Anda di halaman 1dari 1

Essay

1. Berdasarkan sifat interaksi bahan terhadap magnet, benda diklasifikasikan menjadi


ferromagnetik, paramagnetik, dan diamagnetik. Jelaskan perbedaan ketiga bahan tersebut!
2. Sebuah kawat dialiri arus ke arah sumbu z+. Kawat tersebut terletak dalam medan magnet
yang arahnya menuju sumbu x+. Kemanakah arah gaya lorentz yang dialami oleh kawat?
3. Sebuah penghantar sepanjang 30 cm dialiri arus listrik sebesar 3A dalam suatu medan
magnet seragam. Kuat medan magnet diketahui sebesar 4T. Tentukan besarnya gaya lorentz
yang bekerja pada penghantar tersebut!
4. Bioteknologi terbagi menjadi 2 yakni bioteknologi konvensional dan bioteknologi modern,
jelaskan perbedaan keduanya!
5. Sebutkan masing-masing contoh dari bioteknologi konvensional dan bioteknologi modern!

Anda mungkin juga menyukai