Anda di halaman 1dari 1

Healthy Homes

(Implementasi PHBS Rumah Tangga)

Mengenai Healthy Homes


Merupakan upaya untuk memberdayakan anggota rumah tangga agar sadar, mau dan mampu
untuk memelihara dan meningkatkan kesehatannya, mencegah resiko terjadinya penyakit dan
melindungi diri dari ancaman penyakit serta berperan aktif dalam
gerakan kesehatan masyarakat. 
Manfaat Healthy Homes
1. Setiap anggota keluarga mampu meningkatkan kesejahteraan dan tidak mudah terkena
penyakit
2. Rumah tangga sehat mampu meningkatkan produktivitas anggota rumah tangga.
3. Anggota keluarga terbiasa untuk menerapkan pola hidup sehat dan anak dapat tumbuh sehat
dan tercukupi gizi. 
Rancangan Program Melalui Kerangka Pikir Ottawa Charter
1. Program Menggunakan Air Bersih
Nama Program : Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PEMIKAT)
Kerangka :
Butir Perencanaan Keterangan
Membangun Kebijakan Berwawasan Mewajibkan masyarakat untuk
Kesehatan (Build Healthy public policy) mengadakan penyediaan air minum bersih,
halini dapat didukung dengan pernyataan
dari Peraturan Pemerintah Republik
Indonesia Nomor 122 Tahun 2015 Tentang
Sistem Penyediaan Air Minum.
Menciptakan Lingkungan yang - Program diutamakan untuk daerah-
mendukung (Supportive environment) daerah yang kesulitan dalam pengadaan
air
- Saluran air bersih dan fasilitasi sanitasi
diberikan kepada seluruh rumah yang
menjadi target sasaran
Memperkuat Gerakan
masyarakat (Community action)

Anda mungkin juga menyukai