Anda di halaman 1dari 1

Cat B.Indonesia Jumat, 22-7-2022 2.

Ciri-ciri Kalimat Perintah:


Tema 1 Subtema 2-4 Kelas 2A,B,C,D ❖ Menggunakan kata “jangan” atau “tolong”

❖ Kalimat diakhiri dengan tanda seru(!)


Subtema 2: Kalimat Ajakan
❖ Memuat kata “lah” atau “kan”
1. Kalimat ajakan adalah pernyataan yang digunakan untuk
3. Contoh Kalimat Perintah:
mengajak seseorang melakukan sesuatu bersama-sama.
✓ Buanglah sampah pada tempatnya!
2. Kata yang digunakan pada kalimat ajakan adalah “ayo”,
✓ Tolong ambilkan buku itu, kak!
“yuk” dan “maukah”

3. Contoh kalimat ajakan:


Subtema 4: Kalimat Penolakan
➢ Anton, maukah kamu ikut ke rumah Made?
1. Kalimat penolakan adalah perkataan yang digunakan ketika
➢ Ayo, kita segera berangkat!
kamu tidak setuju atau mau menolak pendapat atau ajakan
4. Kita harus mengajak orang lain dengan kalimat ajakan yang
orang lain.
baik dan sopan.
2. Contoh Kalimat Penolakan:
5. Jika teman kita tidak mau bermain, maka kita tidak boleh

memaksanya.
 Maaf Made, aku tidak bisa ikut.

6. Kalimat ajakan dapat kita temukan dalam percakapan dan


 Tidak Bu, terima kasih. Aku masih kenyang.
3. Kalimat penolakan harus diucapkan dengan kalimat yang
syair lagu.
baik dan santun.
Subtema 3: Kalimat Perintah
4. Penolakan yang diucapkan dengan baik dan santun dapat
1. Kalimat perintah adalah ungkapan yang isinya menyuruh
mencegah terjadinya perselisihan.
orang lain untuk melakukan sesuatu yang kita kehendaki.

Anda mungkin juga menyukai