Anda di halaman 1dari 21

Bahan serat adalah suatu

jenis bahan berupa potongan


-potongan komponen yang membentuk
jaringan memanjang yang utuh, atau dalam kamus Bahasa Indonesia adalah suatu material yang
perbandingan panjang dan lebarnya sangat besar dan molekul penyusunnya terorientasi,
terutama ke arah panjang.

Bahan serat alam terdiri atas serat yang berasal dari tumbuhan dan serat dari hewan. Bahan
serat dari tumbuhan seperti serat dari biji, serat dari batang, serat dari daun, dan serat dari buah.
Sedangkan serat yang berasal dari hewan adalah serat yang berasal dari kepompong ulat sutra
yang disebut filamen dan serat dari bulu hewan yang disebut stapel.
https://wirahadie.com/materiprakarya-kelas-7-bab-1/amp/

1. Berdasarkan teks diatas pengertian bahan serat yang benar adalah....


A. Bahan organik yang berasal dari alam yang sifatnya mudah diurai dalam tanah
B. Bahan berupa sayur-sayuran dan buah-buahan yang memiliki serat tinggi dan
baik untuk pencernaan

C. Bahan baku tekstil yang telah dikenal banyak orang dan dipergunakan sejak
ribuan tahun sebelum masehi

D. Bahan berupa potongan-potongan komponen yang membentuk jaringan


memanjang
yang utuh

Serat sutra merupakan satu satunya serat alam yang berbentuk filamen. Filamen ini berasal dari
ludah ulat sutra yang dikeluarkan saat ia akan membentuk kepompong yang kelak
membungkusnya. Salah satu daerah pengrajin tenun sutra ada di daerah sengkang yang berasal
dari kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan. Dikenal dengan kilau dan kelembutannya yang berasal
dari protein fibroin, membuat sutra memiliki sejarah perdagangan yang luas di seluruh dunia.

MGMP PRAKARYA 2022


Mulanya, bahan tersebut disediakan untuk Kaisar, sehingga sutra diwujudkan sebagai lambang
kemewahan karena melalui proses produksi yang sangat terjaga dengan biaya yang cukup
tinggi. https://padukata.com/serat-sutra/

2. Berdasarkan teks informasi diatas, karakter serat sutra yang sesuai adalah...
A. Berkilau, sangat halus dan lembut, tidak mudah kusut
B. Lemah, serat pendek, dan tahan kelembaban
C. Tampak berkerut, tahan terhadap listrik statis
D. Elastis, bisa rusak karena serangga dan jamur
JENIS SERAT KARAKTERISTIK
A. Pelepasan panas lebih rendah
B. Elastis
C. Tahan terhadap listrik statis
D. Pelepasan panas lebih rendah
E. Tampak berkerut
WOL F. Lemah
G. Serat pendek dan tahan terhadap
kelembaban

https://coats.com/id/information-hub/Know-About-Textile-Fibres

3. Berdasarkan tabel diatas, tentukanlah karakter bahan serat wol yang benar ….
A. A, C, E, F
B. B, D, F, G
C. B, C, E, D
D. C, E, F, G

Berikut ini diuraikan teknik pengolahan bahan serat dengan cara membatik :
a) Menggambar motif pada permukaan kain dengan cara menjiplak motif yang telah
ada
b) Celupkan canting ke dalam wajan yang berisi malam yang sudah dicairkan
c) Siapkan alat dan bahan untuk membatik

MGMP PRAKARYA 2022


d) Panaskan malam/lilin pada wajan yang berada diatas kompor, hingga malam
mencair sempurna

e) Menembok bagian kain yang dibiarkan polos


f) Menghilangkan lilin dengan cara direbus
g) Mulai membatik dengan menggunakan lilin yang dimasukkan kedalam canting
h) Membatik lagi untuk menambah lapisan warna dan motif.
i) Pengeringan
4. Berdasarkan teks diatas, urutan pembuatan Batik yang benar adalah....
A. C – A – D – B – G – H – F – E – I
B. C – A – D – G – H – F – E – B – I
C. C – A – D – B – G – E – H – F – I
D. A – C – D – E – H – F – B – G – I
5. Perhatikan gambar berikut!

Gambar 2 Gambar 3
Gambar 1
• •

• • •
A. sayuran buah B. sayuran umbi C. sayuran bunga

Berdasarkan tabel diatas, hubungkanlah pasangan contoh sayuran tersebut berdasarkan


jenisnya secara benar!

A. (Gambar 1 – B), (Gambar 2 – A), (Gambar 3 – C)


B. (Gambar 1 – A), (Gambar 2 – C), (Gambar 3 – B)
C. (Gambar 1 – A), (Gambar 2 – B), (Gambar 3 – C)
D. (Gambar 1 – B), (Gambar 2 – C), (Gambar 3 – A)

MGMP PRAKARYA 2022


Budidaya tanaman sayuran memerlukan sarana dan peralatan yang memadai dalam proses
pelaksanaannya. Setiap sayuran dalam tahap budidaya nya memiliki sarana yang berbeda-
beda, tergantung jenis sayur yang akan dibudidayakan.

6. Identifikasilah gambar diatas. Berdasarkan gambar tersebut diatas dapat diketahui bahwa
gambar tersebut menunjukkan persiapan sarana dan peralatan budidaya tanaman......

A. Bayam
B. Sawi
C. Kangkung
D. Tomat

Buah segar merupakan menu penting


makanan sehari-hari kita, karena buah
memiliki kandungan nutrisi yang diperlukan
oleh tubuh. Buah segar adalah bahan
pangan yang tidak memerlukan pengolahan
sudah dapat dikonsumsi secara langsung.
Berdasarkan sifatnya, buah-buahan
dikelompokkan menjadi beberapa golongan
diantaranya adalah Buah berdasarkan

musim berbuahnya, terbagi atas Buah musiman dan Buah sepanjang tahun. Buah
Musiman adalah buah yang hanya ada di waktu musim tertentu. Artinya buah yang pada
suatu saat akan berbuah sangat banyak dan pada saat lain tidak berbuah sama sekali. Yang
kedua yaitu Buah sepanjang tahun adalah jenis buah-buahan yang tersedia sepanjang
tahun. Buah ini dihasilkan dari tanaman yang berbuah sepanjang tahun atau selalu tersedia
setiap hari tidak tergantung musim. Buah ini adalah buah yang dapat kita nikmati kapan
saja, yang sepanjang tahun tersedia. https://buguruku.com/pengertian-buah-segar/

MGMP PRAKARYA 2022


7. Berdasarkan teks diatas, berilah tanda silang (X) pada kolom Benar atau Salah untuk
setiap pernyataan berikut!
Pernyataan Benar Salah
Buah musiman dan buah sepanjang tahun merupakan jenis
X
buah berdasarkan proses pematangannya
Nanas, pisang, pepaya, adalah jenis buah yang hanya berbuah
X
dimusim tertentu
Durian, Rambutan, Duku merupakan buah sepanjang tahun X

8. Berikut ini adalah daftar nama-nama buah.


A) Mangga D) Duren
B) Nanas E) Rambutan
C) Pisang F) Pepaya
Berdasarkan data diatas, buah yang termasuk dalam buah musiman adalah...
A. A), F), E)
B. C), D), A)
C. A), D), E)
D. B), C), F)
9. Buah segar selain dapat dikonsumsi secara langsung, juga dapat diolah dengan cara
dimasak. Banyak jenis olahan bahan buah segar yang sering kita jumpai dalam kehidupan
sehari-hari. Mulai dari minuman buah segar sampai diolah menjadi makanan. Berikut ini
bebearapa contoh gambar hasil olahan dari bahan dasar buah segar.

Berdasarkan gambar tersebut, produk makanan dari buah segar yang tidak perlu melalui
proses pemanasan adalah...
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 1 dan 4
D. 1 dan 3
10. Berikut ini disajikan urutan pembuatan Jus Alpukat.
1) Siapkan gelas, tuang dengan susu kental manis coklat, lalu tuang jus alpukat.

2) Pertama cuci bersih alpukat dan ambil dagingnya.


3) Jus alpukat siap disajikan.

MGMP PRAKARYA 2022


4) Masukkan daging alpukat bersama gula, susu kental
manis vanilla, es batu dan air.

5) Blender sampai halus dan mengental.

Urutan yang benar dalam pembuatan Jus Alpukat adalah...

A. 2-3-4-1
B. 2-4-1-3
C. 4-1-3-2
D. 1-2-3-4

Perhatikan teks berikut !

Dalam kehidupan sehari-hari, kita sudah terbiasa melihat dan menggunakan benda-
benda seperti piring, keramik, dompet, hiasan, dan benda kerajinan lain. Ananda pasti sudah
mengenalnya bukan? Ya…, tak salah, memang bahan dasar produk kerajinan itu terbuat dari
bahan lunak. Bentuknya dan jenis bahannya pun beragam. Sangat menarik, cantik dan indah
dipandang. Berbagai kerajinan Nusantara banyak yang menggunakan bahan dasar lunak. Sifat
dari bahan lunak pada umumnya lentur dan dinamis saat dalam proses pembuatan, namun ada
beberapa bahan lunak yang begitu kering bahan dasarnya berubah menjadi keras. Bahan lunak
merupakan bahan yang bersifat lunak yang bersifat lentur, lembut, empuk, dan mudah dibentuk,
sedangkan kerajinan dari bahan lunak merupakan produk kerajinan yang menggunakan bahan
dasar yang bersifat lunak, lentur, lembut, empuk, dan mudah dibentuk.

Bahan lunak yang digunakan dalam pembuatan produk kerajinan terbagi menjadi dua
jenis sebagai berikut:

1. Bahan lunak alami


Bahan lunak alami adalah bahan lunak untuk karya kerajinan yang diperoleh dari alam
sekitar dan cara pengolahannya dilakukan juga secara alami tidak dicampur maupun dikombinasi
dengan bahan buatan. Bahan lunak alami dapat dijelaskan pula sebagai bahan yang berasal dari
tumbuhan dan hewan atau lapisan bumi yang bersifat lunak. Contoh bahan lunak alami yang
dapat dibuat kerajinan adalah tanah liat, kulit hewan dan tumbuhan, gedebog pelepah pisang,
pelepah jagung, jerami, dan flour clay.

2. Bahan lunak buatan


Bahan lunak buatan adalah bahan untuk karya kerajinan yang diolah dan dicampur dengan
zat kimia tertentu sehingga menjadi lunak, lembut, empuk, dan mudah dibentuk. Bahan lunak
buatan dapat dijelaskan pula sebagai bahan yang diolah manusia dari bahan kimia dan

MGMP PRAKARYA 2022


paduannya, bukan asli dari alam dengan maksud mendapatkan efek duplikasi bahan alam dan
bersifat lunak. Contoh bahan lunak buatan yang dapat dibuat kerajinan adalah, sabun, polymer
clay, plastisin, lilin, gips dan bubur kertas/tisu.

Sumber : dokumen kemdikbud ,2017


11. Tentukan lah pernyataan yang sesuai dengan teks informatif diatas
Beri tanda silang ( X )Pada kolom Benar atau Salah untuk setiap pernyataan.
No Pernyataan Benar Salah
1 Bahan lunak alami adalah bahan lunak dari alam sekitar x
2 Bahan lunak alam berasal dari bahan buatan x
3 Bahan lunak buatan berasal dari bahan buatan x
4 Bahan lunak buatan dan bahan lunak alami sama -sama x
berasal dari alam

5 Bahan lunak alami diolah dari bahan kimia dan paduannya x

12. Perhatikan sifat sifat bahan lunak alam berikut ini :


1) Bersifat lengket karena kandungan jenis mineral lempung
2) Mudah menyerap air
3) Tanah dapat terpecah menjadi butiran butiran sangat halus saat keadaan kering
4) Mempunyai warna yang tidak gelap dan tidak terlalu terang
5) Berwarna cerah dan bertekstur padat lunak
Ciri ciri tanah liat ditunjukkan nomor …
A. 1,2,dan 3
B. 1,3,dan 4
C. 1,2 dan 5
D. 1,3,dan 5
13. Amati gambar di bawah ini !

Teknik apakah yang digunakan dalam pembuatan kerajinan flour clay tersebut?
A. teknik pahat
B. teknik cetak/cor
C. teknik membentuk
D. teknik ukir
14. Indonesia memiliki berbagai jenis bahan makanan dari hasil pertanian dan perkebunan.
Berdasarkan Tabel 1, bahan makanan yang merupakan jenis serealia di tunjukan oleh nomor…

MGMP PRAKARYA 2022


No Hasil pertanian / perkebunan
1 Beras
2 Gandum
3 Kacang Hijau
4 Singkong
5 Kacang kedelai
6 Jagung

A. 1,2,dan 6
B. 1,3,dan 5
C. 4,5 dan 6
D. 2,4,dan 6
Perhatikan teks informatif berikut untuk menjawab soal !

Kerajinan tempurung kelapa banyak dijual untuk dijadikan buah tangan dengan
berbagai macam bentuk, mulai dari aksesoris wanita seperti jepitan, bingkai foto, tas, sandal
hingga perabotan rumah tangga seperti sendok, garpu, piring, mangkuk, gelas minum, sendok
sayur/nasi, nampan, dan asbak. Tempurung kelapa juga bisa dibentuk menjadi penutup lampu,
jam dinding, dan aneka bentuk lainnya. Dengan sentuhan seni yang sangat halus, hasil kerajinan
tempurung kelapa tersebut terlihat sangat artistik. Bahkan hasil dari kerajinan tempurung kelapa
ini bisa beragam bentuk dengan berbagai model dan ukuran, dan beragam bentuk model manik-
manik/kancing.

Kerajinan dari tempurung kelapa memang tidak mudah untuk dibuat. Namun, apabila
tahu cara dan tips membuat kerajinan tangan dari tempurung kelapa, kesulitan itu akan menjadi
kemudahan. Di tangan orang-orang kreatif, tempurung kelapa yang awalnya dianggap sebagai
benda sampah yang mengotori lingkungan diubah menjadi produk kerajinan yang memiliki nilai
jual tinggi. Salah satu contoh para pengrajin dari Yogyakarta. Dari tempurung kelapa bisa
dihasilkan souvenir pernikahan, perabotan rumah tangga, seperti sendok sayur, tempat minum,
gayung air, asbak rokok, dan piring. Selain itu tempurung kelapa juga bisa dibuat berbagai
aksesoris seperti kalung, figura, miniatur kendaraan, dan ukiran.

Sumber : Prakarya VIII /Kemdikbud/2017


15. Berdasarkan informasi diatas dapat disimpulkan bahwa kerajinan dari tempurung kelapa
dapat dijadikan ….

A. Aksesoris,tas,sendok,sandal
B. Tempat tissue

MGMP PRAKARYA 2022


C. Kerajinan
D. Produk kerajinan yang memiliki nilai jual tinggi
16. Perhatikan pernyataan berikut !
1) mewadahi produk selama distribusi dari penjual hingga ke konsumen.
2) melindungi produk dari sinar ultraviolet, panas, kelembaban udara, oksigen,
benturan, yang dapat merusak produk.

3) sebagai identitas produk, dalam hal ini kemasan dapat digunakan


4) meningkatkan biaya produksi
5) memberikan nilai yang berbeda/menambah keindahan dari produk
Berikut yang bukan fungsi dari kemasan adalah….
A. mewadahi produk
B. melindungi produk
C. sebagai identitas produk
D. meningkatkan biaya produksi
17. Amatilah produk pangan pada gambar dibawah ini dengan seksama. Perhatikan baik-baik
bahan dan teknik yang digunakan dari ketiga produk pangan tersebut

Tentukanlah pernyataan terkait gambar diatas Benar atau Salah !


No Pernyataan Benar Salah

1 Produk Pangan A terbuat dari tepung x


kanji/tapioka

2 Produk pangan C terbuat dari bahan tepung x


Maizena
4 Produk pangan B menggunakan teknik x
merebus dalam pengolahannya

5 Produk Pangan C menggunakan teknik x


mengukus dalam pengolahannya

18. Perhatikan gambar berikut !

MGMP PRAKARYA 2022


Pernyataan yang tepat berdasarkan gambar tersebut adalah ….
A. Makanan tersebut terbuat dari ubi kayu / singkong
B. Makanan tersebut diolah dengan pemanasan
C. Makanan tersebut diolah dengan teknik fermentasi
D. Makanan tersebut memiliki rasa yang asam
19. Leli mendapatkan tugas dari gurunya untuk membuat sebuah karya kerajinan dari bahan
limbah keras organik. Leli menyadari bahwa dirinya terlahir di kota Indramayu yang
merupakan daerah dekat pesisir pantai, tentunya banyak sekali bahan kerajinan seperti
cangkang kerang, tempurung kelapa, sisik ikan, dan tulang ikan. Leli ingin membuat
sebuah kerajinan dari cangkang kerang untuk dijadikan sebuah gantungan kunci
berbentuk boneka, Berikut disajikan Tahapan pengolahan limbah kerang

1) Kerang disusun menjadi boneka


2) Kerang dicuci bersih,setekah itu kerang dijenur
3) Boneka diberi mata dan aksesori lainnya
4) Kerang disusun dan dilem satu persatu
5) Bagian atas kerang diberi lubang untk memasukkan gantungan kunci
Susunan yang benar dari tahapan pengolahan yang harus dilakukan Leli untuk dapat
membuat gantungan kunci tersebut…

A. 1,2,3,4,dan 5
B. 2,4,1,3 dan 5
C. 5,2,4,3,dan1
D. 2,5,1,4 dan 3
20. Kumpulan limbah berbahan solid,tidak mudah berubah bentuk,bersumber dari alam dan
buatan,serta bisa diurai dan tidak diurai dalam waktu tertentu adalah pengertian dari…..

A. Limbah Lunak
B. Limbah Keras
C. Limbah Organik
D. Limbah plastic
21. Limbah anorganik mempunyai prinsip pengolahan yang sama
dengan limbah anorganik,yaitu…

MGMP PRAKARYA 2022


A. Sanitasi,pembakaran,dan penghancuran
B. Reduce,pembakaran,dan penghancuran
C. Reuse,recycle,dan penghancuran
D. Reduce,reuse,dan recycle
22. Kandang untuk budi daya satwa harapan harus benar benar diperhatikan.pembuatan dan
perawatannya harus dilakukan sesuai prosedur budi daya.

Simpulan yang tepat berdasarkan informasi tersebut adalah…


A. Keberhasilan budi daya satwa harapan terhalang biaya kandang dan
perawatannya yang mahal

B. Sebenarnya ,kandang bukanlah factor penting dalam budidaya satwa harapan


C. Prosedur pembuatan dan perwatan kandang untuk budidaya satwa harapan
sebaiknya dilonggarkan

D. Kandang yang memadai dan dirawat diharapkan dapat meningkatkan hasil budi
daya
23. Perhatikan pernyataan berikut !
1) Rendam kacang hijau selama 1 jam
2) Rebus gula merah dan gula pasir dengan 500 ml air hingga larut
3) Masukkan jahe dan juga garam aduk hingga rata
4) Bubur kacang hijua siap dinikmati selagi hangat
5) Setelah larut dan mendidih,tuang kedalam air rebusan kacang hijau
6) Rebus kacang hijau dengan 1 liter air hingga matang dan empuk
7) Rebus kembali kacang hijau dan masukkan pula daun pandan dan santan .aduk
hingga rata

Tahapan pembuatan bubur kacang hijau yang tepat adalah…


A. 1-6-5-2-7-3-4
B. 1-6-2-5-7-3-4
C. 2-6-1-5-7-3-4
D. 2-6-5-1-7-3-4
24. Bahan yang diperlukan dalam sarana budi daya satwa harapan antara lain :
A. Bibit,pakan,obat obatan,air dan kandang
B. Tempat minum,sprayer,timbangan,dan pembersih
C. Pakan,kandang,tempat minum dan pakan
D. Pakan,kandang,tempat minum dan tempat pakan
25. Seseorang memasak bahan makanan dengan menggunakan oven tanpa menggunakan
minyak atau air.Teknik memasak yang digunakan orang tersebut adalah…

A. Shallow frying
B. Baking

MGMP PRAKARYA 2022


C. Grilling
D. Deep frying
26. Jodohkan pertanyaan pada tabel dibawah ini!

Gambar Kerajian Bahan Kerajinan

Kerajinan
Rotan berbahan

Kerajinan
Kayu Berbahan

Kerajinan
Bambu
Berbahan

27. Perhatikan ciri-ciri bahan keras buatan berikut ini,


1) Wujud transparan dan bening
2) Ketebalan bervariasi antara 1 mm-2cm tergantung pada kebutuhan
3) Permukaannya licin dan kilap. Jika dilukis harus menggunakan cat yang khusus
yang dapat menempel pada permukaanya

4) Dapat dilebur dan dibentuk dalam kondidi panas

Karakteristik yang disebutkan diatas adalah contoh bahan keras dari…

A. Rotan
B. Kayu
C. Kaca
D. Logam
28. Perhatikan dengan seksama gambar berikut ini!

MGMP PRAKARYA 2022


1. 2.

3. 4.

Sumber gambar, dokumen kemendikbud


Urutan yang tepat dalam pembuatan kerajinan kopyah dari rotan adalah..
A. 1 3 4 2
B. 3 2 4 1
C. 3 2 1 4
D. 3 1 2 4
29. Jodohkan lah pertanyaan pada kolom tabel berikut.

MGMP PRAKARYA 2022


Gambar Ikan Nama Ikan

Ikan Lele

Ikan Bawal

Ikan Mujair

Ikan Gurami

Ikan Nila

30. Ikan konsumsi adalah ikan yang lazim dikonsumsi sebagai pangan oleh manusia. Ikan
konsumsi dapat dikelompokkan berdasarkan habitat hidupnya, yaitu ikan air laut, ikan air
tawar, dan ikan air payau.

Dari pernyataan diatas tentukan benar dan salah dari pernyataan berikut ini.

Tentukan benar atau salah dari pernyataan dibawah ini!


Nama Ikan Benar Salah

Ikan Mas hidup diair tawar


31. Perhatikan kalimat berikut!

MGMP PRAKARYA 2022


Ikan Bandeng hidup diair payau

Ikan Kakap Putih hidup diair laut dan tawar

Ikan Patin hidup diair tawar

Udang windu hidup diair payau

Ikan Kerapu hidup diair laut

Ikan Lele hidup diair payau

Manakah pernyataan yang merupakan fakta dan opini terkait ironi mengkonsumsi ikan
di Indonesia.
Pernyataan Jawaban

Tingkat konsumsi ikan di


Indonesia jauh lebih rendah
dari negara tetangga Fakta Opini

Pendistribusian ikan tidak


berjalan baik. Fakta Opini

Pengolahan maupun
pengawetan ikan Fakta Opini
masih
tertinggal
Potensi ikan di Indonesia
hampir mencapai 10 juta Fakta Opini
ton.

32. Baca secara seksama langkah-langkah pembuatan kolam berikut!


a) Ratakan tanah dasar dengan cangkul dan sekop buang kerikil atau benda yang tajam
b) Buat tanda berbentuk segi empat sesuai dengan ukuran
c) Tancapkan patok bambu/kayu tegak lurus dengan kuat
d) Siapkan bambu sesuai tinggi kolam
e) Pasang dinding dengan tiang pancang dengan paku
f) Lapis bagian dasar kolam dengan sekam dan ratakan
g) Pasang terpal menurut bentuk dan ukuran kolam, kemudian pasang bambu diatas
patok, terpal diikatkan sisinya kebambu dengan kawat
h) Lubangi sudut terpal dan pasang pipa paralon untuk membuang air, agar tidak bocor
terpal diikat kencang dengan karet ban motor
i) Pasang saringan pada pipa pembuangan
j) Bak kolam siap diisi air

Dari langkah-langkah pembuatan kolam diatas, jenis kolam apakah yang akan dibuat…

MGMP PRAKARYA 2022


A. Kolam Tanah
B. Kolam Terpal
C. Kolam Beton D. Kolam Tadah Air Hujan 33. Amatilah gambar berikut!

Sumber :https://www.mikirbae.com/2015/06/sarana-produksi-pembesaran-
ikankonsumsi.html

Diatas adalah gambar peralatan untuk…


A. Budidaya Ikan konsumsi
B. Budidaya Ikan hias
C. Budidaya Mentok
D. Jawaban A dan B Benar
34. Perhatikan tabel berikut untuk menjawab soal nomor 8 dan 9.

Indonesia memiliki berbagai jenis bahan makanan dari hasil peternakan dan perikanan.
Berdasarkan Tabel 1, bahan makanan yang merupakan hasil peternakan di tunjukan
oleh nomor…

A. 1, 2 dan 3
B. 2, 5 dan 6
C. 1, 3 dan 4
D. 4, 5 dan 6
35. Indonesia memiliki berbagai jenis bahan makanan dari hasil peternakan dan perikanan.
Berdasarkan Tabel 1, bahan makanan yang merupakan hasil perikanan di tunjukan oleh
nomor… A. 1, 2 dan 3

B. 2, 5 dan 6
C. 1, 3 dan 4

MGMP PRAKARYA 2022


D. 4, 5 dan 6
36. Perhatikan gambar langkah-langkah pembuatan opor ayam berikut!

1. 2.

3. 4.

5 6.

Urutan yang tepat dalam pembuatan opor ayam adalah…


A. 1, 2,3, 4, 5 dan 6
B. 3, 1, 2, 5,4 dan 6
C. 3, 1, 5, 2, 4 dan 6
D. 3, 1, 4, 2, 5 dan 6
37. Cara pengolahan bahan ikan dan daging yang sering dilakukan berupa pengawetan
dengan cara…

A. Pembekuan, pengeringan, pengasapan dan curring


B. Direbus, dibakar, digoreng
C. Pembekuan, pengeringan, dibakar, dan direbus
D. Direbus, curring dan di goreng
38. Factor kemasan yang menarik dengan memperhatikan warna, logo, ilustrasi, huruf, tata
letak menggunakan aspek…

A. Ekonomi
B. Distribusi
C. Komunikasi

MGMP PRAKARYA 2022


D. Estetika
39. Perhatikan gambar berikut ini!

Dari gambar a dan b menggunakan bahan campuran…

A. Gambar a kayu dengan logam, gambar b kayu dengan kaca


B. Gambar a kayu dengan tanah, gambar b kayu dengan kaca
C. Gambar a kayu dengan kayu, gambar b kayu dengan plastic
D. Gambar a kayu dengan kaca, gambar b kayu dengan logam
40. Amati gambar berikut!

Sumber foto. Buku paket kemendikbud

Bahan campuran apakah yang digunakan dari gambar A dan B…

A. Logam dengan palastik ; batu dengan logam


B. Batu dengan kayu ; batu dengan logam
C. Batu dengan plastic ; batu dengan logam
D. Batu dengan logam ; batu dengan kayu
41. Teknik memanaskan logam dan memukul-mukul sehingga membentuk struktur yang
diinginkan dalam pembuatan kerajinan dari logam disebut Teknik…

A. Cor
B. Pilin
C. Tempa
D. Ukir tekan
42. Perhatikan gambar dibawah ini!

MGMP PRAKARYA 2022


Sebutkan nama dari gambar ikan hias diatas…
A. Ikan guppy, ikan koi dan ikan gabus
B. Ikan guppy, ikan koi dan ikan belanak
C. Ikan koi, ikan arwana dan gabus
D. Ikan guppy, ikan koi dan ikan arwana
43. Pernyataan berikut yang benar tentang ikan hias adalah…
A. Ikan yang menjadi sumber konsumsi
B. Ikan yang dibudidaykan untuk diekspor
C. Ikan yang dipelihara sebagai penghias ruangan
D. Ikan yang menjadi hiasan sekaligus sumber konsumsi
44. Salah satu keunikan ikan cupang berkaitan dengan kemampuan hidupnya adalah…
A. Mempunyai kemampuan untuk mneyimpan sperma dalam tubuhnya
B. Cocok dikembangkan diiklim tropis dengan suhu air 25-30 derajat celcius
C. Dapat menghasilkan sekitar 30-100 burayak dalam satu kali kehamilan D. Dapat
hidup dilingkungan yang volume airnya sedikit serta minim oksigen

45. Perhatikan gambar berikut ini!


Dari gambar diatas adalah tempat atau wadah budidaya ikan…
A. Ikan konsumsi
B. Ikan hias
C. Ikan air laut
D. Ikan air payau
46. Perhatikan langkah-langkah pembuatan olahan berikut!

Alat dan bahan:


• 10 butir telur bebek
• Abu gosok setengah ember atau 1 kg
• 100 gram garam dapur
• Air secukupnya
• 1 buah ember Cara membuat:

MGMP PRAKARYA 2022


• Siapkan ember plastik, amplas, panci, alat pengaduk, dan wadah penyimpan
telur.
• Siapkan air ke dalam ember plastik untuk mencuci telur.
• Cuci bersih telur bebek yang masih mentah. Untuk mempermudah
membuang kotoran di kulit telur. Kamu bisa menggunakan bantuan sikat
gigi.
• Setelah telur bersih, lap dan keringkan telur.
• Gosok telur dengan amplas agar pori-pori di kulit telur terbuka. Tujuannya
adalah untuk membuat adonan garam meresap ke dalam telur.
• Buat campuran untuk mengasinkan telur dengan cara mencampur abu gosok
merah dengan perbandingan 1:1.
• Campur dengan air hingga menjadi pasta.
• Baluri telur bebek dengan adonan kira-kira setebal 1-2 mm.
• Simpan telur dalam wadah selama 15-20 hari. Semakin lama telur disimpan,
rasanya akan semakin asin dan lezat.
• Setelah dirasa cukup waktu disimpan, bersihkan telur kemudian masak
dengan cara dikukus atau direbus.
• siap dihidangkan.
Dari penjelasan diatas, adalah langkah-langkah pembuatan….
A. Telur asin dengan abu gosok
B. Telur asin dengan batu bata
C. Telur asin dengan air garam
D. Telur asin dengan tanah liat
47. Salah satu ciri telur asin yang berkualitas tinggi adalah…
A. Kuning telur berwarna kuning terang
B. Bila digigit mengelurakan cairan
C. Teksturnya berminyak
D. Rasa asin menyengat
48. Olahan dari daging sapi, ayam, atau ikan dengan campuran telur dan tapiyoka yang
dibentuk bulat dikenal dengan nama…

A. Terasi
B. Bakso
C. Kornet
D. Dendeng
49. Bahan pangan setengah jadi berikut yang dapat dihasilkan dari pengolahan ayam
adalah…
A. Susu
B. Galantin
C. Tepung
D. Keju
50. Daging yang dipotong tipis,n lemaknya dipangkas, dibumbui dengan suas asam, asin atau
manis dan dikeringkan dengan api kecil atau dijemur adalah…

MGMP PRAKARYA 2022


A. Rendang
B. Dendeng
C. Galantin
D. Bakso

MGMP PRAKARYA 2022

Anda mungkin juga menyukai