Anda di halaman 1dari 3

Nama : Thaskia Qolbi Junjunan

NIM : 221344061
Kelas :1B – TNK

RANGKUMAN MINGGUAN IV
ELEKTONIKA DIGITAL

DeMorgan’s Theorema
Kompelen dari sebuah produk komponen dari variable tersebut.
1. NAND dipecah dai OR (hukum Demorgan)
AB = A + B
Bisa dipisah tapi diganti jadi OR. Pembuktiannya sama sebelum di ORkan di NOT kan
dulu
2. NOR (hukum Demorgan II)
A+ B = A . B
Menulis persamaan Boolean
1. SOP (sum od product)
Penjumlahan dan perkalain (outputnya 1)
A B C + AB
Input 0 = pake Bar
Input 1 = variable itu sendiri
X Y Z G
0 0 0 1

0 0 1 1
0 1 0 0
0 1 1 1

1 0 0 1
1 0 1 0
1 1 0 0

1 1 1 1
G = X Y Z + X Y Z + X Y Z + X Y Z + XYZ
G = (X,Y,Z) = Σm(0,1,3,4,7)=m0 , m1 , m3 , m 4 , m7

2. POS (product of sums)


Perkaliann drai perjumlahan (outputnya 0)
(A + B) ( A + C)
Input 0 = variable itu sendiri
Input 1 = pake bar
X Y Z G
0 0 0 1

0 0 1 1
0 1 0 0
0 1 1 1

1 0 0 1
1 0 1 0
1 1 0 0

1 1 1 1
G = ( X +Y + Z ) ( X +Y + Z ) ( X +Y + Z )

G = (X,Y,Z) = πm(2,5,6)=m2 , m5 , m 6 ,

3. G = (X,Y,Z) = πm(2,5,6) (bentuk POS ke SOP


G = (X + Y + Z )(X +Y + Z)( X +Y +Z )
G = X Y Z + X Y Z+ X Y Z
Pembuktian
G = (X Y Z ) (X Y Z ) (X Y Z )
G = (X + Y + Z ) (X + Y + Z )( X +Y + Z)
G = (X + Y + Z ) (X +Y + Z )(X +Y + Z)

Bilangan bilangan murni


1. Komplemen 1
Komplemen 1 dari bilangan biner adalah invers dari tiap digit bilangan biner.
Komplemen 1 dibentuk dari mengubah digit 0 menjadi 1 dan digit 1 menjadi
0.
Misalkan :
a. Diketahui bilangan biner 1 1 0 0 1 0 1 0
b. Komplemen 1 = 0 0 1 1 0 1 0 1 -> invers (kebalikan)
2. Komplemen 2
Komplemen 2 dihasilkan dengan menambahkan 1 pada LSB dari Komplemen
1
Misalkan : Diketahui bilangan biner 1 1 0 0 1 0 1 0
Komplemen 1 = 0 0 1 1 0 1 0 1 -> invers (kebalikan)
Komplemen 2 = 0 0 1 1 0 1 0 1
1
Hasillnya = 0 0 1 1 0 1 1 0 -> Komplemen 2

Bilangan biner bertanda


1. Sign Magnitude
2. Bentuk Komplemen 1. Untuk bilangan negatif, bentuk komplemen 1 nya
merujuk pada bentuk komplemen 1 dari bilangan positifnya.
3. Bentuk Komplemen 2 ditambah 1 di LSB

Anda mungkin juga menyukai