Anda di halaman 1dari 10

KISI-KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) I

SEMESTER : I (SATU)
TAHUN PELAJARAN : 2022 - 2023
MATA PELAJARAN : TEMATIK 6C TOKOH DAN PENEMUAN
KELAS : VI AL QALAM
NAMA SEKOLAH : SDIT AL MU’MIN
WILAYAH BINAAN : II
KECAMATAN : KELAPA GADING
KOTAMADYA : JAKARTA UTARA
PROVINSI : DKI JAKARTA
KISI-KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) I
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Mata Pelajaran : Tematik 6C
Alokasi Waktu : 90 menit
Jumlah Soal : 50 Soal
Bentuk Soal : Pilihan Ganda : 30 soal, Isian : 15 soal, dan Uraian : 5 soal

KELAS LEVEL BENTUK NOMOR


NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR SOAL
/SMT KOGNITIF SOAL SOAL
A. PPKn
1 3.2 Menganalisis PENEMU YANG VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan PG 1
MENGUBAH
pelaksanaan kewajiban, DUNIA
contoh hak di rumah.
hak, dan tanggung jawab
sebagai warga negara VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menuliskan contoh PG 2
beserta dampaknya
hak di sekolah.
dalam kehidupan sehari-
hari
VI/1 L3 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan hak PG 3
sebagai warga masyarakat.

VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan PG 4


mkasud dari hak dankewajiban.

VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan sifat- PG 5


sifat yang mencerminkan kedisiplinan.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan PG 6


manfaat kedisiplinan dalam kegiatan sehari-hari.
KELAS LEVEL BENTU NOMOR
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR SOAL
/SMT KOGNITIF K SOAL
SOAL
IV/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan ISIAN 31
contoh kewajiban di sekolah.
VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan ISIAN 32
contoh kewajiban di rumah.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan alasan ISIAN 33


mengapa kita harus melaksanakan hak dan
kewajiban secara seimbang.

VI/1 L3 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan ESSAY 46


kewajiban sebagai warga negara yang baik.

B. BAHASA INDONESIA

1. 3.2 Menggali isi teks PENEMU YANG VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan PG 7
MENGUBAH
penjelasan (eksplanasi) DUNIA
amaksud adri teks eksplanasi.
ilmiah yang didengar
dan dibaca
VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan funsi PG 8
teks eksplanasi.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan PG 9


kandungan yang terdapat pada sebuah teks
ilmiah.

KELAS LEVEL BENTU NOMOR


NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR SOAL
/SMT KOGNITIF K SOAL
SOAL
IV/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menuliskan PG 10
pernyataan penutup dari sebuah teks eksplanasi.
VI/1 L1 Disajikan paragraph, siswa mampu menuliskan PG 11
kalimat efektif dari paragraph tersebut.

VI/1 L1 Disajikan soal, siswamampu menemukan pokok PG 12


masalh pada sebuah teks.

VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampumenuliskan ISIAN 34


informasi yang terdapat pada sebuah teks.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan ISIAN 35


maksud Kosakata baku dan Kosakata tidak baku.

VI/1 L3 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan tujuan ISIAN 36


penulisan koskata baku.

VI/1 L2 ESSAY 47
Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan tentang
teks eksplanasi ilmiah.

NO KOMPETENSI DASAR MATERI KELAS LEVEL INDIKATOR SOAL BENTUK NOMOR


/SMT KOGNITIF SOAL SOAL
C. IPA
1. 3.4 Mengidentifikasi PENEMU YANG IV/1 L1 Disajikan soal siswa mampu menjelaskan maksud PG 13
komponen-komponen MENGUBAH DUNIA adri gelombang elektromagnetik.
listrik dan fungsinya
dalam rangkaian listrik IV/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan maksud PG 14
sederhana dari arus listrik.
VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan PG 15
karakteristik rangkaian seri.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan PG 16


karakteristik rangkaian parallel.

VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menuliskan PG 17


pengetahuannya tentang hambatan listrik.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan PG 18


kelebihan dari rangkaian seri.
VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan ISIAN 37
kelebihan dari rangkaian parallel.

VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menuliskan ISIAN 38


pengetahuannya tentang muatan listrik.
VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menggambarkan ISIAN 39
contoh rangkaian seri.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menggambarkan ESSAY 48


rangkaian parallel.

NO KOMPETENSI DASAR MATERI KELAS LEVEL INDIKATOR SOAL BENTUK NOMOR


/SMT KOGNITIF SOAL SOAL

D. IPS

1. 3.2 Menganalisis PENEMU YANG IV/1 L1 disajikan soal, siswa mampu menyebutka manfaat PG 19
perubahan sosial budaya MENGUBAH DUNIA bola lampu dalamkehidupan sehari- hari.
dalam rangka VI/1 L1 disajikan soal, siswa mampu menyebutkan hasil PG 20
modernisasi bangsa
penemuan yang memudahkan manusia.
Indonesia

VI/1 L2 disajikan soal, siswa mampu menyebutkan 3 contoh PG 21


penemuan yang berpengaruh di kehidupan
sekarang.

VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan PG 22


perkembangan penemuan jam mekanik.
VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan nama PG 23
penemu lampu lalu lintas pada tahun 1923.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menyebutka sesuatu PG 24


yang dilakukan oleh penemuan Charles Babbage
yang mengubah dunia.

VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan ISIAN 40


bagaiman perkembangan kompurter saat ini.

VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan proses ISIAN 41


penemuan pensil hingga menjadi bentuk pensil
seperti sekarang dengan proses pembuatan yang
lebih modern.
VI/1 L3 Disajikan soal, siswa mampu menuliskan ISIAN 42
pengetahuannya tentang prestasi yang sangat
bermanfaat dari Prof. DR. Ing. Bacharuddin Jusuf
Habibie.
VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan Contoh ESSAY 49
alat transportasi masal modern.
NO KOMPETENSI DASAR MATERI KELAS LEVEL INDIKATOR SOAL BENTUK NOMOR
/SMT KOGNITIF SOAL SOAL
E. SBdP

1. 3.2 Memahami interval PENEMU YANG IV/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan maksud PG 25
nada MENGUBAH DUNIA dari interval nada.
VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan jarak PG 26
mi ke fa.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan jareak PG 27


mi ke Sol.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan nada- PG 28


nada yang berjarak 1 nada.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan nada- PG 29


nada yang berjarak ½ nada.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menggambarkan ISIAN 30


interval nada.

VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menjelaskan fungsi ISIAN 34


dari tangga nada kres (#) dan tangga Nada Mol (b).

VI/1 L1 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkanjarak ISIAN 44


dari ke fa
VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menentukan jarak mi ISIAN 45
ke sol.

VI/1 L2 Disajikan soal, siswa mampu menggambarkan ESSAY 50


interval nada.

Mengetahui, Jakarta, … Desember 2022


Kepala Sekolah Wali Kelas VI Al Qalam

Khumaidi, S.Pd.I Yen Lestari Harahap,S.Pd

Anda mungkin juga menyukai