Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN


Kelas / Semester : 2 /1
Tema : Tema 3
Sub Tema : Sub Tema 1
Muatan Terpadu : PJOK (3.3 dan 4.3)
Materi : Variasi Gerak Manipulatif
Alokasi waktu : 4 JP (1x Pertemuan)

A. TUJUAN
1. Siswa dapat melakukan variasi gerakan melempar, memukul
2. Siswa dapat melakukan variasi Gerakan menendang, menggiring

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan  Guru menyapa siswa dengan mengucap salam dan menanyakan
Pendahuluan keadaan siswa secara virtual melalui group kelas dalam aplikasi
Whatsapp / google classroom
 Siswa merespon salam sapa yang disampaikan guru dengan
berkomentar melalui group kelas dalam aplikasi Whatsapp / google
classroom
Kegiatan  Guru menyampaikan tugas pada siswa melalui google clasroom.
Inti  Siswa membaca dan memahami materi PJOK terkait variasi gerak
manipulatif dari buku paket dan LKS.
 Sebagai upaya peningkatan pemahaman terhadap materi, guru
membagikan modul pembelajaran terkait variasi gerakan melempar,
memukul melalui google clasroom .
 Siswa dapat melakukan sesi tanya jawab dengan guru PJOK secara
Daring (dalam jaringan) baik melalui aplikasi Whatsapp Massanger
(WA) maupun melalui google classroom.
 Siswa mengerjakan latihan soal melalui google form untuk
melihat seberapa jauh pemahaman siswa terhadap materi tersebut.
 Hasil pekerjaan siswa harus dikirimkan paling lambat jam 19.00 wib.
Kegiatan  Guru melakukan ceklist siswa yang telah mengirimkan tugas,
Penutup kemudian memberikan evaluasi.
 Guru selalu mengingatkan siswa untuk senantiasa menjaga
kebersihan diri, mematuhi protokol kesehatan selama masa pandemi
covid 19, beraktifitas fisik dibawah sinar matahari pagi dan makan
makanan yg bergizi.

C. PENILAIAN
Pengamatan Sikap :-
Respon siswa terhadap guru dalam group kelas pada aplikasi WA
maupun google classroom
- Ketepatan siswa dalam mengirimkan tugas sesuai waktu yang telah
ditentukan
Penilaian Pengetahuan : Nilai jawaban benar yang berhasil dijawab oleh siswa melalui
pengerjaan kuis dalam google form.
Penilaian Keterampilan: Ketepatan siswa dalam menyebutkan variasi gerak melempar, memukul,
menendang.
 Soal Dan Jawaban Untuk Penilaian Pengetahuan

No Soal Kunci jawaban skor


1. Sebutkan contoh gerakan pada Gerakan melempar dan 20
permainan kasti ! memukul.

2. Berapa jumlah pemain kasti setiap 12 pemain 20


regunya ?

3. Alat apa yang dibutuhkan dalam Tongkat dan bola kasti 20


permainan kasti ?

4. Bagaimana cara menendang bola ? 1. Bola di belakang bola, 20


pandangan kearah bola.
2. Posisi badan agak condong
sedikit.
3. Posisi kaki di belakang bola
4. Kaki diayunkan untuk
menendang.

5. Jelaskan cara menggiring bola ! 1. Pandangan kearah bola. 20


2. Memutar pergelangan kaki.
3. Bola di dorong dengan kaki.
4. Posisi bola jangan terlalu
jauh.
5.
Total Skor 100

Yogyakarta, 2020

Mengetahui
KepalaSekolah, Guru PJOK

.......................................... ............................................
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN


Kelas / Semester : 2 /1
Tema : Tema 3
Sub Tema : Sub Tema 2
Muatan Terpadu : PJOK (3.3 dan 4.3 )
Materi : Variasi gerak manipulatif
Alokasi waktu : 4 JP (1x Pertemuan)

A. TUJUAN
1. Siswa dapat melakukan variasi gerakan melempar, memukul
2. Siswa dapat melakukan variasi Gerakan menendang, menggiring
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan  Guru menyapa siswa dengan mengucap salam dan menanyakan
Pendahuluan keadaan siswa secara virtual melalui group kelas dalam aplikasi
Whatsapp / google classroom
 Siswa merespon salam sapa yang disampaikan guru dengan
berkomentar melalui group kelas dalam aplikasi Whatsapp / google
classroom
Kegiatan  Guru menyampaikan tugas pada siswa melalui google clasroom.
Inti  Siswa membaca dan memahami materi PJOK terkait variasi gerak
manipulatif dari buku paket dan LKS.
 Sebagai upaya peningkatan pemahaman terhadap materi, guru
membagikan modul pembelajaran terkait variasi gerakan
menendang, menggiring.
 Siswa dapat melakukan sesi tanya jawab dengan guru PJOK secara
Daring (dalam jaringan) baik melalui aplikasi Whatsapp Massanger
(WA) maupun melalui google classroom.
 Siswa mengerjakan latihan soal melalui google form untuk
melihat seberapa jauh pemahaman siswa terhadap materi tersebut.
 Hasil pekerjaan siswa harus dikirimkan paling lambat jam 19.00 wib.
Kegiatan  Guru melakukan ceklist siswa yang telah mengirimkan tugas,
Penutup kemudian memberikan evaluasi3
 Guru selalu mengingatkan siswa untuk senantiasa menjaga
kebersihan diri, mematuhi protokol kesehatan selama masa pandemi
covid 19, beraktifitas fisik dibawah sinar matahari pagi dan makan
makanan yg bergizi.

C. PENILAIAN
Pengamatan Sikap :-
Respon siswa terhadap guru dalam group kelas pada aplikasi WA
maupun google classroom
- Ketepatan siswa dalam mengirimkan tugas sesuai waktu yang telah
ditentukan
Penilaian Pengetahuan : Nilai jawaban benar yang berhasil dijawab oleh siswa melalui
pengerjaan kuis dalam google form.
Penilaian Keterampilan: Foto siswa saat melakukan praktik gerak melempar/memukul/menendang
 Soal Dan Jawaban Untuk Penilaian Pengetahuan

No Soal Kunci jawaban skor


1. Bermain lempar tangkap bola tubuh B. Tubuh Aktif Bergerak 20
menjadi sehat, karena…
a. Hati gembira
b. Tubuh aktif bergerak
c. Tubuh tidak berkeringat

2. Sebelum bermain lempar tangkap A. Pemanasan 20


bola, kita perlu melakukan…
a. Pemanasan
b. Pendinginan
c. Sarapan pagi

3. Bermain sepak bola harus dilakukan B. Sportif 20


dengan…
a. Tidak jujur
b. Sportif
c. Curang

4. Orang yang memimpin jalannya B. Wasit 20


permainan sepak bola dinamakan…
a. Juri
b. Wasit
c. Hakim

5. Berikut yang bukan gerakan dasar C. Memukul Bola 20


dalam sepak bola adalah…
a. Menendang bola
b. Menggiring bola
c. Memukul bola

Total Skor 100

Yogyakarta, 2020

Mengetahui
KepalaSekolah, Guru PJOK

.......................................... ............................................
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN


Kelas / Semester : 2 /1
Tema : Tema 3
Sub Tema : Sub Tema 3
Muatan Terpadu : PJOK (3.3 dan 4.3 )
Materi : Variasi gerak manipulatif
Alokasi waktu : 4 JP (1x Pertemuan)

A. TUJUAN
1. Siswa dapat melakukan variasi gerakan melempar, memukul
2. Siswa dapat melakukan variasi Gerakan menendang, menggiring
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan  Guru menyapa siswa dengan mengucap salam dan menanyakan
Pendahuluan keadaan siswa secara virtual melalui group kelas dalam aplikasi
Whatsapp / google classroom
 Siswa merespon salam sapa yang disampaikan guru dengan
berkomentar melalui group kelas dalam aplikasi Whatsapp / google
classroom
Kegiatan  Guru menyampaikan tugas pada siswa melalui google clasroom.
Inti  Siswa membaca dan memahami materi PJOK terkait variasi gerak
manipulatif dari buku paket dan LKS.
 Sebagai upaya peningkatan pemahaman terhadap materi, guru
membagikan modul pembelajaran terkait variasi gerakan melempar,
menangkap, dan memukul.
 Siswa dapat melakukan sesi tanya jawab dengan guru PJOK secara
Daring (dalam jaringan) baik melalui aplikasi Whatsapp Massanger
(WA) maupun melalui google classroom.
 Siswa mengerjakan latihan soal melalui google form untuk
melihat seberapa jauh pemahaman siswa terhadap materi tersebut.
 Hasil pekerjaan siswa harus dikirimkan paling lambat jam 19.00 wib.
Kegiatan  Guru melakukan ceklist siswa yang telah mengirimkan tugas,
Penutup kemudian memberikan evaluasi.
 Guru selalu mengingatkan siswa untuk senantiasa menjaga
kebersihan diri, mematuhi protokol kesehatan selama masa pandemi
covid 19, beraktifitas fisik dibawah sinar matahari pagi dan makan
makanan yg bergizi.

C. PENILAIAN
Pengamatan Sikap :-
Respon siswa terhadap guru dalam group kelas pada aplikasi WA
maupun google classroom
- Ketepatan siswa dalam mengirimkan tugas sesuai waktu yang telah
ditentukan
Penilaian Pengetahuan : Nilai jawaban benar yang berhasil dijawab oleh siswa melalui
pengerjaan kuis dalam google form.
Penilaian Keterampilan: Foto siswa saat melakukan praktik gerak melempar/memukul/menendang
 Soal Dan Jawaban Untuk Penilaian Pengetahuan

No Soal Kunci jawaban skor


1. Bagaimana cara menangkap bola Gerakan menangkap bola 20
lambung ? disesuaikan dengan arah
datangnya bola.

2. Apa perbedaan antara permainan Permainan bola tangan 20


bola tangan dan sepak bola ? dilakukan dengan tangan.
Permainan ini dapat dilakukan
dengan satu atau dua tangan.

3. Sebutkan teknik dasar dalam Teknik dasar sama dengan 20


permainan rounders ! kasti, ada gerakan melempar,
memukul, dan menangkap
bola.

4. Apa yang digunakan untuk memukul Tongkat kasti 20


bola dalam permainan rounders ?

5. Termasuk jenis permainan apa Permainan bola kecil. 20


permainan rounders ?

Total Skor 100

Yogyakarta, 2020

Mengetahui
KepalaSekolah, Guru PJOK

.......................................... ............................................
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN


Kelas / Semester : 2 /1
Tema : Tema 3
Sub Tema : Sub Tema 4
Muatan Terpadu : PJOK (3.3 dan 4.3)
Materi : Variasi gerak manipulatif
Alokasi waktu : 4 JP (1x Pertemuan)

A. TUJUAN
1. Siswa dapat melakukan variasi gerakan melempar, memukul
2. Siswa dapat melakukan variasi Gerakan menendang, menggiring
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan  Guru menyapa siswa dengan mengucap salam dan menanyakan
Pendahuluan keadaan siswa secara virtual melalui group kelas dalam aplikasi
Whatsapp / google classroom
 Siswa merespon salam sapa yang disampaikan guru dengan
berkomentar melalui group kelas dalam aplikasi Whatsapp / google
classroom
Kegiatan  Guru menyampaikan tugas pada siswa melalui google clasroom.
Inti  Siswa membaca dan memahami materi PJOK terkait variasi gerak
manipulatif dari buku paket dan LKS.
 Sebagai upaya peningkatan pemahaman terhadap materi, guru
membagikan modul pembelajaran terkait variasi gerakan
menendang, melempar dan menangkap.
 Siswa dapat melakukan sesi tanya jawab dengan guru PJOK secara
Daring (dalam jaringan) baik melalui aplikasi Whatsapp Massanger
(WA) maupun melalui google classroom.
 Siswa mengerjakan latihan soal melalui google form untuk
melihat seberapa jauh pemahaman siswa terhadap materi tersebut.
 Hasil pekerjaan siswa harus dikirimkan paling lambat jam 19.00 wib.
Kegiatan  Guru melakukan ceklist siswa yang telah mengirimkan tugas,
Penutup kemudian memberikan evaluasi.
 Guru selalu mengingatkan siswa untuk senantiasa menjaga
kebersihan diri, mematuhi protokol kesehatan selama masa pandemi
covid 19, beraktifitas fisik dibawah sinar matahari pagi dan makan
makanan yg bergizi.

C. PENILAIAN
Pengamatan Sikap :-
Respon siswa terhadap guru dalam group kelas pada aplikasi WA
maupun google classroom
- Ketepatan siswa dalam mengirimkan tugas sesuai waktu yang telah
ditentukan
Penilaian Pengetahuan : Nilai jawaban benar yang berhasil dijawab oleh siswa melalui
pengerjaan kuis dalam google form.
Penilaian Keterampilan: Foto siswa saat melakukan praktik gerak melempar/memukul/menendang
 Soal Dan Jawaban Untuk Penilaian Pengetahuan

No Soal Kunci jawaban skor


1. Apa nama bagian tubuh yang Tangan dan Kaki 20
digunakan untuk menendang,
melempar, dan menangkap ?

2. Apa manfaat melakukan gerakan membantu memperlancar 20


pemanasan ? aliran darah ke otot untuk
mengurangi ketegangan otot
atau kram, mengurangi risiko
cedera, dan tak jarang
meningkatkan performa.

3. Apa manfaat melakukan gerakan Membuat otot rileks, 20


pendinginan ? mengurangi ketegangan sendi,
mengurangi risiko kram.

4. Tuliskan contoh alat dalam Bola dan Batu 20


permainan gebukan batu !

5. Apa ciri-ciri permainan gebukan batu Jika bola mengenai anggota 20


yang dikatakan kalah ? regu pelempar sebelum batu
tersusun, maka regu tersebut
dinyatakan kalah.
Total Skor 100

Yogyakarta, 2020

Mengetahui
KepalaSekolah, Guru PJOK

.......................................... ............................................
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai