Anda di halaman 1dari 2

SURAT PERJANJIAN KONTRAK KERJASAMA

PENGELOLAAN POTENSI LAHAN


Pada hari Minggu tanggal 19 Februari 2023 , kami yang bertanda tangan dibawah ini adalah
para pihak yang akan melakukan perjanjian kesepakatan pemanpaatan lahan dengan
ketentuan sebagai berikut

Nama : Nurdin.ISS.

NIK : 6407191108750001

Alamat : RT. 01 kampung Kelian dalam

Untuk selanjutnya disebut sebagai Pihak Pertama.

Nama : ASMINTO.SE

NIK : 6407070708790002

Alamat : RT. 01 Kel. Barong Tongkok

Untuk selanjutnya disebut sebagai Pihak Kedua.

Menerangkan bahwa :

1. Para pihak sepakat bahwa Pihak Kedua melakukan kegiatan diatas lahan yang
dikuasai/Milik Pihak Pertama.

2. Luas Lahan yang dapat digunakan Pihak Kedua seluas 6 Ha.

3. Jangka waktu perjanjian adalah ( Sampai habis sumber batu bara pada lahan ) dan
berlaku sejak ditanda tanganinya surat kesepakatan pemanfaatan potensi lahan oleh
kedua belah pihak.

4. Kewajiban Pihak Kedua kepada Pihak Pertama adalah sebagai beikut :

a. Memberikan informasi yang diperlukan oleh pihak Kedua yang berkaitan


dengan lahan pihak Pertama
b. Merapikan lahan pihak Pertama dan tidak meninggalkan lubang.
c. Pihak Kedua menjamin seluruh penyelesaian masalah-masalah yang timbul
akibat dari kegiatan pihak Kedua sepenuhnya akan ditanggung oleh Pihak
Kedua.
d. Pihak Kedua memberikan Kompensasi dengan system Royalty Fee kepada
pihak Pertama atas sumber daya Batu Bara Sebesar Rp. 30.000 Perton
e. Pihak kedua memberikan DP lahan kepada pihak pertama dengan nilai 500
Ton x Rp. 30.000= Rp. 15.000.000 ( Lima belas juta rupiah )

5. Kewajiban Pihak Pertama menjamin bahwa lahan yang dikerjakan Pihak kedua aman
dari tuntutan pihak lain.
6. Pihak Pertama menyerahkan sepenuhnya kepada pihak Kedua atas isi Sumber daya
yang ada dilahan Pihak Pertama.

7. Pihak Pertama berhak ikut memantau kegiatan Pihak Kedua dan berhak menegur
kegiatan pihak kedua apabila melanggar ketentuan yang telah disepakati atau
bersifat dapat merugikan Pihak Pertama pada saat perjanjian ini berjalan atau
dikemudian hari.

8. ApaBila ada permasalah antara kedua belah pihak akan menyelesaikn secara
kekeluargaan terlebih dahulu.

Demikian SURAT KESEPAKATAN ini dibuat dan ditandatangani oleh Para Pihak pada tanggal
sebagaimana disebutkan pada bagian awal dari SURAT KESEPAKATAN ini, yang dibuat dalam
rangkap 2 dengan masing-masing bermaterai cukup dan mempunyai kekuatan hukun yang sama.

Yang membuat perjanjian para pihak,

PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA

NURDIN. ISS ASMINTO,SE

SAKSI – SAKSI

1. …………………. ,.....................

2. …………………. ,.......................

Anda mungkin juga menyukai