Anda di halaman 1dari 2

Nama : Widya Pratiwi

Nim : 121107019
Matakuliah : Pembelajaran matematika tematik di kelas tinggi
Dosen Pengampu : Emy Hariati S. Pd., M. Pd

Judul Analisis Pengaruh Terhadap Kecepatan Terhdap Waktu


Pengereman Pada Mobil Hybrid Urban KMH 2018
Jurnal Jurnal Matematika
Volume Vol.9 No.3
Tahun 2020
Penulis La Ode Muhammmad Azdhar Baruddin
Riviewer Widya Pratiwi

Tujuan Penelitian Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui jarak pengereman,


waktu pengereman serta hubungan antar kecepatan dan jarak
pengereman.
Metode Penelitian Metode penelitian yang digunakan yaitu dalam penelitian ini
dengan membuat eksperimen dan kemudian disajikan dalam
bentuk deskriptif terhadap perilaku kendaraan hibrida urban
KMHE.
Hasil Penelitian Gaya yang diberikan untuk menekan pedal rem kostan yaitu 80 N
dengan kecepatan bervariasi, dan pengulangan pengujian
sebanyak 5 kali untuk masing masing variasi kecepatan. Hasil
penelitian kecepatan 20 km/jam jarak pengeraman 45,6 cm dan
waktu 1,48 detik,kecepatan 30 km/jam jarak 55,6 cm dan waktu
1,56 detik, keceptan 40 km/jam jarak 81,5 cm dan waktu 2,4
detik. Hal tersebut menunjukkan bahwa kecepatan kendaraan
berbanding lurus dengan jarak dan waktu pengereman. Dimana
semakin tinggi kecepatankendaraan maka jarak dan waktu
pengeraman semkin besar.

Anda mungkin juga menyukai