Anda di halaman 1dari 2

BERITA ACARA PRESENTASI

Pada hari ini, Selasa tanggal 30 bulan Agustus tahun 2022 , telah dilakukan presentasi kelompok
dengan topik
MINDSET DAN KARAKTER KEWIRAUSAHAAN
Bertindak sebagai:
 Moderator : Ela pasaribu
 Pembawa Acara : Sofia fahra rianda
 Notulen : Winni rahmayani br d
 .........................................: (lainnya sesuai kebutuhan)
Pertanyaan yang muncul selama presentasi sebanyak 4 pertanyaan (notulen terlampir).

    Medan, 30 Agustus 2020


Diketahui Ketua Kelompok
Moderator Kelas,

Ela pasaribu Sofia fahra rianda


NIM.7203342025 NIM. 7202442007

Catatan: lampirkan catatan mengenai siapa yang bertanya, apa pertanyaannya dan siapa yang
menjawab (jawaban tidak perlu dicatat) serta hal-hal lain yang terjadi dalam perkuliahan yang
perlu menjadi catatan. Lampiran notulen ini sangat penting sebagai bahan penilaian Formatif.
Jadi notulen harus bekerja secara baik, jujur dan teliti. Pada saat presentasi notulen juga
berhak untuk menjawab.
LAMPIRAN PERTANYAAN

1. Penanya : Anna Rahmadani Bintang


Bagaimana sikiap yang harus dimiliki saat menghadapi revolusi industri 4.0 jika kita
menjadi seorang wirausahawan ?
Penjawab : ela pasaribu dan ditambahkan Siti Aisyah nurfaizah

2. Penanya : Cetrine bernadetta


Sebutkan apa saja faktor yang mempengaruhi pola pokor kewirausahaan ?
Penjawab: Winni rahmayani br depari

3. Penanya : egi oktari


Apakah perlu merubah mindset seseorang untuk bertahan dalam dunia kewirausahaan
Penjawab : Sofia fahra rianda

4. Penanya : Hasty audrey


Bagiamana pola pikir seseorang entrepreneur dalam menghadapi tantangan dan hambatan
dalam berwirausaha
Penjawab : ela pasaribu

Anda mungkin juga menyukai