Anda di halaman 1dari 10

IDEAS

Business Plan Competition


Lean Canvas Guideline
LC vs BMC
Apa sih Perbedaannya?
LEAN CANVAS

Klik slide berikut untuk mengetahui penjelasan dari Lean Canvas..


Pada LC, kolom yang disediakan ialah:

PROBLEM UNFAIR ADVANTAGE


Terdiri dari tiga masalah utama yang ingin diangkat Fitur/aspek/keuntungan yang membuat bisnis peserta tidak
mudah diduplikasi
EXISTING ANTERNATIVES*
CHANNELS
Solusi yang selama ini ada dan diterapkan oleh masyarakat
Cara yang digunakan untuk menjangkau target pasar
SOLUTION
CUSTOMER SEGMENTS
Solusi yang ditawarkan peserta
Target pasar yang ingin dituju
KEY METRICS
EARLY ADOPTERS*
Kegiatan bisnis apa saja yang dijalankan (dalam bentuk KPI/Target)
Target pasar utama yang ditargetkan pertama kali
UNIQUE VALUE PROPOSITION
COST STRUCTURE
Alasan mengapa bisnis mereka unik dan pantas dibeli
Biaya yang dikeluarkan
HIGH-LEVEL CONCEPT*
REVENUE STREAMS
Perbandingan dengan produk terkenal yang sudah ada
untuk memudahkan kurator mendapat bayangan tentang Sumber pendapatan dari bisnis
produknya.
Contoh: Line chat seperti whatsapp yang memberikan *bagian dengan tanda (*) tidak wajib diisi dan hanya
pengalaman texting lebih baik dengan stiker, timeline, dan bersifat memberikan nilai tambah
hiburan lainnya.)
BUSINESS MODEL CANVAS

Pada BMC, kolom yang disediakan ialah:

Key partners Key Activities Key Resources Value Preposition

Customer Relationships Channels Customer Segments

Revenue Streams Cost Structure


Perbedaan Lean Canvas Business Model Canvas

Cocok untuk Bisnis baru (start-up) Bisnis yang sudah ada

Menekankan pada segmen Menekankan pada keterkaitan dan


Orientasi
pelanggan yang dituju saluran pelanggan

Menekankan pada masalah yang


Menekankan pada keseluruhan
Penekanan diatasi, target pengguna, dan
model bisnis yang sudah ada
solusi yang sudah ada selama ini

Framework strategis untuk


Pendekatan solusi masalah yang
Penerapannya menganalisis kelebihan dan
jelas untuk pendatang bisnis baru
kekurangan bisnis
Lean Canvas 101
Cara mengisi Kolom Lean Canvas-mu
Template Lean Canvas bisa
diakses di halaman berikutnya
Tips: tulis poinnya saja

01 Problem 02 Solution 04 Unique Value Proposition 05 Unfair Advantage 03 Customer Segments

Apa 3 masalah utama yang Apa hal yang kamu Siapa kira-kira yang akan
Apa fitur/kelebihan dari
ingin diselesaikan oleh tonjolkan dari bisnismu? Apa sih keunikan utama mengkonsumsi
bisnismu yang bisa
bisnismu?
dari bisnis kamu yang tidak bisnismu?
menyelesaikan masing-

Apa yang dimiliki oleh dimiliki kompetitor atau

masing masalah di
Tips: sertakan data yang bisnismu tetapi tidak dimiliki substitusi? Siapa target
samping?
mendukung jika ada. bisnis lain? pelangganmu?

Exisiting Alternatives High Level Concept Early Adopters


07 Key Metrics 06 Channels
Apakah ada hal lain yang lebih
familiar yang bisa membantu
Sebelum bisnismu hadir, Siapa kira-kira
kami memahami value
bagaimana masalah ini Indikator apa saja untuk Melalui saluran/kanal pelangganmu yang paling
propositionmu?
biasanya dihadapi? (Bisa mengukur kesuksesan
apa kamu akan awal? (prioritas target pasar
cara konvensional atau kegiatan bisnismu? Dalam Misal: bisnis saya memiliki fitur memasarkan bisnis kamu). Mengapa?
produk substitusi) bentuk KPI/Target kuantitatif seperti gojek tetapi bukan produk bisnismu?
menghubungkan driver,
melainkan...

08 Cost Structure 09 Revenue Streams

Apa saja biaya yang dikeluarkan selama proses bisnis berlangsung? Dari mana bisnis kamu memperoleh pendapatan?

Tips : buatlah konsep pembiayaan yang dapat meminimalkan risiko kerugian Tips : identifikasi peluang sumber pendapatan bisnis seoptimal mungkin
bisnis sekaligus dapat menambah proposisi nilai produk terhadap pelanggan

Klik disini untuk


mengakses
Guideline Pengunduhan template LC

Template LC IDEAS G-slides


Dapat diakses pada tautan disamping
Canva
Good luck!
Sampai jumpa di IDEAS 9

Anda mungkin juga menyukai