwodadi terdapat 7 RT / 1

RW

Pembagian wilayah desa mulyadadi terdiri dri dusun

- Mulyasari

- Mulyadadi

- Sidamulya

- Purowodadi

*Sejarah desa mulyadadi

Desa ini sebelumnya adalah bagia dari desa jenang, hingga pada 1983 wilayah

dusun Mulyadadi dan sekitarnya dimekarkan menjadi desa definisi tersendiri

dengan nama desa mulyadadi.

Geografi desa Mulyadadi diapit 3 sungai seperti sungai cijalu, sungai

cilopadang dan sungai Cikawung

Penduduk dan sosial kemasayrakatan.

1
Seperti umumnya pedesaan di Cilacap, warganya banyak yang merantau ke

kota atau ke luar negri menjadi pekerja migra.selain itu penduduk yang lainnya

bekerja mayoritas sebagai petani dan pedagang.

Didesa ini memiliki 2 sekolah dasar,negeri 1 suwasta yang sudah cukup lama

berdiri dan memiliki 2 SMP negri ( 1 mjng dan Smp 2 mj ) Dan 1 SMP negri atap

, dan 1 MTS suwasta (Alihya). Memiliki satu TK masihtoh 08, memiliki RA dan 1

Paud.

POTENSI

Di dusun mulyadadi memiliki kesenian Hadroh yang cukup terkenal di

wilayah nya yang bernama Roudhatil Jannah, di desa mulyadadi juga sudah

berdiri kampung KB yang bernama Asri Di dusun purwodadi memiliki kesenian

Kuda Lumping Di dusun mulyadadi terdapat Organisasi remaja pik-er yang telah

memenangkan juara 1 sekebupaten Cilacap

Beberapa pusat kerajinan terdapat di wilayah desa mulyadadi seperti

kerajinan bambu pak Trimo yang membuat seruling,kursi,dan kerajinan lainnya

dari bambu.lalu ada tukang sepuh logam bernama empu ayat yang merupakan

keturunan leluhurnya bernama empu sanukri.selain itu terdapat Yono charcoal

yang membuat arang batok dan workshop lampu Novi yang membuat lampu-

lampu LED danneon.

2
B. Struktur Organisasi DUDI

kaur umum

kaur keuangan

kasi
pemerintahan

kasi pelayanan

kasi
kesejahteran

kadus
mulyadadi Siswa Prakerin

1. Destiana Dwi
kadus
Kepala Desa
mulyasariNaenurohmah

Sekertaris kadus sida


2. Mulia Agustin Inayah
Desa mulya

kadus
purwodadi

staf urusan
umum

staff keuangan

staff
pemerintahan

staff
pelayanan

3
C. Kegiatan Usaha DUDI

1. Pembuatan KTP.

2. Daftar KTP.

3. Surat Keterangan Lahir.

4. Perubahan Data Kartu Keluarga.

5. Pengurusan Surat Kematian.

6. APBD Desa.

7. Jaringan Aspirasi Rakyat.

8. Lapor Pemerintah Desa.

9. dll.

4
BAB II

LAPORAN PELAKSANAAN PRAKERIN

A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Waktu : 23 AGUSTUS s/d 20 NOVEMBER 2021

Tempat : Balai Desa Mulyadadi

B. Uraian Kegiatan Selama Prakerin

Membuat Data Nama Warga Menggunakan Excel

1. Alat dan Bahan

a. 1 set laptop

b. 1 set Printer

5
c. Aplikasi Excel

d. Kertas A4

2. Langkah-langkah kerja :

1. Jalankan aplikasi Microsoft Excel dan kemudian buka lembar kerja yang berisi

tabel data. Di sudut kiri atas, klik tombol Customize Quick Access Toolbar (1)

dan kemudian pilih More Commands... (2).

6
2. Di kotak dialog Excel Options yang muncul, pastikan Anda berada di tab Quick

Access Toolbar (1), pilih All Commands dari kotak daftar tarik turun (combo box)

Choose commands from (2), pilih Form (3), klik tombol Add >> (4) dan akhiri

dengan mengklik tombol OK (5). Tombol Form ditambahkan di Quick Access

Toolbar Excel.

7
3. Letakkan kursor mouse di salah satu sel Excel yang berisi data (1) dan kemudian

klik tombol Form yang ada di Quick Access Toolbar (2).

4. Formulir input data (data entry form) berlabel Sheet1 langsung ditampilkan dengan data

yang ada di baris pertama. Form input data terdiri dari label, kotak teks (text box) berisi

data dan beberapa tombol perintah.

5. Penjelasan untuk masing-masing tombol perintah yang terdapat di formulir input

data (data entry form) Microsoft Excel adalah sebagai berikut:

● New. Tombol ini akan membersihkan data yang saat ini ditampilkan di

kotak teks dan kemudian membolehkan Anda untuk membuat record

(data) baru.

8
● Delete. Tombol ini membolehkan Anda menghapus record (data) yang saat

ini ditampilkan. Bila record telah dihapus, maka record berikutnya

ditampilkan.

● Restore. Tombol ini digunakan untuk mengembalikan ke data awal bila

Anda ingin membatalkan perubahan (editing) dengan syarat Anda belum

mengklik tombol New atau Anda belum menekan tombol keyboard Enter.

● Find Prev. Tombol ini digunakan untuk menampilkan record sebelumnya.

● Find Next. Tombol ini digunakan untuk menampilkan record berikutnya.

● Criteria. Tombol ini membolehkan Anda menemukan record tertentu

(record spesifik). Misalnya, Anda ingin mencari pelamar kerja yang

keterangannya sudah diterima, Anda dapat menentukan kriteria

DITERIMA di kotak teks KETERANGAN.

● Close. Tombol ini digunakan untuk menutup formulir input data (data

entry form).

● Scroll Bar. Bilah pengulung ini digunakan untuk menampilkan antar

record (record sebelum atau sesudahnya).

9
C. Pengalaman yang Didapat Selama Prakerin

1. Peningkatan Kompetensi Keahlian

Kegiatan prakerin memberikan banyak sekali pengalaman, terutama dalam

meningkatkan kompetensi keahlian. Praktikan dapat mengaplikasikan teori yang

telah didapat. Berdasarkan kegiatan prakerin, ada beberapa kegiatan yang telah

praktikan lakukan, diantaranya: membuat brosur, membuat karikatur dan lain-

lain. Kegiatan ini tentu menjadi pengalaman yang baik karena praktikan dapat

praktek secara langsung, sehingga kompetensi keahlian dapat meningkat.

2. Kedisiplinan

Praktek kerja industri juga memberikan pembelajaran tentang sikap, salah

satunya adalah kedisiplinan. Dalam dunia nyata, kita dituntut untuk bersikap

disiplin dalam melaksanakan tugas.

3. Kemandirian

Selain meningkatkan kedisipinan, praktek kerja lapangan juga mampu

meningkatkan kemandirian.

4. Tanggungjawab

Sikap yang paling penting dalam melaksanakan tugas adalah tanggungjawab.

Prakerin harus bertanggungjawab terhadap semua pekerjaan yang dilakukan.

5. Manfaat yang Dirasakan

a) Menambah keterampilan.

b) Meningkatkan sikap disiplin, mandiri, dan tanggungjawab.

c) Menambah pengalamman kerja yang sesungguhnya.

d) Bisa membandingkan teori disekolah dengan terjun langsung ke dunia usaha.

e) Mengetahui secara langsung bagian-bagian dari mesin

10
BAB III
FAKTOR PENDUKUNG DAN PENGHAMBAT

A. Faktor Pendukung

1. Lingkungan kerja yang cukup bersih.


2. Pemilik DUDI dan karyawan yang ramah.
3. Dapat bertanya langsung kepada pembimbing DUDI.
4. Adanya rasa kebersamaan.

B. Faktor Penghambat

1. Fasilitas mesin yang dipakai rusak


2. Mati lampu
3. Jika tidak ada pekerjaan, peserta prakerin hanya duduk atau diam tidak di beri
pekerjaan atau tugas

11
BAB IV
PENUTUP

A. Kesimpulan

Dari hasil pengamatan selama prakerin, dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:
1. Prakerin dapat meningkatkan pengetahuan, keterampilan, dan etos kerja.
2. Prakerin dapat memperkokoh link and match (keterkaitan dan kesepadanan).
3. Dalam dunia kerja dituntut bersikap disiplin, mandiri, dan tanggungjawab dalam
pelaksanaan tugas.

B. Saran

1. Bagi sekolah
a. Hubungann dengan industri lebih ditingkatkan lagi.
b. Sekolah memberikan pembekalan yang lebih terhadap siswa.
2. Bagi pihak industri
Sebaiknya siswa prakerin diberi tugas semaksimal mungkin sehingga siswa
mempunyai banyak pengalamman kerja.

12
DAFTAR PUSTAKA

MARYAM INTANNIA (2021) Membuat Brosur

https://www.termasmedia.com/aplikasi/microsoft-office/officeexcel/864-membuat-
formulir-input-data-entry-form-di-excel.html
diakses pada 29 Mei 2021 pukul 16.30 WIB.

13
LAMPIRAN JURNAL ASLI

14
LAMPIRAN FOTO FOTO KEGIATAN

15

Anda mungkin juga menyukai