Anda di halaman 1dari 24

PEDOMAN PENYELENGGARAAN

PELATIHAN JARAK JAUH PEJABAT LELANG


TAHUN 2021

Diselenggarakan oleh

BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEUANGAN


PUSDIKLAT KEKAYAAN NEGARA DAN PERIMBANGAN KEUANGAN
2021
KATA PENGANTAR

Dalam rangka membekali ASN di Direktorat Jenderal Kekayaan Negara Badan


Pendidikan dan Pelatihan Keuangan (BPPK) menyelenggarakan Pelatihan Jarak Jauh Pejabat
Lelang Tahun 2021. Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang ini bertujuan agar setelah mengikuti
diklat ini, peserta diharapkan mampu menerapkan pengetahuan dan ketrampilan teknis sebagai
Pejabat Lelang secara benar, sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Pelatihan ini dilaksanakan
dari tanggal 25 Januari s.d. 19 Februari 2021 melalui Pelatihan Jarak Jauh.
Untuk memudahkan penyelenggaraaan pelatihan, maka disusunlah buku pedoman
penyelenggaraan yang memberikan informasi bagi para peserta, pengajar, maupun
penyelenggara selama pelatihan dilaksanakan baik yang menyangkut tata cara belajar mengajar,
tata tertib peserta selama belajar mengajar, serta evaluasi peserta, pengajar, dan
penyelenggaraan.
Pedoman ini disusun dengan harapan dapat berguna bagi kita semua. Oleh karena itu,
segala masukan, kritik, dan saran untuk penyempurnaan pedoman ini akan sangat kami hargai.

Jakarta. Januari 2021


Plt. Kepala Pusat
u.b.
Kepala Bidang Penyelenggaraan

Ditandatangani secara elektronik


Iwan Khrisnawan
DAFTAR ISI

PENDAHULUAN ........................................................................................................................... 1
A. Latar Belakang ................................................................................................................ 1
B. Dasar Hukum ................................................................................................................... 1
C. Standar Kompetensi ....................................................................................................... 1
D. Kompetensi Dasar .......................................................................................................... 2
INFORMASI AKADEMIK.............................................................................................................. 5
A. Proses Belajar Mengajar................................................................................................ 5
B. Kurikulum Pelatihan ........................................................................................................ 5
C. Garis-garis Besar Program Pembelajaran (GBPP) ................................................... 7
D. Persyaratan Peserta ....................................................................................................... 8
E. Persyaratan Pengajar..................................................................................................... 9
E V A L U A S I ............................................................................................................................ 10
A. Evaluasi Peserta ........................................................................................................... 10
B. Evaluasi Penyelenggaraan .......................................................................................... 10
C. Lain-Lain yang Berhubungan dengan Evaluasi Peserta ........................................ 11
D. Sertifikat .......................................................................................................................... 12
LAIN – LAIN ................................................................................................................................. 11
A. Informasi Penyelenggaraan ........................................................................................ 11
B. Ketentuan Teknis Webinar Dan Pelatihan Teknis Dengan Metode Pembelajaran
Jarak Jauh (PJJ) ........................................................................................................... 12
C. Tata Tertib Peserta ....................................................................................................... 15
D. Tata Tertib Pengajar ..................................................................................................... 15
E. Penutup .......................................................................................................................... 15

ii
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan Nomor No.234/PMK.01/2015, salah
satu tugas dan fungsi Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan (BPPK) adalah
melaksanakan pendidikan, pelatihan dan sertifikasi kompetensi di bidang keuangan
negara.
Dalam rangka agar peserta dapat menerapkan pengetahuan dan ketrampilan
teknis sebagai Pejabat Lelang secara benar, sesuai dengan ketentuan yang berlaku,
Pusdiklat Kekayaan Negara dan Perimbangan Keuangan menyelenggarakan Pelatihan
Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021 mulai tanggal 25 Januari s.d. 19 Februari 2021
melalui Pelatihan Jarak Jauh.

B. Dasar Hukum
Berdasarkan Permenpan RB Nomor 43 Tahun 2014, Pelelang adalah PNS pada
Kementerian Keuangan yang diangkat sebagai Pejabat Lelang, yang berdasarkan
ketentuan peraturan perundang-undangan diberi wewenang khusus untuk melaksanakan
penjualan barang secara elang. Merujuk pada ketentuan tersebut, maka sebelum
diangkat sebagai Pejabat Fungsional Pelelang, pegawai/pejabat struktural harus terlebih
dahulu diangkat menjadi Pejabat Lelang Dalam rangka meningkatkan kompetensi dan
profesionalisme, Pelelang harus diikutsertakan pendidikan dan/atau pelatihan yang
disesuaikan dengan hasil analisis kebutuhan diklat Pelelang.
Selanjutnya, Kementerian Keuangan selaku Instansi Pembina Jabatan
Fungsional Pelelang mempunyai kewajiban menyelenggarakan pelatihan fungsional dan
teknis Pelelang, untuk meningkatkan kompetensi dan profesionalisme Pelelang, serta
mengurangi kesenjangan kompetensi jabatan fungsional Pelelang dengan Standar
Kompetensi Jabatan (SKJ) bagi Pelelang.
Sejalan dengan hal tersebut di atas, dalam rangka meningkatkan kompetensi
Pelelang maka perlu diselenggarakan Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang.

C. Standar Kompetensi
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu:
1. Menerapkan konsep administrasi lelang
2. Menggunakan konsep risalah lelang
3. Menerapkan konsep kapita selekta permasalahan lelang

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 1
4. Menerapkan konsep kode etik pejabat lelang
5. Menerapkan prinsip teknik memandu lelang
6. Menggunakan aplikasi lelang
7. Menerapkan pengetahuan lelang di luar negeri
8. Menerapkan konsep perpajakan/PNBP terkait lelang
9. Memahami prinsip hukum benda dan hukum pertanahan
10. Memahami konsep hukum perjanjian dan hukum jaminan
11. Memahami prinsip hukum perusahaan, hukum kepailitan dan Penundaan
Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU)
12. Menerapkan konsep manajemen risiko terkait lelang
13. Memahami prinsip mengenali pengguna jasa
14. Memahami prinsip jabatan fungsional pelelang
15. Menerapkan kaidah integritas
16. Menggunakan kaidah teknik komunikasi dan negosiasi

D. Kompetensi Dasar
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu:
1. Menerapkan konsep administrasi lelang
1.1 Memahami konsep organisasi, administrasi dan dasar hukum administrasi
lelang
1.2 Menggunakan konsep Administrasi yang berkaitan dengan Persiapan Lelang
1.3 Menggunakan prinsip Administrasi yang berkaitan dengan pelaksanaan
lelang
1.4 Menggunakan prinsip Administrasi yang berkaitan dengan kegiatan setelah
lelang
1.5 Menggunakan kaidah Pembukuan dan Pelaporan
2. Menerapkan konsep risalah lelang
2.1 Memahami pengertian risalah lelang, akta, dan arti suatu penandatanganan
2.2 Memahami konsep macam-macam akte dan Kekuatan Pembuktian Akta
2.3 Memahami konsep Jenis dan Macam Risalah Lelang
2.4 Menggunakan kaidah susunan dan Bagian Kepala Risalah Lelang
2.5 Menggunakan kaidah Bagian Badan Risalah Lelang
2.6 Menggunakan kaidah Bagian Kaki Risalah Lelang
2.7 Menggunakan kaidah Pembetulan Risalah Lelang
2.8 Menggunakan kaidah pemilahan dokumen lampiran risalah lelang
2.9 Menggunakan kaidah penjilidan/ penjahitan risalah lelang
2.10 Menggunakan kaidah kutipan risalah lelang dengan Security Paper

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 2
2.11 Menggunakan kaidah kutipan risalah lelang pengganti karena hilang atau
rusak
2.12 Menggunakan kaidah salinan risalah lelang
2.13 Menggunakan kaidah grosse risalah lelang
3. Menerapkan konsep kapita selekta permasalahan lelang
3.1 Mengaplikasikan konsep kasus lelang eksekusi
3.2 Mengaplikasikan konsep Kasus Lelang Non Eksekusi
4. Menerapkan konsep kode etik pejabat lelang
4.1 Memahami kaidah tugas, fungsi, wewenang, dan kode etik pejabat lelang
4.2 Menggunakan kaidah kode etik pejabat lelang Indonesia
4.3 Memahami lembaga profesi pejabat lelang
5. Menerapkan prinsip teknik memandu lelang
5.1 Memahami prinsip modernisasi lelang
5.2 Menggunakan prosedur teknik memimpin lelang dengan kehadiran peserta
5.3 Menggunakan prosedur teknik memimpin lelang tanpa kehadiran peserta
6. Menggunakan aplikasi lelang
6.1 Menggunakan Aplikasi e-Auction
6.2 Menggunakan Aplikasi Penatausahaan dan Pelaporan Lelang (e-Lang)
6.3 Menggunakan aplikasi lain terkait lelang
7. Menerapkan pengetahuan lelang di luar negeri
7.1 Memahami best practice pelaksanaan lelang di luar negeri
7.2 Menerapkan inovasi untuk pelaksanaan lelang di Indonesia
7.3 Menggunakan metode penjualan dan pembelian barang secara lelang pada
Balai Lelang Christies
7.4 Memahami perbandingan dengan lelang di Indonesia
8. Menerapkan konsep perpajakan/PNBP terkait lelang
8.1 Memahami Pengertian dan Dasar Hukum Perpajakan
8.2 Memahami Subyek pajak, obyek pajak, tarif pajak, dasar pengenaan pajak
dan pembebasan pajak
8.3 Menggunakan konsep Pemungutan Pajak Penghasilan dan BPHTB oleh
Pejabat Lelang
8.4 Menggunakan konsep pemungutan bea lelang
9. Memahami kaidah hukum benda dan hukum pertanahan
9.1 Memahami hukum benda
9.2 Memahami kaidah hukum pertanahan
10. Memahami kaidah hukum perjanjian dan hukum jaminan
10.1 Memahami kaidah hukum perjanjian
10.2 Memahami kaidah hukum jaminan

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 3
11 Memahami kaidah hukum perusahaan, hukum kepailitan, dan Penundaan
Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU)Memahami prinsip hukum perusahaan
11.2 Memahami tanggung jawab organ perusahaan
11.3 Memahami lembaga kepailitan
11.4 Memahami akibat kepailitan
11.5 Memahami metode Penundaan Pembayaran Hutang
11.6 Memahami titik taut kepailitan dan PKPU dengan eksekusi kreditor separatis
12 Menerapkan konsep manajemen risiko terkait lelangMemahami konsep manajemen
risiko terkait lelang
12.2 Menerapkan mitigasi risiko terkait lelang
12.3 Menerapkan pengelolaan risiko terkait lelang
13 Memahami prinsip mengenali pengguna jasaMemahami regulasi PMPJ pada
KPKNL
13.2 Memahami Identifikasi, Verifikasi, pemantauan pada KPKNL
13.3 Memahami Penatausahaan dokumen dan pelaporan pada KPKNL
14 Memahami ketentuan jabatan fungsional pelelang
14.1 Memahami tugas pokok dan hasil kerja Jafung Pelelang
14.2 Memahami pola karir Jafung Pelelang
15 Menggunakan kaidah integritas
15.1 Menggunakan konsep dasar integritas
15.2 Menggunakan kaidah integritas menurut nilai-nilai kementerian keuangan
16 Menggunakan kaidah teknik komunikasi dan negosiasiMemahami pengertian
komunikasi dan fenomena komunikasi dalam lelang
16.2 Menggunakan kaidah komponen komunikasi dalam lelang
16.3 Menggunakan kaidah fungsi komunikasi dalam lelang
16.4 Menggunakan prinsip model komunikasi, komunikasi modern, etika
komunikasi dalam lelang
16.5 Menggunakan kaidah negosiasi dalam rangka meningkatkan penawaran

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 4
BAB II
INFORMASI AKADEMIK

A. Proses Belajar Mengajar


Seluruh proses belajar mengajar dilaksanakan secara terjadwal dengan
menggunakan metode andragogi, yaitu metode belajar bagi orang dewasa. Penggunaan
metode ini akan menciptakan suatu hubungan diagonal antara pengajar dengan peserta
dan antar sesama peserta. Untuk tercapainya tujuan proses belajar mengajar tersebut
dilaksanakan dengan metode antara lain:
1. Ceramah
2. Diskusi
3. Praktik/Studi Kasus
4. Menngunakan media KLC/ Zoom/ Google Meet/ Google Class Room/ Whatsapp
Group/ media lain;

B. Kurikulum Pelatihan
Kurikulum Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021 ini terdiri dari Mata
Pelajaran sebagai berikut.
LAMA PELATIHAN EFEKTIF DAN DAFTAR MATA PELAJARAN

Sekuen
Jam Pelajaran
/Urutan
Kegiatan Nama Mata Pelajaran
TM NTM TOTAL

Mata 1. Administrasi Lelang *) 10 10 20 -

Pelajaran 2. Risalah Lelang *) 10 10 20 -


Pokok
3. Kapita Selekta Permasalahan Lelang 4 2 6 -

4. Kode Etik Pejabat Lelang 2 1 3 -

5. Teknik Memandu Lelang *) 6 4 10 -

Mata 1. Aplikasi Lelang *) 7 3 10 -


Pelajaran -
2. Pengetahuan Lelang di Luar Negeri 2 1 3
Penunjang
3. Perpajakan/PNBP terkait Lelang 2 1 3

4. Hukum Benda dan Hukum Pertanahan 5 3 8

5. Hukum Perjanjian dan Hukum Jaminan 5 3 8

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 5
6. Hukum Perusahaan, Hukum Kepailitan 5 3 8
dan Penundaan Kewajiban
Pembayaran Utang (PKPU)

7. Manajemen Resiko Terkait Lelang 3 1 4

8. Prinsip Mengenali Pengguna Jasa 2 1 3

9. Jabatan Fungsional Pelelang 2 1 3

10. Integritas 2 1 3

11. Teknik Komunikasi dan Negosiasi 3 1 4

Ceramah Current Issue 2 - 2 -

PKL 1. Kehadiran secara Virtual 5 5 10 -


2. Penyusunan Karya Tulis 2 8 10

3. Presentasi 6 4 10

Outbound - - - - -

MFD - - - - -

Pengarahan - - - - -
Program

Action Dalam Bentuk PKL - - - -


Learning

TOTAL JP 148 jamlat

DILAKSANAKAN DALAM 19 hari

TM : Tatap Muka denga media live, seperti Zoom Meeting, video


conference dan media lainnya yang sejenis

NTM : pembelajaran dengan media lain yang tidak live seperti


google classroom, whatsapp dan media lainnya yg sejenis

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 6
C. Garis-garis Besar Program Pembelajaran (GBPP)
1. Administrasi Lelang
Setelah mengikuti diklat ini, peserta diharapkan mampu menerapkan pengetahuan
dan ketrampilan teknis sebagai Pejabat Lelang secara benar dengan menggunakan
konsep administrasi lelang
2. Risalah Lelang
Setelah mengikuti mata pelajaran ini, peserta diharapkan mampu menyusun risalah
lelang secara benar sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan
3. Kapita Selekta Permasalahan Lelang
Setelah mengikuti mata pelajaran ini, peserta diharapkan mampu menerapkans kapita
selekta permasalahan lelang
4. Kode Etik Pejabat Lelang
Setelah mengikuti mata pelajaran ini, peserta diharapkan mampu menerapkan konsep
Kode Etik Pejabat Lelang secara benar sesuai dengan ketentuan peraturan
perundangan
5. Teknik Memandu Lelang
Setelah mengikuti diklat ini, peserta diharapkan mampu menerapkan pengetahuan
dan ketrampilan teknis sebagai Pejabat Lelang secara benar dengan menggunakan
konsep teknik memandu lelang.
6. Aplikasi Lelang
Setelah mengikuti mata pelajaran ini, peserta diharapkan mampu menerapkan konsep
administrasi lelang, aplikasi lelang, dan perpajakan/PNBP terkait lelang
7. Pengetahuan Lelang Di Luar Negeri
Setelah mengikuti mata pelajaran ini, peserta diharapkan mampu menerapkan konsep
pengetahuan lelang di luar negeri secara benar sesuai dengan ketentuan peraturan
perundangan
8. Perpajakan dan PNBP Terkait Lelang
Setelah mengikuti mata pelajaran ini, peserta diharapkan mampu menerapkan konsep
administrasi lelang, aplikasi lelang, dan perpajakan/PNBP terkait lelang
9. Hukum Benda dan Hukum Pertanahan
Setelah mengikuti diklat ini, peserta diharapkan mampu menerapkan pengetahuan
dan ketrampilan teknis sebagai Pejabat Lelang secara benar dengan menggunakan
konsep hokum pertanahan dan hukum benda.
10. Hukum Perjanjian dan Hukum Jaminan
Setelah mengikuti diklat ini, peserta diharapkan mampu menerapkan pengetahuan
dan ketrampilan teknis sebagai Pejabat Lelang secara benar dengan menggunakan
konsep hokum jaminan.

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 7
11. Hukum Perusahaan, Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran
Utang
Setelah mengikuti diklat ini, peserta diharapkan mampu menerapkan pengetahuan
dan ketrampilan teknis sebagai Pejabat Lelang secara benar dengan menggunakan
konsep hokum perusahaan, hokum kepailitan dan PKPU
12. Manajemen Risiko Terkait Lelang
Setelah mengikuti mata pelajaran ini, peserta diharapkan mampu menerapkan konsep
Manajemen Risiko Terkait Lelang secara benar sesuai dengan ketentuan peraturan
perundangan
13. Prinsip Mengenali Pengguna Jasa
Setelah mengikuti mata pelajaran ini, peserta diharapkan mampu menerapkan konsep
Prinsip Mengenali Pengguna Jasa secara benar sesuai dengan ketentuan peraturan
perundangan
14. Jabatan Fungsional Pelelang
Setelah mengikuti diklat ini, peserta diharapkan mampu menerapkan pengetahuan
dan ketrampilan teknis sebagai Pejabat Lelang secara benar dengan menggunakan
konsep jabatan fungsional pelelang.
15. Integritas
Setelah mengikuti diklat ini, peserta diharapkan mampu menerapkan pengetahuan
dan ketrampilan teknis sebagai Pejabat Lelang secara benar dengan menggunakan
konsep integritas
16. Teknik Komunikasi dan Negosiasi
Setelah mengikuti diklat ini, peserta diharapkan mampu menerapkan pengetahuan
dan ketrampilan teknis sebagai Pejabat Lelang secara benar dengan menggunakan
konsep teknik komunikasi dan negosiasi.

D. Persyaratan Peserta
Administrasi:
1. ASN di lingkungan Kementerian Keuangan
2. Pendidikan Minimum S1
3. Pangkat minimal Pengatur (II/c)
4. Pegawai DJKN yang menangani bidang lelang
5. Telah mengikuti E-learning Pengetahuan Lelang
Catatan:
Persyaratan di atas dikecualikan bagi Widyaiswara dan Dosen

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 8
E. Persyaratan Pengajar
Tenaga pengajar memenuhi persyaratan berikut:
1. Umum
a. Pendidikan minimal S1
b. Mempunyai pengalaman mengajar;
c. Mendapat persetujuan mengajar Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan
Kekayaan Negara dan Perimbangan Keuangan atau Pimpinan Instansi yang
bersangkutan.
2. Khusus
a. Menguasai materi yang akan diajarkan/memiliki keahlian tertentu khususnya
dalam mata pelajaran yang akan diberikan;
b. Mempunyai kemampuan dalam mentransfer pengetahuan dan keterampilan
kepada peserta atau telah mengikuti TOT.

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 9
BAB III
EVALUASI

A. Evaluasi Peserta
1. Evaluasi Level 1
Evaluasi Penyelenggaraan dan Pengajar Tertulis, Evaluasi Tatap Muka
2. Evaluasi Level 2
Evaluasi Tertulis :
a. Administrasi Lelang (90 menit): Studi kasus
b. Risalah Lelang (120 menit): Praktik menyusun risalah lelang
c. Kapita Selekta Permasalahan Lelang (60 menit)
d. Kode Etik Pejabat Lelang (45 menit)
e. Perpajakan/PNBP terkait Lelang (45 menit)
f. Hukum Perjanjian dan Hukum Jaminan (90 menit)
g. Hukum Pertanahan dan Hukum Benda (90 menit)
h. Hukum Perusahaan, Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran
Utang (90 menit)
Evaluasi Praktik :
a. Teknik Memandu Lelang (jamlat ujian menggunakan jam tatap muka, satu kelompok
maksimal 15 menit)
b. Aplikasi Lelang (jamlat ujian menggunakan jam tatap muka selama 120 menit)
3. Evaluasi Level 3
-
4. Evaluasi Level 4
-

B. Evaluasi Penyelenggaraan
Untuk mengetahui kekurangan-kekurangan penyelenggaraan diklat dan perbaikan di masa
yang akan datang, peserta diminta mengisi kuesioner yang telah disediakan oleh panitia dan
pada akhir diklat diadakan evaluasi tatap muka. Butir-butir yang dievaluasi oleh peserta dengan
mengisi kuesioner adalah sebagai berikut :
1. Kesesuaian materi pembelajaran dengan harapan/kebutuhan peserta pembelajaran;
2. Bahan ajar mudah dipahami;
3. Kesesuaian metode pembelajaran dengan materi pembelajaran;
4. Kesigapan penyelenggara pembelajaran dalam melayani peserta pembelajaran selama
proses pembelajaran;

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 10
5. Pengetahuan pengajar atas materi yang disampaikan;
6. Kemampuan pengajar menyampaikan materi.

C. Lain-Lain yang Berhubungan dengan Evaluasi Peserta


1. Ujian Susulan
a. Ujian susulan diberikan kepada peserta pelatihan yang tidak dapat mengikuti ujian
utama sesuai jadwal yang telah ditetapkan dengan alasan yang sah (alasan yang
dapat diterima untuk tidak mengikuti ujian);
b. Alasan yang dapat diterima untuk tidak mengikuti ujian utama adalah sebagai
berikut:
• Peserta pelatihan yang bersangkutan menderita sakit;
• Peserta/Istri peserta pelatihan melahirkan;
• Keluarga terdekat peserta pelatihan yang bersangkutan (suami/istri, anak,
orang tua, mertua, kakak, atau adik) sakit, dirawat di rumah sakit, atau
meninggal dunia;
• Menjalankan ibadah keagamaan yang menyebabkan peserta pelatihan tidak
dapat mengikuti diklat;
• Menjadi saksi dalam pengadilan; atau
• alasan lain yang bersifat kedinasan.
c. Ujian susulan dilaksanakan selambat-lambatnya dua minggu setelah ujian utama
dilaksanakan sebagaimana diatur dalam Peraturan Kepala Badan Pendidikan dan
Pelatihan Keuangan Nomor PER-5/PP/2017 tentang Pedoman Evaluasi
Pembelajaran di Lingkungan Kementerian Keuangan.
d. Semua ketentuan ujian utama berlaku untuk ujian susulan.

2. Ujian Ulangan
a. Dalam hal peserta lulus ujian paling kurang 50% dari seluruh mata pelajaran yang
diujikan, peserta mendapatkan kesempatan mengikuti ujian ulangan paling banyak
2 (dua) kali atas mata pelajaran yang tidak lulus.
b. Dalam hal peserta lulus ujian kurang dari 50% dari seluruh mata pelajaran yang
diujikan, peserta Pembelajaran diharuskan mengulang Pembelajaran.
c. Dalam hal peserta telah mengikuti 2 (dua) kali ujian ulangan namun tidak lulus,
diwajibkan mengulang pembelajaran.
d. Waktu dan tempat ujian ulangan ditetapkan oleh Bidang Evaluasi dan Pelaporan
Kinerja.
e. Ketentuan batas waktu maksimal penyelenggaraan ujian ulangan adalah 2 (dua)
bulan setelah pengumuman hasil pembelajaran peserta kecuali jenis

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 11
pembelajaran yang dibina oleh unit di luar BPPK. Ujian ulangan dapat dilakukan
sebelum atau setelah pembelajaran berakhir.
f. Nilai ujian ulangan pertama setinggi-tingginya 89,99 (delapan puluh sembilan
koma sembilan sembilan), sedangkan nilai ujian ulangan kedua setinggi-tingginya
79,99 (tujuh puluh sembilan koma sembilan sembilan).
g. Ketentuan lain mengenai ujian ulangan akan dilaksanakan berdasarkan Peraturan
Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan Nomor: PER-005/PP/2017 tentang
Pedoman Evaluasi Pembelajaran di Lingkungan Kementerian Keuangan.

D. Sertifikat
Setiap peserta yang dinyatakan lulus akan diberikan sertifikat yang dikeluarkan oleh
Pusdiklat Kekayaan Negara dan Perimbangan Keuangan dan disampaikan melalui Sekretariat
Direktorat Jenderal Kekayaan Negara dan Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan.

Pelatihan Jarak Jauh Teknik Persuasi untuk Jabatan Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah (Jafung AKPD) Tahun 2020 12
BAB IV
LAIN – LAIN

A. Informasi Penyelenggaraan
1. Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang ini dilaksanakan tanggal 25 Januari s.d. 19
Februari 2021.
2. Kegiatan pelatihan dilaksanakan sesuai jadwal yang terlampir dalam pedoman
penyelenggaraan ini. Adapun penyelenggaraan pelatihan dilakukan dengan metode
Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) dengan menggunakan media KLC/ Zoom/ Google Meet/
Google Class Room/ Whatsapp Group/ media lain
3. Informasi lebih lanjut mengenai diklat dapat menghubungi panitia penyelenggara.
4. Sehubungan dengan berlakunya Keputusan Menteri Keuangan Nomor 127/KMK.01/
2013 tentang Program Budaya di Lingkungan Kementerian Keuangan Tahun 2013
serta menindaklanjuti Surat Kepala Pusdiklat nomor S-825/PP.6/2013 tanggal 18 Juli
2013 hal Penerapan Program Budaya di Lingkungan Kementerian Keuangan bagi
Peserta Diklat maka akan diterapkan program budaya kepada peserta diklat, yaitu:

No. Program Budaya Keterangan

1. Satu Informasi Setiap Setiap diklat/angkatan diharapkan


Hari membuat satu tulisan mengenai informasi
terbaru yang diperoleh selama diklat terkait
materi berupa testimoni/abstrak yang
diserahkan pada hari terakhir diklat .
2. Dua Menit Sebelum Setiap peserta diklat wajib masuk kelas
Jadwal maksimal 2 menit sebelum jadwal. Jika
hadir sebelumnya itu lebih baik. Peserta
mengisi daftar hadir sebelum kelas dimulai
(di luar kelas). Peserta yang datang
terlambat diperbolehkan mengikuti
kegiatan kelas setelah mendapat izin
pengajar. Keterlambatan peserta
mempengaruhi akumulasi persentase
tingkat kehadiran.

Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021 11


No. Program Budaya Keterangan

3. Tiga Salam Setiap Hari Setiap peserta diklat wajib memberikan


salam kepada pegawai, widyaiswara/
pengajar, serta sesama peserta diklat.
4. Rencanakan, Kerjakan, Setiap Peserta diklat wajib
Monitoring, dan Tindak menandatangani surat pernyataan akan
Lanjuti mengikuti diklat, mematuhi tata tertib, dan
mengisi evaluasi pengajar dan
penyelenggaraan yang telah ditentukan.
5. Ringkas, Rapi, Resik, Setiap peserta diklat wajib menjaga
Rawat, Rajin kerapian dan kebersihan ruang kamar,
ruang kelas, dan lingkungan sekitar di
tempat diklat.

B. Ketentuan Teknis Webinar Dan Pelatihan Teknis Dengan


Metode Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ)
1. Jadwal kegiatan peserta dalam program pelatihan ini adalah sebagai berikut
No Kegiatan Tanggal
1 Registrasi (semantik dan klc) H-3 Pelatihan
2 Download materi dan latihan Sepanjang
• Belajar Mandiri (melalui KLC 2 sesuai Pelatihan yang Pelatihan
diikuti)
• Diskusi/Tanya Jawab dengan Pengajar

2. Petunjuk teknis e-learning di semantik, KLC dan Aplikasi Zoom


a. Lakukan registrasi update data diri dan upload berkas di semantik:
http://semantik.bppk.kemenkeu.go.id sebelum memulai course.
b. Lakukan registrasi di Kemenkeu Learning Center 2 (http://klc2.kemenkeu.go.id)
dengan login dengan username dan password e-performance kemenkeu.
c. Mulai course dengan prosedur berikut.
✓ Peserta login dengan username dan password Kemenkeu ID/e-performance.
✓ Daftar pelatihan mandiri pada KLC2 dengan meng klik “PJJ Analisis Dampak
Kebijakan Desentralisasi Fiskal”.
✓ Peserta diharuskan untuk melakukan aplikasi dengan mengklik tombol “Take
This Course” untuk dapat mengikuti pelatihan.

Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021 12


✓ Setelah itu, peserta mulai mengikuti kegiatan pembelajaran yang tersedia
dengan mengklik start course untuk memulai.
✓ Tatap Muka dalam Pelatihan Jarak Jauh ini menggunakan aplikasi Zoom.
Aplikasi dapat diakses melalui komputer/laptop/smartphone.
✓ Setelah peserta selesai menyelesaikan seluruh rangkaian pembelajaran,
peserta diwajibkan meng-klik finish course di KLC.
d. Panduan Pengunaan Aplikasi Zoom Melalui PC/Laptop
✓ Direkomendasikan menggunakan PC/Laptop yang memiliki fitur kamera.
✓ Download Aplikasi melalui https://zoom.us/support/download.
✓ Install aplikasi Zoom.
✓ Pilih Join a Meeting.

✓ Masukkan meeting ID dan Password: akan diinformasikan melalui Whatsapp


Group.
✓ Tuliskan nama lengkap dan asal instansi (maksimal 50 karakter).
Contoh:
• Helmi Hermawan – DJKN
• M. Jalaluddin Fuad – DJKN

Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021 13


562 998 3091

M. Jalaluddin Fuad – DJPK

✓ Pilih Join
✓ Masukkan Password

123456

✓ Pilih Join Meeting.


✓ Pilih Join with Computer Audio.

Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021 14


✓ Pengajuan pertanyaan kepada narasumber/pengajar dapat dilakukan melalui
fitur chat (secara tertulis) dan untuk memberikan feedback kepada
narasumber dapat dilakukan dengan fitur raise hand.
3. Apabila Anda memiliki pertanyaan seputar penggunaan Kemenkeu Learning Center
dan Zoom khususnya saat mengikuti Pelatihan dengan Metode Pembelajaran Jarak
Jauh silakan menghubungi WA ke admin pelatihan ini (Helmi Hermawan / 0857-4313-
1587 atau M. Jalaluddin Fuad / 0895-3637-85963) atau telepon ke (021) 7394696 EXT
8201 pada hari kerja pukul 08.00 s.d 17.00 WIB.

C. Tata Tertib Peserta


1. Tata Tertib Umum
a. Peserta wajib mengikuti seluruh kegiatan pelatihan dengan tertib, disiplin dan
sungguh–sungguh;
b. Para peserta pelatihan tidak berhak cuti, bila meninggalkan kegiatan pelatihan
harus terlebih dahulu memperoleh ijin dari Kepala Bidang Penyelenggaraan sesuai
pelatihan yang diikuti peserta, (sakit lebih 2 hari harus diperkuat Surat Keterangan
Dokter);
c. Peserta yang tingkat kehadirannya tidak memenuhi persyaratan kehadiran
(minimal 80% dari total jamlat) dinyatakan gugur dan dikembalikan ke Unit
Organisasinya.
2. Tata Tertib dalam Aplikasi Zoom
a. Peserta harus hadir 5 menit sebelum pelajaran dimulai;
b. Peserta wajib me mute saat memasuki Aplikasi Zoom
c. Selama pelajaran berlangsung, peserta tidak diperkenankan meninggalkan Zoom
(kecuali ke toilet);
d. Untuk kenyamanan bersama selama pelajaran berlangsung peserta harap me
mute aplikasi zoom masing-masing terkecuali saat akan bertanya atau sesi
diskusi.

D. Tata Tertib Pengajar


1. Setiap pengajar wajib mengisi kartu mengajar.
2. Setiap pengajar diminta memberikan pelajaran/praktik sesuai dengan jadwal yang
ditentukan dengan mengacu pada kurikulum dan GBPP.
3. Dalam hal berhalangan, pengajar harus memberitahukan selambat-lambatnya 1 (satu)
hari sebelumnya kepada penyelenggara.

E. Penutup
Hal-hal yang belum diatur dalam buku pedoman ini akan ditentukan kemudian.

Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021 15


KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEUANGAN
PUSAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEKAYAAN NEGARA DAN
PERIMBANGAN KEUANGAN
GEDUNG SUDONO PURWODIHARDJO LANTAI 2, JALAN PURNAWARMAN NOMOR 99, KEBAYORAN
BARU, JAKARTA, 12110; TELEPON (021) 7394696 EXT 8201, FAKSIMILE (021) 7244846, SITUS
http://www.bppk.kemenkeu.go.id

Jadwal
Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021
25 Januari s.d. 19 Februari 2021

JADWAL
HARI/ MATA PENGAJAR/
NO JP NON
TANGGAL PELAJARAN TATAP MUKA PENCERAMAH
TATAP MUKA
1. Senin/ Pembukaan dan 30 07:30-08:15 WIB Bidang
25 Januari Pengarahan menit Penyelenggaraan
2021 Ceramah Current Issue 2JP 08:30-10:00 WIB - Joko Prihanto
(2JP) (DJKN)
Kode Etik Pejabat 3JP 10:15-11:45 WIB 14:30-15:15 WIB Abdul Ghofar
Lelang (2JP) (1JP) (DJKN)
Jabatan Fungsional 3JP 13:00-14:30 WIB 15:30-16:15 WIB Dyuwaraninda
Pelelang (2JP) (1JP) Rachardono
(DJKN)
2. Selasa/ Ujian Tertulis : Kode 45 07:30-08:15 WIB Bidang Evalpkin
26 Januari Etik Pejabat Lelang menit
2021 Hukum Benda dan 8JP 08:30-10:45 WIB 13:45-15:15 WIB Rachmatunnisya
Hukum Pertanahan (3JP) (2JP) (BPPK)
11:00-11:45 WIB 15:30-16:15 WIB
(1JP) (1JP)
13:00-13:45 WIB
(1JP)
3. Rabu/ Ujian tertulis : Hukum 90 07:30-09:00 WIB Bidang Evalpkin
27 Januari Benda dan Hukum menit
2021 Pertanahan
Prinsip Mengenali 3JP 09:15-10:45 WIB 10:45-11:30 WIB Sunadi
Pengguna Jasa (2JP) (1JP) (DJKN)
Hukum Perusahaan, 4JP 13:00-14:30 WIB 14:30-15:15 WIB Dyuwaraninda
Hukum Kepailitan dan (2JP) (1JP) Rachardono
Penundaan Kewajiban 15:30-16:15 WIB (DJKN)
Pembayaran Utang (1JP)
(PKPU)
4. Kamis/ Hukum Perusahaan, 4JP 07:30-09:45 WIB 09:45-10:30 WIB Dyuwaraninda
28 Januari Hukum Kepailitan dan (3JP) (1JP) Rachardono
2021 Penundaan Kewajiban (DJKN)
Pembayaran Utang
(PKPU) (2)
Hukum Perjanjian dan 5JP 10:45-11:30 WIB 14:30-15:15 WIB Rachmatunnisya
Hukum Jaminan (1JP) (1JP) (BPPK)
13:00-14:30 WIB 15:30-16:15 WIB
(2JP) (1JP)
5. Jumat/ Ujian Tertulis : Hukum 90 07:30-09:00 WIB Bidang Evalpkin
29 Januari Perusahaan, Hukum menit
2021 Kepailitan dan
Penundaan Kewajiban
Pembayaran Utang
(PKPU)
Hukum Perjanjian dan 3JP 09:15-10:00 WIB 14:15-15:00 WIB Rachmatunnisya
Hukum Jaminan (2) (1JP) (1JP) (BPPK)
13:30-14:15 WIB
(1JP)

Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021 16


JADWAL
HARI/ MATA PENGAJAR/
NO JP NON
TANGGAL PELAJARAN TATAP MUKA PENCERAMAH
TATAP MUKA
6. Senin/ Ujian Tertulis : Hukum 90 08:00-09:30 WIB Bidang Evalpkin
1 Februari Perjanjian dan Hukum menit
2021 Jaminan
Manajemen Risiko 4JP 09:45-12:00 WIB 13:15-14:00 WIB Yasser Arafat Usman
Terkait Lelang (3JP) (1JP) (BPPK)
Pengetahuan Lelang di 3JP 14:00-15:30 WIB 15:30-16:15 WIB Mala Mafiati
Luar Negeri (2JP) (1JP) (DJKN)
7. Selasa/ Administrasi Lelang (1) 7JP 08:00-10:15 WIB 13:00-15:15 WIB Mohamad Akyas
2 Februari (Team Teaching) (3JP) (3JP) (DJKN)
2021 10:30-11:15 WIB
(1JP)

8. Rabu/ Administrasi Lelang (2) 7JP 08:00-10:15 WIB 13:00-15:15 WIB Mohamad Akyas
3 Februari (Team Teaching) (3JP) (3JP) (DJKN)
2021 10:30-11:15 WIB
(1JP)
9. Kamis/ Administrasi Lelang (3) 6JP 07:30-09:00 WIB 09:00-12:00 WIB Mohamad Akyas
4 Februari (Team Teaching) (2JP) (4JP) (DJKN)
2021 Risalah Lelang (1) 3JP 13:00-13:45 WIB 14:00-15:30 WIB Kurnia Ratna
(Team Teaching) (1JP) (2JP) Cahyanti
&
Abdul Ghofar
(DJKN)
10. Jumat/ Ujian Tertulis : 90 07:30-09:00 WIB Bidang Evalpkin
5 Februari Administrasi Lelang menit
2021 Risalah Lelang (2) 7JP 09:15-10:00 WIB 15:15-17:30 WIB Kurnia Ratna
(Team Teaching) (1JP) (3JP) Cahyanti
13:00-15:15 WIB &
(3JP) Abdul Ghofar
(DJKN)
11. Senin/ Risalah Lelang (3) 10JP 07:30-09:45 WIB 11:30-12:15 WIB Kurnia Ratna
08 Februari (Team Teaching) (3JP) (1JP) Cahyanti
2021 10:00-11:30 WIB 13:00-15:15 WIB &
(2JP) (3JP) Abdul Ghofar
15:30-16:15 WIB (DJKN)
(1JP)
12. Selasa/ Aplikasi Lelang (Team 10JP 07:30-09:45 WIB 13:45-15:15 WIB Wisnu Ary Pratama
09 Februari Teaching) (3JP) (2JP) &
2021 10:00-12:15 WIB 15:30-16:15 WIB Siswo Aryanto
(3JP) (1JP) (DJKN)
13:00-13:45 WIB
(1JP)
13. Rabu/ Teknik Memandu 10JP 07:30-09:45 WIB 13:00-15:15 WIB Kurnia Ratna
10 Februari Lelang (Team (3JP) (3JP) Cahyanti
2021 Teaching) 10:00-12:15 WIB 15:30-16:15 WIB &
(3JP) (1JP) Abdul Ghofar
(DJKN)
14. Kamis/ Ujian Tertulis : 120 07:30-09:30 WIB Bidang Evalpkin
11 Februari Risalah Lelang menit
2021 Teknik Komunikasi dan 4JP 09:45-12:00 WIB 13:00-13:45 WIB Erris Eka Sundari
Negosiasi (3JP) (1JP) &
Mohamad Akyas
(DJKN)
Perpajakan/PNBP 3JP 13:45-15:15 WIB 15:15-16:00 WIB Agung Haris Setiawan
terkait Lelang (2JP) (1JP) (BPPK)

Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021 17


JADWAL
HARI/ MATA PENGAJAR/
NO JP NON
TANGGAL PELAJARAN TATAP MUKA PENCERAMAH
TATAP MUKA
15. Senin/ Ujian Tertulis : 45 08:00-08:45 WIB Bidang Evalpkin
15 Februari Perpajakan/PNBP menit
2021 terkait Lelang
Kapita Selekta 6JP 09:00-12:00 WIB 13:00-14:30 WIB Diki Zenal Abidin
Permasalahan Lelang (4JP) (2JP) (DJKN)
16. Selasa/ PKL (Kehadiran secara 10JP 08:15-10:30 WIB 13:00-15:15 WIB Yasser Arafat Usman
16 Februari Virtual) (3JP) (3JP) (BPPK)
2021 10:45-12:15 WIB 15:30-17:00 WIB Evelyn Linda Susanti
(2JP) (2JP) &
Wisratno Eko Wibowo
(DJKN)
17. Rabu/ PKL (Penyusunan 10JP 08:00-09:30 WIB 09:45-12:00 WIB Yasser Arafat Usman
17 Februari Karya Tulis) (2JP) (3JP) (BPPK)
2021 13:00-15:15 WIB Evelyn Linda Susanti
(3JP) &
15:30-17:00 WIB Wisratno Eko Wibowo
(2JP) (DJKN)
18. Kamis/ PKL (Presentasi) 10JP 07:30-11:15 WIB 13:45-15:15 WIB Yasser Arafat Usman
18 Februari (5JP) (2JP) (BPPK)
2021 13:00-13:45 WIB 15:30-17:00 WIB Evelyn Linda Susanti
(1JP) (2JP) &
Wisratno Eko Wibowo
(DJKN)
19. Jumat/ Integritas 3JP 07:30-09:00 WIB 09:00-09:45 WIB Suyono
19Februari (2JP) (1JP) (BPPK)
2021 Ujian tertulis : Kapita 60 13:30-14:30 WIB Bidang Evalpkin
Selekta Permasalahan menit
Lelang
Evaluasi Tatap Muka 45 14:30-15:15 WIB Bidang Evalpkin
dan Penutupan menit

Catatan:
1. Media pembelajaran tatap muka merupakan tatap muka secara langsung menggunakan
Google Meet, Zoom Meeting, dan/atau media lainnya.
2. Media pembelajaran non tatap muka merupakan tatap muka secara tidak langsung dengan
media yang digunakan berupa akses materi dan penugasan pada KLC, group chat
whatsapp, google classroom, dan/atau media lainnya.
3. Evaluasi Tertulis :
a. Administrasi Lelang (90 menit): Studi kasus
b. Risalah Lelang (120 menit): Praktik menyusun risalah lelang
c. Kapita Selekta Permasalahan Lelang (60 menit)
d. Kode Etik Pejabat Lelang (45 menit)
e. Perpajakan/PNBP terkait Lelang (45 menit)
f. Hukum Perjanjian dan Hukum Jaminan (90 menit)
g. Hukum Pertanahan dan Hukum Benda (90 menit)
h. Hukum Perusahaan, Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran
Utang (90 menit)
4. Evaluasi Praktik :
a. Teknik Memandu Lelang (jamlat ujian menggunakan jam tatap muka, satu kelompok
maksimal 15 menit
b. Aplikasi Lelang (jamlat ujian menggunakan jam tatap muka selama 120 menit

Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021 18


Plt. Kepala Pusat
u.b.
Kepala Bidang Penyelenggaraan

Ditandatangani secara elektronik


Iwan Khrisnawan

Pelatihan Jarak Jauh Pejabat Lelang Tahun 2021 19

Anda mungkin juga menyukai